Rumusan Masalah Pembatasan Masalah Tujuan Penelitian Manfaat Penelitian Sistematika Penulisan BAB I PENDAHULUAN BAB II LANDASAN TEORI BAB III DESAIN DAN PERANCANGAN

commit to user Untuk mengatasi tuntutan itu maka perlu dibuat sebuah sistem yang kompleks untuk mengelola bisnis. Disini sistem yang akan dibuat adalah sistem pengelolaan bisnis yang bergerak di bidang Jual-Beli produk. Dengan ditanam beberapa fitur yang menunjang segala kegiatan bisnis ini meliputi distribusi produk, penjualan, pembelian, manajemen stok, pesanan order, data pelanggan, multiuser handle, laporan transaksi, serta fitur-fitur lainnya yang membantu dalam pengelolaan bisnis yang lebih otomais, terorganisir dan rapi.

1.2. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah tersebut maka perumusan masalah yang dibahas adalah Bagaimana Membuat CMS E-Commerce? yang memudahkan dalam pengelolaan bisnis di bidang jual beli produk.

1.3. Pembatasan Masalah

Dalam pembuatan tugas akhir ini penulis akan membuat CMS Content Management System E-Commerce yang membantu kegiatan pengelolaan bisnis di bidang jual beli produk.

1.4. Tujuan Penelitian

Membuat sebuah sistem yang dapat mengelola aktifitas bisnis dengan pemanfaatan teknologi E-Commerce. Yang dimaksud pemanfaatan E- Commerce adalah melakukan aktifitas dunia bisnis dengan pemanfaatan media digital guna mempermudah pekerjaan yang sebelumnya menggunakan cara konvensional menjadi modern.

1.5. Manfaat Penelitian

Adapun manfaat dari pembuatan CMS E-Commerce ini adalah sebagai berikut : a. Dibangun berbasis web dengan bahasa pemrograman PHP dilengkapi XHTML, CSS, Javascript dan JQuery sehingga dapat dijalankan commit to user berbagai platform multi-platform dengan tampilan yang bagus dan tingat kompleksitas yang tinggi. b. Mempercepat dan menghemat waktu transaksi antara konsumen dan produsen produk. c. Meningkatkan akurasi perhitungan transaksi. d. Admininistrator akan dimudahkan dalam mengelola bisnis dengan CMS E-Commerce ini.

1.6. Sistematika Penulisan

Dalam laporan ini, terdapat lima bab yang masing-masing akan diuraikan secara singkat dalam sistematika penulisan sebagai berikut:

a. BAB I PENDAHULUAN

Bab ini merupakan bab awal dalam laporan penelitian ini. Bab ini berisi latar belakang masalah, perumusan masalah, batasan masalah, tujuan dan manfaat, metodologi penelitian, serta sistematika penelitian.

b. BAB II LANDASAN TEORI

Bab ini memuat tinjauan pustaka teori-teori yang disajikan dalam landasan teori hanyalah teori yang mendukung pembuatan CMS E- Commerce.

c. BAB III DESAIN DAN PERANCANGAN

Bab ini memuat data-data yang diperlukan dalam perancangan sistem, yaitu Flowchart, Context Diagram, Data Flow Diagram, Entity Relathionship Diagram, Schema Diagram , desain database, dan desain tampilan.

d. BAB IV IMPLEMENTASI DAN ANALISA