Sysfs Device Node Creation Udev Bootscripts

Gambar IV.5 Multimedia IV.2. Pengujian Sistem Tahap selanjutnya adalah tahap pengujian sistem. Tahap ini merupakan hal terpenting yang bertujuan untuk menemukan kesalahan-kesalahan ataupun kekurangan-kekurangan pada Sistem Operasi yang dibangun. Pengujian ini bermaksud untuk mengetahui apakah aplikasi yang dibuat telah memenuhi kriteria yang sesuai dengan tujuan perancangan aplikasi atau belum. Pengujian dibagi tiga yaitu pengujian file system BTRFS, pengujian aplikasi installer linika menggunakan blackbox dan pengujian beta.

IV.2.1 Pengujian File System BTRFS

Pada pengujian file system BTRFS ini ada beberapa hal yang akan diuji, yaitu fitur snapshot dan kecepatan ReadWrite RAID.

A. Snapshot

Snapshot berfungsi untuk keamanan data khusus nya untuk mengembalikan data. Cara kerja snapshot adalah sebagai berikut : Jika mempunyai file Z dan F pada subvolume , lalu membuat checkpoint dengan snapshot, kemudian menghapus file F. Data F masih bisa dikembalikan. Adapun cara pembuatan snapshot adalah sebagai berikut : 1 Kaitkan flashdisk yang mempunyai file system btrfs ke mntbtrfs1 mount devsdc1 mntbtrfs1 2 Membuat file asli pada mntbtrfs1sub1 echo “dwiyan galuh w” mntbtrfs1sub1galuh.asli 3 Pembuatan snapshot btrfs subvolume snapshot mntbtrfs1sub1 mntbtrfs1backup 4 Membuat default mounting untuk subvolume sub1 btrfs subvolume set-default mntbtrfs1sub1 mntbtrfs1 5 Umount device dan mounting kembali tujuannya untuk memastikan snapshot masih tersedia. umount mntbtrfs1 mount devsdc1 mntbtrfs1 6 Pada mntbtrfs1backup akan terlihat file galuh.asli ls mntbtrfs1backup 7 Hapus file galuh.asli pada Pada mntbtrfs1sub1 rm –rf mntbtrfs1sub1galuh.asli 8 Pemulihan data dapat dilakukan dengan menduplikasi dari mntbtrfs1backup cp –rf mntbtrfs1backup mntbtrfs1sub1 9 Jika kondisi data banyak yang hilang, maka lakukan sinkronisasi dengan rsync cd mntbtrfs1backup rsync –rtvu –delete . mntbtrfs1sub1

B. RAID

BTRFS memiliki fitur RAID untuk mengamankan data ataupun membuat ukuran media penyimpanan menjadi lebih besar. Spesifikasi perangkat keras yang digunakan pada penelitian ini adalah dua flashdisk kurang lebih berkapaistas 8 GB memiliki spesifikasi yang sama, RAID yang diuji dalam penelitian ini adalah