b. Kemampuan mahasiswa
c. Faktor pendukung yang diperlukan sarana dan prasarana
d. Ketersediaan dana yang diperlukan
e. Ketersediaan waktu
f. Kesinambungan program
3. Penjabaran Program KKN
Berdasarkan hasil observasi yang dilakukan oleh peserta KKN dengan perencanaan bersama, maka program kerja kelompok 1083 KKN UNY di
Dusun Semanu Tengah, Semanu, Semanu, Gunung dapat dijabarkan sebagai berikut:
a. Program Kerja Kelompok 1
Program Fisik
a Pembuatan Plang penunjuk jalan b Kerja Bakti
c Koranisasi d Peremajaan perpustakaan
e Pengembangan Tanaman Obat Keluarga TOGA f Bakti Sosial
2 Program Non Fisik
a Oservasi Lapangan b Sosialisasi Program Kerja dan Perkenalan
c Pendampingan TPA d Pelatihan Pensi Rasulan
e Penyuluhan Perawatan TOGA f Pendampingan Lomba Anak Memperingati HUT RI KE-70
g Pelatihan Kerajinan Kain Flanel h Pensi Penutupan
3 Program Tambahan
a Partisipasi Kirab Rasulan b Pendampingan Lomba Kicau Burung Se Gunungkidul
c Pendampingan Malam Trakatan 5
d Partisipasi Pengajian Rasulan e Partisipasi Gerak Jalan
4 Program Insidental
a Pendampingan Chek-In Kegiatan Pengajian b Ta’ziyah
c Pengajian Peringatan 40 dan 100 Hari Orang Meninggal d Droping Air di Pacarejo
BAB II
6
PEMBAHASAN
KKN dilaksanakan di Padukuhan Semanu Tengah, Desa Semanu, Kecamatan Semanu, Kabupaten Gunung Kidul. Program kerja yang telah
dilaksanakan selama proses KKN di Padukuhan Semanu Tengah dibagi menjadi 4 yaitu program kerja fisik, non fisik, tambahan, dan insidental.
A. PELAKSANAAN DAN PEMBAHASAN 1. Pelaksanaan Program Kerja KKN
Program kerja KKN dilaksanakan berdasarkan rancangan program kerja dan matriks rencana pelaksanaan program kerja. Program kerja KKN
telah dilaksanakan sejak tangga 1 Agustus 2015 dan berakhir tanggal 31 Agustus 2015 dan dilakukan penyusunan laporan seminggu setelah
penarikan. Selama melaksanakan kegiatan KKN, mahasiswa mendapatkan bimbingan dan pengarahan dari dosen pembimbing lapangan agar semua
yang telah direncanakan sebelumnya dapat dilaksanakan sesuai dengan rencana serta tujuan yang diharapkan bisa tercapai.
2. Waktu dan Tempat Pelaksanaan a. Tempat
Kegiatan KKN UNY tahun 2015 bertempat di Padukuhan Semanu Tengah, Semanu, Semanu, Gunungkidul.
b. Waktu Pelaksanaan
Kegiatan KKN dilaksanakan dari tanggal 1 Agustus 2015 sampai dengan tanggal 31 Agustus 2015.
3.
PelaksanaanKegiatan a. PROGRAM KELOMPOK FISIK
1 Pembuatan Plang Penunjuk Jalan Tujuan
Membuat penunjuk gang agar masyarakat tahu dan tidak kesulitan
ketika menunjukkan jalan di setiap gang.
Sasaran Masyarakat di wilayah Padukuhan
7