Manfaat dan tujuan dalam menjalin kerjasama antara UPT.

commit to user 43 fasilitas berupa kesempatan menggunakan koleksi, menggunakan jasa perpustakaan seperti penelusuran informasi, penggunaan mesin fotokopi, dll. d. Kerjasama antar pustakawan di bidang Teknologi Informasi Kerjasama ini dilakukan antar pustakawan untuk memecahkan beberapa permasalahan yang dihadapi oleh para pustakawan di bidang Teknologi Informasi. Bentuk kerjasama ini berupa penerbitan buku panduan untuk pustakawan, pertemuan antar pustakawan, kursus penyegaran untuk pustakawan di bidang TI dan lain-lain. Dalam hal ini biasanya perpustakaan yang tergabung dalam JOGJALIB melakukan pertemuan beberapa bulan sekali, mereka membahas tentang kemajuan bersama untuk perpustakaan di bidang Teknologi Informasi.

4.2.2. Manfaat dan tujuan dalam menjalin kerjasama antara UPT.

Perpustakaan UPN “Veteran” Yogyakarta dengan dengan Jogjalib Kerjasama yang dilakukan UPT. Perpustakaan UPN “Veteran” Yogyakarta dengan Jogjalib dilakukan 2 kali yaitu pertama dilakukan pada hari Rabu tanggal 31 desember 2008 yang kedua dilakukan pada hari Kamis tanggal 28 Oktober 2010 yang ditandatanani oleh Bpk. Rektor UPN Drs.H.Didit Welly Udjianto, MS. seperti yang terlampir dalam surat perjanjian kerjasama antara JOGJALIB dengan UPT. Perpustakaan UPN “Veteran” Yogyakarta. Dalam kerjasama ini UPT. Perpustakaan UPN “Veteran” Yogyakarta di minta sendiri oleh pihak JOGJALIB karena commit to user 44 dalam sarana dan prasarana di perpustakaanya memenuhi kriteria yang diharapkan pihak Jogjalib. 4.2.2.1. Manfaat yang diperoleh UPT. Perpustakaan UPN “Veteran” Yogyakarta dalam menjalin kerjasama dengan JOGJALIB, antara lain: a. Dengan adanya kerjasama ini Perpustakaan UPN “Veteran” Yogyakarta bisa lebih berkembang dalam layanan maupun penelusuran informasi b. Koleksi-koleksi yang ada diperpustakaan UPN “Veteran” Yogyakarta menjadi lebih dikenal kalangan luas, terutama layanan otlet peta yang menjadi tonggak perpustakaan ini. c. Para petugas perpustakaan menjadi lebih berpengalaman dengan belajar dari perpustakaan lain yang tergabung dalam Jogjalib. d. Perpustakaan UPN “Veteran” Yogyakarta menjadi tergabung dalam perpustakaan yang maju di Yogyakarta karena masuk dalam anggota JOGJALIB, hal ini akan menguntungkan Perpustakaan UPN “Veteran” Yogyakarta untuk melebarkan sayapnya dikalangan perpustakaan Yogyakarta. 4.2.2.2. Tujuan yang diperoleh UPT. Perpustakaan UPN “Veteran” Yogyakarta dalam menjalin kerjasama dengan JOGJALIB. commit to user 45 Tujuan dari kerjasama ini untuk: a. Membangun jaringan kerjasama antar perpustakaan b. Meningkatkan pelayanan akses informasi koleksi perpustakaan melalui media yang seragam serta berbasis TI sehingga dapat memperluas cakupan pengguna. c. Meningkatkan nilai tambah bagi masyarakat khususnya dunia pendidikan serta meningkatkan pelayanan bagi pengguna perpustakaan dalam rangka mendukung Yogyakarta sebagai kota pendidikan, budaya dan tujuan wisata. d. Supaya bisa bersaing dengan perpustakaan lain dalam hal pemanfaatan koleksi. e. Supaya UPT. Perpustakaan UPN “Veteran” Yogyakarta bisa dikenal dikalangan luas dengan bergabungnya di JOGJALIB. Maksud dari kerjasama ini adalah UPT. Perpustakaan UPN “Veteran” Yogyakarta membentuk dan mengembangkan JOGJALIB di Provinsi Daerah istimewa Yogyakarta.

4.2.3. Kendala yang dihadapi