Kabel instalasi berselubung PENJELASAN Klasiikasi zone Proteksi dari kejut listrik

Tidak diperkenankan untuk dicetak atau diperjualbelikan Tidak diperkenankan untuk dicetak atau diperjualbelikan Persyaratan Umum Instalasi Listrik 2011 237 236 Persyaratan Umum Instalasi Listrik 2011 PENJELASAN Kabel NYM dalam standar IEC dicakup dalam seri IEC 60227 atau SNI 04-6629, “Kabel berinsulasi PVC dengan voltase pengenal sampai dengan 450750 V”. Dalam pedoman penggunaannya, yang mengacu pada IEC 62440, Electric cables with a rated voltage not exceeding 450750 V – Guide to use , ditegaskan dalam Subayat 4.1 sbb: “Kabel tidak boleh ditanam langsung dalam tanah, dan kecuali dinyatakan lain tidak boleh digunakan untuk setiap keperluan selain daripada transmisi dan distribusi listrik”. Gambar - Contoh kabel NYM

7.11.3.4 Hubungan bersama

Dua konduktor atau lebih hanya boleh dihubungkan bersama pada satu terminal dengan menggunakan sepatu kabel, selosong atau alat hubung lain yang telah diizinkan, apabila terminal tersebut berbentuk demikian rupa sehingga semua konduktor terjepit dengan baik, tanpa menyebabkan terpotongnya kawat konduktor. Jika terminal tersebut tidak cukup untuk dimasuki semua konduktor, maka harus digunakan terminal majemuk dengan penjepit yang cukup untuk menjepit dengan baik semua konduktor tersebut. 7.12.2.1 Kabel instalasi berselubung yang tercantum dalam Tabel 7.1-3 boleh dipasang dengan pertolongan penjepit langsung pada, di dalam, atau di bawah plesteran; atau dalam ruangan lembab. Kabel instalasi tersebut boleh juga di pasang langsung pada bagian bangunan, konstruksi, rangka, dan sebagainya, asalkan lapisan pelindungnya tidak menjadi rusak karena cara pemasangannya tergencet, sobek, dan sebagainya. Bila kabel jenis ini dipasang di dalam beton, harus digunakan konduit yang memenuhi syarat.

7.12.2 Kabel instalasi berselubung PENJELASAN

Misalnya dengan menggunakan terminal dwilogam bimetal. Gambar - Contoh terminal dwilogam bimetal CATATAN Kabel instalasi jenis NYM bukanlah jenis kabel tanah, karena itu dalam keadaan bagaimanapun tidak boleh ditanam di dalam tanah. Tidak diperkenankan untuk dicetak atau diperjualbelikan Tidak diperkenankan untuk dicetak atau diperjualbelikan Persyaratan Umum Instalasi Listrik 2011 239 238 Persyaratan Umum Instalasi Listrik 2011 Ketentuan untuk berbagai ruang dan instalasi khusus Bagian 8 Tidak diperkenankan untuk dicetak atau diperjualbelikan Tidak diperkenankan untuk dicetak atau diperjualbelikan Persyaratan Umum Instalasi Listrik 2011 241 240 Persyaratan Umum Instalasi Listrik 2011

8.23.2 Klasiikasi zone

8.23.3 Proteksi dari kejut listrik

Persyaratan ini didasarkan pada dimensi untuk empat zone lihat contoh penentuan zone pada Gambar 8.23-1 dan 8.23-2. Zone 0 merupakan bagian dalam dari bak rendam, bak mandi atau bak pancuran mandi. Zone 1 dibatasi oleh bidang vertikal mengeliling bak rendam dan bak pancuran air, dan untuk pancuran air tanpa bak , dan bak mandi, masing-masing merupakan bidang vertikal 0,60 m dari kepala pancuran dan dari pinggir bak mandi, dan oleh lantai serta bidang horisontal 2,25 m di atas lantai. Zone 2 dibatasi oleh bidang vertikal di luar zone 1 dan suatu bidang vertikal yang paralel dan berjarak 0,60 m di luar Zone 2, Zone 3 dibatasi oleh bidang vertikal di luar Zone 2 dan sebuah bidang vertikal yang paralel dan berjarak 2,40 m di luar Zone 2, dan oleh lantai serta bidang paralel 2,25 m di atas lantai. Jika menggunakan voltase ekstra rendah lihat 3.3.1, maka proteksi dari sentuh langsung harus dilengkapi dengan: a penghalang atau selungkup dengan tingkat proteksi paling sedikit IP2X lihat 3.4.2, atau b insulasi yang mampu menahan voltase uji 500 V selama 1 menit. PENJELASAN Di Indonesia di perumahan biasanya digunakan bak mandi, karena itu zonenya merupakan bentuk segi empat bentuk yang terbanyak digunakan. Jaraknya dari bak mandi untuk zone 1 adalah 0,6 m. Jarak ini sudah memperhitungkan jarak air yang disiramkan ke tubuh dengan memakai gayung. PENJELASAN Jadi walaupun memakai voltase ekstra rendah, misalnya 12 V lihat 8.23.5, persyaratan ini tetap berlaku. 8.1 Ruang lingkup

8.23 Instalasi listrik di dalam kamar mandi