Konfigurasi NetOp School Teacher Edition Student Edition Konfigurasi NetOp School Student Edition

b. Konfigurasi NetOp School Teacher Edition

1. Setelah instalasi applikasi selesai, selanjutnya penulis melakukan konfigurasi applikasi untuk komputer guru, jalankan applikasi NetOp School Teacher Star – All Program – NetOp School – Teacher maka akan tampil jendela setup wizard seperti gambar 4.9 lalu klik NEXT. GAMBAR 4.29 NetOp School Setup Wizard 2. Class name diganti sesuai dengan nama kelas yang dibutuhkan misalnya Dholpin Class dan Features, tampilan yang diinginkan, simplified atau simpel, standar – full featured dan custumized. Universitas Sumatera Utara GAMBAR 4.30 Classroom 3. Pengaturan Class Management, berfungsi mengidentifikasi komputer siswa yang mengikuti kelas. Student Login Name, berdasarkan nama pada saat siswa login, Windows Login name, berdasarkan nama login diwindows, Computer Name, berdasarkan nama komputer, Pilih salah satu, contohnya seperti gambar 4.31 lalu klik NEXT. GAMBAR 4.31 Class Management Universitas Sumatera Utara 4. Profil Komunikasi menentukan metode koneksi jaringan antara komputer student dan teacher, bisaanya menggunakan TCPIP Klik NEXT. GAMBAR 4.32 Comunication Profile 5. Pilihan untuk register, jika software ini ingin di register, klik YES, jika tidak pilih, NO, Klik NEXT GAMBAR 4.33Registrasi Licensi NetOp Online Universitas Sumatera Utara 6. Selesai, Klik FINISH. GAMBAR 4.34Setup Wizard Completed

c. Student Edition

1. Untuk menginstall NetOp School student, langkah-langkahnya sama seperti menginstall NetOp School teacher, bedanya pada saat memilih modul. Pilih modul student seperti gambar 4.35, kemudian langkah selanjutnya sama, khusus untuk serial number, masukan serial number yang berasal dari KEYGEN generet student seperti gambar 4.36 Universitas Sumatera Utara GAMBAR 4.35 Select Module to Install GAMBAR 4. 36 Custumer Information 2. Lalu Klik NEXT sampai FINISH. Universitas Sumatera Utara

d. Konfigurasi NetOp School Student Edition

1. Jalankan applikasi NetOp School Student dengan cara klik START – All Program – NetOp School – Student. Maka akan tampil jendela setup wizard seperti gambar 4.37 lalu klik NEXT GAMABAR 4.37 Setup Wizard 2. Setting Progam Starup. Joint Class At Program Startup, pilihan ini harus dicentang, artinya program NetOp School Student yang terinstall di komputer siswa dijalankan setiap komputer menyala. Load student at windows startup, pilihan ini juga harus di centang, artinya jalanakan pada saat windows aktif Minimize student at program startup, tampilan program ini akan di jalankan tetapi tidak tampak di layar, hanya terlihat pada systray. Aktifkan Stealth mode, mode sembunyi, program tidak terlihat di layar dan di systray, Setelah di centang sesuai kebutuhan, klik NEXT. Universitas Sumatera Utara GAMABAR 4.38 Starup Setting 3. Pilih pada Be avaible for any class dan Inedntifid computer by computer name lalu klik NEXT. GAMABAR 4.39 Configurasi Classroom 4. Profile Komunikasi Pilih TCPIP sama seperti teacher lalu Klik NEXT. Universitas Sumatera Utara GAMABAR 4.40Configurasi Classroom 5. Pilih No, I do not want to register my NetOp license now lalu klik NEXT. GAMABAR 4.41 NetOp School License 6. Klik FINISH. Universitas Sumatera Utara GAMABAR 4.42 Setup Wizard Completed

4.5 Prosedur Penggunaan Applikasi