Operasionalisasi Variabel Metode yang Digunakan

Mickey Andrea Yunus, 2015 PENGARUH PACKAGING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PAKET WISATA DI BALE SENI BARLI-KOTA BARU PARAHYANGAN Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu planning and coordination, consistent quality and compability, distinctive customer benefit, dan cover all details terhadap keputusan pembelian yang terdiri dari pilihan produk dan jasa, jumlah pembelian, persayratan dan waktu pengiriman, metode pembayaran, dan persyaratan pembayaran, tetapi dalam penelitian ini persyaratan pembayaran tidak diteliti. Penelitian ini berjenis verifikatif, karena dalam penelitian ini menguji suatu kebenaran teori yang digunakan sesuai dengan fenomena yang terjadi di lapangan dan penelitian ini juga menguji kebenaran pengumpulan data dengan menggunakan data primer dan sekunder. Menurut Kuntjojo 2009:9 penelitian verifikatif merupakan penelitian yang dilakukan dengan tujuan membuktikan kebenaran suatu teori pada waktu dan tempat tertentu. Penelitian yang bersifat verifikatif ini pada dasarnya mempunyai maksud ingin mengetahui pengaruh packaging terhadap keputusan pembelian ke Bale Seni Barli-Kota Baru Prahyangan. Penelitian ini juga menggunakan metode berjenis survey explanatory. Menurut Kerlinger dalam Sugiyono 2010:75, yang dimaksud metode survei, yaitu metode penelitian yang dilakukan pada populasi besar maupun kecil, tetapi data yang dipelajari adalah data-data dari sampel yang diambil dari populasi tersebut, sehingga ditemukan kejadian-kejadian relatif, distribusi dan hubungan- hubungan antar variabel sosiologis maupun psikologis. Penelitian ini dilakukan pada kurun waktu tertentu, maka metode yang digunakan adalah cross section method, menurut Sekaran 2006:315 penelitian cross sectional adalah penelitian dimana data dikumpulkan hanya sekali yang dilakukan selama periode hari, minggu atau bulan untuk menjawab pertanyaan peneliti. Pada penelitian dengan metode ini informasi dari sebagian populasi dikumpulkan langsung ditempat kejadian secara empirik dengan tujuan untuk mengetahui pendapat dari sebagian populasi terhadap objek yang diteliti.

3.2.2 Operasionalisasi Variabel

Adapun variabel yang diteliti dalam penelitian ini adalah packaging X sebagai variabel bebas, yang memiliki lima buah variabel yaitu attractions or Mickey Andrea Yunus, 2015 PENGARUH PACKAGING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PAKET WISATA DI BALE SENI BARLI-KOTA BARU PARAHYANGAN Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu demand generators X 1.1 , value X 1.2 , planning and coordination X 1.3 , consistent quality and compability X 1.4 , distinctive customer benefit X 1.5 , dan covers all the details X 1.6 . Sedangkan keputusan pembelian Y sebagai variabel terikat. Pengoperasian dari kedua variabel yang dijadikan objek pada penelitian ini menggunakan skala ordinal. Secara lebih rinci dapat dilihat pada Tabel 3.1 sebagai berikut: TABEL 3.1 OPERASIONALISASI VARIABEL PENELITIAN Variabel Sub-variabel Konsep Indikator Ukuran Skala No Item 1 2 3 4 5 6 7 Packaging X Packaging is the combination of related and complementary services into a single-price offering. Artinya: paket adalah kombinasi antara beberapa jasa yang saling melengkapi ke dalam satu harga penawaran Morrison, 2010:392 Attractions or Demand- Generators X 1.1 Setiap paket wisata yang dibuat harus memiliki dua atau lebih atraksi wisata yang dikemas menarik untuk menciptakan permintaan dari wisatawan Morrison, 2010:412 Core Attractions Tingkat kemenarikan paket yang ditawarkan di Bale Seni Barli-Kota Baru Parahyangan Ordinal 1 Tingkat kemenarikan lamanya waktudurasi paket wisata Ordinal 2 Tingkat kejelasan pemandu dalam memberikan arahan kepada peserta Ordinal 3 Arrangements Tingkat kemenarikan susunan kegiatan dalam paket wisata yang ditawarkan Ordinal 4 Value X 1.2 Pembelian paket wisata dilakukan karena mereka berasumsi akan menerima nilai yang lebih besar untuk setiap beban perjalanan yang dikeluarkan Morrison, 2010:412 Greater Value Tingkat besarnya manfaat yang diterima dari paket wisata Ordinal 5 Tingkat kesesuaian harga dengan pengorbanan yang dikeluarkan Ordinal 6 Mickey Andrea Yunus, 2015 PENGARUH PACKAGING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PAKET WISATA DI BALE SENI BARLI-KOTA BARU PARAHYANGAN Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Variabel Sub-variabel Konsep Indikator Ukuran Skala No Item 1 2 3 4 5 6 7 Tingkat besarnya manfaat yang dirasakan dibandingkan dengan pengorbanan yang dikeluarkan Ordinal 7 Planning and Coordination X 1.3 Keberhasilan suatu paket wisata tergantung dari kesiapan rencana dan koordinasi yang baik diantara unsur- unsurnya Morrison, 2010:418 Planning and Concept Tingkat kesesuaian konsep paket wisata dengan tematujuan kegiatan Ordinal 8 Enjoyable Experience Tingkat koordinasi antara elemen-elemen paket wisata untuk menciptakan kesan yang menyenangkan Ordinal 9 Tingkat konsistensi kualitas pelayanan dari pemandu Ordinal 10 Consistent Quality and Compability X 1.4 Wisatawan melakukan pembelian paket wisata karena mengharapkan konsistensi dalam kualitas produkjasa yang ditawarkan Morrison, 2010:417 Compability in Their Elements Tingkat keamanan menggunakan media pada paket wisata Ordinal 11 Tingkat kebersihan area Ordinal 12 Tingkat kebersihan media pada paket wisata Ordinal 13 Distinctive Customer Benefit X 1.5 Paket wisata yang ditawarkan harus memberikan manfaat seperti pemberdayaan fasilitas dan penciptaan pengalaman yang menyimpan kesan positif dan berbeda dari destinasi wisata lainnya Morrison, 2010:418 Feature or Programs Tingkat keragaman paket wisata Ordinal 14 Tingkat kemenarikan perlengkapan kegiatan yang dibutuhkan wisatawan Ordinal 15 Mickey Andrea Yunus, 2015 PENGARUH PACKAGING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PAKET WISATA DI BALE SENI BARLI-KOTA BARU PARAHYANGAN Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Variabel Sub-variabel Konsep Indikator Ukuran Skala No Item 1 2 3 4 5 6 7 Cover All Details X 1.6 Penyusunan dalam pembuatan paket wisata yang ditawarkan kepada wisatawan harus tersusun detai dari penggunaan awal sampai akhir dan memperhatikan kebijakan transaksi Morrison, 2002:332 Clear Police Detail Tingkat ketersediaan informasi transaksi pembelian paket booking procedure, cancellation, refund, MOU, dll Ordinal 16 Providing Complete Information on All Package Elements Tingkat ketersediaan alat- alat media dalam paket untuk melengkapi kebutuhan Ordinal 17 Tingkat kemenarikan paket dalam special rate potongan hargadiskon Ordinal 18 Keputusan Pembelian Y “Perilaku pembeli bisnis adalah perilaku yang pembelian organisasi yang membeli barang dan jasa untuk digunakan dalam produksi pesanan produk dan jasa yang dijual, disewakan, atau dipasok ke lainnya untuk mendapatkan laba.” Kotler dan Amstrong 2012:201 Pilihan Produkjasa Tingkat Kualitas paket wisata dibandingkan dengan DTW lainnya Ordinal 19 Tingkat keunikan paket wisata dibandingkan dengan DTW lainnya Ordinal 20 Daya tarik paket wisata dibandingkan dengan DTW lainnya Ordinal 21 Jumlah Pembelian Tingkat jumlah paket wisata yang dibutuhkan wisatawan Ordinal 22 Tingkat jumlah varian paket wisata yang dibutuhkan wisatawan Ordinal 23 Tingkat pemilihan berdasarkan pengalaman berkunjung ke Bale Seni Barli- Kota Baru Ordinal 24 Mickey Andrea Yunus, 2015 PENGARUH PACKAGING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PAKET WISATA DI BALE SENI BARLI-KOTA BARU PARAHYANGAN Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu Variabel Sub-variabel Konsep Indikator Ukuran Skala No Item 1 2 3 4 5 6 7 Parahyangan Persyaratan Pelayanan Tingkat kemampuan Bale Seni Barli-Kota Baru Parahyangan terhadap pelayanan yang diinginkan Ordinal 25 Persyaratan dan Waktu Pembelian Waktu berkunjung pada saat libur sekolahnasional, weekend akhir pekan Ordinal 26 Waktu berkunjung pada saat weekdays hari kerja Ordinal 27 Metode pembayaran Kemudahan pada saat melakukan pembayaran Ordinal 28 Sumber: Hasil Pengolahan Data, 2014

3.2.3 Jenis dan Sumber Data