Down syndrome Trisomi 13 Trisomi 18 Klinefelter syndrome Turner syndrome Sindrom Fragile X

2.2.4 Kelainan kromosom yang sering terjadi dalam masyarakat

Tabel 1. Insidensi terjadinya abnormalitas kromosom per 10.000 kelahiran. 1 Abnormalitas Sindrom Insiden per 10.000 kelahiran Autosomal Trisomi 18 Trisomi 13 Trisomi 21 Sindrom Edward Sindrom Patau Sindrom Down 2 3 15 Kromosom sex Wanita

45, X 47, XXX

Pria 47, XXY

47, XYY

Sindrom Turner Sindrom Klinefelter 1-2 10 10 10 Susunan kromosom baru lain yang tak seimbang 10 Susunan kromosom baru seimbang 10 Total 90 Dari tabel dapat diketahui bahwa insidensi terjadinya sindroma down per 1000 kelahiran paling tinggi insidensinya dibandingkan kelainan lainnya. a Diadaptasi dari Emery’s Alements of Medical Genetics

2.2.5 Tampilan klinis saat lahir pada pasien dengan kelainan kromosom

A. Down syndrome

Brachisefali, epikantus, lidah yang menonjol keluar, mata sipit seperti bangsa mongol, telinga kecil dan letak rendah, hipotonia, kulit leher berlebih, rajah seperti kera simian crease, jari ke lima hanya dua ruas dan melengkung, sandal gap , wajah datar, perawakan pendek, penyakit jantung kongenital 50- 70 , gangguan pendengaran kongenitaldidapat, atresia duodenum, penyakit hirschsprung, strabismus, dan gangguan jantung. 1, 2, 6

B. Trisomi 13

Holoprosensefali, hipertelorisme, aplasia kulit, mikrosefali, microapthalmia, celah bibir +- palatum, pada anggota gerak terdapat kelebihan jumlah jari-jari polydactily, penyakit jantung bawaan. 1, 2

C. Trisomi 18

Keterlambatan pertumbuhan dan mental, mikrosefali, mikrognatia, overlapping jari-jari, panggul sempit, kaki rocker bottom, polihidramnios, malformasi aurikula letak rendah, penyakit jantung bawaan, clenched hand. 1, 2

D. Klinefelter syndrome

Jari-jari tangan yang menggembung puffy hand and feet, selaput leher webbed neck, dada seperti perisai shield chest, dada lebar, perawakan tinggi, garis batas rambut letak rendah low hairline, valgus pada cubitus, kelainan jantung dan ginjal. 1, 2

E. Turner syndrome

Pada bayi tampak kecil, kaki dan tangan bengkak karena edema limfe, pterygium colli kelebihan kulit leher, batas rambut belakang rendah, pada dewasa bentuk badan pendek, dan amenorrhea karena ovarium yang sangat kecil. 2

F. Sindrom Fragile X

Wajah memanjang, jidat lebar, bibir tebal, testis besar, retardasi mental. 2

G. Wolf-Hirshorn