Objek Wisata Budaya Objek Wisata Tourist Object

PENGANTAR PARIWISATA 1 – SMK KELAS X BAB 2 Jenis,Ciri serta Objek Wisata | 23 Evaluasi BAB 2

II. Pilihan Ganda Pilihlah salah satu jawaban yang kamu anggap paling benar

1. Hasil atau produk wisata tidak dapat ditimbun disimpan arti kalimat tersebut adalah … a. Saling terkait dnegan yang lain b. Jasa layanan wisata tidak bisa dicoba esok harinya c. Produk wisata tidak menyenangkan d. Produk layanan pariwisata akan bisa di jual untuk keesokan harinya e. Harga jasa yang dijual esok hari akan menjadi lebih mahal 2. Hasil atau produk wisata banyak tergantung pada faktor manusia, merupakan ciri- ciri produk wisata yang artinya adalah… a. Kemajuan atau kemunduran obyek wisata dalam perkembangannya akan dipengaruhi faktor manusia b. Manusia adalah makhluk serba bisa c. Objek wisata tidak akan maju berkembang d. Tidak dapat dicicipi sebelum dibeli e. Manusia akan menambah sarana-sarana lain yang diperlukan 3. Segala sesuatu yang menjadi sarana wisata disebut … a. Produk wisata b. Darma wisata c. Ciri-ciri pariwisata d. Pariwisata e. Objek wisata 4. Menurut undang-undang No. 9 Th. 1990, yang merupakan objek wisata adalah … a. Alam, karya manusia, minat khusus b. Alam, karya manusia, teknologi canggih c. Alam, flora fauna, minat khusus d. Alam beserta manusia diciptakan oleh Tuhan e. Alam yang indah dan manusia PENGANTAR PARIWISATA 1 – SMK KELAS X BAB 2 Jenis,Ciri serta Objek Wisata | 24 5. Produk pariwisata dapat merupakan suatu susunan produk yang terpadu, yang terdiri dari objek dan daya tarik wisata, trasnportasi, akomodasi dan hiburan, dimana tiao unsur produk pariwisata dipersiapkan oleh masing- masing perusahaan dan ditawarkan secara terpisah kepada konsumen adalah pengertian pariwisata menurut … a. Nyoman S. Pendit b. Joove Ave c. Burkat Medlik d. Burkat Middleton e. Medlik Middleton 6. Yang termasuk daya tarik wisata DTW adalah … a. Transportasi, objek wisata, tarian b. Transportasi, budaya, keindahan alam c. Transportasi, objek wisaata, keindahan alam d. Tarian, keindahan alam, budaya lokal e. Tarian, budaya lokal, bus 7. Sarana restoran, café, food court, hotel, losmen, jasa airline, toko souvenir adalah contoh unsur- unsur yang harus ada di … a. Daerah Tujuan Wisata DTW b. Produk wisata c. Transportasi d. Ciri-ciri pariwisata e. Toko souvenir 8. Dalam perkembanganya suatu daerah wisata sudah memiliki daya tarik wisataobjek wisata, travel agent, souvenir, akomodasi, sarana pendukung lain, hal ini berarti produk wisata tersebut memiliki ... a. Citra yang baik dan terpadu b. Diminati dan terpadu c. Citra yang baik dan diminati d. Terkenal dan terpadu e. Terpadu dan terkenal