Rumusan Masalah Penelitian Tujuan Penelitian

5 2. Menganalisis pengaruh kompensasi non finansial terhadap motivasi kerja pada karyawan CV.Batik Indah Raradjonggrang. 3. Menganalisis pengaruh kompensasi finansial terhadap kinerja pada karyawan CV.Batik Indah Raradjonggrang. 4. Menganalisis pengaruh non finansial terhadap kinerja pada karyawan CV.Batik Indah Raradjonggrang. 5. Menganalisis pengaruh Motivasi terhadap Kinerja pada karyawan CV.Batik Indah Raradjonggrang.

D. Manfaat Penelitian

a. Manfaat Teoritik Hasil dari penelitian ini untuk memperbaiki teori pengaruh kompensasi terhadap motivasi dan kinerja yang sudah ada . Selain itu penelitian ini juga dapat menjelaskan teori ke fenomena baru yang terjadi .serta memperkuat teori yang sudah ada. b. Manfaat Praktik 1 Bagi Penulis Untuk mengetahui keterkaitan antara teori yang telah didapat di perkuliahan dengan fenomena kenyataan yang ada. 2 Bagi Perusahaan Dapat dijadikan sumber informasi bahan masukan bagi CV.Batik Indah Raradjonggrang terkait pemberian kompensasi baik finansial maupu non 6 finansial sehingga dapat dijadikan sebagai alat pengambilan keputusan dalam memecahkan masalah dalam rangka memudahkan pencapaian tujuan perusahaan. 3 Bagi Masyarakat Dapat dijadikan bahan referensi dan data pembanding terkait penelitian sejenis yang tengah dilakukan. 7 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Landasan Teori 1. Kompensasi a. Pengertian Kompensasi Menurut Swasto 2011, dalam Afrida, dkk 2014 kompensasi ditinjau dari sudut karyawan adalah segala sesuatu yang diterima karyawan sebagai balas jasa atas kontribusi tenaga dan pikiran yang disumbangkan pada organisasi. Menurut Hariandja 2002, dalam Afrida, dkk 2014 menyatakan bahwa kompensasi merupakan keseluruhan balas jasa yang diterima oleh pegawai sebagai akibat dari pelaksanaan pekerjaan di organisasi dalam bentuk uang atau lainya, yang dapat berupa gaji, upah, bonus, insentif dan tunjangan lainya seperti tunjangan kesehatan, tunjangan hari raya, uang makan, uang cuti dan lain-lain. Menurut Bangun 2012, dalam Feri dan Kartika 2014, kompensasi merupakan salah satu faktor penting dan menjadi perhatian pada banyak organisasi dalam mempertahankan dan menarik sumberdaya manusia yang berkualitas. Menurut Simamora 2004 dalam Afrida, dkk 2014 komponen- komponen kompensasi terbagi dalam bentuk kompensasi langsung direct

Dokumen yang terkait

PENGARUH KOMPENSASI FINANSIAL DAN NON FINANSIAL TERHADAP MOTIVASI DAN KINERJA KARYAWAN PADA CV.BATIK INDAH RARADJONGGRANG

0 15 131

ANALISIS PENGARUH KOMPENSASI FINANSIALDAN KOMPENSASI NON FINANSIAL Analisis Pengaruh Kompensasi Finansial Dan Kompensasi Non Finansial Terhadap Kinerja Karyawan Dapoer Bistik Sragen.

0 2 20

ANALISIS PENGARUH PEMBERIAN KOMPENSASI FINANSIAL DAN NON FINANSIAL TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA ANALISIS PENGARUH PEMBERIAN KOMPENSASI FINANSIAL DAN NON FINANSIAL TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA CV. NOVA FURNITURE DI BOYOLALI.

0 1 13

ANALISIS PENGARUH PEMBERIAN KOMPENSASI FINANSIAL DAN NON FINANSIAL TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA Analisis Pengaruh Pemberian Kompensasi Finansial Dan Non Finansial Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada Cv. Hasan Pratama Karanganyar.

0 0 13

ANALISIS PENGARUH PEMBERIAN KOMPENSASI FINANSIAL DAN NON FINANSIAL TERHADAP PRESTASI KERJA KARYAWAN PADA Analisis Pengaruh Pemberian Kompensasi Finansial Dan Non Finansial Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada Cv. Hasan Pratama Karanganyar.

0 1 17

Pengaruh Kompensasi Finansial dan Kompensasi no Finansial Terhadap Kinerja Karyawan pada CV. Gemar Membangun Bangsa.

0 5 25

Pengaruh Kompensasi Finansial, Kompensasi Non Finansial, dan Motivasi terhadap Kinerja Karyawan UD. Sinar Motor Bandung.

0 2 25

Pengaruh Kompensasi Finansial dan Kompensasi Non Finansial terhadap Produktivitas Kinerja Karyawan pada PT. Bina Nusantara Prima.

0 0 20

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (Studi Pada CV Batik Indah Rara Djonggrang).

0 0 112

PENGARUH KOMPENSASI FINANSIAL -- KOMPENSASI NON FINANSIAL DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN (CV. Lifindo Vistiama Kabupaten Cirebon) - IAIN Syekh Nurjati Cirebon

0 0 22