Jenis Dan Sumber Data Jenis data pada penelitian ini adalah: Tehnik Pengumpulan Data Instrumen Penelitian Intrumen penelitian yang digunakan dalam penelitian ini antara lain:

Jurnal Kreatif Tadulako Online Vol. 2 No. 3 ISSN 2354-614X 108 a Tahap Pelaksanaan Tindakan dan Pengamatan Kegiatan dilakukan antara lain: melakukan pembelajaran IPA dengan menggunakan metode inquiri, melakukan pengamatan secara sistematis tehadap kegiatan pembelajaran. b Refleksi Peneliti dan observer mendiskusikan hasil tindakan pengamatan yang telah dilakukan meliputi: analisis, sintesis, pemaknaan, penjelasan, dan penyimpulan data dan informasi yang berhasil dikumpulkan.

2.6 Jenis Dan Sumber Data Jenis data pada penelitian ini adalah:

1 Data deskriptif kualitatif, yaitu suatu metode penelitian yang bersifat menggambarkan kenyataan atau fakta sesuai dengan data yang diperoleh dengan tujuan untuk mengetahui prestasi belajar yang dicapai siswa juga untuk memperoleh respon siswa terhadap kegiatan pembelajaran serta aktivitas siswa selama proses pembelajaran. 2 Data kuantitatif yaitu data yang diperoleh dari hasil tes hasil akhir siswa. Sumber Data 1 Guru, data yang diperoleh dari hasil observasi saat pembelajaran berlangsung 2 Siswa, data yang diperoleh dari hasil observasi siswa dan tes akhir tiap siklus.

2.7 Tehnik Pengumpulan Data

Dalam penelitian ini tidak terlepas dari teknik pengumpulan data yang akan digunakan, karena penelitian ini merupakan suatu usaha yang sengaja direncanakan. Dan untuk memperoleh data yang sesuai dengan tujuan yang telah ditentukan sebelumnya maka perlu teknik pengumpulan data melalui dokumentasi, observasi dan interview. Penggunaan teknik dokumentasi dilaksanakan dengan pertimbangan: sebagai alat yang tepat dan cepat untuk mencatat hasil observasi dan inteview; dapat mengetahui langsung keadaan yang sesuai dengan siswa.

2.8 Instrumen Penelitian Intrumen penelitian yang digunakan dalam penelitian ini antara lain:

a. Lembar Kerja Siswa LKS Jurnal Kreatif Tadulako Online Vol. 2 No. 3 ISSN 2354-614X 109 Lembar Kerja Siswa digunakan sebagai barometer hasil yang diperoleh siswa dalam pembelajaran dikumpulkan untuk refleksi, kemudian di analisisnya secara kritis, digunakan sebagai bahan acuan untuk menetapkan berhasil atau belum tindakan ini jika hasil yang diperoleh siswa telah menunjukan peningkatan kearah yang lebih baik sesuai kriteria ketuntasan minimal, maka dapat dikatakan pembelajaran telah berhasil, sebaliknya apabila pembelajaran belum berhasil maka akan dilanjutkan pada siklus kedua. b. Lembar Observasi Lembar Observasi di gunakan untuk menyelidiki subyek yang diteliti, maka peneliti dapat mengadakan penelitian secara langsung atau tidak langsung terhadap gejala subyek yang diteliti. Sugiyanto. 2007; 21, mengemukakan pendapatnya bahwa, Observasi adalah pengamatan dan pencatatan yang dilakukan secara fistuasi fakta, dan gejala yang diteliti, ini observasi dalam arti sempit, sedangkan observasi secara luas dalam arti luas adalah pengamatan yang dilakukan dengan cara indera dan pencatatan secara langsung maupun tidak langsung dalam waktu dan tempat tertentu dimana fakta, data dan gejala tersebut dikemukakan. c. Rencana Pelaksaaan Pembelajaran Rencana Pelaksanaan Pembelajaran dibuat sebanyak tatap muka yang akan dilaksanakan. d. Penilaian Penilaian dilaksanakan pada saat pembelajaran penilaian proses dan di akhir pembelajaran penilaian hasil. Penilaian proses dilaksanakan guna memperoleh nilai terhadap proses kerja siswa. Dalam kegiatan pembelajaran dengan menggunakan metode inquiri penilaian tidak hanya pada hasil tetapi pada proses juga. e. Dokumentasi Dalam metode ini adalah suatu cara untuk mengumpulkan data dengan jalan melihat dan mencatat kembali data yang ada dan yang akan diperlukan untuk keperluan tertentu. Jurnal Kreatif Tadulako Online Vol. 2 No. 3 ISSN 2354-614X 110 Σ X Σ N

2.9 Rancangan Penelitian

Dokumen yang terkait

Penerapan Pendekatan Inquiri untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa pada Pembelajaran IPA di SDN Siumbatu | Nuriati | Jurnal Kreatif Tadulako Online 4117 13223 1 PB

0 0 13

Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Sains Melalui Metode Eksperimen di Kelas VI SDN 21 Ampana | Maula | Jurnal Kreatif Tadulako Online 3310 10289 1 PB

0 0 10

Meningkatkan Hasil Belajar IPA Melalui Metode Inquiri Pada Siswa Kelas IV SD Inpres 1 Ongka | Hadijah | Jurnal Kreatif Tadulako Online 3364 10484 1 PB

0 0 13

Peningkatan Hasil Belajar Siswa Kelas V SDN Santigi Mata Pelajaran IPA Melalui Metode Inquiri | Samsinar | Jurnal Kreatif Tadulako Online 3362 10473 1 PB

0 0 13

Peningkatan Hasil Belajar Materi Bernyanyi Melalui Metode Demonstrasi Siswa Kelas V SDN Rarampadende | Lahamado | Jurnal Kreatif Tadulako Online 3432 10730 1 PB

0 0 17

Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Bagian-Bagian Tumbuhan Melalui Pemanfaatan Lingkungan di Kelas IV SDN Inpres Sritabaang | Suprawita | Jurnal Kreatif Tadulako Online 3430 10722 1 PB

0 0 10

Penggunaan Metode Inquiri Terbimbing Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Pokok Bahasan Tumbuhan Hijau di Kelas V SDN 2 Bora | Nur | Jurnal Kreatif Tadulako Online 3885 12357 1 PB

0 0 8

Upaya Meningkatkan Hasil Belajar IPA Dengan Metode Kerja Kelompok Siswa Kelas VI SDN Omu | Nuryanti | Jurnal Kreatif Tadulako Online 4027 12894 1 PB

0 0 15

Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas V SDN 2 Ogowele Pada Pokok Bahasan Perkembangbiakan Pada Hewan Melalui Penerapan LKS Bergambar | Rabaisa | Jurnal Kreatif Tadulako Online 4069 13048 1 PB

0 0 13

Meningkatkan Hasil Belajar IPA Melalui Metode Diskusi Pada Siswa Kelas IV SDN 2 Soni | Tang | Jurnal Kreatif Tadulako Online 4065 13032 1 PB

0 1 12