Guru memberikan teks non sastra untuk dibaca Elaborasi

2. Peserta didik yang lain memperhatikan dan memberi komentar

Kegiatan Penutup 1. Guru menyimpulkan pembelajaran 2. Guru dan peserta didik melakukan refleksi dengan bertanya jawab tentang kesulitan peserta didik dalam belajar 3. Guru memberikan informasi materi untuk pertemuan selanjutnya 4. Guru menutup pembelajaran 5. Guru memberikan salam

I. Alat dan Sumber Belajar

1. StopwatchjamHP 2. Pardjimin. 2005. Bahasa dan Sastra Indonesia. Jakarta:Yudistira, halaman : 22. 3. Teks non sastra “ Berpura-pura Jujur Untuk Mencari Muka”

J. Penilaian

Indikator : Mampu membaca cepat 200 kata permenit Teknik penilaian : Tes PraktikKinerja Bentuk Penilaian : Uji Petik Kerja Instrumen : Lampiran 1  Buka dan bacalah teks yang terlipat di atas mejamu setelah terdengar bel satu kali dan berilah tanda garis miring pada akhir kata yang dibaca setelah terdengar bel 2 kali.  Hitung KEM Kecepatan Efektif Membaca dengan rumus sebagai berikut : Jumlah kata yang dibaca x 60 = ……. jumlah kata per menit KPM Jumlah detik untuk membaca Indikator pencapaian Skor Membaca 190 - 200 kata permenit 5 Membaca 170 - 189 kata per menit 4 Membaca 150 – 169 kata permenit 3 Membaca 140 – 159 kata permenit 2 Membaca kurang dari 140 kata permenit 1 Skor maksimal : 5 Indikator : Mampu menjawab dengan benar 75 dari jumlah pertanyaan yang disediakan Teknik penilaian : Tes praktik kinerja Bentuk penilaian : Uji petik kerja Instrumen : Lampiran 2  Jawablah pertanyaan berikut ini 1…. 2…. Dst. Indikator pencapaian Skor Menjawab 5-7 pertanyaan dengan benar 5 Menjawab 3-5 pertanyaan dengan benar 3 Menjawab 1-2 pertanyaan dengan benar 2 Tidak menjawab Skor maksimal : 5 Indikator : Mampu menyimpulkan isi bacaan dengan cara merangkai pokok-pokok bacaan Teknik penilaian : Tes praktik kinerja Bentuk penilaian : Uji petik kerja Instrumen  Tulislkan pokok-pokok bacaan itu kemudian simpulkan isi bacaan berdasarkan pokok- pokok bacaan itu Indikator pencapaian Skor Menulis 5-7 pokok secara tepat dan menyimpulkan 10 Menulis 3-4 pokok secara tepatdan menyimpulkan 6 Menulis 1-2 pokok secara tepat dan menyimpulkan 4 Tidak menulis dan tidak menyimpulkan Skor maksimal : 10 Perolehan Skor Nilai Akhir =....................................X skor ideal 100=.............. Skor maksimal 20 Mengetahui Kepala SMP Negeri 2 Ngemplak Dra. Widi Hastuti, M. Pd. NIP 19640317 198403 2 002 Sleman, 15 Agustus 2015 Guru Mapel Bahasa Indonesia Isnein Nurohmawati NIM 12201244016