Pengertian Sistem Informasi Pengertian Algoritma Melakukan Perencanaan dan Perancangan

2.11 Pengertian Sistem Informasi

Sesungguhnya yang dimaksudkan dengan informasi tidak harus melibatkan komputer. Sistem informasi yang menggunakan komputer biasa disebut sistem informasi berbasis komputer computer – based information sistem atau CBIS. dalam prakteknya, istilah sistem informasi lebih sering dipakai tanpa embel – embel berbasis komputer walaupun dalam kenyataannya komputer merupakan bagian yang penting. Ada beragam defenisi sistem informasi, sebagaimana tercantum pada tabel 1.1 dari berbagai defenisi tersebut, dapatdisimpulkan bahwa sistem informasi mencakup sejumlah komponen manusi, komputer, tekhnologi informasi, dan prosedur kerja, ada sesuatu yang diproses daya menjadi informasi, dan dimaksudkan untuk mencapai sasaran atau tujuan. Istilah sistem informasi juga sering dikacaukan dengan informasi manajemen SIM. Sistem informasi manajemen merupakan salah satu sistem informasi, yang secara khusus ditujukan untuk menghasilkan informasi bagi pihak manajemen dan untuk pengambilan keputusan.

2.12 Komponen Sistem Informasi

Dalam suatu sistem informasi terdapat komponen – komponen seperti:

1. Perangkat Keras hardware : mencakup peranti – peranti fisik seperti

komputer dan printer

2. Perangkat Lunak software : sekumpulan instruksi yang memungkinkan

perangkat keras untuk dapat memproses data.

3. Prosedur : sekumpulan aturan yang dipakai untuk mewujudkan pemrosesan

data dan pembangkitan keluaran yang dikehendaki.

4. Orang : semua pihak yang bertanggung jawab dalam pengembangan sistem

informasi, pemrosesan dan penggunaan keluaran sistem informasi.

5. Basisi Data database : sekumpulan tabel, hubumgan, dan lain – lain yang

berkaitan dengan penyimpanan data.

6. Jaringan Komputer dan Komunikasi Data : sistem penghubung yang

memungkinkan sesumber resources dipakai secara bersama atau diakses oleh sejumlah pemakai. Muhammad Afrizal : Sistem Informasi Penjualan Obat-Obatan Pada Apotek Bhayangkara Medan, 2008 USU Repository © 2008

2.13 Pengertian Algoritma

Algoritma adalah suatu cara untuk menganalisa menjelaskan urutan dan hubungan kegiatan-kegiatan yang akan dilakukan untukk memecahkan suatu permasalahan sehingga mencapai tujuan yang diinginkan. Muhammad Afrizal : Sistem Informasi Penjualan Obat-Obatan Pada Apotek Bhayangkara Medan, 2008 USU Repository © 2008 BAB 3 PERANCANGAN SISTEM

3.1 Melakukan Perencanaan dan Perancangan

Pertama sekali yang perlu kita lakukan sebelum membangun web yang akan kita buat agar semua file tertata rapi dan terkumpul pada satu dokumen maka kita perlu mendefinisikan sebuah web. Dreamweaver memberikan kemudahan bagi kita dalam manajemen file yang digunakan dalam membuat halaman web. Sistem yang dibuat dalam situs ini bersifat intern, yang berarti pengguna program ini hanya kalangan tertentu yang memiliki hak akses terhadap program. Ada 3 cara kerja dari seorang admin dalam mengolah data pada database : menambah data baru, mengubah data yang telah ada, dan menghapus data yang tidak diperlukan lagi.

3.2 Persiapan Database