Kegiatan Awal Kegiatan Inti

1 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN RPP Satuan Pendidikan : SD Negeri Kotagede 1 Kelas semester : III 1 Mata pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam Alokasi waktu : 2 x 35 menit Haritanggal : Kamis, 1 Agustus 2014

A. Standar Kompetensi

Memahami ciri-ciri dan kebutuhan makhluk hidup serta hal-hal yang mempengaruhi perubahan pada makhluk hidup

B. KOMPETENSI DASAR

Menggolongkan makhluk hidup secara sederhana

C. INDIKATOR •

Mengidentifikasi persamaan dan perbedaan antar mahluk hidup • Mengidentifikasi lingkungan alam dan buatan di sekitar rumah dan sekolah.

D. TUJUAN

Setelah melakukan pengamatan, siswa dapat menyebutkan persamaan ciri-ciri manusia dan hewan dengan tepat. Setelah melakukan pengamatan, siswa dapat menyebutkan persamaan ciri-ciri hewan dan tumbuhan.

E. MATERI

Ciri-ciri manusia, hewan dan tumbuhan

F. PENDEKATAN METODE

Pendekatan : Scientific Model : Active Learning Metode : Penugasan, tanya jawab, diskusi.

G. KEGIATAN PEMBELAJARAN No

Kegiatan Guru Kegiatan Siswa Alokasi Waktu

1. Kegiatan Awal

Kegiatan Awal 20 menit Mengucapkan salam. Meminta ketua kelas memimpin berdo’a. Menjawab salam. Berdo’a dengan dipimpin ketua kelas. 2 Memeriksa ketidakhadiran siswa. Melakukan perkenalan. Menyampaikan kontrak belajar. Meminta siswa menyiapkan buku dan alat tulis. Mengajak siswa mengingat kembali materi sebelumnya mengenai ciri-ciri makhluk hidup Menjelaskan rencana kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan. Menjawab pertanyaan guru tentang ketidakhadiran. Mengisi name tag. Menyepakati kontrak belajar. Menyiapkan buku dan alat tulis. Mengingat kembali materi sebelumnya tentang ciri-ciri makhluk hidup.

2. Kegiatan Inti

Kegiatan Inti 35 menit Membagi siswa menjadi 5-6 kelompok. Mencoba Meminta siswa membaca petunjuk kerja dan mengerjakannya secara berkelompok di luar ruangan dengan mengamati tumbuhan dan hewan ikan dan burung yang telah disediakan di halaman sekolah. Mengkomunikasikan Meminta setiap kelompok mewakilkan 2 orang untuk membacakan hasil diskusi yang telah dilakukan secara berkelompok. Menganalisis dan Menalar Mempersilahkan kelompok lain memberikan penilaian. Menanya Memberi kesempatan kepada siswa untuk menanyakan hal-hal yang belum dipahami. Membuat jejaring Membimbing siswa mengaitkan kegiatan pembelajaran dari awal hingga akhir. Memberi kesempatan kepada siswa Berkumpul dengan kelompok. Mencoba Membaca petunjuk kerja dan mengerjakan secara berkelompok di luar ruangan dengan mengamati tumbuhan dan hewan ikan dan burung yang telah disediakan di halaman sekolah. Mengkomunikasikan Setiap kelompok mewakilkan 2 orang untuk membacakan hasil diskusi yang telah dilakukan secara berkelompok. Menganalisis dan Menalar Kelompok lain mendengarkan dan memberikan penilaian. Menanya Menanyakan hal-hal yang belum dipahami. Membuat jejaring Mengaitkan kegiatan pembelajaran dari awal hingga akhir. Secara bersama melepaskan hewan 3 untuk melepaskan hewan yang sebelumnya diamati ikan dan burung ke alam bebas sebagai bentuk pembelajaran menyayangi binatang. yang sebelumnya diamati ikan dan burung ke alam bebas sebagai bentuk pembelajaran menyayangi binatang.

3. Kegiatan Penutup