Sistematika Penulisan Subjek Penelitian

Farhan Reza Paz, 2015 ANALISIS MUSIK MEDLEY “THE PHANTOM OF THE OPERA” UNTUK PADUAN SUARA KARYA ANDREW LLOYD WEBBER ARANSEMEN ED LOJESKI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

E. Sistematika Penulisan

BAB I PENDAHULUAN, meliputi: a. Latar Belakang Masalah b. Rumusan Masalah c. Tujuan Penelitian d. Manfaat Penelitian e. Sistematika Penulisan BAB II LANDASAN TEORETIS, dengan ruang lingkup masalah: a. Musik dan Manusia b. Aransemen Musik Populer Tahun 1980-an c. Teknik Aransemen dalam Musik Populer d. Konsep Analisis e. Biografi Singkat Andrew Lloyd Webber dan Ed Lojeski BAB III METODOLOGI PENELITIAN, yang meliputi bagian: a. Subjek Penelitian b. Desain Penelitian c. Metode Penelitian d. Definisi Operasional e. Instrumen penelitian f. Teknik Pengumpulan Data g. Analisis Data Farhan Reza Paz, 2015 ANALISIS MUSIK MEDLEY “THE PHANTOM OF THE OPERA” UNTUK PADUAN SUARA KARYA ANDREW LLOYD WEBBER ARANSEMEN ED LOJESKI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN, sebagai berikut: A. Hasil Penelitian 1. Bagian Intro 2. Bagian The Phantom of the Opera 3. Bagian Bridge I 4. Bagian Think of Me 5. Bagian Bridge II 6. Bagian Angel of Music 7. Bagian Bridge III 8. Bagian All I Ask of You 9. Bagian Bridge IV 10. Bagian Wishing You were Somehow Here Again 11. Bagian Bridge V 12. Bagian The Point of no Return 13. Bagian Coda B. Pembahasan 1. Bentuk Komposisi 2. Struktur Melodi a. Intro b. The Phantom of the Opera c. Bridge I d. Think of Me e. Bridge II Farhan Reza Paz, 2015 ANALISIS MUSIK MEDLEY “THE PHANTOM OF THE OPERA” UNTUK PADUAN SUARA KARYA ANDREW LLOYD WEBBER ARANSEMEN ED LOJESKI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu f. Angel of Music g. Bridge III h. All I Ask of You i. Bridge IV j. Wishing You were Somehow Here Again k. Bridge V l. The Point of no Return m. Coda 3. Struktur Harmoni BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Farhan Reza Paz, 2015 ANALISIS MUSIK MEDLEY “THE PHANTOM OF THE OPERA” UNTUK PADUAN SUARA KARYA ANDREW LLOYD WEBBER ARANSEMEN ED LOJESKI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Subjek Penelitian

Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan karya aransemen Medley the Phantom of the Opera dari Ed Lojeski. Medley the Phantom of the Opera merupakan karya opera yang diaransemen medley dalam bentuk paduan suara SATB Sopran, Alto, Tenor, dan Bass pada tahun 1988 untuk kepentingan industri musik Amerika, lebih tepatnya untuk dipertunujukkan di Broadway Theatre. Salah satu alasan peneliti memilih Medley the Phantom of the Opera aransemen dari Ed Lojeski adalah karena karya ini memiliki keunikan tersendiri dalam hal tonalitas dan dinamika. Komposisi paduan suara ini menggunakan tonalitas yang berbeda-beda di setiap bagiannya. Kemudian adanya perubahan tempo yang fluktuatif seiring perubahan tonalitas di setiap bagiannya. Subjek penelitian ini ialah Ed Lojeski, karena dari segi aransemen musik Ed Lojeski memiliki ciri khasnya tersendiri. Kemudian dari segi aransemen paduan suara dan bentuk bridge tiap bagian, Ed Lojeski juga memiliki keunikan tersendiri yakni membuat harmoni homofon yang menjadi identitas bahwa karya ini memiliki gaya neo-classical dan selalu membuat bridge yang berfungsi sebagai guide untuk masuk choir dalam tonalitas berbeda di setiap bagian serta perubahan tempo yang variatif sehingga memiliki kesan tidak membosankan. Farhan Reza Paz, 2015 ANALISIS MUSIK MEDLEY “THE PHANTOM OF THE OPERA” UNTUK PADUAN SUARA KARYA ANDREW LLOYD WEBBER ARANSEMEN ED LOJESKI Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

B. Desain Penelitian