Uji Parsial Uji t

lebih kecil dari 5, sehingga H3 diterima yang artinya tingkat profesionalisme auditor berpengaruh terhadap kualitas audit secara statistik signifikan. 4 Hasil t hitung untuk variabel akuntabilitas auditor sebesar 2,441 lebih besar dari t tabel sebesar 2,009, dan nilai sig sebesar 0,018 lebih kecil dari 5, sehingga H4 diterima yang artinya tingkat akuntabilitas auditor berpengaruh terhadap kualitas audit secara statistik signifikan. SIMPULAN DAN SARAN A. Simpulan 1. Independensi berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kualitas audit, yang dibuktikan dengan nilai t hitung t tabel 4,762 2,009, dan nilai sig sebesar 0,000 nilai a 5. 2. Pengalaman kerja berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kualitas audit, yang dibuktikan dengan nilai t hitung t tabel 2,446 2,009, dan nilai sig sebesar 0.018 nilai a 5. 3 . Due professional care berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kualitas audit, yang dibuktikan dengan nilai t hitung t tabel 3,072 2,009 , dan nilai sig sebesar 0,003 nilai a 5. 4 . Akuntabilitas berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kualitas audit, yang dibuktikan dengan nilai t hitung t tabel 2,441 2,009, dan sig sebesar 0,018 nilai a 5.

B. Saran

Penelitian selanjutnya diharapkan agar menambah jumlah sampel dan memperluas lokasi pengambilan sampel yang tidak hanya di wilayah Surakarta dan Yogyakarta, serta sebaiknya melakukan sebuah penelitian dengan menggunakan metode wawancara langsung untuk mengumpulkan data penelitian agar dapat megurangi adanya kelemahan. Berdasarkan keterbatasan penelitian maka disarankan untuk penelitian selanjutnya hendaknya daerah penelitian lebih diperluas lagi, yaitu tidak terbatas hanya Kantor Akuntan Publik di Surakarta dan Yogyakarta, sehingga tingkat generalisasinya lebih baik. DAFTAR PUSTAKA Agusti, Restu dan Nastia Putri Pertiwi. 2013. Pengaruh Kompetensi, Independensi dan Profesionalisme terhaap Kualitas Audit. Jurnal Ekonomi Volume 21, No.3, September 2013. Ananing, Dwi Asih Tyas. 2006. “Pengaruh Pengalaman Terhadap Peningkatan Keahlian Auditor Dalam Bidang Auditing”. Skripsi. Yogyakarta: Universitas Islam Indonesia. Apriliyani, Ika Berty, dkk. 2012. Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kualitas Audit APIP Pada Inspektorat Provinsi Riau. Pekbis Jurnal Volume 5, No.3, November 2013. Ardiani, Lilis. 2010. Pengaruh Kompetensi, Independensi, Akuntabilitas dan Motivasi Terhadap Kualitas Audit. Jurnal Majalah Ekonomi. Badjuri, Achmat. 2011. Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Kualitas Audit Auditor Independen Pada Kantor Akuntan Publik Kap di Jawa Tengah. Jurnal Dinamika Keuangan dan Perbankan Volume 3, No.2, Nopember 2011. Bustami, Afif. 2013. “Pengaruh Independensi, Akuntabilitas dan Profesionalisme Auditor Terhadap Kualitas Audit Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di DKI Jakarta”. Skripsi. Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Islam Negeri. Christiawan, Yulius Jogi. 2002. Kompetensi dan Independensi Akuntan Publik : Refleksi Hasil Penelitian Empiris. Jurnal Akuntansi dan Keuangan Volume 4, No.2, November Hal. 79-92. Febriyanti, Reni. 2010 .Pengaruh Independensi, Due Profesional Care dan Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di Kota Padang dan Pekanbaru. ARTIKEL. Padang: Fakultas Ekonomi, Universitas Negeri Padang. Ghozali, Imam. 2011. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 19 edisi kelima. Semarang: Universitas Diponegoro. Ikatan Akuntan Indonesia. 2011. Standar Profesional Akuntan Publik. Salemba Empat. Jakarta. Ilmiyati, Feny dan Yohanes Suhardjo. 2012. Pengaruh Akuntabilitas dan Kompetensi Auditor Terhadap Kualitas Audit Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di Semarang. JURAKSI Volume 1, Nomer 1, Januari 2012. Indah, Siti Nur Mawar. 2010. “Pengaruh Kompetensi dan Independensi Auditor Terhadap Kualitas Audit Studi Empiris pada Auditor KAP di Semarang”. Skripsi. Semarang: Fakultas Ekonomi, Universitas Diponegoro.

Dokumen yang terkait

PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN, DUE Pengaruh Independensi, Pengalaman, Due Professional Care, Akuntabilitas, dan kompetensi Terhadap Kualitas Audit Studi pada Kantor Akuntan Publik di Surakarta dan Semarang).

0 3 15

PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN, DUE PROFESSINAL Pengaruh Independensi, Pengalaman, Due Professinal Care, Pengetahuan Dan Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik di Surakarta dan Yogyakarta).

0 1 18

PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN, DUE PROFESSIONAL Pengaruh Independensi, Pengalaman, Due Professional Care, Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di Surakarta dan Yogyakarta).

0 3 17

PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN, DUE PROFESSIONAL Pengaruh Independensi, Pengalaman, Due Professional Care, Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di Surakarta dan Yogyakarta).

0 1 16

PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN, DUE PROFESSIONAL Pengaruh Independensi, Pengalaman, Due Professional Care Dan Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di Surakarta Dan Yogyakarta).

0 2 23

PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN, DUE PROFESSIONAL Pengaruh Independensi, Pengalaman, Due Professional Care Dan Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris Pada Kantor Akuntan Publik di Surakarta Dan Yogyakarta).

0 3 17

PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN, DUE Pengaruh Independensi, Pengalaman, Due Profesional Care Dan Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik (KAP) Wilayah Surakarta dan Yogyakarta).

0 2 17

BAB 1 Pengaruh Independensi, Pengalaman, Due Profesional Care Dan Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris pada Kantor Akuntan Publik (KAP) Wilayah Surakarta dan Yogyakarta).

0 1 10

PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN, DUE PROFESSIONAL Pengaruh Independensi, Pengalaman, Due Professional Care, Dan Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris Pada KAP Wilayah Surakarta dan Yogyakarta).

0 1 16

PENGARUH INDEPENDENSI, PENGALAMAN, DUE PROFESSIONAL CARE, DAN AKUNTABILITAS TERHADAP KUALITAS AUDIT Pengaruh Independensi, Pengalaman, Due Professional Care, Dan Akuntabilitas Terhadap Kualitas Audit (Studi Empiris Pada KAP Wilayah Surakarta dan Yogyakar

0 1 20