Form ID3 Data Pembahasan Aplikasi

80 mengganti file config.cfg baru dengan koneksi ke database server baru.

4.2.6 Form ID3 Data

Form ID3 Data digunakan untuk melihat data yang digunakan untuk proses perhitungan ID3 dan membuat pohon keputusan. Fungsi dari form ini adalah data yang digunakan dalam perhitungan ID3 dapat ditambahkan. Pada form ID3 Data juga terdapat fungsi untuk menghitung data ID3 dan membuat pohon keputusan. Hasil dari perhitungan ID3 dapat disimpan dengan fungsi Simpan ke DB. Tampilan form ID3 Data dapat dilihat pada Gambar 4.14. Gambar 4.14. Tampilan Form ID3 Data Perintah untuk menghitung ID3 dan menampilkan pohon keputusan dapat dilihat pada Kode Program 4.3. 81 Kode Program 4.3. Perintah Menghitung ID3 Kode Program 4.3 dapat dijelaskan sebagai berikut. Baris 3 sampai 5 merupakan langkah untuk menyusun atribut yang digunakan. Baris 6 sampai 7 digunakan untuk mengambil data sample ID3 dari database. Baris 9 digunakan untuk memulai proses penghitungan data sample ID3 dan menyimpan hasil perhitungan dalam variabel root. Variabel root merupakan pohon keputusan dari hasil perhitungan ID3. Baris 10 sampai 14 adalah perintah untuk menampilkan hasil perhitungan ID3 menjadi visualisasi pohon keputusan. Baris 15 sampai 18 adalah pengecekan pohon keputusan apakah terjadi kesalahan atau tidak. 1. private void btnHitungID3_Clickobject sender, EventArgs e{ 2. Attribute ceu = new Attributefungsi, new string[] { Arteri Primer, Kolektor Primer, Kolektor Sekunder, Lokal Primer, Lokal Sekunder, Lingkungan }; 3. Attribute temperatura = new Attributepengaju, new string[] { Perorangan, Masyarakat, Dewan }; 4. Attribute humidade = new Attributekondisi_jalan, new string[] { Rusak Ringan, Rusak Berat, Baik }; 5. Attribute[] attributes = new Attribute[] { ceu, temperatura, humidade }; 6. ID3_Data dataID3 = new ID3_DatadbCon.con; 7. DataTable samples = dataID3.getDataTable; 8. ID3 id3 = new ID3; 9. TreeNode root=id3.mountTreesamples,result, attributes; 10. treeView1.BeginUpdate; 11. treeView1.Nodes.Clear; 12. treeView1.Nodes.Addthis.BuatPohonroot; 13. treeView1.EndUpdate; 14. treeView1.ExpandAll; 15. if checkTreeroot{ 16. this.ROOT = root; 17. if this.ROOT = null this.btnSaveDB.Enabled = true; 18. } 19. else{ 20. searchErrorTreeroot; 21. MessageBox.Showthis, Terjadi kesalahan pada + this.ErrorTree + \nSample Data tidak mencukupi., Kesalahan, MessageBoxButtons.OK, MessageBoxIcon.Error; 22. } 23. this.ErrorTree = ; 24. } 82 Jika tidak ada kesalahan maka pemberian nilai pada variabel ROOT dan jika variabel ROOT bukan null, maka tombol Simpan ke DB akan aktif. Baris 19, jika terjadi kesalahan pada pohon keputusan maka akan memberikan pesan kesalahan dan me-reset variabel ErrorTree.

4.2.7 Form Map

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Sistem Pendukung Keputusan untuk Jalan Menggunakan Metode ID3 (Studi Kasus BAPPEDA Kota Salatiga)

0 0 17

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Sistem Pendukung Keputusan untuk Jalan Menggunakan Metode ID3 (Studi Kasus BAPPEDA Kota Salatiga) T1 672007005 BAB I

0 0 5

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Sistem Pendukung Keputusan untuk Jalan Menggunakan Metode ID3 (Studi Kasus BAPPEDA Kota Salatiga) T1 672007005 BAB II

0 0 14

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Sistem Pendukung Keputusan untuk Jalan Menggunakan Metode ID3 (Studi Kasus BAPPEDA Kota Salatiga) T1 672007005 BAB V

0 0 3

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Sistem Pendukung Keputusan untuk Jalan Menggunakan Metode ID3 (Studi Kasus BAPPEDA Kota Salatiga)

0 0 5

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Sistem Pendukung Keputusan Penerima Bantuan Sosial Warga Miskin Kota Salatiga Menggunakan ID3

0 1 1

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Pendukung Keputusan untuk Menentukan Kelayakan Harga Mobil Menurut Spesifikasinya Menggunakan Metode Fuzzy T1 672006101 BAB IV

0 1 32

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Pengendalian Kredit: studi kasus pada KSP Artha Prima Kota Salatiga T1 162009096 BAB IV

4 41 30

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Sistem Pengendalian Kredit (Studi Kasus pada KSP Tabita Kota Salatiga) T1 162007049 BAB IV

1 4 18

T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan dan Implementasi Sistem Pengambilan Keputusan Mendaki Gunung Menggunakan Algoritma ID3: Studi Kasus Balai Taman Nasional Gunung Merbabu

0 2 1