4 untuk  melakukan  suatu  kegiatan  atau
untuk menyelesaikan suatu sasaran yang terte tu.  Jogiyanto, 2005:1
Masih dalam buku “Analisia dan Desain  sistem  informasi”  karangan
Jogiyanto menerangkan: “iste   adalah  ku pula   dari  ele e -
elemen yang
berinteraksi untuk
mencapai suatu
tujuan tertentu
. Jogiyanto, 2005:1
2.2 Pengertian Informasi
Informasi ibarat
darah yang
mengalir di dalam tubuh suatu organisasi. Suatu  sistem  yang  kurang  mendapatkan
informasi akan menjadi luruh , kerdil dan akhirnya
berakhir. Informasi
dapat didefinisikan sebagai berikut:
“Informasi  adalah  kumpulan  data  yang diolah menjadi bentuk yang lebih berguna
dan lebih
berarti bagi
yang menerimanya.” Jogiyanto, 2005:1
2.3 Pengertian Sistem Informasi
Sistem  Informasi  adalah  suatu sistem
terintegrasi yang
mampu menyediakan  informasi  yang  bermanfaat
bagi  penggunanya  atau  sebuah  sistem terintegrasi  atau  sistem  manusia-mesin,
untuk  menyediakan  informasi  untuk mendukung  operasi,  manajemen  dalam
suatu
organisasi. Sistem
ini memanfaatkan  perangkat  keras  dan
perangkat  lunak  komputer,  prosedur manual, model manajemen dan basis data.
2.4 Pengertian Kebudayaan
“Definisi  kebudayaan  secara  umum adalah hasil cipta, rasa dan karsa manusia
dalam  memenuhi  kebutuhan  hidupnya yang
kompleks yang
mencakup pengetahuan,  keyakinan,  seni,  susila,
hokum  adat  dan  setiap  kecakapan,  dan kebiasaan.”sumber:
http:www.artikelsiana.com201502pen gertian
kebudayaan-definisi-para- ahli.html
, 2015:3 “Kebudayaan  adalah  hasil  karya
manusia dalam
usahanya mempertahankan hidup, mengembangkan
keturunan dan
meningkatkan taraf
kesejahteraan dengan segala keterbatasan kelengkapan  jasmaninya  serta  sumber
– sumber  alam  yang  ada  disekitarnya.”
sumber :
http:www.kuliah.dinus.ac.idedi- nurmbbibab3.html
, 2015:4
2.5 Pengertian Pelayanan
“Pelayanan  adalah  suatu  kegiatan atau  urutan  kegiatan  yang  terjadi  dalam
interaksi  langsung  antara  seseorang dengan  orang  lain  atau  dengan  mesin
sacara  fisik  dan  menyediakan  kepuasan pelanggan.  Dalam  Kamus  Besar  Bahasa
Indonesia
dinyatakan pengertian
pelayanan bahwa “pelayanan adalah suatu usaha  untuk  membantu  menyiapkan
mengurus  apa  yang  diperlukan  orang lain.”
sumber: www.damandiri.or.idfilenurhasyimadun
airbab2.pdf, 2015:5
2.6 Pengertian Perizinan
“Perizinan adalah salah satu bentuk pelaksanaan  fungsi  pengaturan  dan
bersifat  pengendalian  yang  dimiliki  oleh pemerintah  terhadap  kegiatan  yang
dilakukan  oleh  masyarakat.  Perizinan maksudnya dapat berbentuk pendaftaran,
rekomendasi  sertifikat,  penentuan  kuota dan  izin  untuk  melaksanakan  sesuatu
usaha  yang  biasanya  harus  dimiliki  atau diperoleh  suatu  organisasi  perusahaan
atau
seseorang sebelum
yang bersangkutan  dapat  melakukan  suatu
kegiatan atau tindakan yang dilakukan.”
5 sumber:
www.repository.usu.ac.idbitstream1234 56789393883Chapter20II.pdf
, 2015 : 6
III. METODE PENELITIAN