Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Indikator Materi Ajar Pendekatan dan Metode Kegiatan Pembelajaran Sumber dan Media Pembelajaran Penilaian

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP Satuan Pendidikan : SD Negeri Sinduadi 01 Kelas Semester : IV I Tema Subtema : Mata Pelajaran : Seni Budaya dan Ketrampilan Alokasi waktu : 2 x 35 menit Pembelajaran ke- :

J. Standar Kompetensi

8. Mengapresiasi Karya Seni rupa

K. Kompetensi Dasar

8.2 menunjukkan sikap apresiatif terhadap simbol karya seni rupa tiga dimensi

L. Indikator

1. Menggambar prespektif 2. Mewarnai gambar prespektif

M. Tujuan

4. Setelah mendengarkan penjelasan dari guru dan memperhatikan cara

menggambar guru di depan kelas, siswa dapat menggambar prespektif dengan benar. 5. Setelah memperhatikan penjelasan dari guru dan menggambar prespektif, siswa dapat mewarnai gambar prespektif yang dibuat dengan benar.

N. Materi Ajar

Gambar Prespektif

O. Pendekatan dan Metode

Pendekatan : Saintifik, Kontekstual Metode : Tanya Jawab, Diskusi, Penugasan, Ceramah, Eksperimen.

P. Kegiatan Pembelajaran

Langkah-langkah Alokasi Waktu Kegiatan Awal 23. Guru mengucapkan salam 24. Guru meminta salah satu siswa untuk memimpin berdoa 25. Guru mengecek kehadiran siswa 10 menit 26. Guru membuat kontrak belajar dengan siswa 27. Guru melakukan apersepsi 28. Guru menjelaskan manfaat mempelajari materi Kegiatan inti 29. Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang gambar prespektif 30. Siswa memperhatikan cara guru menggambar prespektif 31. Siswa menggambar prespektif secara individu berdasarkan panduan dari guru. 32. Siswa diberikan kesempatan untuk bertanya 33. Siswa memperhatikan guru cara menghias pada gambar 34. Siswa menghias gambar sesuai kreativitas masing-masing 35. Siswa diberikan kesempatan untuk bertanya 36. Siswa mewarnai hasil karyanya 37. Hasil karya siswa dikumpulkan di depan kelas. 55 menit Kegiatan akhir 38. Guru memberikan motivasi kepada siswa untuk belajar di rumah agar menjadi anak yang pandai 39. Guru mengucapkan salam untuk menutup pembelajaran 5 menit

Q. Sumber dan Media Pembelajaran

3. Sumber : 4. Media

R. Penilaian

5. Prosedur Penilaian : Proses dan Produk 6. tes : - 7. Bentuk tes : - 8. Alat penilaian : Rubrik Penilaian g. Rubrik Penilaian proses menggambar No. Aspek yang Dinilai Skor Maksimal 1 Ketepatan dalam menggaris 2 2 Kejelasan bentuk 2 3 Keseimbangan bentuk 2 4 Percaya Diri 2 h. Rubrik Penilaian Produk Aspek Kriteria Skor Kesesuaian gambar dengan tema Gambar sesuai dengan tema 5 Gambar kurang sesuai dengan tema Gambar tidak sesuai dengan tema 3 1 Komposisi warna Terdapat warna yang digradasi Tidak ada warna yang digradasi 5 3 Kebersihan Gambar terlihat bersih Gambar kurang bersih Gambar terlihat kotor 5 3 1 Kerapian Gambar terlihat rapi Gambar terlihat kurang rapi Gambar tidak rapi 5 3 1 i. Tabel Penilaian siswa No. Nama Siswa Penilaian Proses Produk 1. 2. 3. dst. Nilai Akhir = Proses + Produk 2 Sleman, 3 September 2015 Mahasiswa Guru SBK Kelas IV Mery Aditaningrum Riza Yuliantika, S.Pd NIM 12108244055 NIP. 19840727 200804 2 003 X 10 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP Satuan Pendidikan : SD Negeri Sinduadi 1 Kelas Semester : III I Tema Subtema : Alokasi waktu : 6 x 35 menit Pembelajaran ke- :

S. Standar Kompetensi