HASIL DAN PEMBAHASAN Seksi Dokumentasi dan Perlengkapan :

A-262 Gambar 4. Activity Diagram View Kredit Poin Pada Gambar 4 terdapat activity diagram yang menggambarkan aktivitas dari siswa.Selanjutnya adalah activity diagram, yaitu diagram yang menjelaskan aliran proses suatu fungsi pada s istem dari awal hingga akhir. Salah satu contoh adalah a ctivity diagram untuk view data kredit poin. Pada activity view kredit poin, siswa terlebih dahulu melakukan login, selanjutnya dapat memilih kredit poin pada menu. Setelah siswa memilih menu kredit poin, program akan mengeksekusi database untuk mengambil data kredit poin berdasarkan nomor induk siswa tersebut. Selanjutnya program akan menampilkan data pelanggaran ke dalam sebuah la yout. Cla ss diagram menggambarkan jenis -jenis objek dalam sistem dan berbagai macam hubungan statis yang terdapat di antara mereka. Cla ss diagram menunjukkan properti dan operasi sebuah cla ss dan batasan-batasan yang terdapat dalam hubungan-hubungan objek tersebut. Class diagram sistem informasi kesiswaan dapat dilihat pada Gambar 5. Gambar 5. Cla ss Diagram Untuk dapat memenuhi kebutuhan masing-masing aktor, maka arsitektur sistem harus terintegrasi dengan layanan internet. Arsitektur sistem informasi kesiswaan dapat dilihat sebagai berikut. Gambar 6. Arsitektur Sistem Pada gambar 6 menjelaskan bahwa sistem yang dibangun memiliki 2 dua pla tform yaitu web dan mobile. Pengguna masing-masing platform ditujukan kepada actor yang berbeda. Untuk dapat menjalankan aplikasi, semua perangkat harus terhubung dengan internet agar dapat mengakses database.

4. HASIL DAN PEMBAHASAN

A-263 Pada perancangan sistem sebelumnya, aplikasi dibangun dalam 2 pla tform yaitu mobile dan web. Dikembangkanya web a pplica tion bertujuan untuk mempermudah admin dalam mengelola data. Pengguna aplikasi mobile hanyalah siswa, tujuan dari aplikasi mobile ini adalah untuk menampilkan data. Fitur yang terdapat dalam aplikasi mobile ini antara lain : profil, nilai, pelanggaran, dan pengumuman. Setelah login siswa dapat memilih salah satu dari menu yang disediakan oleh sistem. Menu kredit poin digunakan untuk menampilkan data pelanggaran siswa. Data ditampilkan dengan request data dari da ta ba se yang terhubung lewat internet. Data tersebut ditampilkan dalam la yout menggunakan ecyclerView Android. Gambar 7. Tampilan Menu Utama Aplikasi Mobile Kode Program 1. Web Service Data Pelanggaran Proses request data pada web server menggunakan php untuk membuat request API. Data dari database diubah menjadi jsonObject pada Kode Program 1 baris 12. Selanjutnya jsonObject yang didapat dari server menggunakan libra ry Retrofit dimasukan ke dalam sebuah a rra yList dalam Android. Data a rra yList tersebut dapat ditampilkan ke berbagai la yout salah satunya adalah recyclerView untuk menampilkan data pelanggaran. 1. app-getgetPelanggaran:nis, functionnis { 2. app = \Slim\Slim::getInstance; 3. try{ 4. db = getDB; 5. sth = db-prepareSELECT pelanggaran . , data_pelanggaran.tanggal_input FROM data_pelanggaran JOIN periode ON data_pelanggaran.id_tahun_ajaran = periode.id_periode JOIN pelanggaran ON pelanggaran.id = data_pelanggaran.id_pelanggaran WHERE data_pelanggaran.nis =:nis; 6. sth-bindParam:nis, nis, PDO::PARAM_INT; 7. sth-execute; 8. student = sth-fetchAllPDO::FETCH_OBJ; 9. ifstudent { 10. app-response-setStatus200; 11. app-response-headers-setContent-Type, applicationjson; 12. echo json_encodestudent; 13. db = null; 14. } else { 15. throw new PDOExceptionNo records found.; 16. } 17. } catchPDOException e { 18. app-response-setStatus404; 19. echo {error:{text:. e-getMessage .}}; 20. } 21. }; A-264 Kode Program 2. Menampilkan Data Pelanggaran Dalam Android Pada menu kredit poin akan muncul tampilan seperti berikut. Gambar 8. Tampilan Menu Kredit Poin Menu nilai digunakan untuk menampilkan data nilai semester terakhir siswa. Pada menu pengumuman siswa dapat melihat pengumuman sekolah. Pengumuman bersifat umum dan tidak spesifik pada salah satu siswa yang bersangkutan. Berikut adalah tampilan menu nilai dan pengumuman: a b Gambar 9a. Tampilan Menu Nilai b. Tampilan Menu Pengumuman 1. private void getDataString param { 2. Retrofit retrofit = new Retrofit.Builder.baseUrlROOT_URL 3. .addConverterFactoryGsonConverterFactory.create.build; 4. RestApi service = retrofit.createRestApi.class; 5. CallListPelanggaran call = service.getDataPelanggaranByNisparam; 6. call.enqueuenew CallbackListPelanggaran { 7. Override 8. public void onResponseCallListPelanggaran call, ResponseListPelanggaran response { 9. Log.dstatus : , response.code + ; 10. Log.dstatus : , response.body.get0.getAspek_pelanggaran; 11. initRecyclerViewresponse.body; show in recyclerview 12. } 13. Override 14. public void onFailureCallListPelanggaran call, Throwable t { 15. Log.dstatus : , gagal bos; 16. } 17. }; 18. } A-265 Pengujian dilakukan dengan membagikan kuisioner kepada 30 responden. Responden adalah siswa kelas XI SMA N 1 Tengaran. Pengujian yang dilakukan meliputi tampilan antarmuka, pengoperasian, dan manfaat bagi siswa. Perhitungan skor memiliki 4 indeks yaitu sangat tidak setuju = 1, kurang setuju = 2, setuju = 3, dan sangat setuju = 4. Untuk menghitung kriteria interpretasi skor, maka diperlukan interval. Interval merupakan jarak ra nge nilai untuk menentukan bobot kriteria dengan perhitungan sebagai berikut. = � �ℎ � �� � �� 1 = = Interval digunakan untuk menentukan jarak ra nge tiap kriteria dari indeks 0 hingga 100. Berikut kriteria interpretasi skor berdasarkan intervalnya. Tabel 1. Kriteria Penilaian Bobot Kriteria 0 - 24.9 Sangat Tidak Setuju 25 – 49.9 Tidak Setuju 50 – 74.9 Setuju 75 - 100 Sangat Setuju Untuk mendapatkan persentase nilai, maka total dari tiap unit analisis dibagi dengan nilai tertinggi, dikali dengan 100 . Hasil tersebut kemudian diberikan predikat sesuai dengan skala Likert. �� � � ��� = � ��� � ℎ �� � � ��� = � �� � � ��� = Nilai tertinggi digunakan sebagai pembagi penyebut untuk menentukan persentase nilai. Sedangkan nilai merupakan total jumlah jawaban dikali dengan bobot. Berikut merupakan contoh perhitungan nilai untuk indikator pertama. �� � = ∑ Jumlah jawaban x bobot 4 = �� � = � + � + � + � �� � = Setelah mendapatkan nilai dan nilai tertinggi maka contoh perhitungan persentasi nilai untuk indikator pertama sebagai berikut. � �� � = �� � �� � � ��� � � �� � = � � �� � = Untuk mengetahui nilai akhir diperlukan rata-rata nilai dari seluruh indikator penilaian. − �� � = �� � ℎ � − �� � = − �� � = . Setelah menentukan rata-rata nilai, maka rata-rata nilai dibagi dengan niali tertinggi dikali dengan 100. Perhitungan nilai akhir sebagai berikut. �� � ℎ� = − �� � �� � � ��� � �� � ℎ� = . � �� � ℎ� = A-266 Rincian persentase seluruh indikator penilaian dapat dilihat pada Tabel 2. Tabel 2. Rincian Persentase Tiap Unit Analisis Pernyataan STS TS S SS Nilai Persentase Nilai Kriteria Siswa tidak dapat mengetahui informasi kesiswaan meliputi nilai, kredit poin, dan pengumuman 1 19 10 98 82 Sangat Setuju Siswa dapat mengetahui informasi nilai dengan aplikasi SIASMAT 20 10 100 83 Sangat Setuju Siswa dapat mengetahui informasi kredit poin menggunakan aplikasi SIASMAT 1 25 4 92 77 Sangat Setuju Siswa dapat mengetahui informasi pengumuman menggunakan aplikasi SIASMAT 1 26 3 91 76 Sangat Setuju Keterangan: ST=Sangat Tidak Setuju, TS=Tidak Setuju, S=Setuju, SS=Sangat Setuju Berdasarkan hasil pengujian, nilai akhir yang di peroleh adalah 79. Dengan nilai 79 dapat dilihat pada tabel criteria penilaian bahwa responden sangat setuju bahwa sistem informasi yang di kembangkan membantu unt uk mengetahui informasi meliputi nilai, kredit poin, dan pengumuman sekolah.

4. KESIMPULAN