Instrumen Penelitian Teknik Pengumpulan Data

38 y rx 12 y rx 1 j y rx 2 Gambar 6 Paradigma Ganda dengan Dua Variabel Independen Sumber: Sugiyono, 2007:10 Keterangan : y rx 1 = Hubungan antara power lengan terhadap hasil servis slice y rx 2 = Hubungan antara koordinasi mata tangan terhadap hasil servis slice y rx 2 . 1 = Hubungan bersama antara power lengan dan koordinasi mata tangan terhadap hasil servis slice

3.6. Instrumen Penelitian

Instrumen penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah: 1 tes power lengan, 2 tes koordinasi mata tangan, 3 tes servis slice. 3.6.1. Tes power lengan Tes ini bertujuan untuk mengukur power lengan dan bahu menggunakan bola medicine dengan berat 2, 73 kg 6 pound. Tingkat reliabilitas 0,84 dan Power Lengan X 1 Koordinasi Mata Tangan X 2 Hasil servis slice Y 39 validitas 0,77 Barry L. Johnson dan Jack K. Nelson, 1979:208. Cara pelaksanaannya terlampir pada halaman 61. Gambar 7 Alat tes bola medicine Online at http:robbinssport.com , 28072011 3.6.2. Tes koordinasi mata tangan Tes koordinasi mata tangan menggunakan 40 Gambar 8 Tes koordinasi mata tangan Sumber:Dokumentasi penelitian 26032011 3.6.3. Tes servis slice Tes ini digunakan untk mengukur hasil ketepatan dan kecepatan servis. Validitas yang diperoleh melalui pertandingan dan reabilitas yang diperoleh melalui tes- rites menurut Hewitt 1966 dalam buku Mulyono Biyakto Atmojo 2001:66 sebagai berikut : untuk tingkat pemula koefesien validitas ketepatan servis adalah 0,72 dan koefesien reliabilitas adalah 0,94. Untuk mengukur penempatan servis slice menggunakan 41 Gambar 9 Tes servis slice Hewitt, 1966Tes dan Pengukuran Dalam Pendidikan Jasmani dan Olahraga

3.7. Teknik Pengumpulan Data

Metode penelitian adalah cara yang digunakan oleh peneliti dalam mengumpulkan data penelitiannya Suharsimi Arikunto,2006:160. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode tes. Metode tes adalah serentak pertanyaan atau latihan serta alat lain yang digunakan untuk mengukur ketrampilan, pengetahuan intelegensi, kemampuan atau bakat yang dimiliki individu atau kelompok. Dasar penggunaan metode tes adalah kegiatan yang diawali dengan memberi perlakuan atau pengarahan terhadap subyek teste dan di akhiri dengan tes untuk menguji kemampuan yang diteskan Suharsimi Arikunto, 2006:150-151. Dalam penelitian ini pengambilan data penelitian untuk mengukur power lengan dengan menggunakan medicine ball, tes untuk koordinasi mata tangan 42 dengan lempar tangkap bola tenis dan tes servis slice. Tes servis slice dilakukan dengan testi melakukan service sebanyak 10 kali dan bola diarahkan ke lapangan yang telah diberi daerah dan poin-poin pada setiap daerah sasaran. Tes ini hanya dilakukan satu kali dan para teste dilarang untuk sebelumnya berlatih hal yang sama diluar untuk menghadapi tes.

3.8. Teknik Analisis Data

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN POWER LENGAN, KEKUATAN GENGGAMAN, DAN KOORDINASI MATA TANGAN DENGAN HASIL SERVIS SLICE PADA ATLET TENIS USIA 13 16 DI KLUB YUNIOR PELTI TEMANGGUNG TAHUN 2013

0 9 128

Sumbangan Kekuatan Otot Lengan Dan Kelentukan Pergelangan Tangan Terhadap Kemampuan Passing pada Permainan Bolabasket Atlet Putera Club ASBA Ambarawa Tahun 2011

0 8 85

HASIL FOREHAND BACKSPIN SERVICE DIKAITKAN DENGAN KEKUATAN PERGELANGAN TANGAN, KOORDINASI MATA – TANGAN DAN FLEKSIBILITAS PERGELANGAN TANGAN PADA PERMAINAN TENIS MEJA: Studi Deskriptif pada Atlet Tenis Meja Klub Gani Arta Bandung.

0 3 27

Hubungan Koordinasi Mata-Tangan, Kelentukan Pergelangan Tangan dan Power Lengan terhadap Kemampuan Servis Tinggi Pada Atlet Pemula Persatuan Bulutangkis Purnama Solo Tahun 2016.

0 0 18

Hubungan Antara Power Lengan, Kekuatan Tangan, dan Panjang Lengan Dengan Kemampuan Pukulan Service Panjang Pada Pemain Pemula Putra PB. Tugu Muda Semarang.

0 0 1

HUBUNGAN ANTARA POWER LENGAN DAN KOORDINASI MATA TANGAN DENGAN HASIL SERVICE SLICE PADA ATLET PUTRA USIA 10-16 TAHUN AMBARAWA TENIS CLUB TAHUN 2011.

0 0 1

HUBUNGAN ANTARA KELENTUKAN PERGELANGAN TANGAN DAN POWER LENGAN DENGAN HASIL PUKULAN FOREHAND OVERHEAD LOB PADA ATLET PUTRA USIA 10-14 TAHUN PB MATAHARI TERBIT SEMARANG TAHUN 2010.

0 0 1

HUBUNGAN KOORDINASI MATA - TANGAN, POWER LENGAN DAN KEKUATAN GENGGAMAN TERHADAP HASIL BELAJAR GROUNDSTROKE FOREHAND TENIS LAPANGAN PADA MAHASISWA PUTRA PEMBINAAN PRESTASI TENIS LAPANGAN JPOK FKIP UNS TAHUN AKADEMIK 2013/2014.

0 0 17

KONTRIBUSI KELINCAHAN, KOORDINASI MATA TANGAN, KECEPATAN DAN POWER LENGAN TERHADAP KETEPATAN FOREHAND DRIVE ATLET PERSATUAN TENIS MEJA (PTM) TT 27 YOGYAKARTA.

0 5 122

Hubungan Koordinasi Mata-tangan, power lengan dan kekuatan genggaman terhadap kemampuan groundstroke forehand tenis lapangan Pada Mahasiswa Putra Pembinaan Prestasi Tenis Lapangan Prodi PENKEPOR dan PENJASKESREK FKIP UNS Tahun Akademik 2017 - UNS Institut

0 0 7