PEMERINTAH KABUPATEN GROBOGAN
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 2 TOROH
Jl. Raya Depok No. 61 TorohTelp. 0292 422205 KP. 58171
LATIHAN UJIAN NASIONAL I TAHUN 20162017
Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia
Hari, Tanggal : Rabu, 27 Januari 2016
Waktu : 06.45 – 08.45
PETUNJUK UMUM 1.
Isikan identitas Anada ke dalam Lembar Jawab Ujian Nasional LJUNyang tersedia dengan menggunakan pensil 2B sesuai petunjuk di LJUN.
2. Hitamkan bulatan di depan nama mata ujian pada LJUN.
3. Tersedia waktu 120 menit untuk mengerjakan paket tes tersebut.
4. Jumlah soal sebanyak 50 butir, pada setiap butir soal terdapat 4 empat pilihan jawaban.
5. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawabnya.
6. Laporkan kepada pengawas ujian apabila terdapat lembar soal yang kurang jelas, rusak, atau tidak lengkap.
7. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian.
8. Lembar soal tidak boleh dicoret-coret.
PETUNJUK KHUSUS Pilihlah satu jawaban yang paling tepat dengan cara menghitamkan bulatan pilihanA, B, C, atau
D pada lembar jawab
1. Bacalah paragraf berikut
Perhatian pemerintah terhadap sekolah khusus anak cerdas berbakat istimewa kurang. Sejumlah sekolah yang bergerak dalam pendidikan ini dibiarkan berkembang secara swadaya. Mereka
jarang mendapat bantuan atau perhatian seperti sekolah pada umumnya. Sehinggaga kegiatan belajar mengajar di sekolah tersebut mengalami kendala.
Gagasan utama paragraf tersebut adalah …. A. sejumlah sekolah dibiarkan
B. kurangnya perhatian pemerintah
C. kurangnya bantuan sekolah D. perlunya perhatian pemerintah
2. Bacalah paragraf berikut
1 Masyarakat Jawa memiliki dua model adaptasi ketika migrasi. 2 Pertama, mereka mempertahankan tradisi dan budayanya. 3 Kedua, mereka bertransformasi dengan budaya
baru. 4 Saat masyarakar Jawa bermigrasi ke Semenanjung Malaka, Suriname, dan Serawak sebagai buruh perkebunan karet yang heterogen tahun 1900-an, orang Jawa tetap
menggunakan simbol budaya Jawa, seperti nama dan bahasa.
Kalimat utama paragraf tersebut adalah …. A.
4 B. 3
C. 2 D. 1
3. Bacalah kedua kutipan berita berikut
Kutipan Beruta 1 Kutipan Beruta 2
Orang-orang berusia lanjut lansia jangan dibiarkan berdiam diri dalam rumah
tanpa beraktivitas.Agar tetap sehat, biarkan mereka tetap beraktivitas fisik maupun
berolahraga sesuai kemampuan.
Selain itu, lansia juga harus tetap bersosialisasi, seperti bertemu, berkumpul
dengan teman-temannya dan keluarganya. Hal ini, bisa mencegah mereka menderita
amnesia atau pikun. Pemerintah masih menambah jumlah
puskesmas santun lansia setiap tahun untuk mempermudah perawatan orang lansia. “Tapi,
belum bisa mengimbangi penambahan jumlah orang lansia,” kata Ketua II Komisi Nasional
Lanjut Usia Toni Hartono, Sabtu 38, di Jakarta.
Undang-UndangNomor 13 Tahun 1998 tentang Kesejahteraan Lanjut Usia mendefinisikan orang
lansia sebagai orang berusia di atas 60 tahun.
Persamaan isi kedua berita tersebut adalah …. A.
perhatian terhadap lansia B. undang-undang lansia
C. masalah akibat lansia D. lahan untuk lansia
Latun I Bahasa Indonesia Tipe A 20162017 Page 1
4. Bacalah kutipan biografi berikut Di negeri ini tidak mudah menulis novel-novel yang kesemuanya best seller, apalagi
merupakan karya pertama, ditulis seseorang yang tak berasal dari lingkungan sastra. Dia seorang Master Ekonomi Mikro lulusan Universitas Sorbone, Perancis. Melalui Laskar
Pelangi, Andrea Herata langsung menempatkan dirinya sebagai salah satu penulis muda Indonesia yang amat menjanjikan. Andrea Herata, out of the blue, tak dikenal sebelumnya,
tak pernah menulis sepotong pun cerpen, tiba-tiba langsung menulis tetralogi sesuatu yang juga cukup ajaib bagi penulis pemula.
Keistimewaan tokoh berdasarkan kutipan tersebut adalah …. A.
menulis novel yang best seller dan Master Ekonomi Makro B. penulis novel usia muda yang digemari karyanya
C. seorang penulis berbakat yang pertama kali menulis D. seorang penulis cerpen terkenal pada masa sekarang
5. Bacalah kutipan biografi berikut
B.J. Habibie dilahirkan di Pare-pare,Sulawesi Selatan, 25 Juni 1936. Segala keberhasilannya diraihnya dengan kerja keras dan disiplin tinggi. Saat berusia 13 tahun telah ditinggal wafat
sang ayah. Kemudian Habibie melanjutkan SMP dan SMA di Bandung. Sampai akhirnya ia berhasil masuk ke ITB Institut Teknologi Bandung.
Hal-hal yang dapat diteladani dari tokoh tersebut adalah …. A. berpindah tempat untuk mencari ilmu
B. melanjutkan SMP dan SMA di Bandung C.
pekerja keras dan disiplin tinggi D. berjuang untuk keluarganya
6. Bacalah paragraf berikut
Keluarga menjadi wahana utama pewarisan peradaban dan budaya. Dalam keluarga dibentuk dan dipraktikkan nilai dasar hubungan antarmanusia. Selain itu dalam keluarga dipraktikkan
kesalingpahaman hak dan kewajibansesama sebagai anggota kelompok. Dengan demikian, keluarga bukan hanya objek, tetapi mitra atau subjek program pembangunan bangsa.
Simpulan isi paragraf tersebut adalah…. A. Keluarga menanamkan nilai dasar hubungan antarmanusia
B. Keluarga merupakan tempat utama mewariskan adab dan budaya
C. Keluarga kurang berperan bagi pembangunan bangsa D. Manusia sebagai anggota keluarga wajib membangun bangsa
7. Bacalah kutipan cerpen berikut
Ia segera masuk dan menubruk ibunya yang mengatur meja makan. Resti hampir menengis. “ Resti, kamu kenapa?” tanya ibu dengan keheranan, “ mana Mas Robi?” “Resti memandang
ibunya. “Mas Robi?” “Resti gak tahu, Bu.” “Iya, tadi ibu khawatir karena kamu belum pernah naik bus sendirian, jadi ibu telepon Mas Robi menjemputmu.” “
Cara pengarang menggambarkan watak tokoh ibu melalui ….
A. diceritakan oleh pengarang B. tingkah laku tokoh ibu
C. dialog antartokoh
D. diceritakan tokoh lain
8. Cermati prosedur membuat saus tomat berikut
1 Pilihlah tomat yang tua dan berwarna merah
2 Tomat tersebut dicuci sampai bersih, kemudian dipanaskan dengan cara mengukus
selama lima menit 3
[ ….] 4
Selama proses penghancuran tambahkan bumbu-bumbu sesuai selera 5
[ …. ] 6
Jangan lupa setelah mendidih kemudian angkat dan dinginkan 7
Saus tomat siap dimasukkan ke dalam botol Kalimat yang tepat untuk melengkapi teksprosedur tersebut adalah ….
A. 3Kemudian lumatkan tomat yang telah dikukus dengan sendok kayu 5 Aduk sambil ditekan-tekan untuk meratakan bumbu penyedapnya
B. 3 Tomat yang sudah dikukus kemudian dikupas lalu diblenderdihancurkan
5 Setelah menjadi bubur, kemudian masaklah C. 3 Tomat yang telah dikukus kemudian dikupas lalu diblenderdihancurkan
5 Aduk ditekan-tekan untuk meratakan bumbu penyedapnya
Latun I Bahasa Indonesia Tipe A 20162017 Page 2
D. 3 Kecilkan api agar tomat lebih empuk dan mudah hancur 5 Masak kembali dengan api sedang
9. Bacalah tema karya ilmiah berikut