Pengujian Hipotesis Regresi Majemuk Secara Parsial Uji t

Rosanti Irene Naibaho, 2013 Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Investasi Asing LangsungForeign Direct Investment FDI Di Indonesia Periode 1979-2011 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Kriteria uji F adalah: 1. Jika F hitung F tabel maka H diterima dan H 1 ditolak keseluruhan variabel bebas X tidak berpengaruh terhadap variabel terikat Y, 2. Jika F hitung F tabel maka H ditolak dan H 1 diterima keseluruhan variabel bebas X berpengaruh terhadap variabel terikat Y.

3.6.2.3 Pengujian Hipotesis Regresi Majemuk Secara Parsial Uji t

Pengujian hiotesis secara individu dengan uji t bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari masing-masing variabel bebas X terhadap variabel terikat Y Pengujian hipotesis secara individu dapat dilakukan dengan menggunakan rumus: 3.10 Gujarati, 2003:249 derajat keyakinan diukur dengan rumus: 3.11 Kriteria uji t adalah: 1. Jika t hitung t tabel maka H ditolak dan H 1 diterima variabel bebas X berpengaruh signifikan terhadap variabel terikat Y, 2. Jika t hitung t tabel maka H diterima dan H 1 ditolak variabel bebas X tidak berpengaruh signifikan terhadap variabel terikat Y. Dalam penelitian ini tingkat kesalahan yang digunakan adalah 0,05 5 pada taraf signifikasi 95. Rosanti Irene Naibaho, 2013 Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Investasi Asing LangsungForeign Direct Investment FDI Di Indonesia Periode 1979-2011 Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1. Kesimpulan

Berdasarkan hasil analisis, beberapa hal yang dapat disimpulkan adalah sebagai berikut: 1. Perkembangan investasi asing langsung di Indonesia selama tahun penelitian menunjukkan trend yang baik. Meskipun masih sering mengalami naik turun namun arus masuk FDI tetap berjalan lancar. 2. Perkembangan pertumbuhan ekonomi Indoensia selama tahun penelitian nampak sudah baik. Setelah krisis yang melanda Indonesia pertumbuhan ekonomi mulai positif hingga tahun di tahun akhir penelitian. 3. Perkembangan tingkat suku bunga di Indonesia selama tahun penelitian terlihat selalu naik turun. Selama tahun penelitian penurunan tingkat suku bunga belum stabil sehingga pemerintah masih perlu melakukan kebijakan- kebijakan untuk dapat menekan angka tingkat suku bunga. 4. Perkembangan inflasi di Indonesia selama tahun penelitian masih cenderung tinggi. hal ini menunjukkan ketidakstabilan perkonomian Indonesia. Pemerintah perlu melakukan kebijakan guna menjaga angka kestabilan perkonomian ini. 5. Perkembangan infrastruktur jalan yang diaspal di Indoensia selama tahun penelitian telah menunjukkan peningkatan, namun masih tergolong lambat. Sejalan dengan laju pertumbuhan ekonomi yang terus mengalami perbaikan, maka pembangunan infrstruktur pun diharapkan akan ikut berkembang.