Hasil Implementasi dan Pembahasan

email server web server web pemilik toko mobile pembeli HTTP Connection web service web service Gambar 9 Deployment Diagram Sistem Terdapat 4 empat komponen yang terlibat saat proses deploy terjadi. Komponen tersebut adalah web server di mana di dalamnya terdapat web dan database, web pemilik toko, aplikasi mobile yang digunakan pembeli dan email server. Web pemilik toko dan aplikasi mobile berhubungan dengan web server melalui web service, sedangkan web server berhubungan dengan email server melalui koneksi intenet HTTP Connection.

5. Hasil Implementasi dan Pembahasan

Terdapat dua pengguna pada aplikasi Mobile Commerce ini yaitu pembeli dan penjual. Pembeli dapat menggunakan aplikasi Mobile Commerce ini untuk melihat daftar barang dan detail barang, memesan barang yang ada dan memasukkan ke dalam keranjang belanja shopping cart, mengubah dan menghapus barang yang ada di keranjang belanja, melihat total pembelian yang dilakukan, melakukan konfirmasi pembayaran, dan mengirimkan pesan untuk melakukan konfirmasi pemesanan dan pembayaran kepada penjual. Sedangkan pengguna yang kedua adalah pemilik toko melalui aplikasi web. Pemilik toko menggunakan web ini untuk melakukan pengelolaan data barang, pemesanan serta melihat laporan transaksi. Gambar 10 Tampilan Awal Mobile Commerce Gambar 10 merupakan tampilan awal aplikasi Mobile Commerce, di mana menampilkan daftar kategori produk. Istana Elektronik menyediakan berbagai kategori produk, yaitu lampu, blender, setrika, kompor, hair dryer, rice cooker, kabel, dan peralatan listrik lainnya. Setiap kategori mempunyai berbagai macam tipe produk. Gambar 11 Daftar Produk Setrika Gambar 11 merupakan daftar produk setrika yang terdapat pada kategori setrika. Pada halaman tersebut ditampilkan semua merk setrika yang disediakan oleh Istana Elektronik. Pembeli dapat melihat rincian detail setiap produk dan memesan dengan memilih produk tersebut. Halaman detail produk terlihat pada Gambar 12. Pada halaman detail produk akan ditampilkan tipe produk, harga dan jumlah stok yang tersedia untuk dipesan. Gambar 12 Detail Produk Pembeli dapat melakukan pemesanan produk dengan menekan tombol Pesan yang terlihat pada Gambar 12. Kemudian pembeli harus mengisikan identitasnya pada Gambar 13. Gambar 13 Halaman Isi Data Pembeli Pembeli diharuskan mengisi data seperti Gambar 13 yang terdiri dari nama, alamat lengkap, kota dan alamat email. Jika sudah mengisi data dengan lengkap dan benar, maka produk yang dipesan tadi akan masuk ke dalam shopping cart. Gambar 14 merupakan tampilan untuk shopping cart. Gambar 14 Halaman Shopping Cart Pada Gambar 14 terlihat rincian produk yang dipesan oleh pembeli. Pada Shopping Cart ini, pembeli dapat mengubah dan menghapus produk yang dipesan. Kode Program 1 merupakan perintah untuk menampilkan produk dalam Shopping Cart. Kode Program 1 Perintah Menampilkan Shopping Cart Kode Program 1 merupakan perintah untuk menampilkan daftar produk dalam shopping cart. Data ini dikirimkan dari server dalam bentuk JSON Javascript Object Notation seperti pada baris ke-7, karena pengiriman data menggunakan Web Service. Total bayar yang harus dibayarkan oleh pembeli dapat dilihat pada halaman lihat tagihan seperti terlihat pada Gambar 15. Gambar 15 Halaman Tagihan Metode pembayaran pada sistem Mobile Commerce ini dilakukan melalui transfer bank. Pada Gambar 15 ditunjukkan jumlah yang harus dibayar pembeli melalui transfer ke nomor rekening yang tertera. Setelah melakukan transfer, pembeli kemudian melakukan konfirmasi pembayaran. 1. JSONObject jsonStr = jsonParser.makeHttpRequesturl, POST, params1; 2. Log.dTampilin Charts: , + jsonStr; 3. try{ 4. int success = jsonStr.getIntTAG_SUCCESS; 5. ifsuccess == 1 6. { 7. jsonArray = jsonStr.getJSONArrayTAG_CARTS; 8. ListHashMapString, String aList = new ArrayListHashMapString,String; 9. forint i = 0;ijsonArray.length; i++ 10. { 11. JSONObject c = jsonArray.getJSONObjecti; 12. String id = c.getStringTAG_ID; 13. String kodebarang = c.getStringTAG_KODEBARANG; 14. String namabarang = c.getStringTAG_NAMABARANG; 15. ................ Gambar 16 Halaman Konfirmasi Pembayaran Jika pembeli sudah melakukan konfirmasi pembayaran, maka pemilik toko akan mendapatkan konfirmasi bahwa terdapat transaksi yang telah dilakukan pembeli dan telah dilakukan pembayaran. Konfirmasi ini dikirimkan melalui email seperti terihat pada Gambar 17. Gambar 17 Halaman Konfirmasi Pembayaran Pemilik toko kemudian melalukan pengecekan pembayaran yang dilakukan oleh pembeli berdasarkan kode transaksi yang dikirimkan melalui email. Pemilik toko dapat melihat transaksi yang telah dilakukan pembeli pada Gambar 18. Jika pembayaran sudah masuk ke rekening pemilik toko, maka pemilik toko akan melakukan konfirmasi kepada pembeli. Gambar 18 Halaman Lihat Transaksi Pemilik toko selanjutnya mengirimkan konfirmasi kepada pembeli bahwa uang pembayaran yang ditransfer pembeli telah masuk ke rekening pemilik toko dan barang akan segera dikirimkan ke pembeli. Konfirmasi ini akan dikirimkan kepada pembeli melalui email. Gambar 19 merupakan halaman kirim konfirmasi dari pemilik toko kepada pembeli, sedangkan Gambar 20 merupakan email konfirmasi yang diterima pembeli. Gambar 19 Halaman Lihat Transaksi Gambar 20 Halaman Konfirmasi Pengiriman Pengujian sistem berguna untuk melihat sejauh mana aplikasi ini dapat berjalan dan menemukan kesalahan yang mungkin terjadi pada aplikasi. Pengujian aplikasi Mobile Commerce ini menggunakan dua teknik pengujian yaitu: Pengujian alpha merupakan pengujian program yang dilakukan oleh pembuat aplikasi ataupun orang-orang yang terlibat di dalamnya. Pengujian aplikasi pada tahap ini menggunakan metode Black Box, yaitu pengujian fungsional tanpa melihat alur eksekusi program, namun cukup dengan memperhatikan apakah setiap fungsi sudah berjalan dengan baik sesuai dengan yang diharapkan [7]. Pengujian yang dilakukan pada Android application yang digunakan oleh pembeli meliputi : 1 fungsi lihat data barang, 2 fungsi pemesanan barang, 3 fungsi update chart, 4 fungsi delete chart, dan 5 fungsi konfirmasi pembayaran. Tabel 1 Tabel Hasil Pengujian Mobile Commerce Fungsi yang diuji Kondisi Output yang Diharapkan OutputAplikasi Hasil Lihat Data Barang Koneksi internet tersedia Aplikasi menampilkan daftar barang Aplikasi menampilkan daftar barang Valid Tidak tersedia koneksi internet Aplikasi tidak bisa menampilkan daftar barang Aplikasi tidak bisa menampilkan daftar barang Valid Pemesanan Barang Data diisi dengan lengkap dan benar Barang yang dipesan masuk ke dalam cart Barang yang dipesan masuk ke dalam cart Valid Data diisi dengan tidak lengkap Muncul pesan peringatan Muncul pesan peringatan Valid Update Cart Koneksi internet tersedia Barang berhasil diupdate Barang berhasil diupdate Valid Koneksi internet tidak tersedia Barang gagal diupdate Barang gagal diupdate Valid Delete Cart Koneksi internet tersedia Barang berhasil dihapus Barang berhasil dihapus Valid Koneksi internet tidak tersedia Barang gagal dihapus Barang gagal dihapus Valid Konfirmasi Pembayaran Button konfirmasi pembayaran dipilih, form data transaksi diisi dengan benar Pembeli mendapat email yang berisi konfirmasi pembayaran telah diterima dan barang akan segera dikirim Pembeli mendapat email yang berisi konfirmasi pembayaran telah diterima dan barang akan segera dikirim Valid Button konfirmasi pembayaran dipilih, form data transaksi tidak diisi semua Gagal mengirimkan pesan UI konfirmasi pembayaran Gagal mengirimkan pesan UI konfirmasi pembayaran Valid Berdasarkan hasil pengujian Black Box pada Tabel 1 dapat disimpulkan bahwa aplikasi Mobile Commerce dapat berjalan dengan baik. Hal ini terlihat dari pengujian setiap fungsi dalam aplikasi yang berstatus valid sesuai dengan yang diharapkan. Pengujian kedua dilakukan dengan menguji manfaat aplikasi Mobile Commerce ini kepada pengguna yaitu pembeli di Istana Elektronik. Pengujian dilakukan dengan memberikan kuisioner kepada 30 pembeli yang menggunakan aplikasi Mobile Commerce ini. Tabel 2 merupakan hasil pengisian kuisioner setelah pembeli menggunakan aplikasi Mobile Commerce ini. Tabel 2 Tabel Hasil Pengisian Kuisioner No. Pertanyaan Jawaban Ya Tidak 1 Apakah aplikasi Mobile Commerce ini mudah untuk digunakan? 25 5 2 Apakah aplikasi Mobile Commerce ini bermanfaat bagi Anda untuk mengecek daftar barang , jumlah stok dan harganya? 30 3 Apakah aplikasi Mobile Commerce ini memudahkan Anda dalam memesan barang? 24 6 4 Apakah Anda akan menggunakan aplikasi Mobile Commerce ini sebagai salah satu alternatif dalam memesan barang? 24 6 Berdasarkan hasil pengujian manfaat pada Tabel 2, dapat diperoleh hasil sebesar 83.33 responden menyatakan bahwa aplikasi Mobile Commerce ini mudah untuk digunakan. Sebesar 100 responden menyatakan bahwa aplikasi Mobile Commerce ini bermanfaat untuk memberikan informasi daftar barang, jumlah stok dan harga barang. Sebesar 80 responden menyatakan aplikasi Mobile Commerce ini memudahkan dalam pemesanan barang dan 80 responden menyatakan akan menggunakan aplikasi ini sebagai alternatif dalam memesan barang di Istana Elektronik. Selain mengujikan manfaat aplikasi kepada pembeli, dilakukan juga pengujian manfaat kepada pemilik toko. Pengujian dilakukan dengan wawancara dengan pemilik toko yang menggunakan aplikasi web untuk melakukan pengelolaan data barang, memproses pemesanan dan melihat laporan transaksi. Pemilik toko menyatakan bahwa aplikasi web yang digunakan bermanfaat untuk mendukung proses bisnis di tokonya.

6. Simpulan