Data Flow Diagram Level 0 yang Diusulkan Data Flow Diagram Level 1 Proses 1 yang Diusulkan Data Flow Diagram Level 1 Proses 2 yang Diusulkan

62 CUSTOMER ADMIN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PENJUALAN PADA GWEN COOKIES OWNER Data Kustomer, Data User Login Data Pesanan, Pembayaran Barang Data Pembayaran Laporan Penjualan, Laba Rugi Data Pesanan Gambar 4.1 Diagram konteks yang Diusulkan

4.2.1.2 Data Flow Diagram Level 0 yang Diusulkan

Data Flow Diagram level 0 yang diusulkan akan menerangkan proses pada Sistem Informasi Akuntansi Penjualan. Pada level 0 ini terdiri dari 4 proses yaitu pendaftaran customer, pemesanan barang, proses transaski dan pembuatan laporan. 63 CUSTOMER 1.0 Proses Register 2.0 Proses Belanja 4.0 Proses Pembuatan Laporan ADMIN Data Customer Data Login Data Pesanan Barang OWNER Data Pembayaran Laporan Penjualan, Laba Rugi kustomer orders_temp Produk pilihan 3.0 Proses Transaksi Pembayaran jurnal Jurnal Umum bukubesar Buku Besar neracasaldo Neraca Sado Laba Rugi Laporan Penjualan orders labarugi Gambar 4.2 DFD Level 0 yang Diusulkan Deskripsi di atas dimulai dari: A. Proses Pendaftaran, setiap customer yang akan melakukan pembelian cookies harus terlebih dahulu melakukan pendaftaran customer dan customer akan mendapatkan login. B. Proses Pemesanan, setelah customer daftar kemudian melakukan login customer dapat memilih produk dan melakukan pemesanan, kemudian melakukan transaksi pembayaran. C. Proses Transaksi, customer melakukan pembayaran secara transfer, setelah itu customer konfirmasi pembayaran via sms. D. Pada Proses Pembuatan Laporan, admin membuatkan laporan penjualan dan laporan keuangan yang di ambil dari data pembayaran, setelah itu laporan 64 penjualan dan Jurnal Umum, Buku Besar, Laba rugi dan Neraca diserahkan kepada owner.

4.2.1.3 Data Flow Diagram Level 1 Proses 1 yang Diusulkan

Pada bagian ini akan menggambarkan data flow diagram level 1 proses 1 yang diusulkan yaitu proses pendaftaran customer. CUSTOMER 1.1 Input Data Customer 1.2 Cek Kelengkapan Data ADMIN Data Customer Data Customer Data Customer Data Customer kustomer Gambar 4.3 DFD Level 1 Proses 1 yang Diusulkan Deskripsi gambar di atas dimulai dari customer melakukan pendaftaran dengan input data diri, karena setiap transaksi penjualan yang akan dilakukan harus melewati proses login terlebih dahulu. Sistem mengecek kelengkapan data, jika lengkap sistem akan memberikan login dan password sehingga customer dapat melakukan pembelian secara online.

4.2.1.4 Data Flow Diagram Level 1 Proses 2 yang Diusulkan

Pada bagian ini akan menggambarkan data flow diagram level 1 proses 2 yang diusulkan yaitu proses pemesanan. 65 CUSTOMER 2.1 Login Data Login Data Login 2.2 Input Data Pemesanan 2.3 Penyiapan Pesanan orders_temp Data Produk ADMIN Data Pesanan Data Pesanan konfirmasi respon user Gambar 4.4 DFD Level 1 Proses 2 yang Diusulkan Deskripsi gambar di atas dimulai dari customer melakukan proses login terlebih dahulu untuk melakukan pemesanan. Setelah login customer dapat melihat produk-produk sesuai yang customer inginkan, setelah customer menentukan pesanannya kemudian customer input transaksi pemesanan, maka admin akan memproses dan meyiapkan pesanan customer. Sistem akan merespon pesanan customer dan memberikan tampilan form pemesanan beserta harga yang harus customer bayar, sehingga customer dapat melakukan pembayaran secara transfer.

4.2.1.5 Data Flow Diagram Level 1 Proses 3 yang Diusulkan