Object Oriented Analysis and Design

53 4. Class Diagram Class Diagram adalah sebuah class yang menggambarkan struktur dan penjelasan class, paket, dan objek serta hubungan satu sama lain. Class diagram juga menjelaskan hubungan antara class serta keseluruhan di dalam sistem yang sedang dibuat dan bagaimana caranya agar mereka saling berkolabirasi untuk mencapai sebuah tujuan. Contoh class diagram dapat dilihat pada Gambar 2.22 berikut. Gambar 2.22 Contoh Class Diagram sistem di universitas

2.2.15. NetBeans IDE 8.0.2

NetBeans adalah Integrated Development Environment IDE berbasiskan Java dari Sun Microsystems yang berjalan di atas Swing. Swing sebuah teknologi Java untuk pengembangan aplikasi Desktop yang dapat bejalan di berbagai macam platforms seperti Windows, Linux, Mac OS X and Solaris. Netbeans merupakan software development yang Open Source, dengan kata lain software ini di bawah pengembangan bersama, bebas biaya NetBeans merupakan sebuah proyek kode terbuka yang sukses dengan pengguna yang sangat luas, komunitas yang terus tumbuh, dan memiliki hampir 100 mitra. Sun Microsystems mendirikan proyek kode terbuka NetBeans pada bulan Juni 2000 dan terus menjadi sponsor utama. Suatu IDE adalah lingkup pemrograman yang diintegrasikan kedalam suatu aplikasi perangkat lunak yang menyediakan pembangun Graphic User Interface GUI, suatu text atau kode editor, suatu compiler atau interpreter dan suatu debugger. The NetBeans IDE adalah sebuah lingkungan pengembangan - sebuah kakas untuk pemrogram menulis, mengompilasi, mencari kesalahan dan menyebarkan program. Netbeans IDE ditulis dalam Java - namun dapat mendukung bahasa pemrograman lain. Terdapat banyak modul untuk memperluas Netbeans IDE. Netbeans IDE adalah sebuah produk bebas dengan tanpa batasan bagaimana digunakan. NetBeans IDE mendukung pengembangan semua tipe 16 aplikasi Java J2SE, web, EJB, dan aplikasi mobile. Fitur lainnya adalah sistem proyek berbasis Ant, kontrol versi, dan refactoring [24]. 103

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

Setelah melakukan tahapan analisis dan perancangan, maka yang harus dilakukan selanjutnya adalah mengimplementasikan apa saja yang telah di analisis dan dirancang sebelumnya. Tahapan-tahapan implementasi tersebut berupa implementasi perangkat keras, implementasi perangkat lunak, implementasi antar muka, implementasi program dan pengujian program.

4.1. Implementasi

Pada tahap implementasi, analisis dan perancangan yang telah dilakukan akan diterapkan pada aplikasi enkripsi dan dekripsi. Implementasi meliputi yaitu implementasi perangkat keras, implementasi perangkat lunak, implementasi aplikasi dan implementasi antarmuka.

4.2.1. Implementasi Perangkat Keras

Implementasi perangkat keras merupakan realisasi dari analisis dan perancangan kebutuhan perangkat keras. Implementasi perangkat keras merupakan salah satu syarat dalam implementasi perangkat lunak yang kana dilakukan pada tahap berikutnya. Implementasi perangkat keras yang dilakukan meliputi perangkat keras yang diperuntukan bagi komputer yang akan digunakan untuk aplikasi ini. Berikut ini merupakan spesifikasi perangkat keras untuk komputer yang digunakan Tabel 4.1 Spesifikasi Perangkat Keras No Perangkat Keras Spesifikasi 1. Processor IntelR Core i3-2330M 2. RAM 2GB DDR 3 3. Harddisk 500GB HDD 4. Layar Monitor Resolusi 1366 x 768 pixel 5. Server 12 Core V3, 16GB RAM

4.2.2. Implementasi Perangkat Lunak

Implementasi perangkat lunak merupakan proses instalasi perangkat lunak, sehingga dapat beroperasi dengan benar. Proses implementasi perangkat lunak meliputi Tabel 4.2 Spesifikasi Perangkat Lunak No Perangkat Lunak Spesifikasi 1. Sistem Operasi Windows 7 Ultimate 64 bit 2. Bahasa Pemograman Java 3. Perangkat Pendukung Java Development Kit 4. Aplikasi Tools Java NetBeans IDE 8.1 5. Picture Viewer Windows Photo Viewer

4.2.3. Implementasi Jaringan

Implementasi jaringan dibedakan menjadi 2 yaitu implementasi jaringan server dan implementasi jaringan client.

4.2.3.1. Spesifikasi Komputer Server

Spesifikasi komputer server adalah sebagai berikut : Tabel 4.3 Spesifikasi Komputer Server No Perangkat Keras Spesifikasi 1. Processor Intel Server Board S5000 2. RAM 2GB DDR2 3. VGA Onboard 4. Ethernet DFE-528 TX Ethernet 5. HDD SATA 500 GB 6. Monitor LG 710S 7. Optional Disc CD Room Spesfikasi perangkat lunak pada komputer server adalah Windows NT Server, Windows Server 2003, Linux Red Hat, Fedore , dan Unix Solaris. Sedangkan software pendukung meliputi Crystal Report, Autodesk Invertor, PHP, Visual Basic, Antivirus dan Delphi.

4.2.3.2. Spesifikasi Komputer Client

Spesifikasi komputer client adalah sebagai berikut: Tabel 4.4 Spesifikasi Komputer Client No Perangkat Keras Spesifikasi 1. Processor Inter Core i3 2. RAM 1GB DDR2 3. VGA Onboard 4. Ethernet DFE-528 TX Ethernet 5. HDD SATA 500 GB 6. Monitor LG 710S 7. Optional Disc CD Room 105 Spesifikasi Perangkat lunak pada komputer client adalah Windows XP, Windows Vista, dan Windows 7 dan beberapa software pendukung lainya seperti Microsoft Office, Adobe Reader, dan lain –lain

4.2.4. Implementasi Data Storage

Implementasi data yang dilakukan adalah dengan menggunakan Mysql 5. Berikut paparan mengenai implementasi data yang dimaksud. 1. Pembuatan Database Query CREATE DATABASE img_key; 2. Pembuatan Tabel Key Query CREATE TABLE key name varchar64NOT NULL UNIQUE, w int11, h int11, p tinyint4, q tinyint4, m int4, x0 double, r double ; 4.2.5. Implementasi Antarmuka Antarmuka merupakan bagian penting pada aplikasi sistem keamanan enkripsi citra digital. Implementasi antarmuka merupakan penerapan antarmuka dari perancangan antarmuka yang telah dilakukan sebelumnya. Tabel 4.5 Implementasi Antarmuka No Nama Antarmuka Keterangan

1. Encrypt

Menampilkan form untuk mengenkripsi gambar yang akan dikirim.

2. Decrypt

Menampilkan form untuk mendekripsi gambar menjadi plain image.