3 poin bola menumbuk dinding hanya satu kali sebelum kembali ke titik A tempat

Halaman 11 dari 18 Hak Cipta Dilindungi Undang-undang 5- 16 poin Pada suatu daerah, seseorang membuat sebuah meja billiard yang berbentuk lingkaran. Pada tepi A meja billiard tersebut, sebuah bola asumsikan sebagai partikel dipukul dengan laju awal v yang cukup besar dan membentuk sudut θ terhadap garis radius lihat gambar. Diketahui gesekan dengan meja selama bola bergerak diabaikan dan koefisien restitusi tumbukan antara bola dengan dinding pinggiran meja adalah e 1. Tentukan sudut θ dinyatakan dalam e, agar: θ v A O Tampak Atas

a. 3 poin bola menumbuk dinding hanya satu kali sebelum kembali ke titik A tempat

semula, b. 6 poin bola menumbuk dinding dua kali sebelum kembali ke titik A tempat semula, c. 7 poin bola menumbuk dinding tiga kali sebelum kembali ke titik A tempat semula. Solusi: a. Karena bola hanya menumbuk satu kali sebelum kembali ke titik A, maka lintasan bola haruslah berupa garis lurus. 1 poin Jadi bola haruslah ditembakkan sepanjang garis diameter dan melalui titik O titik pusat lingkaran, 1 poin sehingga θ = 0. 1 poin b. Karena bola hanya menumbuk dua kali sebelum kembali ke titik A, maka lintasan bola haruslah membentuk segitiga lihat gambar dibawah. 1 poin Dari gambar diketahui bahwa   1 2 2 rad        1 0,5 poin Saat tumbukan di dinding B, kekekalan momentum arah tangensial memberikan persamaan 1 1 sin sin v v    2 0,5 poin Halaman 12 dari 18 Hak Cipta Dilindungi Undang-undang dan Hukum Newton untuk tumbukan pada arah radial, 1 1 cos cos ev v    3 0,5 poin θ v A O θ θ 1 θ 1 θ 2 θ 2 1 v 2 v B C Gambar 1,5 poin Dari persamaan 2 dan 3 didapatkan hubungan 1 1 tan tan e    4 0,5 poin Dengan cara yang sama pada dinding C, didapatkan hubungan, 2 1 2 1 1 tan tan tan e e      5 0,5 poin Dari persamaan 1, kita dapatkan   1 2 1 2 1 2 tan tan 2 tan tan 1 tan 1 tan tan                      6 Dengan menggunakan persamaan 4 dan 5, kita dapatkan 3 2 2 tan 1 e e e     7 1 poin c. Karena bola hanya menumbuk tiga kali sebelum kembali ke titik A, maka lintasan bola haruslah membentuk segiempat seperti terlihat pada gambar dibawah. 1 poin Halaman 13 dari 18 Hak Cipta Dilindungi Undang-undang θ v A O θ θ 1 θ 1 θ 2 θ 2 1 v 2 v B C θ 3 θ 3 3 v D Gambar 2 poin Dari gambar diketahui bahwa   1 2 3 2 rad          8 1 poin Hubungan sudut saat tumbukan di B dan C diberikan oleh persamaan 4 dan 5. Tumbukan di titik D memberikan hubungan, 3 2 1 2 3 1 1 1 tan tan tan tan e e e        9 1 poin Dari persamaan 8, kita dapatkan       1 2 3 2 3 1 1 2 3 tan tan tan tan tan tan 1 tan tan 1 tan tan                        10 1 poin Dengan menggunakan persamaan 4, 5, dan 9 kita dapatkan, 2 3 tan e   11 1 poin Halaman 14 dari 18 Hak Cipta Dilindungi Undang-undang 6- 11 poin Sebuah cincin bermassa dan jari-jari bergerak menggelinding murni di atas lantai permukaan kasar dengan kelajuan pusat cincin dan kecepatan sudut rotasi  seperti gambar di samping. Di tengah lantai pada jalur cincin, terdapat permen karet kecil bermassa sehingga akan terjadi tumbukan dimana permen tersebut lalu akan menempel pada cincin. Abaikan efek gundukan antar cincin-permen sehingga penempelan tersebut terjadi secara spontan dan cincin tidak slip sesaat setelah tumbukan. Diketahui percepatan gravitasi adalah g. Tentukan: a. 3 poin Laju pusat cincin sesaat setelah peristiwa tumbukan itu terjadi.

b. 8 poin Laju pusat cincin maksimum,