Analisis Kondisi Satuan Pendidikan

165

B. Analisis Kondisi Satuan Pendidikan

NO KOMPONEN KONDIDI IDEAL KONDISI RIIL KESENJANGAN RENCANA TINDAK LANJUT KEKUATAN KELEMAHAN 1 Peserta didik Kehadiran peserta didik ke sekolah disertai motivasi belajar yang tinggi Kehadiran peserta didik ke sekolah tinggi Kehadiran peserta didik ke sekolah belum disertai dengan motivasi belajar yang tinggi Sikap bersaing sehat untuk meraih prestasi akademik kurang Meningkatkan kemampuan guru dalam memotivasi peserta didik dan meningkatkan frekuensi bimbingan oleh guru BPBK Seluruh peserta didik mengikuti kegiatan pengembangan diri Minat peserta didik tinggi Belum semua minat dan bakat peserta didik tersalurkan Jumlah dan kemampuan pembimbing kurang Menambah jumlah dan meningkatkan kemampuan pembimbing 2 Pendidik dan Tenaga Kependidikan Kinerja pendidik dan tenaga pendidik sesuai dengan tuntutan profesi Kualifikasi akademik guru 100 S-1, lebih dari 80 mengajar sesuai dengan latar belakang akademik Belum menjalankan profesi secara maksimal Penghargaan dan sanksi belum proposional Pemberlakuan penghargaan dan sanksi diefektifkan Tenaga kependidikan yaitu Kepala Sekolah, tenaga adaministrasi, perpustakaan, laboratorium, dan kebersihan sudah terpenuhi Belum menjalankan tugas secara maksimal Pemahaman thd tugas pokok dan fungsi kurang Menyelenggarakan pelatihan secara rutin Menyelenggarakan rapat kerja menjelang awal tahun pelajaran 2011 2012 166 NO KOMPONEN KONDIDI IDEAL KONDISI RIIL KESENJANGAN RENCANA TINDAK LANJUT KEKUATAN KELEMAHAN Pendidik dan tenaga kependidikan menguasai TIK Fasilitas untuk memenuhi kebutuhan minimal tersedia Sebagian pendidik dan tendik belum menguasai TIK Pelatihan belum berjalan dengan lancar Mengintensifkan pelatihan 3 Sarana dan prasarana Jumlah rombel 27, populasi tiap rombel 32 peserta didik Kuota tiap rombel terpenuhi Jumlah peserta didik tiap rombel melebihi kuota Jumlah ruang belajar masih kurang Membangun 2 ruang belajar di awal tahun pelajaran 2011 2012 Ruang kelas dilengkapi perabot penunjang KBM Tempat untuk menyimpan perabot memadai Pengadaan perabot tersendat Skala prioritas di bawah Memperbaiki urutan sekala prioritas Perpustakaan berperan sebagai jantung sakola Lahan untuk membangun ruang perpustakaan tersedia Pembangunan ruang perpustakaan tersendat Ruang perpustakaan yang ada kurang layak Pembangunan ruang perpustakaan Laboratorium Biologi memiliki peralatan yang lengkap Perencanaan dan penataan baik Pengadaan peralatan tersendat Skala prioritas di bawah Memperbaiki urutan sekala prioritas Laboratorium Kimia terpisah dari laboratorium Biologi Peralatan laboratorium Kimia ada Laboratorium Kimia bersatu dengan laboratorium Biologi Sekala prioritas di bawah Dimasukkan ke dalam renstra empat tahunan 167 NO KOMPONEN KONDIDI IDEAL KONDISI RIIL KESENJANGAN RENCANA TINDAK LANJUT KEKUATAN KELEMAHAN Laboratorium Komputer menempati ruangan dan memiliki fasilitas yang cukup minimal untuk satu rombel Ruangan dan fasilitas tersedia Komputer ada yang tidak berfungsi dan sudah tertinggal Sekala prioritas di bawah Perbaikan dan pengadaan komputer pada awal tahun pelajaran 2011 2012 Laboratorium Bahasa seharusnya ada Lahan untuk membangun tersedia Bantuan Block Grand belum ada Komunikasi kurang intensif Membangun tahun 2011 2012 4 Pembiayaan Rencana kerja sekolah dapat dilaksanakan dengan ditunjang oleh biaya yang memadai Anggaran dan sumber biaya tersusun dalam program Pemasukan keuangan kurang lancar Komunikasi orang tua peserta didik dengan pihak sekolah kurang efektif Mengefektifkan komunikasi 5 Program Pengelolaan sekolah dalam berbagai bidang berdasarkan program Berbagai program sudah disusun Warga sekolah kurang memahami program Partisipasi warga sekolah dalam penyusunan program tertentu kurang Menyelenggarakan rapat kerja dan sosialisasi program menjelang awal tahun pelajaran 2011 2012

C. ANALISIS KONDISI LINGKUNGAN SATUAN PENDIDIKAN