Kesimpulan KESIMPULAN DAN SARAN

ukuran perusahaan, umur perusahaan dan kepemilikan publik sehingga hanya mampu menjelaskan sedikit mengenai ketepatan waktu penyampaian laporan keuangan. 3. Periode penelitian hanya 1 tahun yaitu tahun 2014 dikarenakan sampel perusahaan dalam penelitian ini adalah index LQ45 yang merupakan populasi perusahaan pilihan yang mewakili sektornya sehingga memerlukan proses seleksi di setiap periode tahunnya.

1.3 Saran

Berdasarkan keterbatasan masalah yang telah dijelaskan diatas, maka adapun saran yang dapat diberikan kepada peneliti selanjutnya sebagai berikut : 1. Penelitian ini menggunakan objek yang khusus atau lebih spesifik, jadi disarankan untuk peneliti selanjutnya untuk memilih objek penelitian yang lebih umum atau menggunakan objek penelitian yang belum pernah diteliti sebelumnya dan menambahkan atau menggunakan periode penelitian yang berbeda. 2. Pada peneliti selanjutnya diharapkan dapat memberikan beberapa tambahan terhadap variabel penelitian yang berhubungan dengan ketepatan waktu penyampaian laporan keuangan misal Leverage, Dept to Equity Ratio , Kualitas Auditor dan Opini Audit. 3. Untuk memberikan pandangan yang berbeda bagi penelitian selanjutnya mungkin bisa menambahkan atau melanjutkan periode waktu penelitian. DAFTAR PUSTAKA Adriansyah, M., Muslim, R. Y. dan Herawati, 2014. Analisis Faktor – Faktor yang Berpengaruh Terhadap Ketepatan Waktu Penyampaian Laporan Keuangan. Jurnal Akuntansi. Vol. 4, No. 1. Universitas Bung Hatta. Bapepam, 2003. Keputusan No.Kep.36PM2003 Lampiran X.K.2 tentang Kewajiban Penyampaian Laporan Keuangan Berkala. 30 September 2013. Bapepam. Jakarta _______, 2011, Annual Report. www.bapepam.go.id _______, 2012. Pengumuman tentang Penyampaian Laporan Keuangan Auditan. yang Berakhir Per 31 Desember 2011. No. Peng-LK- 00139,128 BEI.PPR,PPJ06-2012. 8 Juni 2012 www.idx.co.id ______ _, 2013. Pengumuman tentang Penyampaian Laporan Keuangan Auditan. yang Berakhir Per 31 Desember 2012. No. Peng-LK- 00043 BEI.PPR, PPJ04-2013 . 5 April 2013. www.idx.co.id ______ _, 2014. Pengumuman tentang Penyampaian Laporan Keuangan Auditan. yang Berakhir Per 31 Desember 2013. No. Peng-LK- 00032,00016,00014BEI.PG1,PG2,PNG06-2014. 6 Juni 2014. www.idx.co.id ______ _, 2015. Pengumuman tentang Penyampaian Laporan Keuangan Auditan. yang Berakhir Per 31 Desember 2014. No. Peng-LK- 00004,00007,00005BEI.PG1,PG2,PNG04-2015. 8 April 2014. www.idx.co.id Daniel, Niko Ulfandri, 2013. Pengaruh Ukuran Perusahaan, Leverage, dan Likuiditas Terhadap Luas Pengungkapan Laporan Keuangan Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia . Artikel Pen elitian: Universitas Negeri Padang. Fitri, F. A. dan Nazira, 2009. Analisis Ketepatan Waktu Penyampaian Laporan Keuangan Kepada Publik: Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI. Jurnal Telaah Riset Akuntansi. Vol.2, No. 2. h: 198-214. Universitas Syiah Kuala Ghozali, Imam. 2005. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro. Herlyaminda, Evi. Arfan M. Dan Darwanis. 2013. Pengaruh Financial Leverage, Likuiditas, Ukuran Perusahaan, dan Umur Perusahaan Terhadap Ketepatan Waktu Pelaporan Keuangan. Studi Pada Perusahaan Real Estate dan Property yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia . Jurnal Akuntansi Pascasarjana. Vol. 2, No. 2. Universitas Syiah Kuala. 81 Hilmi, Utari. dan Ali, Syaiful. 2008. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Ketepatan Waktu Penyampaian Laporan Keuangan . Simposium Nasional Akuntansi XI Ikatan Akuntan Indonesia. h.1 -22. Ikatan Akuntansi Indonesia. 2009, Standar Akuntansi Keuangan, Penerbit Salemba Empat, Jakarta. Istiqomah, Dyah Febrianti, 2010. Analisis Pengaruh Profitabilitas, Solvabilitas, Likuiditas, dan Kepemilikan Publik terhadap Keterlambatan Publikasi Laporan Keuangan Studi Empiris pada Perusahaan Nonmanufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia . Skripsi: Universitas Sebelas Maret. Kadir, Abdul. 2011. Faktor – faktor yang Berpengaruh Terhadap Ketepatan Waktu Pelaporan Keuangan Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur di Bursa Efek Jakarta. Jurnal Manajemen dan Akuntansi. April 2011, Vol.12, No.1. STIE Banjarmasin. Kieso, Donald E; Weygandt, Jerry J. dan Wibowo, Herman; 1995. Akuntansi Intermediate. Edisi ketujuh. Jakarta: Binarupa Aksara. Kuncoro, Mudrajad. 2003. Metode Riset Untuk Bisnis dan Ekonomi. Jakarta: Erlangga Listiana, Lisa dan Susilo, T. P, 2012. Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Reporting Lag Perusahaan. Media Riset Akuntansi. Vol.2, No. 1, Universitas Bakrie Mujiyono dan Nany, Magdalena, 2010. Pengaruh Leverage, Saham Publik, Size dan Komite Audit Terhadap Luas Pengungkapan Sukarela . Jurnal Dinamika Akuntansi. Vol. 2, No.2, Universitas Kristen Indonesia Nasution, Khiyanda Alfian. 2013. Pengaruh Likuiditas, Ukuran Perusahaan dan Profitabilitas terhadap Ketepatan Waktu dalam Pelaporan Keuangan. Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode 2009-2011 . Skripsi: Universitas Negeri Padang Owusu, Stephen Ansah, 2000. Timeliness of Corporate Financial Reporting in Emerging Capital Market: Empirical Evidence Fram The Zimbabwe Stock Exchange. Journal Accounting and Business. Vol. 30 No.3. pp 241-254 Pemerintah Republik Indonesia, PP. No. 45 Tahun 1995 Tentang Penyelenggaraan Kegiatan di Bidang Pasar Modal. Bab XII Pasal 61-65. Prastiwi, E. D., Yuniarta, G. A. dan Darmawan N. A. S., 2014. Pengaruh Profitabilitas dan Likuiditas Terhadap Ketepatan Waktu Pelaporan Keuangan Studi Empiris pada Perusahaan LQ45 yang Terdaftar di BEI Periode 2008-2012 . e-Journal S1 Ak Universitas Pendidikan Ganesha. Vol.2, No.1. Universitas Pendidikan Ganesha. 75

Dokumen yang terkait

Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Audit Delay : Studi Kasus pada Perusahaan di Bursa Efek Indonesia

8 24 113

PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS DAN KEPEMILIKAN PUBLIK TERHADAP KETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

0 4 52

PENGARUH PROFITABILITAS, UMUR PERUSAHAAN, UKURAN PERUSAHAAN, DAN KEPEMILIKAN PUBLIK TERHADAP KETEPATAN WAKTU PELAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN

0 5 83

ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN Analisis Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Ketepatan Waktu Penyampaian Laporan Keuangan Pada Perusahaan Manufaktur

0 2 14

ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAPKETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN Analisis Pengaruh Profitabilitas, Likuiditas, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Ketepatan Waktu Penyampaian Laporan Keuangan Pada Perusahaan Manufaktur Ya

0 7 16

ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, UMUR PERUSAHAAN, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA.

0 3 30

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, UMUR PERUSAHAAN, OPINI AUDITOR, DAN KEPEMILIKAN PUBLIK TERHADAP KETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Periode 2011 – 2015).

6 6 103

PENGARUH PROFITABILITAS, UMUR PERUSAHAAN DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN (Studi pada perusahaan manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2016)

0 3 14

PENGARUH LEVERAGE, LIKUIDITAS DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN (PERUSAHAAN PERBANKAN YANG LISTING DI BURSA EFEK INDONESIA) - repository perpustakaan

0 0 14

1.1 Latar Belakang - PENGARUH LEVERAGE, LIKUIDITAS DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KETEPATAN WAKTU PENYAMPAIAN LAPORAN KEUANGAN PERUSAHAAN (PERUSAHAAN PERBANKAN YANG LISTING DI BURSA EFEK INDONESIA) - repository perpustakaan

0 0 11