HUBUNGAN SENSE OF HUMOR DENGAN OPTIMISME MENGHADAPI MASA PENSIUN

HUBUNGAN SENSE OF HUMOR DENGAN OPTIMISME
MENGHADAPI MASA PENSIUN

SKRIPSI

Oleh :
Dwi Kartika Mayasari
201010230311113

FAKULTAS PSIKOLOGI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
2016

HUBUNGAN SENSE OF HUMOR DENGAN OPTIMISME
MENGHADAPI MASA PENSIUN

SKRIPSI

Diajukan Kepada Universitas Muhammadiyah Malang sebagai salah satu
persyaratan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Psikologi


Oleh :
Dwi Kartika Mayasari
201010230311113

FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS
MUHAMMADIYAH MALANG
2016

4

KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan Rahmat dan
Hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “ Hubungan Sense
Of Humor dengan Optimisme menghadapi masa pensiun “, sebagai salah satu syarat untuk
memperoleh gelar sarjana psikologi di Universitas Muhammadiyah Malang.
Dalam proses penyusunan skripsi ini, penulis banyak mendapatkan bimbingan dan arahan
serta bantuan yang bermanfaat dari berbagai pihak. Maka dari itu, dalam kesempatan ini
penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih sebesar-besarnya kepada :
1. Ibu, Ayah, Kakak dan keluargaku yang telah menjadi motivasi penulis dan selalu
memberikan do’a, dukungan, kasih sayang,nasehat juga fasilitas kepada penulis

sehingga penulis mampu untuk menyelesaikan skripsi dengan baik.
2. Untuk adikku tersayang Anindhita Keyla Febriana Setiawan dan Muhammad Dafa
Ardiansyah, Sebagai motivasi bagi penulis, sebagai penghilang lelah setelah
melihat senyum dan tawa kalian berdua.
3. Dra. Tri Dayakisni M.si, selaku dekan Fakultas Psikologi Universitas
Muhammadiyah Malang.
4. Yudi Suharsono, S.psi M.si dan Ni’matuzahro, S.psi M.si selaku pembimbing I dan
pembimbing II yang telah memberikan arahan, nasehat, dan perhatian serta
meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan dalam penulisan skripsi sehingga
penulis dapat memperbaiki kesalahan dan banyak belajar untuk dapat
menyelesaikan skripsi dengan baik dan benar.
5. Hudaniah, M.si selaku dosen wali yang selalu mendengarkan, memberi nasehat
dan memberikan motivasi kepada penulis dari awal menjadi mahasiswa baru
hingga menyelesaikan tugas akhir sebagai mahasiswa.
6. Suliono, selaku orang yang selalu memberikan motivasi, do’a, kasih sayang,
perhatian, kesabaran, kedewasaan serta selalu meluangkan waktu untuk menemani
penulis dalam proses penyelesaian skripsi.
7. Triastin Noer Aini, sebagai teman seangkatan dan seperjuangan dalam proses
penyelesaian skripsi.
8. Teman-teman angkatan 2010 khususnya kelas B yang menjadi teman seperjuangan

dan menjadi motivasi penulis untuk menyelesaikan skripsi.
9. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu, yang telah banyak
memberikan bantuan dan dukungan kepada penulis untuk menyelesaikan skripsi
ini.
Penulis menyadari masih ada kekurangan pada karya tulis yang berupa skripsi ini, sehingga
kritik dan saran demi perbaikan skripsi ini sangat penulis harapkan. Meski demikian, penulis
berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi peneliti khususnya dan pembaca pada
umumnya.

Malang, 22 Januari 2016
Penulis,
Dwi Kartika Mayasari
i

DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR

i

DAFTAR ISI


iii

DAFTAR TABEL

iv

DAFTAR LAMPIRAN

v

ABSTRAK

1

PENDAHULUAN

2

LANDASAN TEORI


5

Optimisme Menghadapi Masa Pensiun

5

Sense Of Humor

6

Sense Of Humor dan Optimisme

7

Hipotesa

9

METODE PENELITIAN


9

Rancangan Penelitian

9

Subjek Penelitian

9

Variabel dan Instrumen Penelitian

9

Validitas Instrumen

10

Prosedur Penelitian


11

HASIL PENELITIAN

11

DISKUSI

13

SIMPULAN DAN IMPLIKASI

15

REFERENSI

17

LAMPIRAN


19

ii

DAFTAR TABEL
Tabel 1. Indeks Validitas Alat ukur Penelitian

10

Tabel 2. Indeks Reliabilitas Alat Ukur Penelitian

10

Tabel 3. Perhitungan T-score Skala Sense Of Humor

11

Tabel 4. Perhitungan T-score Skala Optimisme Menghadapi masa Pensiun


12

Tabel 5. Korelasi Antara Sense Of Humor dengan Optimisme
Menghadapi Masa Pensiun

12

iii

DAFTAR LAMPIRAN
Blueprint Skala Sense of Humor
Blueprint Skala Optimisme Menghadapi Masa Pensiun
Reliabilitas Validitas Skala Sense of Humor
Reliabilitas Validitas Skala Optimisme Menghadapi Masa Pensiun
Korelasi Skala Sense of Humor dan Optimisme Menghadapi Masa Pensiun
Contoh Skala yang Disebar
Surat Bukti Penelitian

iv


20
21
22
23
25
26
33

1

HUBUNGAN SENSE OF HUMOR DENGAN OPTIMISME
MENGHADAPI MASA PENSIUN
Dwi Kartika Mayasari
Fakultas Psikologi, Universitas Muhammadiyah Malang
m4ykartika@gmail.com
Sense of humor dikenal mampu meningkatkan optimisme personel TNI AD dalam
menghadapi datangnya masa pensiun karena sense of humor memandang kejadian buruk
menjadi lebih positif. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara sense of
humor dengan optimisme menghadapi masa pensiun. Penelitian ini menggunakan metode
kuantitatif korelasional dan menggunakan dua skala yaitu skala optimisme dan skala sense of

humor. Teknik pengambilan sample pada penelitian ini menggunakan sampling purposif
dimana populasi dalam penelitian ini adalah personel TNI AD yang memasuki masa pensiun
dan berusia 50-52. Jumlah subjek dalam penelitian ini sebanyak 86 personel TNI AD yang
akan memasuki masa pensiun. Hasil penelitian menunjukkan adanya hubungan positif antara
sense of humor dengan optimisme menghadapi masa pensiun setelah dianalisa menggunakan
korelasi product moment. Jika sense of humor yang dimiliki personel TNI AD tersebut tinggi,
maka semakin optimis dalam menghadapi datangnya masa pensiun (r = 0.679 ; p = 0.000 <
0,01).
Kata Kunci : optimisme, sense of humor, masa pensiun
Sense of humor is known to increase the optimism of Army personnel in the face of the
coming retirement because of a sense of humor looking at adverse events become more
positive. This study aims to determine the relationship between sense of humor and optimism
retirement. This study uses a correlational quantitative method and using two scales, namely
scale optimism and sense of humor scale. Sampling techniques in this study using purposive
sampling in which the population in this study were Army personnel who retire aged 50-52.
The number of subjects in this study were 86 personnel of the Army who will retire. The
results showed a positive relationship between sense of humor and optimism for retirement
after analyzed using product moment correlation. If the sense of humor which is owned by the
Army personnel is high, the more optimistic in the face of the coming retirement (r = 0679; p
= 0.000