Spesifikasi Kebutuhan Perangkat Lunak

3 Tambah provinsi digunakan untuk menambah provinsi. e. Di dalam pengolahan data kota terdapat 3 proses yaitu ubah kota, cari kota dan tambah kota. 1 Ubah kota digunakan untuk mengubah kota yang ada. 2 Cari kota digunakan untuk mencari kota. 3 Tambah kota digunakan untuk menambah kota. f. Di dalam pengolahan data jasa terdapat 4 proses yaitu tambah jasa, edit jasa, hapus jasa dan cari jasa. 1 Tambah jasa digunakan untuk menambah jasa. 2 Ubah jasa digunakan untuk mengedit jasa yang ada. 3 Hapus jasa digunakan untuk menghapus jasa. 4 Cari data jasa digunkana untuk mencari jasa. g. Di dalam pengolahan data paket terdapat 4 proses yaitu tambah paket, edit paket, hapus paket dan cari paket. 1 Tambah paket digunakan untuk menambah paket. 2 Ubah paket digunakan untuk mengedit paket yang ada. 3 Hapus paket digunakan untuk menghapus paket. 4 Cari data paket digunkana untuk mencari paket. h. Di dalam pengolahan data ongkos kirim terdapat 4 proses yaitu tambah ongkos kirim, edit ongkos kirim, hapus ongkos kirim dan cari ongkos kirim. 1 Tambah ongkos kirim digunakan untuk menambah ongkos kirim. 2 Ubah ongkos kirim digunakan untuk mengedit ongkos kirim yang ada. 3 Hapus ongkos kirim digunakan untuk menghapus ongkos kirim. 4 Cari data ongkos kirim digunkana untuk mencari ongkos kirim. 4. Pengolahan data transaksi terdiri dari 4 proses yaitu pengolahan pesanan, pengolahan pembayaran, pengolahan pengiriman, pengolahan retur. a Pengolahan pesanan digunakan untuk menampilkan data pesanan yang telah dilakukan pelanggan. b Pengolahan pembayaran digunakan untuk mengolah data pembayaran pelanggan sehingga admin juga dapat mengetahui cara pembayaran yang telah dilakukan pelanggan. c Pengolahan pengiriman digunakan untuk mengolah data pengiriman pesanan pelanggan. d Pengolahan retur digunakan untuk mengolah data retur barang yang telah dipesan pelanggan. 5. Lihat history pesanan digunakan oleh pelanggan untuk menampilkan pesanan yang pernah dilakukan pelanggan. 6. Lihat barang digunakan untuk menampilkan data barang yang ditawarkan. 7. Pembuatan laporan digunakan oleh petugas untuk membuat laporan penjualan, laporan keuangan, laporan barang. 8. Backup digunakan untuk menyimpanmembuat salinan data tabel yang ada. Di dalam proses backup terdapat proses restore yang digunakan untuk mengembalikan data tabel yang telah di simpan.

3.1.6 Analisis Basis Data

Basis data atau yang sering juga disebut database merupakan salah satu komponen penting dalam sistem informasi yang terkomputerisasi, karena berfungsi sebagai basis penyedia informasi bagi pemakainya. Basis data juga diibaratkan sebagai sebuah tempat atau wadah dimana didalamnya terdapat kumpulan data yang saling berhubungan yang disimpan secara bersama sedemikian rupa dan tanpa pengulangan redudansi yang tidak perlu untuk memenuhi berbagai kebutuhan.

3.1.6.1 Entity Relationship Diagram ERD

Dari hasil analisis, terdapat data yang akan dipakai dalam proses pembangunan aplikasi penjualan berbasis web. Dari data yang telah diperoleh akan digunakan untuk mendesain basis data dengan atribut-atribut yang melengkapinya. Dalam hal ini akan digunakan Entity Relationship Diagram ERD untuk merancang basis data. ERD yang merupakan hasil analisis sebagai berikut: 56 pemesanan id_pesan Tgl_pesan N Pelanggan Id_pelanggan id_provinsi id_kota email Hp kodepos nama alamat password N Keranjang Memiliki 1 1 Id_merk Memiliki N 1 Kota id_kota kota Id_provinsi Memiliki N 1 Provinsi id_provinsi provinsi Paket id_paket Jasa kirim N N paket Memiliki 1 N Jasa Id_jasa jasa Memiliki N 1 Memiliki 1 1 Retur Petugas Mengolah 1 password email id_petugas Mengolah N 1 Mengolah N 1 Mengolah 1 id_provinsi ongkir Detail_retur id_retur tgl_retur no_resi status_retur Id_produk Id_retur Merk id_merk merk Kategori id_kategori kategori 1 Barang Memiliki N id_produk diskon deskripsi stok gambar harga kode Id_merk berat N N Memiliki N 1 alasan N Memiliki 1 Komentar N N Id_kategori Pembayaran Memiliki 1 1 id_bayar tgl_bayar Total_bayar bank_penerima no_rekening id_produk email komentar Tgl produk id_kota Id_kirim id_paket N Mengolah 1 1 Memiliki N Star lastlogin statusbayar berat ongkir Id_paket jasa Total_bayar Qty email no_resi statusretur statuskirim Jasa Status_kota Star id_pesan email bank_pengirim Nilai_kurs Kode_kurs Kurs Nilai_kurs Kode_kurs Memiliki N 1 email desc Id_trans Tgl_notif Id_notif Memiliki 1 1 Id_pesan email harga diskon berat qty Id_kategori Id_merk Detail_pesanan Memiliki N 1 Memiliki N 1 Notifikasi Qty Total_retur Id_pesan Id_pesan email email Total_retur Tgl_lahir sex status Memiliki 1 1 id_pesan email Kodepos kota Id_kota provinsi Id_provinsi Alamat Nama hp status Id_produk nama lastlogin Alamat Kirim Tgl_terimana Tgl_kirim Penerima Tgl_input Seqno Keterangan Memiliki N 1 pemilik no_rek bank Total_ongkir Id_produk harga berat diskon qty Id_kategori email Gambar 3.4 ERD Sistem Penjualan Toko CJ26 57 3.1.7 Analisis Fungsional 3.1.7.1 Diagram Konteks Diagram konteks merupakan suatu model yang menjelaskan secara global bagaimana data digunakan dan ditrasformasikan untuk proses atau yang menggambarkan aliran data kedalam dan keluar sistem. Berikut ini adalah gambar diagram konteks yang diusulkan pada Toko CJ26: Aplikasi Ecommerce Di Toko CJ26 Pelanggan Pengunjung Petugas Data login Data lupa password Data kategori Data merk Data barang Data pesanan Data retur Data pembayaran Data pengiriman Paypal Data pembayaran Info pembayaran Data login petugas Data kategori Data merk Data barang Data provinsi Data kota Data pembayaran Data pemesanan Data pengiriman Data retur Data jasa Data paket Data ongkos kirim Data laporan barang Data laporan penjualan Data laporan keuangan Info login petugas Info kategori Info merk Info barang Info provinsi Info kota Info pembayaran Info pemesanan Info pengiriman Info retur Info jasa Info paket Info ongkos kirim Info laporan barang Info laporan penjualan Info laporan keuangan Mail server Inf o reg is tras i pel ang gan Inf o lupa pa s s w or d Inf o p emes anan Inf o p embay ar an Inf o p engi riman Inf o ret ur Data registrasi Data pengaktifan akun Data produk Data kategori Data merk Info registrasi Info pengaktifan akun berhasil Info produk Info kategori Info merk Info login invalid Info lupa password Info kategori Info merk Info barang Info pesanan Info retur Info pembayaran Info pengiriman Admin Data login admin Data petugas Data pelanggan info login admin Info patugas Info pelanggan Info backup Info restore Web JNETIKI Data No resi S tat us N o res i tokocjco_26.sql Backup.zip Data backup Data restore Web Bank Mandiri Info kurs Gambar 3.5 Diagram Konteks

3.1.7.2 Data Flow Diagram DFD

DFD merupakan model dari sistem untuk menggambarkan pembagian sistem ke model yang lebih kecil. Salah satu keuntungan menggunakan DFD adalah memudahkan pemakai yang kurang menguasai bidang komputer untuk mengerti sistem yang akan dikerjakan. Berikut adalah gambar DFD dari Pembangunan Aplikasi E-commerce di Toko CJ26: