Risiko Imbal Hasil Moderate to High Risiko Investasi Low to Moderate

Laporan Pelaksanaan Good Corporate Governance Bank Victoria Syariah Tahun 2015 Hal 44 Laporan Pelaksanaan Good Corporate Governance Bank Victoria Syariah Tahun 2010  Realisasi rasio NPF gross sebesar 6,92 sedangkan target RBB 4,08 dengan rasio 170 dinilai high. Risiko stratejik dinilai Moderate, Kualitas penerapan manajemen risiko pada risiko stratejik dinilai fair sehingga risiko komposit Stratejik adalah Moderate.

9. Risiko Imbal Hasil Moderate to High

Penilaian risiko imbal hasil dengan cara menilai komposisi dana pihak ketiga dimana risiko inherent Moderate to high, Terdapat beberapa risiko inheren yang dinilai high risk, yaitu:  Non Core Deposit terhadap Total Dana Pihak Ketiga rasio sebesar 57,88  Pembiayaan bermasalah terhadap total pembiayan dengan rasio sebesar 6,92.  Laba sebelum pajak dibandingkan dengan rata-rata total aset rasio sebesar 0 dinilai high karena pada Desember 2015 bank tidak membukukan laba . Risiko Imbal Hasil dinilai Moderate to high, Kualitas penerapan manajemen risiko pada risiko Imbal Hasil dinilai fair sehingga risiko komposit Stratejik adalah Moderate to high.

10. Risiko Investasi Low to Moderate

Risiko Investasi bila dilihat dari risiko inherent dinilai Low to Moderate. Kualitas penerapan manajemen risiko pada risiko Investasi dinilai Fair sehingga menghasilkan nilai Risiko Komposit Investasi adalah Low to Moderate. Terdapat beberapa risiko inherent yang dinilai high risk, yaitu: Eksposur debitur sektor yang paling dipengaruhi inflasi perubahan ekonomi makro dinilai high. Laporan Pelaksanaan Good Corporate Governance Bank Victoria Syariah Tahun 2015 Hal 45 Laporan Pelaksanaan Good Corporate Governance Bank Victoria Syariah Tahun 2010 Berikut hasil penilaian masing-masing jenis risiko periode Desember 2015: Bobot Risiko 1 3 MODERATE 3 FAIR 20 3 MODERATE 2 2 LOW TO MODERATE 2 SATISFACTORY 10 2 LOW TO MODERATE 3 3 MODERATE 3 FAIR 15 3 MODERATE 4 2 LOW TO MODERATE 3 FAIR 15 2 LOW TO MODERATE 5 2 LOW TO MODERATE 2 SATISFACTORY 5 2 LOW TO MODERATE 6 3 MODERATE 3 FAIR 10 3 MODERATE 7 2 LOW TO MODERATE 2 SATISFACTORY 10 2 LOW TO MODERATE 8 2 LOW TO MODERATE 2 SATISFACTORY 5 2 LOW TO MODERATE 9 4 MODERATE TO HIGH 3 FAIR 5 4 MODERATE TO HIGH 10 2 LOW TO MODERATE 3 FAIR 5 2 LOW TO MODERATE 3 MODERATE 3 FAIR 100 3 MODERATE Peringkat Profil Risiko Peringkat Komposit No Risk Profile INDIVIDU Peringkat Tingkat Risiko Peringkat Kualitas Penerapan Manajemen Risiko RISIKO INVESTASI RISIKO IMBAL HASIL RISIKO REPUTASI RISIKO KEPATUHAN Peringkat Risiko Inheren RISIKO STRATEJIK RISIKO KREDIT RISIKO PASAR RISIKO LIKUIDITAS RISIKO OPERASIONAL RISIKO HUKUM Laporan Pelaksanaan Good Corporate Governance Bank Victoria Syariah Tahun 2015 Hal 46 Laporan Pelaksanaan Good Corporate Governance Bank Victoria Syariah Tahun 2010

9.2. Sistem Pengendalian Intern