Sekilas Tentang Pemograman PHP

2. One to Many yaitu ketika satu record pada satu table berhubungan dengan banyak record pada table lainnya. Contoh : 1 M Keterangan : Artinya satu wali kelas mempunyai banyak siswa 3. Many to many yaitu ketika banyak record pada satu table berhubungan dengan banyak record pada table lainnya. Contoh : M M Keterangan : Artinya satu siswa mengambil banyak mata pelajaran dan satu mata pelajaran diambil banyak siswa.

2.1.9 Sekilas Tentang Pemograman PHP

Bahas pemograman adalah fasilitas komputer yang di sediakan khusus untuk keperluan merancang sebuah web. Banyak sekali fasilitas yang disediakan dalam perancangan sebuah web, tetapi yang akan di bahas adalah program yang berhubungan dengan proses perancangan dari sistem yang akan di bangun, diantaranya adalah: a. Pengertian Web World Wide Web WWW atau Web merupakan sumber daya Internet yang sangat populer yang dapat digunakan untuk memperoleh informasi atau bahkan melakukan transaksi pembelian barang. Web menggunakan protokol yang Wali Kelas Siswa Memiliki Siswa Mata Pelajaran Mengambil Universitas Sumatera Utara disebut HTTP hypertxt Transfer Protokol yang berjalan pada TCPIP. Adapun dokumen Web ditulis dalam format HTML Hypertext Markup Language. Dokumen ini diletakkan dalam Web Server server yang melayani permintaan halaman web dan di akses oleh klien melalui perangkat lunak yang disebut Web browser atau sering disebut browser saja. HiperText adalah metode yang dimengertikan suatu hubungan link pada suatu dokument yang memungkinkan untuk, melompat dari suatu dokument ke dokument lain melalui suatu teks. Link Hotlink atau hyperlink menyatakan suatu bagian dalam suatu dokumen atau berkas yang terkait dengan link tersebut akan segera ditampilkan oleh browser. Informasi yang terdapat pada Web disebut halaman web wsb page. Untuk mengakses sebuah halaman Web browser, pemakai perlu menyebutkan URL Uniform Resource Language. URL tersusun atas 3 bagian : 1. Format transfer 2. Nama host,dan 3. Path berkas dokument Setiap situs memiliki home page, yaitu sebuah halaman utama bagi sebuah situs. Halaman ini yang mengaitkan dengan halaman web yang lain. a. Pengertian PHP PHP Personal Home Pagetools adalah bahasa script yang ditambahkan bersama HTML. Bahasa ini dapat dijalankan disamping server. Perintah- perintah didalam PHP umumnya dari bahasa pemograman Java, dan Perl. PHP menjadi populer karena kesederhanaanya dan kemampuannya dalam menghasilkan berbagai aplikasi web. Mulai dari counter, sistem artikel atau content management sistem dan sebagainya di buat PHP. PHP adalah salah satu bahasa server-side yang desain khusus untuk aplikasi web. PHP termasuk Open Source Product, jadi anda dapat merubah Universitas Sumatera Utara source code dan mendistribusikan secara gratis. PHP dapat dijalankan Web Server semisal IIS, apache, PWS, dll. b. Pengertian MySQL MySQL salah satu merupakan sistem database yang sangat handal karena menggunakan sistem SQL. MySQL merupakan database yang sangat cepat, beberapa user dapat menggunakan secara bersamaan. MySQL merupakan sistem manajemen database, relasional sistem database dan software open source.

2.1.10 Desain Antar Muka