Mengamati Menanya Mengumpulkan Konsultasi Guru

7 Memiliki minatinterest terhadap aktivitas praktikum 8 Terlibat secara aktif dalam kegiatan praktikum 9 Mengamati hasil praktikum dengan cermat 10 Menafsirkan hasil pengamatan dengan benar 11 Menyajikan data secara sistematis dan komunikatif 13 Membuat kesimpulan berdasarkan hasil praktikum 14 Membersihkan alat yang telah dipakai 15 Membersihkan meja praktkum dari sampah dan bahan yang telah dipakai 16 Mengembalikan alat ke tempat semula dalam keadaan kering RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP 1. Identitas Sekolah a. Satuan Pendidikan : SMA N 2 Klaten b. Mata Pelajaran : Biologi c. KelasSemester : XI IPA I d. Materi Pokok : Tumbuhan Monokotil-Dikotil dan Kultur Jaringan Tumbuhan e. Alokasi Waktu : 4 x 45 menit 2. Kompetensi Inti a. KI1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. b. KI2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli gotong royong, kerjasama, toleran, damai, santun, responsif dan proaktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. c. KI3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. d. KI4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. 3. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi 1.1 Mengagumi keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan Menunjukkan rasa kagum terhadap ciptaan Tuhan tentang jaringan pada