Mengamati Menanya Menalar Mengkomunikas

terdiri atas terdiri atas berdasarkan asal terbentuknya berdasarkan letaknya menyusun Jaringan Tumbuhan Jaringan Meristem Jaringan Dewasa Meristem Primer Meristem Sekunder Meristem Apikal Meristem Lateral Meristem Aksilar Epidermis Parenkim Penyokong Pengangkut Sklerenkim Kolenkim Xilem Floem Organ Tumbuhan Akar Batang Daun Bunga Buah 6. PendekatanModelMetodePembelajaran : a. Pendekatan : Deduktif - Induktif b. Model Pembelajaran : Pengamatan – Diskusi - Ceramah 7. Media Pembelajaran : a. Powerpoint tentang jaringan tumbuhan. b. LKS tentang jaringan tumbuhan. c. Perangkat pengamatan jaringan pada tumbuhan. 8. Langkah Kegiatan Pembelajaran : 1 Pertemuan pertama Aktivitas Alokasi Waktu Guru Siswa Pendahuluan - Guru mengucapkan salam. - Guru mengabsen siswa. - Guru mengulas sedikit mengenai materi sebelumnya tentang perkembangan sel. Prasyarat. - Guru mengajukan pertanyaan- pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari; Apersepsi - Guru menjelaskan tujuan pembelajaran Motivasi - Guru - Siswa menjawab salam. - Siswa mendengarkan dan memperhatikan penjelasan guru. - Siswa merespon pertanyaan guru. 10 menit menyampaikan cakupan materi. Inti - Guru menampilkan powerpoint tentang struktur sel pada jaringan tumbuhan. - Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk tanya jawab. - Guru membagikan petunjuk pengamatan jaringan pada tumbuhan. - Guru memandu kegiatan diskusi.

a. Mengamati

Siswa mengamati power point struktur sel pada jaringan tumbuhan yang diperlihatkan guru untuk menemukan ciri-ciri struktur sel pada jaringan tumbuhan.

b. Menanya

Antar siswa saling bertanya tentang hasil temuannya dari power point tentang struktur sel pada jaringan tumbuhan.

c. Mengumpulkan

Data Secara berkelompok melakukan pengamatan jaringan pada tumbuhan.

d. Menalar

Siswa mendiskusikan hasil pengamatan dan membandingkan dengan referensi.

e. Mengkomunikasika

n 60 menit Siswa mempresentasikan hasil pengamatan dan diskusi. Penutup - Guru menyempurnakan kesimpulan yang telah disampaikan siswa - Siswa menyimpulkan struktur dan fungsi jaringan pada tumbuhan. 20 menit 2 Pertemuan kedua Aktivitas Alokasi Waktu Guru Siswa Pendahuluan - Guru mengucapkan salam. - Guru mengabsen siswa. - Guru mengulas sedikit mengenai materi sebelumnya tentang macam jaringan pada tumbuhan. Prasyarat. - Guru mengajukan pertanyaan- pertanyaan yang mengaitkan pengetahuan sebelumnya dengan materi yang akan dipelajari; Apersepsi - Guru menjelaskan tujuan pembelajaran Motivasi - Guru - Siswa menjawab salam. - Siswa mendengarkan dan memperhatikan penjelasan guru. - Siswa merespon pertanyaan guru. 10 menit menyampaikan cakupan materi. Inti - Guru menampilkan powerpoint tentang organ pada tumbuhan. - Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk tanya jawab. - Guru membagikan petunjuk pengamatan jaringan penyusun organ pada tumbuhan. - Guru memandu kegiatan diskusi.

a. Mengamati

Siswa mengamati powerpoint tentang organ pada tumbuhan akar, batang, daun, buah dan bunga.

b. Menanya

Antar siswa saling bertanya tentang hubungan jaringan dengan fungsi organ pada tumbuhan.

c. Mengumpulkan

Data Secara berkelompok melakukan pengamatan jaringan pada tumbuhan.

d. Menalar

Siswa mendiskusikan hasil pengamatan dan membandingkan dengan referensi.

e. Mengkomunikasika

n Siswa mempresentasikan hasil pengamatan dan diskusi. 60 menit Penutup - Guru - Siswa menyimpulkan 20 menyempurnakan kesimpulan yang telah disampaikan siswa, - Guru melakukan evaluasi untuk mengukur pemahaman siswa posttest . jenis jaringan penyusun organ tumbuhan. menit 9. Sumber Belajar : a. Buku Guru : Alton Bigss, dkk. 2008. Biology. USA : The McGraw-Hill Companies [E-book] Raven Johnson. ____. Biologi 6 th .____._____ [E-book] Solomon. , E.P, Berg, L.R, Martin, D.W. 2008. Biology. 8th Ed . USA : BrooksCole Thompson Learning . [E-book] b. Buku Siswa Irnaningtyas. 2013. Biologi untuk SMAMA Kelas XI . Jakarta : Erlangga 10. Penilaian: a. Kognitif : tes tertulis-jawaban singkat 1. Batang tumbuhan memiliki daya lentur tertentu jika dihembus angin karena memiliki jaringan .... 2. Tempurung kelapa tua sangat keras, karena mengandung jaringan .... 3. Jaringan tumbuhan yang sel-selnya aktif membelah secara mitosis adalah …. 4. Akar lateral terbentuk dari pembelahan sel-sel …. 5. Aktivitas meristem primer akan mengakibatkan …. Rubrik : 1. Kolenkim 2. Sklerenkim 3. Jaringan meristem 4. Perisikel 5. Pertumbuhan primer, yaitu perpanjangan akar dan batang. b. Afektif : lembar observasi sikap No Nama Siswa Disi pli n Ke rja sa m a Ke juj ur an Ke pe duli an Ta nggung jaw ab Jumlah Skor Nilai 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. dst Skor 1-5 Nilai : Jumlah Skor x 100 20 c. Psikomotorik No Aspek yang diinginkan Penilaian Ya Tidak 1 Membawa perlengkapan praktikum alatbahan yang ditugaskan 2 Mengambil bahan dengan rapi, tidak berceceran. 3 Mengambil bahan praktikum sesuai dengan kebutuhan 5 Menggunakan alat dan bahan sesuai dengan prosedur praktikum 6 Memfokuskan pada kegiatan praktikumtidak mengerjakan hal-hal lain yang tidak berhubungan dengan prosedur praktikum 7 Memiliki minatinterest terhadap aktivitas praktikum 8 Terlibat secara aktif dalam kegiatan praktikum 9 Mengamati hasil praktikum dengan cermat 10 Menafsirkan hasil pengamatan dengan benar 11 Menyajikan data secara sistematis dan komunikatif 13 Membuat kesimpulan berdasarkan hasil praktikum 14 Membersihkan alat yang telah dipakai 15 Membersihkan meja praktkum dari sampah dan bahan yang telah dipakai 16 Mengembalikan alat ke tempat semula dalam keadaan kering RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP 1. Identitas Sekolah a. Satuan Pendidikan : SMA N 2 Klaten b. Mata Pelajaran : Biologi c. KelasSemester : XI IPA I d. Materi Pokok : Jaringan Hewan e. Alokasi Waktu : 4 x 45 menit 2. Kompetensi Inti a. KI1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. b. KI2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli gotong royong, kerjasama, toleran, damai, santun, responsif dan proaktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. c. KI3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. d. KI4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. 3. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi 1.1 Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan tentang struktur dan fungsi sel, Menunjukkan rasa kagum terhadap ciptaan Tuhan tentang struktur dan fungsi jaringan pada hewan. jaringan, organ penyusun sistem dan bioproses yang terjadi pada mahluk hidup. 1.2 Menyadari dan mengagumi pola pikir ilmiah dalam kemampuan mengamati bioproses. Menunjukkan kesadaran terhadap pola pikir ilmiah dalam mengamati bioproses yang terjadi pada jaringn hewan. 1.3 Peka dan peduli terhadap permasalahan lingkungan hidup, menjaga dan menyayangi lingkungan sebagai manisfestasi pengamalan ajaran agama yang dianutnya. Menunjukkan rasa kepedulian terhadap lingkungan dengan menjaga kelestarian hewan. 2.1 Berperilaku ilmiah : teliti, tekun, jujur terhadap data dan fakta, disiplin, tanggung jawab, dan peduli dalam observasi dan eksperimen, berani dan santun dalam mengajukan pertanyaan dan berargumentasi, peduli lingkungan, gotong royong, bekerjasama, cinta damai, berpendapat secara ilmiah dan kritis, responsif dan proaktif dalam dalam setiap tindakan dan dalam melakukan pengamatan dan percobaan di dalam kelaslaboratorium maupun di luar kelaslaboratorium. 1. Disiplin dan tanggungjawab selama melakukan pengamatan. 2. Menyajikan data pengamatan secara teliti dan objektif sesuai dengan fakta yang ada. 2.2 Peduli terhadap keselamatan diri dan lingkungan dengan menerapkan prinsip keselamatan kerja saat melakukan kegiatan pengamatan dan percobaan di laboratorium dan di lingkungan sekolah. Menunjukkan sikap peduli terhadap keselamatan kerja saat melakukan kegiatan pengamatan di laboratorium