Potensi Sekolah Potensi Pembelajaran

c. Potensi Sekolah

1 Potensi Siswa Kelas Laki-laki Perempuan Jumlah Siswa Satu Kelas I 11 12 23 II 10 8 18 III 6 11 17 IV 11 7 18 V 14 8 22 VI 8 6 14 Jumlah 60 52 112 Dari keterangan kepala sekolah latar belakang siswa yang bersekolah di SD ini berbeda-beda. Mayoritas siswa yang bersekolah di SD Negeri 1 Pengasih adalah anak yang berlatar belakang ekonomi menengah ke atas. Pengaruh latar belakang siswa mempengaruhi potensi siswa. Selain itu, letak situasi sekolah yang merupakan daerah lingkungan peralihan kota dan desa menjadi faktor yang berpengaruh terhadap budaya sosial siswa. Secara keseluruhan potensi yang dimiliki siswa bagus. Setiap tahun sekolah selalu mengirimkan siswa-siswinya untuk mengikuti perlombaan dalam bidang akademik dan non akademik baik yang diselenggarakan oleh dinas pendidikan maupun lembaga non kependidikan. Tidak jarang siswa SD N 1 Pengasih pulang dengan mengantongi piala kejuaraan. Ini terlihat pada piala kejuaraan-kejuaraan yang pernah diraih oleh siswa SD N 1 Pengasih. Piala-piala tersebut tertata rapi di ruang tamu SD N 1 Pengasih. 2 Potensi Guru Tabel 3. Data Guru SD N 1 Pengasih No Nama NIP Keterangan Pangkat, Gol R 1 Rr. Dwi Rianarwati, S.Pd 19670216 198804 2 001 Kepala Sekolah Guru Bahasa Jawa Pembina IVa 2 Esti Rohmaningrum, S. Pd 19662007 200903 2 007 Guru Kelas VI Pembina IVa 3 Luciawarsini, S.Pd. 19671213 199808 2 001 Guru Kelas V Guru Pendidikan Agama Katholik Penata muda IIIIa 4 Setyarto Ariyadi, S. Pd 1911129 201502 1 001 Guru Kelas IV Pembina IVa 5 R. Chrisnamurti BW, SE, S. Pd - Guru Kelas III - 6 Dedi Laksono - Guru Kelas II - 7 Krisna Kumalasari - Guru Kelas I - 8 Kadilah, S.Pd.I 19631003 198603 2 015 Guru Pendidikan Agama Islam Pembina IVa 9 Sutari, A.Ma. 19630524 200003 2 001 Guru Pendidikan Agama Kristen Penata IIIc 10 Suparmi, A.Ma.Pd 19641129 198506 2 Guru Penjas Orkes Pembina Potensi yang dimiliki oleh guru pun cukup baik. Mereka mampu mengelola kelas sehingga siswa memperhatikan pelajaran. Potensi ini bisa lebih dikembangkan misalnya dalam variasi metode pembelajaran, penggunaan media pembelajaran, dan peningkatan keterampilan menggunakan teknologi masa kini yang mendukung pembelajaran.

3. Visi dan Misi SD Negeri 1 Pengasih