Context Diagram DFD Level 0

3.2.2 Perancangan Proses

Data Flow Diagram DFD dapat digunakan sebagai alat perancangan sistem yang berorientasi pada alur data dengan konsep dekomposisi yang dapat digunakan untuk penggambaran analisis maupun rancangan sistem.

3.2.2.1 Context Diagram

Context Diagram menjelaskan gambaran umum mengenai sistem dan entitas eksternal yang berinteraksi dengan sistem serta arah informasi yang masuk dan keluar antara entitas luar dengan sistem. Jadi pada Context Diagram ini dapat dilihat entitas-entitas dan proses yang terjadi seperti pada gambar berikut : File File File Fhoto Telp Alamat Password Nama Username Fhoto Telp Alamat Password Nama Username Fhoto Telp Alamat Password Nama Username Sistem Perpustakaan Online Berbasis Web Dengan Teknologi Ajax + Mahasiswa Umum Dosen Gambar 3.3 Context Diagram Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. Pada context diagram terdapat 2 entitas yang terlibat dalam sistem, yaitu : user dan admin. Admin berinteraksi dengan sistem antara lain yaitu login ke sistem, melihat, menambah, merubah serta menghapus data user dan data koleksi. Tabel berikut menjelaskan definisi masing – masing dari entitas tersebut : Tabel 3.1 Entitas sistem No Entitas Definisi 1 Admin Petugas perpustakaan. 2 Member Member dapat merubah data user serta mengunduh koleksi yang berbentuk digital. Dari tabel tesebut dapat dilihat bahwa kedua entitas tersebut memiliki peranan masing masing dalam sistem aplikasi ini, antara lain : 1. Admin : menambah, merubah, menghapus data user serta data koleksi. 2. Member : member dapat login terlebih dahulu lalu dapat merubah data member serta mengunduh koleksi yang berbentuk digital. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

3.2.2.2 DFD Level 0

[File] [File] [File] Data Artikel Data Artikel Data Artikel Data Artikel Username Username Username Data Artikel Username Data Artikel Id Data Artikel Username [Fhoto] [Telp] [Alamat] [Password] [Nama] [Username] [Fhoto] [Telp] [Alamat] [Password] [Nama] [Username] Data Member Data Member [Fhoto] [Telp] [Alamat] [Password] [Nama] [Username] Mahasiswa Mahasiswa Mahasiswa Mahasiswa Mahasiswa Mahasiswa Dosen Dosen Dosen Dosen Dosen Dosen Umum Umum Umum Umum Umum Umum 1 Pendaftaran + 3 Upload 5 Download + Member Artikel Dosen Mahasiswa Umum Gambar 3.4 DFD Level 0 Keterangan : Untuk proses awal yaitu admin dan user menginputkan data login ke dalam sistem untuk diproses oleh sistem. Kemudian setelah selesai login, admin Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. mengelola data member dan data koleksi. Setelah login user bisa mengelola data user. Kemudian dari data – data tersebut akan menghasilkan tabel user dan table koleksi yang kemudian data tersebut akan ditampilkan menurut hak akses masing - masing. 3.2.3 Perancangan Basis Data Perancangan basis data ini meliputi model data konseptual dan model data fisik. Model data konseptual memodelkan struktur logis dari keseluruhan aplikasi data, tidak tergantung pada perangkat lunak atau pertimbangan model struktur data. Sedangkan model data fisik memodelkan struktur fisik dari database, dengan mempertimbangkan perangkat lunak sistem manajemen basis data serta model struktur yang akan di gunakan. Hasil dari data model fisik merupakan hasil generate dari data model konseptual.

3.2.3.1 Model Data Konseptual