Cara melakukan pendaftaran Sertifikasi secara online

2. Masukkan user dan password yang benar sesuai yang telah diverifikasi, lalu klik tombol Log In, untuk masuk ke aplikasi e-Sertifikasi. contoh login masuk e-Sertifikasi dibawah ini : Gambar 11. Form login dan menu pendaftaran e-Sertifikasi 13 3. Selanjutnya setelah menu pendaftaran tampil, silahkan memilih jenis sertifikasi yang diinginkan dengan cara meng-klik salah satu menutombol jenis sertifikasi. Jenis sertifikasi terdiri dari 4 jenis layanan, yaitu :  LSS-BBIA ISO 9001 : untuk pendaftaran sertifikasi ISO 9001  LSS-BBIA ISO 22000 : untuk pendaftaran sertifikasi ISO 22000  LSS-BBIA HACCP : untuk pendaftaran sertifikasi HACCP Hazard Analysis Critical Control Point  LS-Pro BBIA : untuk pendaftaran peroleh Sertifikat Produk Penggunaan Tanda SNI SPPT-SNI. Contoh :  Perusahaan akan melakukan sertifikasi perolehan Sertifikat Produk Penggunaan Tanda SNI SPPT-SNI. Silahkan klik tombol LSPRO-BBIA. Gambar 12. Tombol menu LSPRO-BBIA 4. Setelah Form Pendaftaran ABIPRO tampil, silahkan isi form dialog tersebut : Tanggal Daftar auto, Produk pilih salah satu, Merek, Typejenis, Kemasanvolume, Alamat Pabrik auto, Type sertifikasi pilih salah satu. Selanjutnya klik tombol Submit. 14 Gambar 13. Form dialog pendaftaran LSPRO-BBIA 5. Selanjutnya pendaftaran jenis sertifikasi akan tampil pada tabel status pendaftaran. silahkan klik kata detail untuk melihat informasi lengkapnya. List Combo box produk 15 Gambar 14. Status pendaftaran LSPRO dan detail status Catatan : Tampilan status sertifikasi akan menginformasikan tahapan-tahapan yang dilalui dan status posisiprogress dalam proses sertifikasi LS-PRO dari Tahapan Kelengkapan Dokumen, Kontrak Kerjasama, Penjadwalan, Assesmen Plan, Laporan Audit, Evaluasi Hasil Audit serta Penerbitan Sertifikasi. Jika progress sertifikasi sudah masuk pada satu tahap tertentu maka sistem akan menginformasikanmenampilkan dengan tahap tersebut berwarna kuning. 16 6. Selanjutnya pendaftaran sertifikasi akan menunggu konfirmasi dari Pihak Manajemen BBIA. Apabila sudah dikonfirmasi maka pelanggan akan menerima pemberitahuan notifikasi melalui e-mail yang didaftarkan sebagai user e-Sertifikasi dari email sistem e- Sertifikasi sertifikasibbiagmail.com. Selanjutnya proses sertifikasi masuk ke tahap berikutnya yaitu kelengkapan data atau verifikasi dokumen. Status progress yang sedang berjalan pada tahap ini akan ditandai dengan warna kuning. Gambar 15. Notifikasi status konfirmasi pendaftaran sertifikasi melalui e-mail 7. Langkah berikutnya apabila sudah menerima pemberitahuannotifikasi silahkan login kembali ke e-Sertifikasi untuk melanjutkan ke tahap Kelengkapan Dokumen. 17

2.2.3. Cara melakukan pengisian kelengkapan dokumen

Untuk memulai pengisian kelengkapan dokumen melalui e-Sertifikasi langkah-langkahnya adalah sebagai berikut : 1. Silahkan login menggunakan user dan password yang telah diverifikasi melalui alamat url sebagai berikut : http:sertifikasibbia.com atau http:aplikasi. sertifikasibbia.com. 2. Setelah login dan masuk ke e-Sertifikasi, silahkan klik kata detail pada status sertifikasi untuk melihat status sertifikasi yang sedang berjalan ditandai dengan warna kuning. Gambar 16. Tampilan status sertifikasi pada tahap kelengkapan dokumen 18 3. Tahap selanjutnya adalah meng-upload dokumen kelengkapan perusahaan dengan meng-klik kotak warna kuning Kelengkapan Dokumen. Selanjutnya klik teks belum diisi untuk melakukan upload dokumen kelengkapan perusahaan sesuai dengan jenis sertifikasi yang dipilih. Gambar 17. Tampilan Kotak dialog Upload dokumen 19