Aplikasi Pengolahan Data Produksi berbasis desktop PT. PLN (Persero) Pusat Pemeliharaan Ketenagalistrikan Unit Workshop Pemeliharaan (UWP) III

  

APLIKASI PENGOLAHAN DATA PRODUKSI BERBASIS

DEKSTOP PT. PLN (PERSERO) PUSAT PEMELIHARAAN

KETENAGALISTRIKAN UNIT WORKSHOP

PEMELIHARAAN (UWP) III

  KERJA PRAKTEK Diajukan untuk Memenuhi

  Tugas Mata Kuliah Kerja Praktek Program Strata Satu Program Studi Teknik Informatika

  Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer Universitas Komputer Indonesia

  MARULI SITUMORANG 10109091

  IQBAL ABDURRAHMAN SALEH 10109692

  

PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER

UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

BANDUNG

2014

  CURRICULLUM VITAE DATA PRIBADI

  Nama : Iqbal Abdurrahman Saleh Tempat dan Tgl Lahir : Bandung, 19 Juni 1991 Jenis Kelamin : Laki – Laki Status Pernikahan : Belum menikah Agama : Islam Alamat : Jln.Sangkuriang C-1 Bandung 40135

  Tinggi/ Beratbadan : 172cm/75kg : 085794646892

  Hand Phone Email : rahman.saleh7@gmail.com PENDIDIKAN 2006 - 2009 : SMAN 7 Bandung 2003 - 2006 : SLTPN 9 Bandung 1997 - 2003 : SD Banjarsari VI Bandung PENGALAMAN KERJA

   Pengajar Komputer dan Tata Usaha Bimbingan Belajar KSS 2010  Tour Leader Raja Wisata 2013 – 2014  Relawan PMI 2009 - 2014 KEMAMPUAN LAIN  Microsoft Office : Word, Excel, Powerpoint,  SCRUM  Keahlian Komputer : Pemograman,Website,Corel,Database,  PHP, HTML, CSS, JAVASCRIPT, MYSQL

  CURRICULUM VITAE Data Pribadi :

  Nama : MaruliSitumorang Jeniskelamin : Laki – laki Status perkawinan : BelumMenikah Tempat, tanggallahir : Palipi, 23Februari 1989 Kewarganegaraan : Indonesia Alamat : Jl. Ciumbuleuit 116/155 A Telephone : 085318667324 E-mail : marulituasitumorang88@yahoo.com

  PendidikanFormal : 2004-2008 :SMA RK ST. THOMAS 3 MEDAN

  • 2001-2004 : SMP RK BINTANG SAMOSIR PALIPI
  • 1995-2001: SD RK ST. THOMAS 3 PALIPI
  • KeahlianKomputer:

  Perawatan, Perbaikan dan Instalasi Komputer,

  • Instalasi Jaringan Komputer berbasis LAN dan Internet 

  Mahir Ms OFFICE ( Ms Word, Ms Excel, MsAcces, Ms Power Point )

  • Mahir Corel Draw, Adobe Photoshop 

  PHP, HTML, CSS, JAVASCRIPT, MYSQL

  • Bandung, 18Januari 2014

  Saya yang bertandatangan, ( MaruliSitumorang)

  DAFTAR ISI LEMBAR JUDUL LEMBAR PENGESAHAN KATA PENGANTAR.......................................................................................... i DAFTAR ISI ....... ......................................................................................... iii DAFTAR TABEL .... ......................................................................................... vi DAFTAR GAMBAR........................................................................................ vii DAFTAR LAMPIRAN ................................................................................... viii

  1.8.2 Metode Pembangunan PerangkatLunak ...................................... 5

  2.1.6 StrukturOrganisasi Perusahaan .................................................. 13

  2.1.5 JenisProduk yang Diproduksi..................................................... 13

  2.1.4 Visi, MisidanTujuan Perusahaan ................................................ 12

  2.1.3 Logo Perusahaan ........................................................................ 12

  2.1.2 SejarahSingkat Perusahaan ......................................................... 9

  2.1.1 Data Umum Perusahaan .............................................................. 9

  2.1 Tinjauan Perusahaan .............................................................................. 9

  BAB II TINJAUAN PUSTAKA ........................................................................ 9

  1.9 SistematikaPenulisan ............................................................................. 7

  1.8.1 MetodePengumpulan Data .......................................................... 5

  BAB I PENDAHULUAN.................................................................................... 1

  1.8 MetodologiPenelitian ............................................................................. 5

  1.7 LokasidanJadwalKerjaPraktek............................................................... 4

  1.6 BatasanMasalah ..................................................................................... 3

  1.5.2 KegunaanAkademis .................................................................... 3

  1.5.1 KegunaanPraktis .......................................................................... 3

  1.5 KegunaanPenulisan ................................................................................ 3

  1.4 MaksuddanTujuan ................................................................................. 2

  1.3 RumusanMasalah ................................................................................... 2

  1.2 IdentifikasiMasalah ................................................................................ 2

  1.1 LatarBelakang ........................................................................................ 1

  2.1.7 Deskripsi Perusahaan ................................................................. 14

  2.2 LandasanTeori ...................................................................................... 20

  2.2.1 KonsepDasarSistem ................................................................... 20

  2.2.2 KonsepDasarInformasi ............................................................... 21

  2.2.3 KonsepDasarSistemInformasi .................................................... 21

  2.2.4 KonsepDasar Basis Data ............................................................ 22

  2.2.5 AplikasiPengolahan Data ProduksiBerbasisDekstop ................. 23

  2.2.6 MetodeAnalisisdanPerancanganTerstruktur .............................. 23

  2.2.6.1 Flowmap ....................................................................... 23

  2.2.6.2 Diagram Konteks .......................................................... 23

  2.2.6.3 Data Flow Diagram (DFD) ........................................... 24

  2.2.6.4 Kamus Data................................................................... 24

  2.2.7 Basis Data ................................................................................... 25

  2.2.7.1 Relational Database ........................................................ 26

  2.2.7.2 Relation Database Management System....................... 26

  2.2.7.3 Perancangan Basis Data ................................................ 27

  2.2.8 BahasaPemrograman .................................................................. 30

  2.2.8.1 Delphi............................................................................ 30

  2.2.8.1.1 File-file Penyusun Project ........................................ 31

  2.2.8.2 SQL (Structure Query Language) ................................. 33

  2.2.9 PerangkatLunakPendukung ........................................................ 34

  2.2.9.1 MySQL ........................................................................... 34

  2.2.9.1.1 SejarahdanPengertian MySQL .................................. 34

  2.2.9.1.2 Fitur-fitur MySQL ..................................................... 35

  2.2.9.1.3 Kelemahan MySQL ................................................... 36

  2.2.9.2 Borland Delphi .............................................................. 36

  2.2.9.3 XAMPP ......................................................................... 38

  2.2.9.4 Microsoft Visio ............................................................. 38

  BAB III PEMBAHASAN .................................................................................. 39

  3.1 AnalisisSistem ...................................................................................... 39

  3.2 AnalisisSistemBerjalan ......................................................................... 39

  3.3 AnalisisMasalah .................................................................................... 42

  3.3.1 AnalisisKebutuhan Non-Fungsional .......................................... 42

  3.3.2 AnalisisPengguna ....................................................................... 42

  3.3.3 AnalisisPerangkatKeras ............................................................. 43

  3.3.4 AnalisisPerangkatLunak ............................................................. 43

  3.3.5 KebutuhanFungsional ................................................................. 44

  3.3.5.1 Perancangan ERD ......................................................... 45

  3.3.5.2 Perancangan Diagram Konteks ..................................... 45

  3.3.5.3 Perancangan Data Flow Diagram ................................. 46

  3.3.5.4 Spesifikasi Proses ......................................................... 55

  3.4 Perancangan Basis Data ........................................................................ 74

  3.4.1 Kamus Data ................................................................................ 74

  3.4.2 SkemaRelasi ............................................................................... 76

  3.4.3 PerancanganStrukturTabel ......................................................... 77

  3.5 PerancanganAntarMuka (Interface) ...................................................... 80

  3.5.1 Perancangan Interface ................................................................ 80

  3.6 JaringanSemantik .................................................................................. 85

  3.7 Implementasi ......................................................................................... 85

  3.7.1 Implementasi .............................................................................. 85

  3.7.2 Implementasi Basis Data ............................................................ 86

  3.7.3 ImplementasiAntarMukadanPenggunaan Program .................... 90

  BAB IV PENUTUP ............................................................................................ 95

  4.1 Kesimpulan . ......................................................................................... 95

  4.2 Saran ..................................................................................................... 95 DAFTAR PUSTAKA .......................................................................................... x

KATA PENGANTAR

  Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena berkat kemurahanNya laporan kerja praktek ini dapat diselesaikan sesuai yang diharapkan. Laporan ini membahas “Aplikasi Pengolahan Data Produksi Berbasis Dekstop di PT. PLN (PERSERO) PUSAT PEMELIHARAAN KETENAGALISTRIKAN UNIT WORKSHOP PEMELIHARAAN (UWP) III”.

  Laporan ini ditulis dalam rangka memenuhi tugas kerja praktek di PT. PLN (PERSERO) PUSAT PEMELIHARAAN KETENAGALISTRIKAN UNIT WORKSHOP PEMELIHARAAN (UWP) III. Sehubungan dengan tersusun nya karya tulis ini penulis mendapat bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu dalam kesempatan kali ini penulis ingin menyampaikan rasa terimakasih yang sebesar- besarnya kepada semua pihak yang telah membantu dan membimbing penulisan ini.

  Secara khusus penulis ingin menyampaikan terimakasih kepada :

  1. Kedua orang tua kami tercinta yang senantiasa selalu memberikan segala dukungan dan doa restu serta kasih sayangnya,

  2. Bapak Irawan Afrianto, S.T.,M.T. selaku ketua Program Studi Teknik Informatika,

  3. Bapak Alif Finandhita, S.Kom selaku dosen wali sekaligus pembimbing,

  4. Seluruh Dosen Pengajar dan Staff di Universitas Komputer Indonesia,

  5. Ibu Kurniawati sebagai koodinator kerja praktek di PT. PLN (PERSERO) PUSAT PEMELIHARAAN KETENAGALISTRIKAN UNIT WORKSHOP PEMELIHARAAN (UWP) III, terimakasih atas bimbingannya,

  6. Bapak Sony sebagai kepala divisi produksi di PT. PLN (PERSERO) PUSAT PEMELIHARAAN KETENAGALISTRIKAN UNIT WORKSHOP PEMELIHARAAN (UWP) III, terimakasih atas bimbingan dan dukungan selama proses kerja praktek,

  7. Bapak Tigor Situmorang sebagai salah satu staff PT.PLN(Persero) INDUK Jawa Barat yang telah memberikan rujukan dan juga dukungan,

  8. Seluruh Mahasiswa IF-16 terimakasih atas kerjasama dan dukungannya,

  9. Seluruh rekan lainnya dan semua orang yang telah membantu dalam penyelesaian laporan kerja praktek ini.

  Semoga semua kebaikan yang telah mereka berikan mendapat balasan yang lebih baik dari Tuhan Yang Maha Esa dan semoga karya tulis ini bermanfaat bagi penulis khususnya dan bagi pembaca umumnya. Penulis menyadari bahwa masih banyak kekurangan penulisan karya tulis ini, karenanya kritik dan saran yang membangun sangat dibutuhkan penulis dan dapat menerima dengan senang hati demi penyempurnaan karya tulis ini di masa yang akan datang.

  Bandung, 18 Januari 2014 Penulis

DAFTAR PUSTAKA

  [1] Hariadi, Dian. PembelajaranSistem Tata Surya BerbantuanKomputer, TugasAkhir, TeknikInformatika, Unikom Bandung 2010

  [2] HM, Jogiyanto, MBA. 2005. AnalisisdanDesainSistemInformasi. Yogyakarta : Andi

  [3] Sutanta, Eddy. 2004. Sistem Basis Data. Yogyakarta : GrahaIlmu [4] Ramadhan, Arief. 2009. Student Exercise Series. Bandung : Elek Media

  Komputindo [5] Alfatih, Hanif. 2009. AnalisisdanPerancanganSistemInformasi. Yogyakarta :

  Andi [6] Ir. Wahyuni. 2005. SistemBerkas. Yogyakarta : Andi [7] Kadir, Abdul. 2006. DasarAplikasi MySQL Delphi. Yogyakarta : Andi [8] Marcus, Teddy, Prijono, Agus, Widiadhi, Josef. 2004. Delphi Developer dan

  SQL Server 2000. Bandung : Informatika

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah

  PT.PLN(PERSERO) PURHALIS UNIT WORKSHOP & PEMELIHARAAN (UWP) III merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang jasa pelayanan atau pembuatan/perbaikan alat-alat listrik dan juga berfungsi sebagai gudang penyimpanan material dan alat-alat lainnya bagi kebutuhan Perusahaan Listrik Negara (PLN) khususnya di wilayah Jawa Barat. PT. PLN (PERSERO) PURHALIS UNIT WORKSHOP & PEMELIHARAAN (UWP) III memproduksi berbagai kebutuhan berdasarkan pesanan dari pelanggan dan mengirimnya secara langsung.

  PT. PLN (PERSERO) PURHALIS UNIT WORKSHOP & PEMELIHARAAN (UWP)

  III memiliki beberapa divisi, salah satunya adalah divisi produksi. Pada bagian divisi produksi ini pengelolaan data produksi serta permasalahan tentang kebutuhan produksi menjadi aktivitas bagian divisi ini.

  Bagian divisi produksi PT. PLN(PERSERO) PURHALIS UNIT WORKSHOP & PEMELIHARAAN (UWP) III sebelumnya telah menggunakan sebuah aplikasi untuk mengelola data produksi mereka yaitu dengan menggunakan DBMS (Microsoft Acces).

  Setiap data yang diolahpadabagiandivisiproduksidisimpandenganmenggunakan DBMS (Microsoft Access) tersebut. Aplikasi tersebut diharapkan akan menunjang kinerja para karyawan yang ada pada bagian produksi,namun dikarenakan adanya perubahan tatacara pengolahan data dan juga kapasitas yang terlalu kecil, aplikasi tersebut tidak mampu lagi mendukung pekerjaan yang ada sehingga pengolahan data dilakukan dengan menggunakan DBMS (Microsoft Access).

  Berdasarkan wawancara dengan kepala bagian pengolahan data produksi, pengolahan data menggunakan aplikasi sebelumnya dirasakan kurang maksimal dalam membantu pegawai pengelola data produksi. Hal tersebut dikarenakan aplikasi yang digunakan sebelumnya masih terdapat kekurangan sehingga harapan karyawan dalam menunjang kinerjanya tidak tercapai sesuai dengan yang diharapkan. Selain itu, aplikasi yang digunakan menggunakan DBMS yang kurang memadai. Hal itu dikarenakan kapasitas penyimpanannya masih sangat terbatas untuk sekelas perusahaan besar seperti PT. PLN dan sebagainya. Selain kedua permasalahan di atas, penerapan keamanan hak akses tidak terjaga dengan baik dan benar. Sistem keamanannya masih rawan sehingga tidak ada keterbatasan bagi pegawai lain nya untuk mengakses data tersebut.

  Berdasarkan latarbelakang masalah yang ada di PT. PLN(PERSERO) PURHALIS UNIT WORKSHOP & PEMELIHARAAN (UWP) III tersebut penulis memiliki keinginan untuk membangun sebuah aplikasi pengolahan data produksi berbasis desktop guna mengatasi permasalahan yang ada. Maka penulis mengajukan laporan hasil praktek dengan judul : “APLIKASI PENGOLAHAN DATA PRODUKSI BERBASIS DEKSTOP PT. PLN (PERSERO) PURHALIS UNIT WORKSHOP & PEMELIHARAAN (UWP) III”.

  1.2 Identifikasi Masalah Masalah yang terjadi pada pengolahan data produksi adalah :

  1. Aplikasi yang dibangun sebelumnya masih belum mencapai harapan karyawan dalam menunjang kinerjanya.

  2. DBMS (Database Management System) sebelumnya masih menggunakan DBMS yang mempunyai kapasitas kecil sehingga penyimpanan datanya terbatas

  3. Keamanan hak akses tidak terjamin meskipun sudah mengenal konsep relationship.

  1.3 Rumusan Masalah Perumusan masalah berdasarkan dari latarbelakang yang telah dijelaskan di atas adalah bagaimana membangun aplikasi pengolahan data produksi berbasis desktop pada

  PT. PLN(PERSERO) PURHALIS UNIT WORKSHOP & PEMELIHARAAN (UWP) III.

  1.4 Maksud dan Tujuan Maksud dari kerja praktek ini adalah membangun aplikasi pengolahan data produksi berbasis desktop pada PT. PLN(PERSERO) PURHALIS UNIT WORKSHOP

  & PEMELIHARAAN (UWP) III.

  Adapun kerja praktek ini dilakukan bertujuan untuk :

  1. Menyempurnakan aplikasi yang telah ada sehingga dapat dipergunakan oleh bagian divisi produksi

  2. Database menggunakan MySQL 3. Membuat fitur login untuk keamanan hak akses data.

1.5 Kegunaan Penulisan

  1.5.1 Kegunaan Praktis Bagi kepala divisi produksi di Aplikasi Pengolahan Data Produksi PT. PLN

  (PERSERO) PURHALIS UNIT WORKSHOP & PEMELIHARAAN (UWP) III dengan adanya penulisan ini, dapat membangun aplikasi pengolahan data produksi berbasis desktop, sehingga dapat memberikan kemudahan dalam mengolah data produksi, selanjutnya jika data diperlukan kembali dapat memudahkan sumber daya manusia yang menggunakan dan membutuhkannya.

  1.5.2 Kegunaan Akademis Secara akademis diharapkan penulisan ini dapat memberikan manfaat, diantaranya :

  1. Bagi pengembangan ilmu pengetahuan dapat memberikan penulisan baru yang dapat mendukung dalam pengolahan data pada aplikasi pengolahan data produksi pada divisi produksi Aplikasi Pengolahan Data Produksi PT. PLN (PERSERO) PURHALIS UNIT WORKSHOP & PEMELIHARAAN (UWP) III.

  2. Bagi penulis, dapat menambah wawasan dengan mengaplikasikan ilmu yang telah diperoleh

  3. Bagi penulis lain, dapat dijadikan sebagai referensi terhadap pengembangan ataupun pembuatan dalam penulisan yang sama agar menjadi lebih baik.

1.6 Batasan Masalah

  Batasan masalah perlu dilakukan untuk menghindari agar pembahasannya tidak meluas sehingga lebih terarah dan sesuai dengan yang diharapkan.

  Batasan masalahnya adalah sebagai berikut : 1. Aplikasi ini hanya membahas mengenai data produksi.

  2. Pada fitur aplikasi hanya terdapat fitur untuk mengolah data produksi saja

  3. Sistem pengolahan data produksi

  a. Pemasukan pada sistem

  • data pemesanan customer
  • data manajemen stock barang

  b. Pengolahan data pada sistem

  • Pencarian data produksi berdasarkan No.SPKI
  • Penambahan data produksi
  • Pengubahan data produksi
  • Penghapusan data produksi

  c. Keluaran data pada sistem

  • Penampilan laporan data produksi

  d. Metode analisis Metode analisis yang digunakan dalam pembangunan system ini adalah metode struktural dengan menggunakan Data Flow Diagram (DFD) serta Entity Relation Diagram (ERD) untuk memodelkan aliran data untuk memodelkan relasi antara data.

  4. Pengembangan aplikasi ini menggunakan perngkat lunak antara lain :

  • Borland Delphi - MySQL
  • XAMPP
  • Bahasa pemrograman (Delphi, SQL)

1.7 Lokasi dan Jadwal Kerja Praktek

  Lokasi Kerja Praktek dilaksanakan di PT. PLN (Persero) Pusat Pemeliharaan dan Ketenagalistrikan (PURHALIS) Unit Workshop Pemeliharaan (UWP) III Jalan Banten no. 10 Bandung, Jawa Barat, Indonesia.

  Waktu pelaksanaan kerja praktek yang dilaksanakan selama kurang lebih 2 bulan, dimulai dari tanggal 15 Juli 2013 sampai dengan 2 September 2013.

1.8 Metodologi Penelitian

  Metode penelitian merupakan tahapan-tahapan yang dilalui oleh peneliti mulai dari perumusan masalah sampai kesimpulan yang membentuk sebuah alur yang sistematis. Metode penelitian ini digunakan sebagai pedoman peneliti dalam melaksanakan penelitian ini agar hasil yang dicapai ini tidak menyimpang dari tujuan yang telah ditentukan sebelumnya. Metode penelitian yang dilakukan terdiri dari metode pengumpulan data dan metode pembangunan perangkat lunak.

  1.8.1 Metode Pengumpulan Data Dalam kegiatan pengumpulan data menggunakan teknik sebagai berikut :

  a. Observasi Melakukan kerja praktek langsung di PT. PLN (PERSERO) PURHALIS UNIT WORKSHOP & PEMELIHARAAN (UWP) III

  b. Interview Melakukan Tanya jawab secara langsung dengan pihak yang dapat memberikan informasi mengenai aplikasi yang dibutuhkan c. Studi pustaka

  Melakukan penelitian yang bersifat teoritis dengan mempelajari hal-hal yang berhubungan dengan topik yang dibahas.

  1.8.2 Metode Pembangunan Perangkat Lunak Metode pembangunan perangkat lunak yang digunakan adalah metode Classical

  Life Cycle (CLC) atau yang biasa disebut dengan Waterfall. Tahap-tahap pembangunan yang digunakan diantaranya adalah sebagai berikut :

  1. System Enginering System Enginering adalah pembuatan suatu perangkat lunak yang merupakan bagian terbesar dari pengerjaan suatu proyek. Untuk pekerjaan dimulai dengan menempatkan segala hal yang diperlukan dalam pelaksanaan proyek.

  2. Analisis Perangkat Lunak (Software Analysis) Analisis Perangkat Lunak (Software Analysis) menentukan apakah kegiatan dari sistem engineering dapat di implementasikan menjadi sebuah sistem informasi atau tidak dan menentukan prosedur-prosedur yang bekerja.

  Adapun fungsi-fungsi tersebut meliputi fungsi masukan, fungsi proses dan fungsi keluaran.

  3. Perancangan Perangkat Lunak (Software Design) Perancangan Perangkat Lunak (Software Design) merupakan perancangan perangkat lunak yang dilakukan berdasarkan data yang telah dikumpulkan pada tahap sebelumnya. Perancangan tersebut meliputi perancangan struktur file, struktur menu, struktur program, format masukan (input)dan format keluaran(output).

  4. Implementasi Perangkat Lunak (Coding) Implementasi Perangkat Lunak (Coding) yaitu kegiatan yang mengimplementasikan hasil dari perancangan perangkat lunak kedalam kode program yang dimengerti oleh bahasa mesin.

  5. Pengujian Perangkat Lunak (Testing) Pengujian Perangkat Lunak (Testing) memfokuskan pada logika internal dari perangkat lunak, fungsi eksternal, dan mencari segala kemungkinan kesalahan, memeriksa apakah masukan(input) sesuai dengan hasil yang diinginkan setelah proses.

  6. Pemeliharaan (Maintenance) Pemeliharaan (Maintenance) yaitu penerapan secara keseluruhan disertai pemeliharaan jika terjadi perubahan struktur baik dari segi software maupun hardware.

  Langkah-langkah dalam metode Waterfall yang telah dijelaskan dapat dilihat pada gambar 1.1.

Gambar 1.1 MetodeWaterfall. [1]

  SystemEngineering Analysist Design Coding

  Testing Maintenance

1.9 Sistematika Penulisan Kerja Praktek

  BAB I PENDAHULUAN Menguraikan mengenai latar belakang, perumusan masalah, identifikasi masalah, maksud dan tujuan, batasan masalah, metodologi penelitian dan sistematika penulisan.

  BAB II TINJAUAN PUSTAKA Memaparkan tentang sejarah instansi, visi dan misi instansi dan struktur organisasi tempat kerja praktek dan dasar-dasar teori yang mendukung perancangan seperti pengertian sistem dan perangkat lunak pendukung yang berkaitan dengan laporan ini.

  BAB III PEMBAHASAN Pada bab ini dijelaskan langkah-langkah perancangan dan pembuatan “Aplikasi Pengolahan Data Produksi Berbasis Dekstop di PT. PLN (Persero) Pusat Pemeliharaan dan Ketenagalistrikan Unit Workshop III”.

  BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN Menyajikan penjelasan dan uraian mengenai kesimpulan dari hasil laporan kerja praktek dan berisi pula saran-saran dari penulis sebagai kelanjutan dari hasil kesimpulan yang bersifat membangun.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Tinjauan Perusahaan

  Tinjauan perusahaan merupakan penjelasan secara singkat tentang keadaan perusahaan yang meliputi data umum perusahaan, sejarah singkat perusahaan, visi dan misi serta tujuan perusahaan, jenis produk yang diproduksi, struktur organisasi perusahaan, deskripsi kerja.

  2.1.1 Data Umum Perusahaan Keterangan singkat mengenai perusahaan dapat dilihat seperti di bawah ini :

  Nama : PT. PLN (PERSERO) PURHALIS UNIT WORKSHOP & PEMELIHARAAN (UWP)

  IIIBANDUNG Alamat : Jalan Banten No. 10 Bandung - 40272 No. Telepon : (022)7208176, 7215346 Email : upbdg@pln-jp.co.id Bidang Usaha : Jasa dan Produksi

  2.1.2 Sejarah Singkat Perusahaan Perusahaan Umum Listrik(PLN) Distribusi Jawa Barat didirikan kira-kira pada tahun 1914 oleh para pengusaha Belanda pada waktu itu dengan nama

  GEMEENSCAPPELIJK ELECTRICITEIT BENDRIJF VOOR BANDOENG EN OMSTROKEN yang disingkat GEBEO.

  Untuk melayani segala kebutuhan yang menyangkut alat-alat perlengkapan dan perbaikan-perbaikan kepentingan GEBEO, maka para pengusaha Belanda pada waktu itu mendirikan sebuah bengkel yang berlokasi di jalan Dayeuhkolot pada tahun 1917 dengan nama DIENT VOOR WATERKRACHT AND ELECTRICTEITSWEZEN disingkat dengan W.E.

  Sehubungan dengan GEBEO semakin hari semakin bertambah, baik mengenai alat-alat perlengkapan perbaikan, dan kebutuhan-kebutuhan lainnya maka pada tahun

  1930 para pengusaha Belanda mendirikan lagi sebuah Bengkel yang berlokasi di jalan Kebon Waru Bandung dengan nama WERKPLATE GEBEO.

  Pada tahun 1934 Departemen Pemerintah Belanda yaitu VEER AND WATERSTAT mengambil alih perusahaan dengan nama menjadi ELEKTRICITTSWEZEN yang kemudian berganti lagi dengan nama LANDWATERKRACHT BEDRIJF BANDOENG SHE HOOGVLATE yang biasa disingkat dengan nama L.W.B. sedangkan Bengkel yang ada di Jalan Kebon Waru tidak mengalami perubahan nama.

  Pada tahun 1939 Pemerintah Belanda memindahkan Bengkel yang ada di Jalan Kebon Waru ke Jalan Banten dengan tidak mengalami perubahan nama. Kemudian pada waktu pemerintah Indonesia mengambil alih semua perusahaan-perusahaan asing yang ada di Indonesia, maka nama WERKPLATE GEBEO diubah dan kemudian diganti namanya menjadi INSTALASI GUDANG DAN BENGKEL CABANG PERUSAHAAN LISTRIK NEGARA Berlokasi di Jalan Banten Bandung, kemudian biasa disebut BENGKEL LISTRIK.

  Bengkel Listrik ini selain memberikan pelayanan atau pembuatan/perbaikan alat- alat listrik juga berfungsi sebagai gudang penyimpanan material, dan alat- alat/perlengkapan lainnya bagi kebutuhan Perusahaan Listrik Negara atau PLN, khususnya di wilayah kerja PLN Distribusi Jawa Barat.

  Periode Tahun 1983 nama Bengkel Listrik berubah nama lagi menjadi BENGKEL JALAN BANTEN sesuai dengan lokasi dimana Bengkel ini berada di Jalan Banten No.8 Bandung.

  Perkembangan lebih lanjut, sesuai dengan re-strukturisasi yang terjadi di Perusahaan Umum Listrik Negara, nama PERUM LISTRIK NEGARA pun berubah menjadi Badan Usaha Milik Negara berbentuk Persero dan berganti nama menjadi PT PLN (PERSERO), maka keberadaan Bengkel-Bengkel PLN, yang ada di Indonesia diorientasikan kepada Unit Bisnis berupa Jasa Perbengkelan sesuai dengan sifatnya Bengkel yang memberikan jasa pelayanan kepada seluruh wilayah kerja PLN. Sesuai dengan KEPUTUSAN DIREKSI PT PLN (PERSERO) Nomor: 101.K/023/DIR/1997 tanggal 20 Oktober 1997 dibentuklah UNIT BISNIS JASA PERBENGKELAN pada PT PLN (PERSERO) disingkat menjadi PT PLN (PERSERO) UBJP, No.

  1073.K/DIR/2011 tanggal 26 Juli 2011 barubah nama menjadi PT PLN (Persero)

  PUSAT PEMELIHARAAN KETENAGA LISTRIKAN berkantor pusat di Jalan Raya Dayeuhkolot KM.9 Bandung.

  BENGKEL DISTRIBUSI yang beralamat di Jalan Banten No.8 Bandung berdasarkan Surat Keputusan Direksi tersebut di atas berubah status, tidak lagi di bawah Kantor Distribusi Jawa Barat, melainkan diorientasikan kepada Unit Bisnis di bawah PT PLN (PERSERO) UBJP. Namanya berubah lagi menjadi UNIT PRODUKSI BANTEN dengan nama lengkapnya PTPLN(Persero)JASA & PRODUKSI UNIT PRODUKSI BANDUNG, tahun 2011 berubah nama lagi menjadi PT PLN (Persero) PUSAT PEMELIHARAAN KETENAGA LISTRIKAN UNIT WORKSHOP II dengan sebutan singkat PT PLN (PERSERO) PUSHARLIS UWS II dan sekarang berubah nama menjadi PT PLN (Persero) PUSAT PEMELIHARAAN KETENAGA LISTRIKAN UNIT WORKSHOP& PEMELIHARAAN III dengan sebutan singkat PT PLN (PERSERO) PUSHARLIS UWPIII, beralamat tetap di Jalan Banten No.10 Bandung.Aktivitas Unit Produksi Banten sama dengan ketika masih bernama Bengkel Distribusi danUnit Produksi Bandung, yaitu memberikan pelayanan kepada seluruh unit kerja PT PLN (PERSERO) termasuk Cabang-Cabang di Wilayah PT PLN (PERSERO) DISTRIBUSI Jawa Barat antara lain :

   Memperbaiki Trafo  Membuat Tiang Listrik Besi  Membuat Rak TR  Membuat Lemari Bagi TR  Membuat Unit Gardu Bergerak  Membuat Matrys Segel  Membuat Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro  Mengerjakan Pekerjaan Konstruksi lainnya.

  Keberadaan UNIT WORKSHOP& PEMELIHARAAN III untuk kelangsungan dan kinerjanya perlu dukungan dari semua pihak, perlunya wilayah kerja PT PLN (PERSERO) dan Cabang-Cabang tetap mempercayakan pekerjaan kepada UNIT WORKSHOP& PEMELIHARAAN III.

  2.1.3 Logo Perusahaan PT. PLN (PERSERO) PURHALIS UNIT WORKSHOP (UWP) III

Gambar 2.1 LogoPT.PLN(Persero) PURHALIS Unit Workshop III

  2.1.4 Visi, Misi dan Tujuan Perusahaan Visi :

  Menjadi center of excellence dalam Maintenance, Repair dan Overhaul (MRO) Ketenagalistrikan dengan bertumpu pada potensi insani. Adapun pengertian MRO yang dimaksud adalah :

   M(maintenance) Kegiatan pemeliharaan yang dilakukan untuk mempertahankan unjuk kerja dan memperpanjang life cycle

   R(repair) Kegiatan perbaikan komponen untuk mengembalikan kepada kondisi awal dan pembuatan komponen melalui reverse engineering

   O(overhaul) Kegiatan pembongkaran, pembersihan, pemeriksaan, pengukuran, perbaikan/penggantian dan pemasangan serta uji fungsi dan komisioning ketenagalistrikan.

  Misi :  Sebagai Pusat Pemeliharaan Ketenagalistrikan yang melakukan penanganan Maintenance, Repair, Overhaul (MRO) ketenagalistrikan dalam rangka mendukung peningkatan kinerja peralatan ketenagalistrikan terutama kinerja pembangkit PLTU 10.000 MW untuk menjamin ketersediaan pasokan tenaga listrik  Berperan untuk memenuhi kebutuhan emergency repair  Pengembangan hasil karya inovasi Tujuan :

  Memenuhi segala kebutuhan PLN yang bersifat produksi langsung maupun yang bersifat perbaikan atau merekondisi sehingga dapat mengurangi biaya pengeluaran dalam memenuhi sarana perlengkapan listrik dari pihak luar/swasta.

  2.1.5 Jenis Produk yang Diproduksi PT. PLN(PERSERO) PURHALIS UNIT WORKSHOP & PEMELIHARAAN

  (UWP) III memproduksi beberapa komponen yang digunakan oleh PLN yang terdiri dari :  Lemari Bagi  Tiang Listrik Besi  Matrys Segel  Rak TR  UGB  Rekondisi Trafo  PLTM (Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro)

  2.1.6 Struktur Organisasi Perusahaan Sebuah perusahaan atau organisasi mempunyai struktur organisasi yang berfungsi untuk memberikan informasi kepada seluruh anggotanya untuk mengetahui kegiatan atau pekerjaan yang harus dikerjakan.

  PT PLN (PERSERO) PUSHARLIS UNIT WORKSHOP& PEMELIHARAAN (UWP)III BANDUNG memiliki struktur organisasi bersifat fungsional, dimana Struktur organisasi fungsional juga memiliki beberapa kelebihan, diantaranya adalah:

  1. Profesionalisme atau keahlian yang lebih

  2. Perusahaan lebih produktif

  3. Mengurangi duplikasi penggunaan sumber daya yang terbatas

  4. Memberikan kesempatan karir bagi para tenaga ahli spesialis

  5. Memunculkan inovasi Bagan organisasi dari PTPLN (PERSERO) PUSHARLIS UNIT

  WORKSHOP & PEMELIHARAANIII BANDUNG dapat dilihat pada gambar berikut :

Gambar 2.2 Struktur Organisasi

2.1.7 Deskripsi Kerja

  Uraikan tugas dan wewenang yang berlaku di PT PLN (PERSERO) PUSHARLIS UNIT WORKSHOP &PEMELIHARAAN(UWP) III secara umum adalah sebagai berikut:

1. Manager Unit

a. Tanggung Jawab

   Memberikan arahan terhadap semua kegiatan perencanaan korporat, pengawasan, pengendalian, evaluasi dan investigasi untuk memastikan terlaksananya semua fungsi Unit Produksi

   Mengusulkan Rencana Kegiatan Anggaran Pembelanjaan (RKAP) Unit dan memastikan terlaksananya program kerja untuk mencapai target kinerja

   Memastikan terlaksananya pemasaran dan pelayanan pelanggan atas produk dan jasa sesuai strategi pemasaran kantor induk.

   Memastikan terselenggaranya proses produksi sesuai persyaratan pelanggan dan standar mutu yang disepakati.

   Memastikan terlaksananya proses pengendalian mutu terhadap semua pekerjaan di bidang produksi dan jasa

   Memastikan terlaksananya Sistem Manajemen Mutu di Unit Produksi  Memastikan terlaksananya pengendalian fungsi Sumber Daya Manusia (SDM) dan Administrasi untuk mendukung kinerja Unit Produksi.

   Memaksimalkan pendapatan dari hasil penjualan produk dan jasa dengan mengoptimalkan penggunaan sumberdaya untuk mendukung kinerja Unit Produksi.

   Memastikan terlaksananya pengelolaan fungsi keuangan untuk tertib anggaran, biaya dan pelaporan.

   Melakukan kajian atas mitra kerja strategis untuk diusulkan ke Kantor Induk serta melakukan pengawasan dan pengendalian kinerja mitra kerja.

b. Wewenang

   Mengusulkan rencana kinerja ke Kantor Induk  Mengendalikan kinerja agar tepat sasaran

   Mengajukan kebutuhan Sumberdaya ke Kantor Induk  Menandatangani Surat Perintah Kerja Internal (SPKI) untuk setiap pekerjaan produksi dan atau jasa

   Merumuskan kebutuhan kompetensi SDM

   Menetapkan kebijakan manajemen untuk optimalisasi pencapaian kinerja organisasi

   Memutuskan nilai kinerja individu pegawaia di lingkungan Unit Produksi

2. Assistant Manager Teknik

   Menyiapkan SPKI

   Memberikan masukan atau rekomendasi spesifikasi dalam kontrak/SPKI.

   Memutuskan pelaksanaan produksi berdasarkan kemampuan internal.

   Mengevaluasi, menerima atau menolak permintaan atau masukan rekomendasi dari bidang produksi atas suatu SPKI

   Mengevaluasi kapabilitas dan kompetensi mitra kerja dan atau supplier

   Pengadaan material dan jasa sesuai dengan spesifikasi teknis yang telah ditetapkan.

   Menyiapkan permintaan modal kerja sesuai dengan kebutuhan.

  a. Tanggung Jawab  Melakukan kajian teknis terhadap pengembangan produk serta upaya efisiensi dalam proses produksi.

   Menyusun SPKI yang berisi : Biaya Langsung, Biaya Tidak Langsung, Spesifikasi Teknis, Ruang lingkup, Gambar Kerja dan jadwal pekerjaan.

   Bertanggung jawab atas kegiatan operasi dan pemeliharaan sarana dan fasilitas produksi dalam mendukung kelangsungan usaha

   Bertanggung jawab atas ketepatan penyelesaian produk sesuai stándar mutu yang telah ditetapkan

   Membuat desain produk sesuai dengan kebutuhan pelanggan yang akan diproduksi.

   Membuat laporan rutin dan evaluasi kemajuan proses pekerjaan  Melakukan pengendalian produksi terhadap volume dan biaya

   Melakukan perencanaan untuk persediaan produk massal sesuai dengan core bisnis

   Melakukan evaluasi atas masukan atau rekomendasi dari bagian produksi terhadap pelaksanaan SPKI.

  b. Wewenang

3. Assistant Manager Administrasi (ADM)

   Melakukan penagihan atau nota buku kepada unit pemberi kerja.

   Menyetujui Proses Transaksi keuangan

   Menyetujui Laporan Persediaan material

   Menyetujui data hak-hak pegawai &pension

   Menyetujui Up Dating biodata Pegawai.

  b. Wewenang

   Melaksanakan prosedur Sistem Manajemen Mutu di fungsinya.

  a. Tanggung Jawab  Mengkoordinasikan penyusunan RKAP Unit Produksi untuk memastikan terintegrasinya sasaran kinerja operasional.

   Melaksanakan hubungan industrial yang seimbang untuk meningkatkan komunikasi internal unit.  Mengendalikan proses dan biaya pegawai, administrasi dan diklat.

   Melaksanakan pemeliharaan sarana dan fasilitas untuk menunjang proses kegiatan Unit Produksi.

   Membuat laporan berkala di bagian adkeu meliputi Rasio Operasi, Umur Piutang, ROA, biaya pegawai per pendapatan operasi, biaya administrasi per pendapatan operasi, pembelajaran SDM dan laporan administrasi dan keuangan.

   Mengelola usulan peningkatan kompetensi SDM dan merencanakan usulan diklat / kursus untuk meningkatkan kompetensi SDM

   Memantau dan menganalisa data realisasi pembayaran untuk penilaian aktiva dan PDP.

   Mengendalikan dan mengevaluasi pelaksanaan penyetoran pajak.  Mengendalikan saldo kas dan meminimalkan saldo piutang usaha.

   Mengendalikan perputaran material pemeliharaan dan PDP.  Mengendalikan dan mengevaluasi penggunaan dana anggaran operasi dan anggaran investasi untuk meningkatkan tertib administrasi, waktu dan biaya.

   Mengusulkan kebutuhan investasi sarana dan fasilitas pendukung Unit Produksi.

   Menyetujui Laporan Keuangan & Neraca  Menyetujui Laporan Kesekretariatan

4. Supervisor Permesinan

   Menerima dan atau menolak material yang sesuai/tidak sesuai denganspesifikasi.

   Mengawasi dan mengendalikan pelaksanaan produksi dengan memenuhi persyaratan Keselamatan ketenagalistrikan dan Lingkungan Hidup.

   Menjamin kesiapan peralatan produksi untuk kelancaran kegiatan produksi.

   Membuat dan menandatangani formulir permintaan/pemakaian dan pengembalian sisa material.

   Menyiapkan sumber daya untuk pelaksanaan produksi.

   Memeriksa rincian pekerjaan pelaksanaan SPKI.

  b. Wewenang

   Menyusun Formasi Tenaga Kerja (FTK) dan Outsorcing  Mengelola pemeliharaan dan peningkatan kompetensi SDM

   Menyiapkan dokumen penyelesaian pekerjaan.

   Membuat laporan hasil monitoring progres pekerjaan permesinan.

   Melakukan pengawasan mutu selama proses produksi.

   Mengawasi dan mengendalikan pelaksanaan produksi dengan memenuhi persyaratan Keselamatan ketenagalistrikan dan Lingkungan Hidup.

   Membuat dan menandatangani formulir permintaan/pemakaian dan pengembalian sisa material.

   Memeriksa rincian pekerjaan dalam rangka melaksanakan SPKI.  Menyiapkan sumber daya untuk melaksanakan produksi.

  a. Tanggung Jawab

5. Supervisor Elektrikal

a. Tanggung Jawab

   Melakukan pengawasan mutu selama proses produksi.

b. Wewenang

6. Supervisor Administrasi

   Membuat berita acara serah terima pekerjaan kepada pemberi kerja.

   Menghimpun data biaya dan pendapatan untuk memudahkan penyusunan anggaran, serta melakukan analisis realisasi anggarandengan pos anggaran untuk bahan penyusunan anggaran.

   Menyusun laporan inventarisasi stock opname material pemeliharaan.

   Memeriksa pembuatan kontrak.

  b. Wewenang

   Menyusun konsep permintaan modal kerja untuk diteruskan ke Bidang Administrasi dan Keuangan.

   Membuat laporan hasil monitoring progres pekerjaan listrik.  Menyiapkan dokumen penyelesaian pekerjaan.

   Mengumpulkan dokumen teknis untuk keperluan penagihan oleh bagian Administrasi dan Keuangan.

   Mengumpulkan dokumen teknis untuk keperluan penagihan oleh bagian Administrasi dan Keuangan.

   Mendistribusikan kontrak kepada bagian-bagian terkait.  Mendokumentasikan setiap kontrak pekerjaan.

   Memantau proses penyusunan kontrak oleh pemberi kerja  Melakukan evaluasi isi kontrak bersama dengan fungsi pemasaran.

   Menghimpun dokumen sebagai bahan penyusunan kontrak dengan pemberi kerja

  a. Tanggung Jawab

   Menerima dan atau menolak material yang sesuai/tidak sesuai dengan spesifikasi.

7. Supervisor Akuntansi dan Keuangan

a. Tanggung Jawab

  Menyusun data untuk kebutuhan pembuatan Rencana  AnggaranOperasi (RAO) sesuai kebutuhan untuk pengusulan ke Kantor Induk.

  Memantau penggunaan RAO yang telah disetujui agar tidak terjadi

   penyimpangan, serta menyiapkan usulan revisi RAO sesuai kebutuhan untuk mendapat persetujuan.

b. Wewenang Menghimpun data Anggaran dan Keuangan.

   Laporan evaluasi RAO.  Konsep usulan revisi RAO.

   Kesesuaian fisik uang dan catatan.  Keakuratan likuiditas.

   Laporan berkala keuangan dan akuntansi. 

2.2 Landasan Teori

  Teori dan aplikasi pendukung yang digunakan untuk membangun aplikasi pengolahan data produksi PT.PLN(PERSERO) PURHALIS UNIT WORKSHOP & PEMELIHAARAAN III mencakup pengertian analisis terstruktur dan pemrograman berbasis desktop beserta perangkat lunak pembangunnya.

2.2.1 Konsep Dasar Sistem

  Suatu sistem terdiri dari bagian-bagian yang saling berhubungan.Beroperasi bersama-sama untuk mencapai beberapa sasaran atau tujuan.Sistem mengacu pada kelompok elemen yang dipadukan untuk tujuan bersama dalam mencapai beberapa tujuan. Sebuah sistem harus mempunyai lebih dari satu elemen dan semua elemen dari suatu system harus mempunyai hubungan yang terpadu.

  Terdapat dua kelomok pendekatan di dalam mendefinisikan sistem, yaitu menekankan pada prosedurnya dan yang menekankan pada komponen atau elemennya. Pendekatan sistem yang lebih menekankan pada prosedurnya, mendefinisikan sistem sebagai berikut :

  “Suatu sistem adalah suatu jaringan kerja dari prosedur-prosedur yang saling berhubungan, berkumpu bersama-sama untuk melakukan sesuatu kegiatan atau untuk menyelesaikan suatu sasaran tertentu.”[2]

  Pendekatan sistem yang lebih menekankan pada elemen atau komponennya mendefinisikan sistem sebagai berikut : “Sistem adalah kumpulan elemen-elemen yang berinteraksi untuk mencapai suatu tujuan tertentu.”[2] Kedua kelompok definisi ini adalah benar dan tidak bertentangan yang berbeda adalah cara pendekatannya.

  2.2.2 Konsep Dasar Informasi Suatu informasi sangat penting dalam suatu organisasi. Informasi dapat didefinisikan sebagai berikut : “informasi adalah data yang diolah menjadi bentuk yang lebih berguna dan lebih berarti bagi yang menerimanya”.[2] Sumber dari informasi adalah data.Data adalah kenyataan yang menggambarkan suatu kejadian-kejadian dan kesatuan nyata.Kejadian (event) adalah sesuatu yang terjadi pada saat tertentu.

  2.2.3 Konsep Dasar Sistem Informasi Informasi adalah hal yang sangat penting bagi manajemen di dalam pengambilan keputusan.Informasi dapat diperoleh dari sistem informasi. Sistem informasi didefinisikan oleh Robert A. Leitch dan K. Roscoc Davis sebagai berikut:

  “Sistem informasi adalah suatu sistem di dalam suatu organisasi yang mempertemukan kebutuhan pengolahan transaksi harian, mendukung operasi, bersifat manajerial dan kegiatan strategi dari suatu organisasi dan menyediakan pihak luar tertentu dengan laporan-laporan yang diperlukan”.[2]

2.2.4 Konsep Dasar Basis Data

  Basis data adalah sekumpulan informasi yang disimpan di dalam komputer secara sistematik sehingga dapat diperiksa menggunakan suatu program komputer untuk memperoleh informasi dari basis data tersebut.