Form Master Data Barang Form Master Data Supplier Perancangan Input Transaksi Form Transaksi Retur Pembelian

4.5 Perancangan Input Master

Perancagan input master untuk persediaan pada Koperasi Karyawan Universitas 17 agustus 1945 ini, terdapat beberapa bagian seperti berikut ini :

a. Form Master Data Barang

Gambar 4.13 Form Master Data Barang Berdasarkan gambar 4.13 form Master data barang digunakan untuk memasukan data barang yang ada di Koperasi Karyawan Universitas17 agustus 1945. Pada perancangan input data barang, dikelompokan berdasarkan supplier penyedia barang-barang untuk kebutuhan koperasi. Tiap barang yang ada memiliki kode yang berbeda sehingga dapat saja barangnya sama tetapi supplier berbeda .

b. Form Master Data Supplier

Gambar 4.14 form Master Data Supplier STIKOM SURABAYA Berdasarkan gambar 4.14 form Master data Supplier digunakan untuk memasukan data supplier penyedia barang-barang kebutuhan koperasi meliputi nama supplier, alamat supplier, email dan kontak person supplier yang dapat dihubungi. Tia-tiap supplier memiliki kode yang berbeda, dimana supplier ini akan berhubungan dengan barang yang disupply pada Koperasi Karyawan Universitas17 agustus 1945.

4.6 Perancangan Input Transaksi

Perancangan input untuk transaksi persediaan pada Koperasi Karyawan Universitas 17 agustus 1945 ini, terdapat beberapa bagian seperti berikut ini : a. Form Transaksi Pemesanan Barang Gambar 4.15 Form Transaksi Pemesanan Barang Berdasarkan gambar 4.15 form Transaksi Pemesanan Barang digunakan untuk memesan daftar barang yang akan di beli oleh Koperasi Karyawan Universitas17 agustus 1945. Pada perancangan Transaksi Pemesanan Barang, dikelompokan berdasarkan kode POPemesanan penyedia barang-barang untuk STIKOM SURABAYA kebutuhan koperasi. Tiap barang yang ada memiliki kode yang berbeda sehingga dapat saja barangnya sama tetapi supplier berbeda.

b. Form Transaksi Retur Pembelian

Gambar 4.16 Form Transaksi Retur Pembelian Berdasarkan gambar 4.16 form Transaksi Retur Pembelian digunakan untuk pengembalian barang yang rusak setelah proses pemesanan barang secara kredit oleh Koperasi Karyawan Universitas17 agustus 1945. Pada perancangan Transaksi Retur Pembelian, dikelompokan berdasarkan kode PORetur penyedia barang- barang untuk kebutuhan koperasi. Tiap barang yang ada memiliki kode yang berbeda sehingga dapat saja barangnya sama tetapi supplier berbeda. STIKOM SURABAYA

c. Form Transaksi Penerimaan Barang Masuk