Peran Guru Kajian Usaha Guru

ia telah memenuhi kualifikasi keilmuan dan akademis saja, tetapi lebih penting lagi ia harus terpuji akhlaknya. Dengan demikian, seseorang guru bukan hanya mengajar ilmu-ilmu pengetahuan saja, tetapi lebih penting lagi membentuk watak dan pribadi anak didiknya dengan akhlak dan ajaran- ajaran Islam. Guru bukan hanya sekedar pemberi ilmu pengetahuan kepada anak didiknya, menjadi manusia yang berkepribadian mulia.

b. Peran Guru

Dalam pelaksanaan pengajaran, seorang guru memegang peranan yang sangat penting, berhasil tidaknya suatu pengajaran tergantung pada peran seorang guru. Peran guru dalam proses belajar mengajar meliputi: 1. Guru sebagai Demonstrator Guru merupakan salah satu kunci keberhasilan seseorang dalam meraih berbagai prestasi, dan dalam menggapai cita-cita. 8 Melalui peran demonstrator atau pengajar, seorang guru harus senantiasa menguasai bahan atau materi pelajaran yang akan diajarkannya serta senantiasa mengembangkannya dalam arti meningkatkan kemampuannya dalam hal ilmu yang dimilikinya, karena hal ini sangat menentukan hasil belajar yang dicapai oleh siswa. 2. Guru sebagai pengelola kelas Tujuan umum pengelolaan kelas ialah menyediakan dan menggunakan fasilitas kelas untuk bermacam-macam kegiatan belajar dan mengajar agar mencapai hasil yang baik. Sedangkan tujuan 8 Ali Rohmad, Kapita Selekta Pendidikan, Jakarta : PT. Bina Ilmu, 2004, hal. 34 khususnya adalah mengembangkan kemampuan siswa dalam menggunakan alat-alat belajar, menyediakan kondisi-kondisi yang memungkinkan siswa bekerja dan belajar, serta membantu siswa untuk memperoleh hasil yang diharapkan. Sebagai manajer, guru bertanggung jawab memelihara lingkungan fisik kelasnya agar senantiasa menyenangkan untuk belajar mengarahkan atau membimbing proses-proses intelektual dan sosial di dalam kelasnya. 3. Guru sebagai mediator dan fasilitator Tidak ada pembelajaran tanpa penilaian, karena penilaian merupakan pross penetapan kualitas hasil belajar, atau proses yang menentukan tingkat kecapaian tujuan pembelajaran oleh peserta didik. 9 Sebagai mediator guru hendaknya memiliki pengetahuan dan pemahaman yang cukup tentang media pendidikan, karena media pendidikan merupakan alat komunikasi untuk lebih mengefektifkan proses belajar mengajar. Dengan demikian, media pendidikan merupakan dasar yang sangat diperlukan yang bersifat melengkapi dan merupakan bagian integral demi berhasilnya proses pendidikan dan pengajaran di sekolah. Memilih dan menggunakan media pendidikan harus sesuai dengan tujuan, materi, metode, evaluasi, dan kemampuan siswa. Sebagai fasilitator, guru hendaknya mampu mengusahakan sumber belajar yang berguna serta dapat menunjang pencapaian tujuan dan 9 E. Mulyasa, Menjadi Guru Profesional, Bandung : Remaja Roesdakarya, 2007, hal. 61 proses belajar mengajar, baik yang berupa narasumber, buku, teks, majalah, ataupun surat kabar. 4. Guru sebagai evaluator Dalam satu kali proses belajar mengajar guru hendaknya menjadi seorang evaluator yang baik. Kegiatan ini dimaksudkan untuk mengetahui apakah tujuan yang telah dirumuskan itu tercapai atau belum, dan apakah materi yang diajarkan sudah cukup tepat. Semua pertanyaan tersebut akan dapat dijawab melalui kegiatan evaluasi dan penilaian. Dengan penilaian, guru dapat mengetahui keberhasilan pencapaian tujuan, penguasaan siswa terhadap pelajaran, serta ketepatan atau kefektifan metode mengajar. Tujuan lain dari penilaian diantaranya ialah untuk mengetahui kedudukan siswa di dalam kelas atau kelompoknya. Dengan penilaian guru dapat mengklasifikasikan apakah seorang siswa termasuk kelompok siswa yang pandai, sedang, kurang, atau cukup baik dikelasnya jika dibandingkan dengan teman-temannya. 10

c. Komponen-komponen Pengetahuan Guru

Dokumen yang terkait

USAHA GURU AL-QUR’AN HADITS DALAM MENINGKATKAN PEMAHAMAN ILMU TAJWID PADA SISWA MTSN BANDUNG TULUNGAGUNG - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 6

USAHA GURU AL-QUR’AN HADITS DALAM MENINGKATKAN PEMAHAMAN ILMU TAJWID PADA SISWA MTSN BANDUNG TULUNGAGUNG - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 6

USAHA GURU AL-QUR’AN HADITS DALAM MENINGKATKAN PEMAHAMAN ILMU TAJWID PADA SISWA MTSN BANDUNG TULUNGAGUNG - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 3

USAHA GURU AL-QUR’AN HADITS DALAM MENINGKATKAN PEMAHAMAN ILMU TAJWID PADA SISWA MTSN BANDUNG TULUNGAGUNG - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 13

USAHA GURU AL-QUR’AN HADITS DALAM MENINGKATKAN PEMAHAMAN ILMU TAJWID PADA SISWA MTSN BANDUNG TULUNGAGUNG - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 18

USAHA GURU AL-QUR’AN HADITS DALAM MENINGKATKAN PEMAHAMAN ILMU TAJWID PADA SISWA MTSN BANDUNG TULUNGAGUNG - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 1 31

USAHA GURU AL-QUR’AN HADITS DALAM MENINGKATKAN PEMAHAMAN ILMU TAJWID PADA SISWA MTSN BANDUNG TULUNGAGUNG - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 1 18

USAHA GURU AL-QUR’AN HADITS DALAM MENINGKATKAN PEMAHAMAN ILMU TAJWID PADA SISWA MTSN BANDUNG TULUNGAGUNG - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 3

USAHA GURU AL-QUR’AN HADITS DALAM MENINGKATKAN PEMAHAMAN ILMU TAJWID PADA SISWA MTSN BANDUNG TULUNGAGUNG - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 4

Upaya Guru Al Quran Al Hadits dalam Meningkatkan Menghafal Siswa di MTsN Ngantru Tulungagung - Institutional Repository of IAIN Tulungagung

0 0 4