Kesimpulan Kompetensi Inti Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

17 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul

BAB III PENUTUP

A. Kesimpulan

Dari serangkaian pelaksanaan kegiatan PPL di SMP N 2 Piyungan Bantul pada bulan Juli-September dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut: 1. Praktik Pengalaman Lapangan merupakan wahana yang tepat bagi mahasiswa calon guru untuk dapat mempraktekkan ilmu yang diperoleh dari kampus UNY. 2. Kegiatan Praktek Pengalaan Lapangan dapat digunakan sebagai sarana untuk memperoleh pengalaman yang faktual sebagai bekal untuk menjadi tenaga kependidikan yang kompeten dalam bidang masing-masing. 3. Praktik Pengalaman Lapangan merupakan pengembangan dari empat kompetensi bagi praktikan, yaitu kompetensi pedagogik, kepribadian, sosial, dan profesional. 4. Praktik merupakan pengalaman menambah bekal bagi calon guru di luar tugas mengajar.

B. Saran

Berdasarkan pelaksanaan PPL selama kurang lebih dua bulan di SMP N 2 Piyungan Bantul, ada beberapa saran yang praktikan sampaikan yang mungkin dapat digunakan sebagai masukan, antara lain:

1. Untuk pihak UNY UPPL:

a. Pembekalan dan monitoring merupakan salah satu kunci keberhasilan pelaksanaan PPL. Diharapkan pembekalan PPL lebih diefektifkan pembuatan proposal, pembuatan laporan PPL, dll dan monitoring atau pemantauan kegiatan PPL dapat dioptimalkan. b. Pihak UPPL sebaiknya memberi keterangan yang jelas mengenai alokasi dana PPL dan meningkatkan fasilitas yang diberikan kepada mahasiswa. c. Lebih memperhatikan antara kebutuhan sekolah lokasi PPL dengan jumlah mahasiswa praktikan bidang studi tersebut agar tidak terjadi kelebihan atau kekurangan jam mengajar. d. Kemitraan dan komunikasi antara UNY dan SMP N 2 Piyungan lebih ditingkatkan lagi demi kemajuan dan keberhasilan program PPL UNY serta kemajuan dan keberhasilan SMP N 2 Piyungan Bantul 18 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul

2. Untuk pihak Sekolah

a. Sebaiknya ada gambaran-gambaran program kerja yang jelas sehingga program PPL dapat disesuaikan dengan program disekolah. b. Untuk meningkatkan Sumber Daya Manusia untuk siswa, perlu ditingkatkan lagi dukungan yang kuat dari pihak sekolah terhadap organisasi siswa di sekolah khususnya OSIS dan kerohanian. c. Kemajuan yang telah dicapai SMP N 2 Piyungan dari kegiatan intrakurikuler maupun ekstrakurikuler hendaklah senatiasa dipertahankan bahkan jika mungkin ditingkatkan. d. Tetap terbinanya hubungan yang baik antara mahasiswa dengan seluruh keluarga besar SMP N 2 Piyungan, meskipun kegiatan PPL tahun 2016 telah berakhir.

3. Untuk pihak mahasiswa PPL

a. Dalam kegiatan PPL, mahasiswa hendaknya mencari data informasi yang akurat mengenai sekolah. b. Praktikan sebaiknya menjalin hubungan komunikasi yang baik dengan seluruh warga sekolah dan berperan sebagaimana mestinya. c. Saling menghargai dan menghormati antaranggota kelompok dan selalu menjaga kekompakan demi kelancaran pelaksanaan kegiatan PPL. 19 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul DAFTAR PUSTAKA Pusat Pengembangan PPL PKL. 2016. Panduan Pengajaran Mikro. Yogyakarta: UNY Press Tim Pembekalan PPL UNY. 2016. Materi Pembekalan PPL. Yogyakarta: UNY Press Tim Penyusun Panduan PPL. 2016. Panduan PPL Magang III. Yogyakarta: UNY Press 20 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul LAMPIRAN MATRIK PPL UNY TAHUN 2015 F02 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 21 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul NAMA SEKOLAH : SMP N 2 Piyungan NAMA MAHASISWA : ASRI DIYAH K. ALAMAT SEKOLAH : JL. Wonosari, Sitimulyo, Piyungan, Bantu, Yogyakarta NO. MAHASISWA : 13601241112 FAK.JUR.PRODI : FIKPORPJKR GURU PEMBIMBING : SUSIANTOPO, S.Pd DOSEN PEMBIMBING : AGUS S. SURYOBROTO, M.Pd. No ProgramKegiatan Jumlah Jam per Minggu Jumlah Jam I II III IV V VI VII VIII IX I. Kegiatan Mengajar 1 Pembuatan Program Kerja PPL a. Observasi Sekolah Kelas 10 10 b. Menyusun Matriks Program Kerja PPL 6 6 2 Membuat Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP a. Persiapan 3 5 3 3 3 3 3 3 2 28 b. Konsultasi 1 1 1 1 1 1 6 3 Mempersiapkan Daftar Hadir dan Daftar Nilai a. Persiapan 3 3 6 MATRIK PPL UNY TAHUN 2015 F02 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 22 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul b. Evaluasi Tindak Lanjut 2 2 2 2 2 2 12 4 Membuat Media Pembelajaran LKS, dll JUMLAH a. Persiapan 3 2 2 2 2 2 3 1 17 b. Evaluasi 2 2 2 3 3 3 2 1 18 5 Praktik Mengajar Terbimbing dan Mandiri a. Persiapan 2 2 2 2 2 2 1 1 14 b. Pelaksanaan 6,6 12 12 12 12 12 12 4 2 84,6 c. Evaluasi 1 1 1 1 1 1 1 7 7 Bimbingan dan Evaluasi Praktik Mengajar dengan Guru 1 1 1 1 1 1 1 7 8 Bimbingan dengan DPL 1 1 2

II. Kegiatan Non Mengajar

1 Kegiatan Sekolah a. Upacara Bendera Hari Senin 1 1 1 1 1 1 6 b. Senam Bersama Jum’at Sehat 1 1 1 1 1 1 1 2 9 c. Upacara Kemerdekaan 17 Agustus 3 3 2 Mendampingi Kegiatan Ekstrakurikuler MATRIK PPL UNY TAHUN 2015 F02 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 23 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul LAPORAN HARIAN PELAKSANAAN PPL TAHUN 2016 F02 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 24 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul NAMA SEKOLAH : SMP N 2 Piyungan Bantul NAMA MAHASISWA : ASRI DIYAH K. ALAMAT SEKOLAH : JL. Wonosari Km. 10 Piyungan, Bantul NO. MAHASISWA : 13601241112 FAK.JUR.PRODI : FIKPORPJKR GURU PEMBIMBING : SUSIANTOPO, S.Pd DOSEN PEMBIMBING : AGUS S. SURYOBROTO, M.Pd No HariTanggal Pukul Kegiatan Hasil Hambatan Solusi 1. Senin, 18 Juli 2016 07.00-08.00 Upacara bendera sekaligus penerjunan dan perkenalan mahasiswa PPL di sekolah SMP N 2 Piyungan serta upacara pembukaan kegiatan PLS untuk peserta didik baru Terlaksananya kegiatan upacara sekaligus perkenalan dan penerjunan mahasiswa PPL serta pembukaan kegiatan PLS. Tidak ada hambatan. 08.00-10.00 Halal Bihalal bagi seluruh warga SMP N 2 Piyungan di halaman sekolah dilanjutkan dengan pendampingan PLS di Aula sekolah. Mahasiswa mengikuti kegiatan halal bihalal dan pendampingan PLS Tidak ada hambatan. LAPORAN HARIAN PELAKSANAAN PPL TAHUN 2016 F02 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 25 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul 10.00-11.00 Evaluasi kinerja anggota PPL hari itu. Tersampaikan kekurangaan mahasiswa saat kegiatan hari itu Tidak ada hambatan 2. Selasa, 19 Juli 2016 06.15-07.00 Piket dengan guru piket lainnya, menyambut kedatangan peserta didik. Menyalami dan menyapa peserta didik yang datang Tidak ada hambatan. 07.00-07.30 Apel pagi kegiatan PLS Diikuti oleh kelas VII Tidak ada hambatan 07.30-09.30 Pemberian materi di kelas pada kelas IX A pada jam ke 1-2 dan ke kelas IX B pada jam ke 3-4 dengan materi yang sama yaitu Seks Bebas, bagaimana menghindri dan mencegah tindakan seks bebas. Terlaksananya pembelajaran di kelas IX A dan IX B, materi yang direncanakan sebelumya tersampaikan semua. Tidak ada hambatan LAPORAN HARIAN PELAKSANAAN PPL TAHUN 2016 F02 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 26 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul 09.30-12.00 Pendampingan PLS di Aula sekolah Pemberian materi pengenalan lingkungan sekolah Tidak ada hambatan 3. Rabu, 20 Juli 2016 07.00-07.30 Apel pagi PLS Upacara untuk membacakan rundown acara hari itu Tidak ada hambatan. 07.30-09.30 Mengajar kelas VIII C dan VIII D dengan materi PHBS Memberikan materi PHBS dengan submateri penanggulangan sampah yang ada di sekitar, bagaimana dampaknya jika sampah dibiarkan Tidak ada hambatan. 09.30-10.00 Breafing dengan koordinator sekolah mengenai pakaian, piket dan presensi kehadiran mahasiswa PPL Membuat jadwal piket harian baik pagi maupun siang Tidak ada hambatan. 10.30-12.10 Pendampingan kegiatan PLS Mengikuti kegiatan PLS yang sedang berlangsung Tidak ada hambatan. LAPORAN HARIAN PELAKSANAAN PPL TAHUN 2016 F02 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 27 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul 4. Kamis, 21 Juli 2016 07.00-07.30 Masuk ke kelas IX C Memberikan materi free sex, pengetahuan sekitar seks bebas, cara mencegah dll Tidak ada hambatan. 07.30-08.00 Pendampingan penyuluhan kenakalan remaja dan narkoba Mengikuti kegiatan tersebut di aula sekolah Tidak ada hambatan 08.00-08.30 Konsultasi dengan guru pembimbing Membahas materi yang diberikan untuk kelas tujuh Tidak ada hambatan 08.30-09.45 Mengajar kelas IX D Memberikan materi free sex, pengetahuan sekitar seks bebas, cara mencegah dll Tidak ada hambatan 5. Jumat, 22 Juli 2016 07.00-08.15 Jalan sehat Berjalan keluar dari sekolah masuk ke pemukiman penduduk tegalyoso Tidak ada hambatan. 08.15-08.30 Bimbingan dengan guru pamong Mengenai media pembelajaran Tidak ada hambatan. LAPORAN HARIAN PELAKSANAAN PPL TAHUN 2016 F02 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 28 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul 09.30-11.05 Observasi di Kelas VIII F Mengikuti pembelajaran yang diberikan guru pembimbing Tidak ada hambatan. 6. Senin, 25 Juli 2016 06.15-07.00 Piket harian Menunggu peserta didik yang datang Tidak ada hambatan. 07.00-07.45 Upacara rutin hari senin - Tidak ada hambatan. 07.45-09.55 Mengajar kelas VII D Memberikan materi PHBS Pola Makan yang Seimbang Tidak ada hambatan. 09.55-12.10 Mengajar kelas VII A Memberikan materi PHBS Pola Makan yang Seimbang Tidak ada hambatan. 12.15-13.30 Rapat dengan OSIS Membahas persiapan kegiatan lomba 17 agustus Tidak ada hambatan. LAPORAN HARIAN PELAKSANAAN PPL TAHUN 2016 F02 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 29 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul No HariTanggal Pukul Kegiatan Hasil Hambatan Solusi 7 Selasa, 26 Juli 2016 06.30-07.00 Piket Harian Menunggu kedatangan siswa Tidak ada hambatan. 08.00-11.45 Membantu adminitrasi sekolah Mengisi buku induk siswa Tidak ada hambatan. 12.45-13.30 Rapat OSIS Membahas acara lomba 17an Tidak ada hambatan 8 Rabu, 27 Juli 2016 07.00-09.00 Mengajar kelas VII E Memberikan materi PHBS Pola Makan yang Seimbang Tidak ada hambatan. 09.15-11.15 Mengajar kelas VII C Memberikan materi PHBS Pola Makan yang Seimbang Tidak ada hambatan. 11.15-12.45 RPP Membuat RPP minggu depan Tidak ada hambatan. 12.35-13.30 Rapat OSIS Persiapan lomba 17an Tidak ada hambatan. 9 Kamis, 28 Juli 2016 07.00-09.00 VII B Memberikan materi PHBS Pola Makan yang Seimbang Tidak ada hambatan. 09.55-12.10 VII F Memberikan materi PHBS Pola Makan yang Seimbang Tidak ada hambatan. LAPORAN HARIAN PELAKSANAAN PPL TAHUN 2016 F02 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 30 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul 10 Jumat, 29 Juli 2016 07.00-08.00 Jumat Sehat Senam bersama di halaman sekolah Tidak ada hambatan. 11 Senin, 01 Agustus 2016 06.20-07.00 Piket Menyapa para siswa Tidak ada hambatan. 07.00-07.40 Upacara Tidak ada hambatan. 07.40-09.55 VII D Permainan Bola Besar Bola Voli, submateri Passing bawah dan service bawah Tidak ada hambatan. 09.55-12.10 VII A Permainan Bola Besar Bola Voli, submateri Passing bawah dan service bawah Tidak ada hambatan. 12 Selasa, 02 Agustus 2016 06.25-07.00 Piket Piket menyapa peserta didik Tidak ada hambatan. 07.00-08.00 Menyiapkan materi Mempelajari buku pedoman guru Tidak ada hambatan 13 Rabu, 03 Agustus 2016 07.00-09.00 VII E Lompat jauh, sikap awalan, tumpuan, sikap akhir Tidak ada hambatan LAPORAN HARIAN PELAKSANAAN PPL TAHUN 2016 F02 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 31 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul 09.15-11.15 VII C Lompat jauh, sikap awalan, tumpuan, sikap akhir Tidak ada hambatan 11.30-12.50 Mengoreksi Jurnal siswa Tidak ada hambatan 14 Kamis, 4 Agustus 2016 07.00-09.00 VII B Permainan Bola Besar Bola Voli, submateri Passing bawah dan service bawah Tidak ada hambatan 09.55-12.10 VII E Permainan Bola Besar Bola Voli, submateri Passing bawah dan service bawah Tidak ada hambatan 15 Jumat, 5 Agustus 2016 07.00-07.40 Jumat Sehat Senam bersama di halaman SMP N 2 Piyungan Tidak ada hambatan 07.40-09.00 Menyiapkan materi Mempelajari buku guru Tidak ada hambatan 16 Senin, 8 Agustus 2016 06.35-07.00 Piket Menyapa para siswa Tidak ada hambatan 07.00-07.40 Upacara Tidak ada hambatan LAPORAN HARIAN PELAKSANAAN PPL TAHUN 2016 F02 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 32 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul 07.40-09.55 VII D Lompat jauh, sikap awalan, tumpuan, sikap akhir Tidak ada hambatan 09.55-12.10 VII A Lompat jauh, sikap awalan, tumpuan, sikap akhir Tidak ada hambatan 12.10-12.40 Cek Jurnal Siswa Mengecek pekerjaan siswa Tidak ada hambatan 17 Selasa, 9 Agustus 2016 06.30-07.00 Piket Menyambut kedatangan siswa Tidak ada hambatan 07.00-09.00 Cek Jurnal Mengecek pekerjaan siswa Tidak ada hambatan 09.00-10.00 Membuat RPP Tidak ada hambatan 18.30-19.30 Menyiapkan Media Membuat media pembelajaran Tidak ada hambatan 18 Rabu, 10 Agustus 2016 07.00-09.00 VII E Voli, submateri passing bawah dan service bawah Tidak ada hambatan 09.15-11.15 VII C Voli, submateri passing bawah dan service bawah Tidak ada hambatan LAPORAN HARIAN PELAKSANAAN PPL TAHUN 2016 F02 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 33 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul 19 Kamis, 11 Agustus 2016 07.00-09.00 VII B Lompat jauh, sikap awalan, tumpuan, sikap akhir Tidak ada hambatan 09.00-09.40 Cek Jurnal Tugas siswa Tidak ada hambatan 09.55-12.10 VII E Lompat jauh, sikap awalan, tumpuan, sikap akhir Tidak ada hambatan 20 Jumat, 12 Agustus 2016 07.00-07.40 Jumat Sehat Senam Bersama Tidak ada hambatan 07.40-11.00 Lomba 17 an Lomba Tumpeng, paduan suara, estafet bola, memasukkan jarum dalam botol, kebersihan kelas Tidak ada hambatan 21 Minggu, 14 Agustus 2016 18.00-20.00 Membuat RPP RPP jalan cepat Tidak ada hambatan 20.00-21.00 Menyiapkan media Media pembelajaran jalan cepat Tidak ada hambatan 22 Senin, 15 Agustus 2016 05.00-06.00 Mempelajari materi Tidak ada hambatan LAPORAN HARIAN PELAKSANAAN PPL TAHUN 2016 F02 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 34 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul 06.20-07.00 Piket Menyapa para siswa Tidak ada hambatan 07.00-09.00 VII D Jalan Cepat Tidak ada hambatan 09.15-11.30 VII A Jalan Cepat Tidak ada hambatan 12.30-13.30 Membuat rubrik penilaian Tidak ada hambatan 23 Selasa 16 Agustus 2016 06.25-07.00 Piket Menyapa para siswa Tidak ada hambatan 07.00-08.30 Koreksi tugas siswa Tidak ada hambatan 24 Rabu, 17 Agustus 2016 07.00-09.00 Upacara Kemerdekaan di sekolah Pengibaran bendera Tidak ada hambatan 09.00-11.00 Upacara di lapangan Piyungan Pengibaran bendera Tidak ada hambatan 18.00-20.00 Menyiapkan media Membuat media pembelajaran Tidak ada hambatan 25 Kamis, 18 Agustus 2016 07.00-09.00 VII B Jalan Cepat Tidak ada hambatan 09.55-12.10 VII F Jalan Cepat Tidak ada hambatan LAPORAN HARIAN PELAKSANAAN PPL TAHUN 2016 F02 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 35 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul 26 Jumat, 19 Agustus 2016 07.00-08.00 Piket Guru Mengisi buku piket guru, memutar masuk ke kelas- kelas Tidak ada hambatan 08.00-10.30 Mengecek Jurnal VII D dan VII A Tidak ada hambatan 27 Sabtu, 20 Agustus 2016 19.00-20.00 Media Pembelajaran Membuat media pembelajaran Tidak ada hambatan 28 Minggu, 21 Agustus 2016 19.00-21.00 RPP Membuat RPP Basket Tidak ada hambatan 29 Senin, 22 Agustus 2016 06.30-07.00 Piket Menyapa para siswa Tidak ada hambatan 07.00-07.40 Upacara Tidak ada hambatan 07.40-09.55 VII D Basket, passing, dribbling dan labu-labu Tidak ada hambatan 09.55-12.10 VII D Basket, passing, dribbling dan labu-labu Tidak ada hambatan 30 Selasa, 23 Agustus 2016 06.35-07.00 Piket Menyapa para siswa Tidak ada hambatan LAPORAN HARIAN PELAKSANAAN PPL TAHUN 2016 F02 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 36 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul 07.00-08.00 Piket Guru Keliling kelas megecek presensi kelas Tidak ada hambatan 08.00-09.00 Bersih-bersih Lab IPA dan UKS Tidak ada hambatan 14.00-15.30 Membut tugas siswa Pekerjaan rumah untuk siswa Tidak ada hambatan 31 Rabu, 24 Agustus 2016 07.00-09.00 VII E Basket, passing, dribbling dan labu-labu Tidak ada hambatan 09.15-11.15 VII C Basket, passing, dribbling dan labu-labu Tidak ada hambatan 32 Kamis, 25 Agustus 2016 07.00-09.00 VII B Basket, passing, dribbling dan labu-labu Tidak ada hambatan 09.55-12.10 VII F Basket, passing, dribbling dan labu-labu Tidak ada hambatan 33 Jumat, 26 Agustus 2016 07.00-07.40 Jumat Sehat Jalan sehat Tidak ada hambatan 08.00-08.30 Piket Guru Keliling kelas megecek presensi kelas Tidak ada hambatan LAPORAN HARIAN PELAKSANAAN PPL TAHUN 2016 F02 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 37 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul 09.00-09.30 Mengecek jurnal Tugas siswa Tidak ada hambatan 18.00-20.00 Menyiapkan materi RPP dan media pembelajaran Tidak ada hambatan 34 Senin, 29 Agustus 2016 06.30-07.00 Piket Menyapa para siswa Tidak ada hambatan 07.00-09.00 VII D Sepakbola, materi dribbling dan passing Tidak ada hambatan 09.15-11.15 VII A Sepakbola, materi dribbling dan passing Tidak ada hambatan 35 Selasa, 30 Agustus 2016 06.30-07.00 Piket Menyapa para siswa Tidak ada hambatan 07.00-08.00 Cek Jurnal siswa Kelas VII C dan VII E Tidak ada hambatan 36 Rabu, 31 Agustus 2016 07.00-09.00 VII E Sepakbola, materi dribbling dan passing Tidak ada hambatan 09.15-11.15 VII C Sepakbola, materi dribbling dan passing Tidak ada hambatan 37 Kamis, 01 September 2016 07.00 VII B Sepakbola, materi dribbling dan passing Tidak ada hambatan LAPORAN HARIAN PELAKSANAAN PPL TAHUN 2016 F02 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 38 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul 09.55-12.10 VII F Sepakbola, materi dribbling dan passing Tidak ada hambatan 38 Jumat, 2 September 2016 07.00-07.40 Jumat Sehat Senam bersama Tidak ada hambatan 08.00-11.00 Laporan Membuat Laporan PPL individu Tidak ada hambatan 39 Senin, 5 September 2016 06.30-07.00 Piket Harian Menyapa para siswa Tidak ada hambatan 07.00-08.30 VII D Silat, sikap kuda-kuda Tidak ada hambatan 40 Selasa, 6 September 2016 06.30-07.00 Piket harian Menyapa para siswa Tidak ada hambatan 07.00-10.00 Membuat laporan Laporan PPL Individu Tidak ada hambatan 41 Rabu, 7 September 2016 07.00-09.00 Mengoreksi jurnal Tugas menggambar lapangan basket Tidak ada hambatan 09.15-11.55 VII C Jalan Cepat Tidak ada hambatan 42 Rabu, 14 September 2016 09.15-11.55 VII C P3K, penanganan pertama pada cedera saat berolahraga. Tidak ada hambatan LAPORAN HARIAN PELAKSANAAN PPL TAHUN 2016 F02 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 39 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul LAPORAN HARIAN PELAKSANAAN PPL TAHUN 2016 F02 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 40 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul LAPORAN HASIL KERJA PPL TAHUN 2016 F03 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 41 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul NAMA SEKOLAH : SMP N 2 Piyungan Bantul NAMA MAHASISWA : Asri Diyah K ALAMAT SEKOLAH : JL. Wonosari Km. 10, Sampakan, Sitimulyo, Piyungan, Bantul NO. MAHASISWA : 13601241112 FAK.JUR.PRODI : FIKPORPJKR GURU PEMBIMBING : Susiantopo, S.Pd DOSEN PEMBIMBING : Agus S. Suryobroto, M.Pd No Nama Kegiatan Hasil KuantitatifKualitatif SERAPAN DANA DALAM RUPIAH Swadaya Sekolah Lembaga Mahasiswa Sponsor Lembaga Lainnya Jumlah 1 Penyusunan RPP Rencana Pelaksanaan Pembelajaran selama praktik mengajar terbimbing telah mencapai ± 8 RPP Rp42.000,- 2. Media Pembelajaran Media Pembelajaran selama praktik mengajar terbimbingyang digunakan untuk kelas VII Rp15.000,- LAPORAN HASIL KERJA PPL TAHUN 2016 F03 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 42 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul 3. Praktik mengajar Selama PPL sudah mencapai pertemuan dengan rincian: a. Kelas VII A 5 kali b. Kelas VII B 5 kali c. Kelas VII C 5 kali d. Kelas VII D 5 kali e. Kelas VII E 4 kali f. Kelas VII F 5 kali g. Kelas VIII C 1 kali h. Kelas VIII D 1 kali i. Kelas IX A 1 kali j. Kelas IX B 1 kali k. Kelas IX C 1 kali l. Kelas IX D 1 kali LAPORAN HASIL KERJA PPL TAHUN 2016 F03 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 43 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul LAPORAN HASIL KERJA PPL TAHUN 2016 F03 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 44 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul LAPORAN HASIL KERJA PPL TAHUN 2016 F03 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 45 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul FORMAT OBSERVASI PEMBELAJARAN DIKELAS DAN OBSERVASI PESERTA DIDIK NPma.1 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 46 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul NAMA SEKOLAH : SMP N 2 Piyungan, Bantul ALAMAT SEKOLAH : JL. Wonosari Km.10, Sampakan, Sitimulyo, Piyungan, Bantul TANGGAL OBSERVASI : 22 Juli 2016 PUKUL : 09.30-11.05 NAMA MAHASISWA : Asri Diyah K NIM : 13601241112 PRODI : Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi No Aspek yang diamati Deskripsi Hasil Pengamatan A. Perangkat Pembelajaran 1. Kurirulum 2013 K13 Kurikulum yang berlaku di SMPN 2 Piyungan Bantul yaitu menggunakan K13. Berpusat pada peserta didik. 2. Silabus Silabus disusun secara bersama-sama oleh guru mata pelajaran di suatu ruang tertentu agar siap digunakan sebagai acuan dalam KBM. Dengan hal ini, diharapkan semua guru mata pelajaran mempunyai silabus. 3. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP yang disusun oleh guru digunakan untuk tiap pertemuan. Penyusunan RPP oleh guru mata pelajaran sudah cukup bagus. B. Proses Pembelajaran 1. Membuka Pelajaran Guru membuka kegiatan pembelajaran dengan salam, kemudian mengabsen siswa untuk mengetahui apakah ada siswa yang tidak masuk. Setelah itu guru mereview FORMAT OBSERVASI PEMBELAJARAN DIKELAS DAN OBSERVASI PESERTA DIDIK NPma.1 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 47 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul sekilas materi pembelajaran pada pertemuan sebelumnya agar siswa kembali ingat. 2. Penyajian Materi Dalam menyajikan materi, guru menjelaskan secara keseluruhan tentang materi yangdiberikan dan sesuai dengan RPP yang telahdibuat. 3. Metode Pembelajaran Metode pembelajaran yang digunakan Demontrasi, Inclusive cakupan, Bagian dan keseluruhan Part and whole, Permainan game, Saling menilai sesama teman Resiprocal. 4. Penggunaan Bahasa Bahasa yang digunakan guru adalah bahasa indonesia dalam menyampaikan materi pembelajaran. 5. Penggunaan Waktu Waktu yang digunakan sudah cukup efektif, yaitu sesuai alokasi jam pelajaran. Guru memulai pelajaran tepat waktu dan menutup pembelajaran tepat 15 menit sebelum bel tanda pergantian jam berbunyi. 6. Gerak Gerak yang dilakukan oleh guru sudah sesuai dengan porsinya, yaitu pada saat penyajian materi guru tidak hanya diam di depan, tetapi juga berkeliling untuk memberi perhatian dan mengamati siswa. 7. Cara Memotivasi Siswa Cara guru memotivasi siswa pun sudah cukup baik, yaitu dengan mengucapkan kata “ya bagus”. Intinya Guru mampu membuat siswa merasa nyaman. FORMAT OBSERVASI PEMBELAJARAN DIKELAS DAN OBSERVASI PESERTA DIDIK NPma.1 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 48 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul 8. Teknik Bertanya Guru menanyakan pemahaman siswa terkait materi yang baru saja dijelaskan apabila ada yang kurang jelas sambil memberikan contoh. 9. Teknik Penguasaan Kelas Guru sudah dapat menguasai kelas dengan baik. 10. Penggunaan Media Media yang digunakan oleh adalah peralatan olahraga yang tersedia. 11. Bentuk dan Cara Evaluasi Setelah materi pelajaran dalam satu sampai dengan dua kali pertemuan selesai, guru memberikan ulangan dalam bentuk ujian gerak dasar dan kebugaran. 12. Menutup Pelajaran Sebelum menutup pelajaran, guru memberikan motivasi dan apresiasi kepada siswa yang mengikuti pembelajaran dengan benar. Pembelajaran diakhiri dengan pendinginan ringan. C. Perilaku Siswa 1. Perilaku Siswa di DalamKelas Pada saat guru menjelaskan di dalam kelas,hampir semua siswa memperhatikan guru yang sedang mengajar di depan. Hal iniditunjang juga dengan jumlah murid yang sedikit, sehingga keadaan kelas menjadi kondusif. Kemudian ketika guru memberikan soal untuk dikerjakan sebagian besar siswa yang belum mengerti mendatangi guru untuk bertanya. FORMAT OBSERVASI PEMBELAJARAN DIKELAS DAN OBSERVASI PESERTA DIDIK NPma.1 Untuk Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta 49 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul 2. Perilaku Siswa di Luar Kelas Perilaku Siswa di luar sekolah memiliki kecenderungan berkelompok. Siswa antusias ketia mengikuti pembelajaran di luar kelas. Bantul,14 September 2016 Guru Pembimbing, Susiantopo, S.Pd NIP. 19660120 200701 1 010 Mahasiswa, Asri Diyah K. NIM. 13601241112 JADWAL PELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN Universitas Negeri Yogyakarta 50 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul KALENDER AKADEMIK JADWAL PELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN Universitas Negeri Yogyakarta 51 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul JADWAL PELAJARAN OLAH RAGA SMP N 2 PIYUNGAN BANTUL JAM KE- WAKTU HARI SENIN KAMIS WAKTU RABU 1 07.00 – 07.40 Upacara VII B 07.00-07.40 VII E 2 07.40 – 08.20 VII D VII B 07.40-08.20 VII E 3 08.20 – 09.00 VII D VII B 08.20-09.00 VII E ISTIRAHAT 4 09.15 – 09.55 VII D - 09.15-09.55 VII C 5 09.55 – 10.35 VII A VII F 09.55-10.35 VII C ISTIRAHAT 10.35-11.15 VII C 10.50 - 11.30 VII A VII F ISTIRAHAT - 7 11.30 - 12.10 VII A VII F 11.30-12.10 - 8 PULANG - - 12.10-12.50 - Guru Mata Pelajaran : SUSIANTOPO, S.Pd RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN Universitas Negeri Yogyakarta 52 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul Satuan Pendidikan : SMP N 2 PIYUNGAN KelasSemester : VII 1 satu Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan Waktu : 1x Pertemuan 3 x 40 menit I. Kompetisi Inti : 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. 2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli toleransi, gotong royong, santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya. 3. Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, dan proseduralberdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata. 4. Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, dan proseduralberdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata. II. Kompetisi Dasar : 1.1 Menghayati dan mengamalkan nilai-nilai agama yang dianut dalam melakukan aktivitas jasmani, permainan, dan olahraga. 2.8 Memiliki perilaku hidup sehat III. Indikator Pencapaian Kompetensi : 1.1.1 Berdoa sebelum dan sesudah melakukan kegiatan pembelajaran 2.8.1 Menunjukkan perilaku hidup sehat 2.8.2 Menunjukkan perilaku hidup bersih 3.11.1 Menjelaskan konsep hidup bersih dan sehat 3.11.2 Menjelaskan konsep pola hidup seimbang 4.9.1 Melakukan gerakan memungut sampah di sekitar lingkungan kelas 4.9.2 Melakukan pola hidup sehat di sekolah RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN Universitas Negeri Yogyakarta 53 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul IV. Materi Pembelajaran Tema : Pola Hidup Bersih, Sehat dan Seimbang Sub Tema : Pola Makan Yang Sehat - Materi Reguler Definisi keteraturan jadwal makan dengan kualitas makanan dan porsinya. Jadwal yang baik untuk menanamkan pola makan sehat itu dilakukan jadwal makan harus teratur, lebih baik makan dalam jumlah yang sedikit tapi sering dan teratur dari pada makan dalam porsi banyak tapi tidak teratur. Kualitas makanan yang baik untuk tubuh adalah Jenis makanan yang mengandung karbohidrat, protein, lemak dan nutrien spesifik. - Karbohidrat komplek bisa kita penuhi dari gandum, beras, terigu, buah dan sayuran. - Protein harus lengkap antara protein nabati dan hewani. Sumber protein nabati didapat dari kedelai, tempe dan tahu, sedangkan protein hewani berasal dari ikan, daging sapi , ayam, kerbau , kambing . - Tubuh manusia juga membutuhkan lemak , akan tetapi konsumsi lemak yang berlebihan akan menimbulkan dampak yang negatif, untuk itu dianjurkan untuk tidak berlebihan dalam mengkonsumsi lemak. - Sumber vitamin dan mineral terdapat pada vitamin A hati, susu , wortel, dan sayuran , vitamin D ikan, susu, dan kuning telur, vitamin E minyak, kacang-kacangan, dan kedelai, vitamin K brokoli, bayam dan wortel, vitamin B gandum, ikan, susu, dan telur, serta kalsium susu, ikan, dan kedelai. Porsi yang dibutuhkan setiap orang berbeda-beda. Tergantung aktifitas sehari-hari yang dilakukannya. Kita harus menyeimbangkan jumlah kalori yang masuk dengan jumlah energi yang kita keluarkan. Apabila jumlah kalori yang masuk lebih besar dari energi yang kita keluarkan maka kita akan mengalami kelebihan berat badan.Selain jumlahnya, komposisipun harus seimbang seperti karbohidrat sebanyak 60-70, protein sebanyak 10-15, Lemak sebanyak 20-25, vitamin dan mineral A, D, E, K, B, C, dan Ca. Kebutuhan tubuh akan se rat sebanyak lebih dari 25 gram per hari. Untuk memenuhinya dianjurkan untuk mengkonsumsi buah dan sayur. - Materi Pengayaan : RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN Universitas Negeri Yogyakarta 54 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul Peserta didik diminta untuk mempelajari pola tidur yang baik bagi remaja. - Materi Remidial : Peserta didik diminta untuk mempelajari kembali mengenai pla makan yang baik dan seimbang. V. Metode Pembelajaran Pendekatan : Saintifik Gaya mengajar : Ceramah dan diskusi VI. Kegiatan Pembelajaran a. Pendahuluan : - Berdoa - Salam - Presensi - Apersepsi mengecek pengetahuan peserta didik mengenai bola voli dengan tanya jawab. - Menjelaskan kompetensi yang harus dikuasai pesera didik - Guru menyampaikan cakupan materi yang akan dipelajari yaitu variasi latihan passing bawah. - Guru menjelaskan teknik penilaian untuk pola makan sehat, baik spiritual, kognitif, afektif dan psikomotor b. Kegiatan Inti 90 menit 1. Mengamati a. Peserta didik mengamati penjelasan guru megenai pola makan yang baik dan sehat. b. Peserta didik mengamati media grafisgambar yang disediakan guru. 2. Menanya Peserta didik merumuskan pertanyaan mengenai hal-hal yang belum diketahui terkait pola makan yang baik dan benar . 3. Mengumpulkan informasimencoba – menalarmengasosiasi – mengomunikasikan - Peserta didik mengumpulkan informasi mengenai pola makan yang baik dan benar - Setelah selesai kegiatan itu selesai dilanjutkan dengan membuat kesimpulan mengenai konsep variasi passing bawah, mendiskusikan kemudian mendiskusikan dengan teman dan guru untuk mendapatkan kesimpulan yang baik. Penutup RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN Universitas Negeri Yogyakarta 55 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul 1. Peserta didik melakukan pelepasan dan pelemasan 2. Kesimpulan 3. Refleksi dari guru dan peserta didik 4. Penilaian 5. Guru memberitahukan pembelajaran remidial 6. Guru memberitahukan pembelajaran pengayaan 7. Guru memberitahuan rencana pembelajaran pada pertemuan selanjutnya 8. Berdoa VII. Media, Sarana, AlatBahan, dan Sumber Belajar - Media : Gambar atau Grafis - Alat dan Bahan : 1. LCD 2. Laptop - Fasilitas : Ruang kelas - Sumber Belajar Muhajir. 2016. Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan untuk SMPMTs Kelas VII. Balitbang. VIII. Penilaian, Pembelajaran Remidial dan Pengayaan 1. Penilaian kompetensi sikap spirtual dan sikap sosial a. Teknik penilaian Teknik observasi b. Instrumen penilaian Jurnal Butir sikap spiritual : berdoa sebelum dan sesudah pelajaran Butir sikap sosial : disiplin dan kerjasama No. Tanggal Nama Peserta Didik Catatan Pendidik Aspek yang diamati 1 25 Agustus 2016 Yustinus Membantu teman menyiapkan alat Kerjasama 2 Levina Berdoa sebelum dan sesudah pembelajaran Spiritual 3 Dll... 2. Kompetensi Pengetahuan RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN Universitas Negeri Yogyakarta 56 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul a. Teknik Penilaian Penugasan b. Instrumen Penialaian Daftar tugas c. Indikator dan instrumen Indikator Teknik Penialaian Instrumen Menjelaskan konsep pola makan yang sehat Penugasan Tuliskan pola makan yang sehat Konsep menjaga kecukupan asupan gizi Penugasan Tuliskan bagaimana cara menjaga kecukupan gizi 3. Penilaian Kompetensi Keterampilan a. Teknik penilaian : Teknik praktik b. Instrumen dan penilaian Lembar observasi pola makan yang sehat Indikator dan penilaian Indikator Teknik Penialaian Instrumen Mempraktikkan pemilihan makanan yang baik Tes praktik Lakukan cara memilih makanan yang sehat dan baik Mempratikkan cara menjaga kebersihan makanan Tes Praktik Lakukan tahapan mencuci sayur dan buah yang benar 4. Penilaian pembelajaran remidial dan pengayaan a. Instrumen penilaian pembelajaran remidial pada dasarnya sama dengan reguler b. Instrumnen penilaian pembelajaran pengayaan untuk materi pengeahuan dan keterampilan : Instrumen kompetensi pengetahuan Daftar tugas Indikator Teknik Penialaian Instrumen RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN Universitas Negeri Yogyakarta 57 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul Memahami pola makan yang sehat Penugasan - Carilah jenis makanan yang sehat bagi tubuh - Carilah manfaat makan- makanan yang sehat Instrumen kompetensi keterampilan Lembar observasi Indikator Teknik Penialaian Instrumen Mempraktikkan cara mencuci sayur dan buah yang benar Tes praktik Mencuci buah yang mereka bawa dari rumah Bantul, 24 Juli 2016 Mengetahui, Guru Pembimbing Mahasiswa Susiantopo, S.Pd Asri Diyah K NIP. 19660120 200701 1 010 NIM. 1360124111 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN Universitas Negeri Yogyakarta 58 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul Satuan Pendidikan : SMP N 2 PIYUNGAN Mata Pelajaran : Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan Kelas Semester : VII 1 Topik Materi Pokok : Permainan Bola Besar Bola Basket Alokasi Waktu : 3 JP 3x 40 menit 1x pertemuan

A. Kompetensi Inti

1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. 2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli toleransi, gotong royong, santun, percayadiri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan social dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya. 3. Memahami pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata. 4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, danmembuat dan ranah abstrak menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandangteori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi 1.1 Menghayati dan mengamalkan nilai- nilai agama yang dianut dalam melakukan aktivitas jasmani, permainan, dan olahraga. 1.1.1. Pembiasaan perilaku berdoa sebelum dan sesudah pelajaran. 1.1.2. Selalu berusaha secara maksimal dan tawakal dengan hasil akhir. 1.1.3. Membiasakan berperilaku baik dalam berolahraga dan latihan. 2.1 Berperilaku sportif dalam bermain. 2.2 Bertanggung jawab dalam penggunaan sarana dan prasarana pembelajaran serta menjaga keselamatan diri sendiri, orang lain, dan lingkungan sekitar. 2.3 Menghargai perbedaan karakteristik 2.1.1. Mengakui kelebihan orang lain 2.1.2. Melaksanakan sesuai dengan aturan permainan 2.2.1 Terhadap keberadaan sarana dan prasarana 2.2.2 Terhadap keselamatan diri sendiri 2.2.3 Terhadap keselamatan orang lain dan lingkungan. 2.3.1. Berbagi alat 2.3.2. Berbagi tempat RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN Universitas Negeri Yogyakarta 59 PPL UNY 2016 – SMP N 2 Piyungan Bantul individual dalam melakukan berbagai aktivitas fisik. 2.3.3. Melaksanakan latihan bersama 3.1. Memahami konsep keterampilan gerak fundamental permainan bola besar 3.1.1 Menjelaskan teknik dasar melempar bola operan dada dengan dua tangan 3.1.2 Menjelaskan teknik dasar melempar bola operan pantulan dengan dua tangan 3.1.3 Menjelaskan teknik dasar menangkap bola 3.1.4 Menjelaskan teknik dasar menggiring bola 3.1.5 Menjelaskan cara bermain bola basket dengan menggunakan peraturan yang dimodifikasi menggunakan teknik lempar tangkap dan menggiring dengan benar. 4.1. Mempraktikkan teknik dasar permainan bola besar dengan menekankan gerak dasar fundamental. 4.1.1 Mempraktikkan teknik dasar melempar bola operan dada dengan dua tangan 4.1.2 Mempraktikkan teknik dasar melempar bola operan pantulan dengan dua tangan 4.1.3 Mempraktikkan teknik dasar menangkap bola 4.1.4 Mempraktikkan teknik dasar menggiring bola 4.1.5 Mempraktikkan cara bermain bola basket dengan menggunakan peraturan yang dimodifikasi menggunakan teknik lempar tangkap dan menggiring dengan benar.

C. Materi Pembelajaran terlampir