MEDIA KOMUNIKASI DALAM KOMUNIKASI INTERPERSONAL PERAN MEDIA KOMUNIKASI DALAM KOMUNIKASI INTERPERSONAL (STUDI DESKRIPTIF KUALITATIF TENTANG PERAN TELEPON SELULAR SEBAGAI MEDIA KOMUNIKASI DALAM HUBUNGAN JARAK JAUH PADA DUA ORANG YANG BERPACARAN).

PERAN MEDIA KOMUNIKASI DALAM KOMUNIKASI

INTERPERSONAL
(STUDI DESKRIPTIF KUALITATIF TENTANG PERAN TELEPON
SELULAR SEBAGAI MEDIA KOMUNIKASI DALAM HUBUNGAN
JARAK JAUH PADA DUA ORANG YANG BERPACARAN)

SKRIPSI

Diajukan sebagai syarat Memperoleh
Gelar Sarjana Sosial (S.Sos)
Oleh:

GDE WIRA BRAHMANA
99 09 1246/KOM

PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS ATMAJAYA YOGYAKARTA
2010


KATA PENGANTAR
Puji syukur saya haturkan kepada Tuhan yang maha kuasa atas
karunia yang telah di berikannya dan bimbingan roh kudus kepada saya,
sehingga skripsi saya akhirnya dapat terselesaikan, walaupun mungkin
memerlukan waktu yang tidak sebentar. Banyak perjuangan yang saya
lakukan. Hingga akhirnya saya dibimbing oleh Bu Anita yang tidak pernah
bosan mengingatkan saya untuk selalu mengerjakan penelitian saya.
Tanpa bimbingan dan dukungan dari orang orang yang berada di
sekitar penulis, terlebih kedua orang tua saya papa dan mama yang
senantiasa berusaha mengingatkan saya untuk dapat menyelesaikan tugas
kuliah saya. Terima kasih juga kepada Bernadetta Puspitaningsih yang
mulai dari menjadi pacar hingga kini telah resmi menjadi istri saya,
senantiasa memberikan dukungan. Buat adik adik saya Okke dan Dhatu atas
doa dan dukungannya, terima kasih juga buat Ara yang sudah memberi
semangat dan dukungan, buat teman teman FISIP 99, matur nuwun. Beribu
terima kasih juga penulis haturkan kepada teman teman KPY Pak e Anton
Ismael, Pakde Berto, Bude Nana, Ivan Napitupulu, Mas Oges, Mas Nduge,
Mas Retno, Mas Iput, dan teman teman lainnya yang tidak dapat penulis
sebutkan satu persatu. Buat TRANS TV yang telah memberikan
pengalaman yang luar biasa bagi penulis, tidak lupa juga untuk teman teman

seperjuangan dari Kayonna hingga Exotic, Mas Awang, Mas Tiyas, Mas
Willy, Mbak Isna, Mas Djoko, Mas Agung dan terutama Mas Luluk yang
sering menjadi sumber inspirasi menemani dalam beribu jepretan shutter
dan memberi rejeki.

Tanpa mengurangi rasa syukur dan terimakasih tidak semua teman
sahabat dan rekan dapat saya sebutkan disini.

Yogyakarta, 21 Juli 2010 ,

Gde Wira Brahmana

ABSTRAK

Perkembangan teknologi komunikasi pada dasawarsa terakhir ini
berkembang dengan sangat cepat. Dalam perkembangannya teknologi
komunikasi sangat dibutuhkan dan digunakan oleh manusia. Jika jaman
dulu dikenal adanya telegram, surat, dan telepon, maka pada saat ini dikenal
teknologi telepon yang lebih canggih dengan adanya ponsel. Ponsel adalah
sebuah alat yang digunakan untuk melakukan proses komunikasi dua arah

melalui jaringan selular. Komunikasi interpersonal antara dua orang juga
dapat dilakukan melalui ponsel, terlebih pada dua orang yang sedang
berpacaran jarak jauh pasti menggunakan ponsel sebagai media komunikasi.
Dalam penelitian ini penulis ingin mendeskripsikan sejauh mana peranan
ponsel dalam sebuah relasi interpersonal pada pasangan yang berpacaran
jarak jauh dan apa hambatannya.
Dalam penelitian ini teori komunikasi interpersonal yang digunakan adalah
teori komunikasi interpersonal menurut DeVito dan Martin Buber. Metode
yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode wawancara dan
observasi sebagai teknik utama pengumpulan data, sedangkan penelitian ini
berjenis deskriptif kualitatif. Narasumber yang akan di wawancara adalah
lima pasang pasangan yang sedang menjalani proses pacaran jarak jauh
minimal satu bulan dan menggunakan ponsel sebagai media komunikasinya.
Penulis menemukan bahwa model komunikasi interpersonal transactional
sangat sesuai dengan hasil penelitian dimana tiap pasangan dari lima
pasangan pacaran jarak jauh saling berkomunikasi melalui ponsel secara
simultan dan terus menerus. Dari hal ini dapat disimpulkan bahwa ponsel
merupakan media komunikasi utama bagi para pasangan yang sedang
melakukan pacaran jarak jauh, dikarenakan ponsel dapat menyampaikan
pesan dengan cepat baik itu pesan pendek maupun suara. Proses komunikasi

dapat terjadi secara nyata (mendengar suara), sehingga emosi yang terjadi
dapat di sampaikan pada masing masing pasangan. Komunikasi melalui
ponsel juga memiliki hambatan seperti mahalnya biaya yang harus dibayar,
gangguan jaringan yang tidak baik menyebabkan suara putus putus. Oleh
karena itu maka disarankan pada pasangan tersebut untuk tidak selalu
mengandalkan ponsel sebagai media komunikasi utama, tetapi juga
menggunakan media komunikasi lain seperti internet yang di koneksikan
melalui PC atau Netbook, sehingga komunikasi dapat terus berlangsung jika
ponsel mengalamin gangguan.

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL…………………………………....................
HALAMAN PERSETUJUAN
HALAMAN PENGESAHAN..........................................................
PERNYATAAN KEASLIAN...............................................................
KATA PENGANTAR...........................................................................
DAFTAR ISI.........................................................................................
DAFTAR LAMPIRAN.........................................................................
ABSTRAK............................................................................................


i
ii
iii
iv
v
vii

viii
ix

BAB I PENDAHULUAN...................................................................

1

A. Latar Belakang.................................................................................
B. Rumusan Masalah.............................................................................
C. Tujuan Penelitian..............................................................................
D. Manfaat Penelitian............................................................................
E. Kerangka Teori..................................................................................

F. Kerangka Konsep...............................................................................
G. Metode Penelitian..............................................................................
H. Pedoman Wawancara........................................................................

1
4
5
5
6
14
17
20

BAB II. HASIL PENELITIAN DAN ANALISIS MEDIA
KOMUNIKASI INTERPERSONAL (PERAN PONSEL
SEBAGAI MEDIA KOMUNIKASI DALAM HUBUNGAN
JARAK JAUH DADA DUA ORANG YANG BERPACARAN).....

22


A. Deskripsi Narasumber.......................................................................
B. Media yang Digunakan Dalam Komunikasi Pacaran Jarak Jauh......
C. Analisis Media Komunikasi Interpersonal........................................

22
27
28

BAB III. PENUTUP........................................................................

35

A. Kesimpulan........................................................................................
B. Saran..................................................................................................
DAFTAR PUSTAKA............................................................................
LAMPIRAN...........................................................................................

35
37
39

41

DAFTAR LAMPIRAN

LAMPIRAN INTERVIEW GUIDE...............................................
TRANSKRIP WAWANCARA ANDRI DAN MADE..................
TRANSKRIP WAWANCARA HERMAN DAN KEIKO.............
TRANSKRIP WAWANCARA DIDIT DAN RIA..........................
TRANSKRIP WAWANCARA CHISTIAN DAN HENY..............
TRANSKRIP WAWANCARA MARTINE DAN IRENE ............

41
43
46
51
55
59

Dokumen yang terkait

Peran Facebook dalam Komunikasi Interpersonal Studi Deskriptif Kualitatif tentang Peran Facebook sebagai Media dalam Komunikasi Interpersonal antara Guru dan Murid di SMP Maria Immaculata.

0 3 8

PERAN FACEBOOK DALAM KOMUNIKASI INTERPERSONAL PERAN FACEBOOK DALAM KOMUNIKASI INTERPERSONAL (Studi Deskriptif Kualitatif tentang Peran Facebook sebagai Media dalam Komunikasi Interpersonal antara Guru dan Murid di SMP Maria Immaculata).

0 4 9

BAB 1 PENDAHULUAN PERAN FACEBOOK DALAM KOMUNIKASI INTERPERSONAL (Studi Deskriptif Kualitatif tentang Peran Facebook sebagai Media dalam Komunikasi Interpersonal antara Guru dan Murid di SMP Maria Immaculata).

2 4 18

PENUTUP PERAN FACEBOOK DALAM KOMUNIKASI INTERPERSONAL (Studi Deskriptif Kualitatif tentang Peran Facebook sebagai Media dalam Komunikasi Interpersonal antara Guru dan Murid di SMP Maria Immaculata).

0 2 16

PENDAHULUAN PERAN MEDIA KOMUNIKASI DALAM KOMUNIKASI INTERPERSONAL (STUDI DESKRIPTIF KUALITATIF TENTANG PERAN TELEPON SELULAR SEBAGAI MEDIA KOMUNIKASI DALAM HUBUNGAN JARAK JAUH PADA DUA ORANG YANG BERPACARAN).

0 3 21

PENUTUP PERAN MEDIA KOMUNIKASI DALAM KOMUNIKASI INTERPERSONAL (STUDI DESKRIPTIF KUALITATIF TENTANG PERAN TELEPON SELULAR SEBAGAI MEDIA KOMUNIKASI DALAM HUBUNGAN JARAK JAUH PADA DUA ORANG YANG BERPACARAN).

0 2 29

Studi Deskriptif Kualitatif Peran Komunikasi Interpersonal Dalam Studi Deskriptif Kualitatif Peran Komunikasi Interpersonal Dalam Mediasi Pembebasan Tanah Oleh PT Dunia Sandang Abadi Textil Di Desa Jaten Klego Boyolali.

0 3 13

Studi Deskriptif Kualitatif Peran Komunikasi Interpersonal Dalam Studi Deskriptif Kualitatif Peran Komunikasi Interpersonal Dalam Mediasi Pembebasan Tanah Oleh PT Dunia Sandang Abadi Textil Di Desa Jaten Klego Boyolali.

0 2 13

Peran Facebook sebagai Media Komunikasi Bisnis Online (Studi Deskriptif Kualitatif Peran Facebook sebagai Media Komunikasi Bisnis Online).

13 66 104

Peran Facebook sebagai Media Komunikasi Bisnis Online (Studi Deskriptif Kualitatif Peran Facebook sebagai Media Komunikasi Bisnis Online)

0 0 14