Sistematika Penulisan Laporan Sensor MPU 6050

4 6. Pembuatan Merupakan tahap pengerjaan alat yang sebelumnya telah dirancang. 7. Pengujian Merupakan metode untuk mengetahui hasil dari perancangan sistem yang dibuat, uji coba dilakukan berkali-kali sehingga di dapatkan data yang akurat, dilakukan pada bagian perangkat keras juga pada perangkat lunak. 8. Analisa Proses pendalaman terhadap alat yang dibuat apakah sudah berhasil sesuai dengan yang direncanakan atau belum, selanjutnya akan dilakukan pengujian baik secara teoritis ataupun praktis, dan jika terdapat kekurangan maka akan dilakukan beberapa perbaikan sistem sehingga akhirnya penulis dapat mengambil sebuah kesimpulan dari penelitian ini.

1.7 Sistematika Penulisan Laporan

Sistematika penulisan skripsi ini disusun untuk memberikan gambaran umum tentang penelitian yang dijalankan.Sistematika penulisan skripsi ini adalah sebagai berikut. BAB I PENDAHULUAN Menguraikan latar belakang, identifikasi masalah, rumusan masalah, tujuan, batasan masalah, kegunaan penelitian, metoda penelitian, dan sistematika penulisan laporan yang digunakan dalam pembuatan laporan ini. 5 BAB II DASAR TEORI Bab ini berisi tentang teori-teori penunjang yang berkaitan dengan masalah yang dibahas. BAB III PERANCANGAN ALAT Bab ini berisi tentang perancangan hardware maupun software dari sistem yang akan dibuat. BAB IV PENGUJIAN DAN ANALISIS Bab ini berisi tentang hasil uji coba sistem, baik hardware maupun software secara keseluruhan serta hasil analisanya. BAB V PENUTUP Bab ini berisi kesimpulan dari pembahasan serta analisa yang diperoleh, untuk meningkatkan mutu dari sistem yang telah dibuat serta saran-saran untuk perbaikan dan penyempurnaan sistem. 6 BAB II LANDASAN TEORI Pada bab ini berisi tentang teori mengenai permasalahan yang dibahas dalam tugas akhir ini, dimulai dari definisi Sensor MPU6050, remote control RX dan TX, Arduino Leonardo, Pulse With Modulation PWM, PID, motor servo, Liquid Crystal Display LCD, dan motor DC.

2.1 Sensor MPU 6050

Sensor MPU 6050 merupakan combo sensor antara accelerometer dan gyroscope yang terintegrasi dalam satu chip. Sensor ini merupakan 6 axis motion processing unit dengan penambahan regulator tegangan dan 3,3V sehingga bisa langsung dihubungkan ke tegangan 5V. Sensor MPU 6050 memiliki dua buah output yaitu SCL dan SDA. Gambar 2.1 Sensor MPU 6050 – 3 Axis Accelerometer + 3 Axis Gyroscope 7 Fitur yang ditawarkan sensor ini antara lain : - Sensifitas accelerometer yang dapat dipilih mulai 248 sampai 16 g. - Sensitifitas gyroscope yang dapat dipilih mulai 2505001000 sampai 2000 derajats . - Range 16 bit untuk kedua sensor. - Sensitivitas percepatan linier dari gyroscope 0,1 derajats - Data rate output hingga 1000Hz, dilengkapi digital low pass filter dan memiliki frekuensi sudut maksimum 256 Hz.

2.2 Remote Control TX