Perancangan Sistem Informasi Pengajuan Lembur Karyawan Di PT. Dirgantara Indonesia

(1)

SISTEM INFORMASI PENGAJUAN LEMBUR KARYAWAN DI PT. DIRGANTARA INDONESIA

Dimas Bagas Baskoro 1.05.11.448

Program Studi Sistem Informasi

Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer (UNIKOM) Bandung Email : deniasitudimas@yahoo.com

ABSTRACT

PT. Dirgantara Indonesia is a company that produces materials for aircraft. Because the scope is

enormous need a system that enhances the effectiveness and efficiency of employee PT. Dirgantara

Indonesia. According to the results of the analysis conducted by the author, there are still

shortcomings in the system of filing information overtime are applied in PT. Dirgantara Indonesia,

which is still using the report or submission is done manually and not effective. For that we need

the development of systems that are running. This information system is web-based and tailored to

the interests of the previous system.

The research methodology used in this study using a structured approach and method

Prototype development. In the collection of data through observation and interviews. Analysis and

design tools to describe such a model system that Activity Diagram, Use Case Diagram, Entity

Relationship Diagram (ERD), and the software used by the author to create web-based applications

is that DreamWeaver.

Which is expected by the authors on a system that has been proposed can help employees

at PT. Dirgantara Indonesia in the filing of employee overtime. thus reducing errors that often

occur and shorten the time of the submission process in the previous system. Strived system can be

integrated with the system in the PTDI.

Keywords: Information Systems, Filing Overtime Employees, PT. Dirgantara Indonesia

I. PENDAHULUAN

Latar Belakang

Pada teknologi informasi dibidang produksi pengolahan data sangat lah dibutuhkan, terutama dalam hal kepegawaian seperti : absensi pegawai, penggajian, kerja lembur, pengambilan cuti, dan lain – lain. Oleh karena itu sistem informasi dibutuhkan agar teknologi informasi menjadi akurat, tepat, dan efisien. Sehingga, memudahkan pengguna dalam melakukan kegiatan atau kebutuhannya masing – masing.

Dalam kegiatan pengajuan lembur untuk karyawan seharusnya dapat dilakukan dengan mudah, namun dengan kondisi system yang sedang berjalan, kegiatan pengajuan lembur karyawan terhambat karena prosedur yang masih menggunakan system pengajuan lembur masih manual atau tulis tangan. Maka dari itu perlu banyak pembaharuan pada system ini agar system dapat berjalan dengan efektif.

Untuk mengawali pengembangan system informasi pengajuan lembur ini, penulis memulainya dengan mencari informasi tentang system informasi pengajuan lembur yang sedang berjalan di PTDI ini. Dan dari hasil analisis yang penulis lakukan pada system pengajuan lembur di PTDI, terdapat beberapa kelemahan yaitu yang menjadi kelemahan utama adalah belum tersedianya aplikasi pengajuan lembur berbasis web yang memudahkan pengguna system untuk melakukan kegiatannya pada system ini, yang kedua adalah sering terjadinya kekeliruan data karyawan yang mengajukan lembur.

Pada perusahaan yang bergerak dibidang produksi seperti halnya PTDI, per harinya jumlah pengajuan kerja lembur karyawan bisa mencapai kurang lebih tujuh ratus pegawai per divisi. Dari banyakna pengajuan kerja lembur ini, terdapat masalah yaitu kesulitan dalam validasi jam kerja lembur per bulannya dan pengajuan kerja lembur masih menggunakan form tanpa komputerisasi. Dengan begitu media penyimpanan data – data karyawan kerja lembur pun belum disimpan dengan benar dalam database. Akibatnya sering mendapat kesulitan dalam pengolahan data dan me – review data kembali, untuk proses persetujuan pengajuan pun membutuhkan data – data dari pekerjaan karyawan, dan me – review dana kebutuhan kerja lembur per bulannya.


(2)

IDENTIFIKASI MASALAH

1. Dalam proses pengajuan lembur masih menggunakan form pengajuan, yaitu dengan menggunakan form pengajuan leader mengajukan kerja lembur dengan mengisi form.

2. Proses approvement oleh pihak manager, kepala program, maupun kepala divisi masih memakan waktu yang cukup lama, karena dalam penyeleksian pengajuan harus me – review data pekerjaan yang harus dikerjakan.

3. Data laporan hasil kerja lembur karyawan belum ada media penyimpanan yang terpusat. RUMUSAN MASALAH

atas permasalahan yang dihadapi, maka hal – hal yang perlu dikerjakan haruslah dapat mengatasi permasalahan – permasalahan tersebut, dimana hal – hal yang perlu dikerjakan adalah sebagai berikut :

1. Bagaimana Sistem informasi pengajuan lembur karyawan yang sedang berjalan di PT. Dirgantara Indonesia.

2. Bagaimana perancangan system informasi pengajuan lembur karyawan di PT. Dirgantara Indonesia

3. Bagaimana pengujian system informasi pengajuan lembur karyawan berbasis web di PT. Dirgantara Indonesia.

4. Bagaimana testing atau implementasi system informasi pengajuan lembur karyawan berbasis web di PT. Dirgantara Indonesia.

MAKSUD PENELITIAN

Maksud dari penelitian yang penulis lakukan adalah salah satu persyaratan kelulusan program Strata I (S1) pada Universitas Komputer Indonesia. Serta dapat mengaplikasikan dan membandingkan mata kuliah yang didapat pada bangku perkuliahan dengan apa yang didapat pada perusahaan atau instansi yang kami teliti.

TUJUAN PENELITIAN

Adapun tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut :

a) Untuk mengetahui system informasi pengajuan lembur karyawan yang sedang berjalan pada PT. Dirgantara Indonesia

b) Untuk merancang system informasi pengajuan lembur karyawan dengan aplikasi berbasis web pada PT. Dirgantara Indonesia

c) Untuk mengetahui pengujian system informasi pengajuan lembur karyawan berbasiss web pada PT. Dirgantara Indonesia

d) Untuk mengetahui testing atau implementasi system informasi pengajuan lembur karyawan pada PT. Dirgantara Indonesia

KEGUNAAN PENELITIAN A. Kegunaan Praktis

a. Bagi PT. Dirgantara Indonesia

Untuk membantu dalam upaya perancangan system informasi bagi PT. Dirgantara Indonesia, dalam proses pengajuan lembur karyawan, sehingga memudahkan karyawan dalam mengajukan kerja lembur, dan mempermudah atasan untuk mengetahui informasi data – data hasil kerja lembur karyawan.

B. Kegunaan Akademis

a. Dapat dijadikan perbandingan atau literature penyususnan skripsi dimasa yang akan datang serta menambah referensi perpustakaan untuk meningkatkan kualitas pendidikan serta menambah ilmu pengetahuan.

b. Bagi Penulis

Akan menambah pengetahuan dan wawasan bagi penulis mengenai system informasi pengajuan lembur karyawan disebuah perusahaan, mengetahui penerapannya dengan memanfaatkan teknologi computer dengan bahasa pemrograman Java, PHP, dan database MySQL, sehingga dapat dijadikan bekal jika terjun dalam dunia kerja.


(3)

II. KAJIAN PUSTAKA Pengertian Sistem Informasi

Sistem Informasi merupakan gabungan dari empat bagian utama. Keempat bagian utama tersebut mencakup perangkat lunak ( Software ), perangkat keras ( Hardware ), infrastruktur, dan Sumber Daya Manusia ( SDM ) yang terlatih. Keempat bagian utama ini saling berkaitan untuk menciptakan sebuah sistem yang dapat mengolah data menjadi informasi yang bermanfaat [1].

Sistem informasi adalah suatu sistem didalam suatu organisasi yang mempertemukan kebutuhan pengolahan transaksi harian, mendukung operasi bersifat manajerial dan kegiatan strategi dari suatu organisasi dan menyediakan pihak luar tertentu dengan laporan – laporan yang diperluan [2].

Dapat disimpulkan bahwa sistem informasi adalah kumpulan bagian utama dari suatu organisasi yang saling berkaitan untuk menciptakan sebuah sistem dan mempertemukan kebutuhan pengolahan, untuk bekerja sama secara harmonis untuk mencapai tujuan tertentu, yaitu mengolah data menjadi informasi. Pengertian Kepegawaian

Manajemen personalia adalah perencanaan, pengorganisasian, pengarahan dan pengendalian dari pengadaan, pengembangan, kompensasi, pengintegrasian, pemeliharaan dan pemberhentian karyawan, engan maksud terwujudnya tujuan perusahaan individu, karyawan dan masyarakat [6].

Pengertian Kerja Lembur

Kerja lembur adalah pekerjaan yang dilakukan oleh karyawan, atas dasar perintah atasan, yang melibihi jam kerja biasa pada hari – hari kerja, atau pekerjaan yang dilakukan pada hari istirahat mingguan karyawan atau hari libur resmi.[7]

Karyawan yang akan melakukan kerja lembur ahrus atas permintaan atasan atau mendapat persetujuan dari atasan karyawan yang bersangkutan, yang dinyatakan dalam surat perinta kerja lembur. SPKL yang sudah ditanda tangani oleh atasan yang bersangkutan diserahkan ke bagian HRD, untuk dibuatkan perhitungan dan pembayarannya, pembayaran upah lembur dilakukan bersama – sama dalam gaji bulan berikutnya.[7]

PHP

PHP singkatan dari ( PHP Hypertext Preprocessor ) adalah bahasa pemrograman berbasis web yang memiliki kemampuan untuk memperoleh data dinamis [4]. PHP adalah server side scripting yang merupakan dokumen – dokumen yang digunakan dalam membangun suatu aplikasi internet yang dijalankan pada sisi server dan dikirimkan ke browser dalam bentuk HTML. Jika yang diinginkan oleh seorang user adalah file yang mengandung perintah server side maka server web akan menjalankan dahulu program tersebut lalu mengirimkannya kembali ke browser dalam bentuk HTML, sehingga dapat terjemahkan oleh browser.

PHP diciptakan oleh Rasmus Lerdorf pertama kali tahun 1994. Pada awalnya PHP adalah singkatan dari Personal Home Page Tools. Selanjutnya diganti FI yaitu Forms Interpreter. Sejak versi 3.0, nama bahasa ini diubah menjadi PHP yaitu Hypertext Prepocessor dengan singaktannya PHP.

Pengertian XAMPP

MySQL merupakan pemrograman / sistem manajemen database (kumpulan data yang terstruktur) yang menggunakan bahasa SQL, MySQL merupakan sistem manajemen yang dapat diandalkan dan penggunaannya mudah untuk dipahami. MySQL didesain untuk menangani database yang besar dengan cepat, memiliki tingkat keamanan dan konektivitas yang tinggi [4].

XAMPP adakah sebuah software web server apache yang didalamnya sudah tersedia database server mysql dan support php programming.

III. OBJEK DAN METODE PENELITIAN Objek Penelitian

Objek Penelitian adalah langkah awal yang harus diputuskan oleh seorang peneliti untuk memecahkan masalah yang berada di sebuah perusahaan. Dengan demikian objek penelitiannya adalah pengembangan system informasi pengajuan lembur karyawan. Objek penelitian ini dilakukan di perusahaan PT. Dirgantara Indonesia.

Metode Penelitian

Metode Penelitian adalah cara atau prosedur yang harus dilakukan secara sistematis dan melakukan sebuah penelitian. Metode penelitian adalah cara untuk mendapatkan data untuk tujuan dan kegunaan tertentu. Kegiatan penelitian ini didasarkan pada ciri – ciri keilmuan, yaitu rasional, empiris, dan sistematis.


(4)

Desain Penelitian

Untuk melakukan suatu penelitian perlu dilakukan perencanaan penelitian, agar penelitian yang dilakukan dapat berjalan dengan baik dan sistematis. Desain penelitian adalah semua proses yang diperlukan dalam perencanaan dan pelaksanaan penelitian.

Dalam penelitian ini penulis menggunakan jenis penilitian deskriptif dan penelitian tindakan (Action research). Metode deskriptif yaitu suatu metode dengan tujuan untuk membuat gambaran secara sistematis mengenai fakta – fakta dan sifat – sifat pada suatu objek penelitian dan penulis menggunakan metode penelitian deskriptif untuk mengetahui alur system proses pengajuan kerja lembur. Pada tahap pertama penulis mengumpulkan data yang diperlukan terlebih dahulu seperti hal nya data jumlah pegawai keseluruhan dan laporan hasil lembur per hari nya, dan pada tahap berikutnya penulis menganalisis data dan fakta – fakta yang terjadi di lapangan hingga pada akhirnya dapat menyimpulkan alur system yang diteliti pada perusahaan tersebut.

Dan penulis tidak hanya melakukan jenis deskriptif akan tetapi juga melakukan penelitian tindakan mengingat analisa yang dilakukan penulis merupakan analisa yang pada akhirnya menghasilkan produk yang sesuai, merespons kejadian atas fenomena yang terjadi di penelitian penulis. penelitian tindakan (action research) adalah penelitian yang bertujuan untuk mengembangkan keterampilan – keterampilan baru, cara pendekatan baru, atau produk pengetahuan yang baru, yaitu merancang alur system agar lebih efektif dalam proses pengajuan kerja lembur.

Jenis dan Metode Pengumpulan Data

Dalam kegiatan penelitian ini, diperlukan beberapa metode untuk mengumpulkan data yang akurat menunjang kualitas penelitian. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara dan observasi. Sumber Data Primer

a. Pengamatan langsung ( Observasi )

Observasi merupakan salah satu teknik pengumpulan data yang tidak hanya mengukur sikap dari responden, namun juga dapat digunakan untuk merekam berbagai fenomena yang terjadi. Teknik ini digunakan bila penelitian ditujukan untuk mempelajari perilaku manusia, proses kerja, gejala –gejala alam dan dilakukan pada responden yang tidak terlalu besar. Dalam pengamatan ini, penulis melakukan observasi di PT. Dirgantara Indonesia.

b. Wawancara

Wawancara merupakan teknik mengumpulkan data yang dilakukan melalui tatap muka dan Tanya jawab langsung antara peneliti dan narasumber. Penulis mendapatkan data dan informasi dengan melakukan Tanya jawab dengan bagian HRD PT. Dirgantara Indonesia di JL. Pajajaran No. 154 Bandung. Yang didapatkan penulis dari hasil Tanya jawab dengan bagian HRD yaitu system informasi pengajuan kerja lembur yang sedang berjalan.

Sumber Data Sekunder

Data sekunder merupakan cara pengumpulan data dengan mempelajari data yang sudah ada atau tersedia yang diberikan oleh pihak yang bersangkutan ( HRD PT. Dirgantara Indonesia ). Data yang diperoleh oleh penulis yaitu yang terkait dengan struktur organisasi, uraian dari struktur organisasi ( job deskripsi ), dan data – data yang berkaitan dengan proses pengajuan kerja lembur karyawan.

Metode Pendekatan Sistem

Pendekatan system yang digunakan adalah menggunakan metode analisis terstruktur. Dengan pendekatan terstruktur, permasalahan yang kompleks di organisasi dapat dipecahkan. Lebih dari itu, hasil system akan mudah untuk dipelihara, fleksibel, lebih memuaskan pengguna sistemnya, mempunyai dokumentasi yang baik, tepat waktu, sesuai dengan anggaran biaya pengembangan, dapat meningkatkan produktivitas dan kualitasnya akan lebih baik. Dalam metode ini terdapat beberapa tools yang dapat digunakan untuk membantu kegiatan analisis perancangan system, yaitu :

a. Perancangan Proses : Flowmap, DFD dan Kamus data. b. Perancangan basis data : ERD, normalisasi, table relasi dan.

c. Perancangan Program : Perancangan Input, Output, dan Kebutuhan system. Metode Pengembangan Sistem

Dalam membangun suatu system yang kompleks dan terintegrasi, dibutuhkan metode pengembangan system agar dapat menuntun penulis membuat suatu system yang standar.

Di dalam pengembangan system ini, penulis menggunakan metodologi prototype. Prototype yaitu proses iterative dalam pengembangan system dimana requirement diubah ke dalam system yang bekerja yang secara terus menerus diperbaiki melalui kerjasama antara user dan penulis.

Langkah – langkah atau proses penulis dalam merancang sebuah system dengan menggunakan pengembangan system dengan metode prototype :


(5)

a. Pengumpulan kebutuhan

Penulis melakukan wawancara dengan user untuk mengetahui kebutuhan user dan mendapatkan gambaran system yang akan dikembangkan.

b. Desain Sistem

Penulis membuat prototype system yang akan diperlihatkan dan yang akan digunakan oleh user. c. Evaluasi prototype

Penulis melakukan uji coba atau implementasikan system yang telah dirancang yang bertujuan untuk mengetahui, bahwa system yang telah dirancang sudah sesuai kebutuhan atau belum.

IV. HASIL PENELITIAN Diagram Konteks

Diagram konteks merupakan suatu diagram alir yang tingkat tinggi yang menggambarkan seluruh jaringan, masukan dan keluaran. Diagram konteks berikut merupakan gambaran umum sistem yang akan penulis buat. Di dalam diagram konteks yang penulis usulkan ada 5 entitas, yaitu Leader Pegawai, Kepala Program, Manager, Kepala Divisi, dan HRBP. Diagram konteks sistem informasi pengajuan lembur karyawan.

Gambar 1 Diagram Konteks Sistem Yang Diusulkan Data Flow Diagram

Data flow diagram merupakan suatu diagram yang menggambarkan alir data dalam suatu entitas ke sistem atau sistem ke entitas. Salah satu keuntungan menggunakan data flow diagram yaitu memudahkan pemakai yang kurang menguasai bidang komputer untuk mengerti sistem yang sedang dikerjakan. Berikut adalah gambar DFD ( data flow diagram ) Sistem informasi pengajuan lembur karyawan yang diusulkan. Gambar 2 DFD Level 1 Sistem yang Diusulkan

Gambar 3 DFD Level 1 Proses 1.0 Sistem yang Diusulkan Gambar 4 DFD Level 1 Proses 2.0 Sistem yang Diusulkan Kamus Data

Kamus data adalah suatu penjelasan tertulis tentang suatu data yang berada di dalam database. Kamus data digunakan untuk membantu dalam penggambaran setiap field atau file dokumen di dalam sistem. 1. Nama Arus Data : Data Pegawai

Aliran Data : P 1.1 – Leader Pegawai

Penjelasan : Data pegawai dari database untuk mengajukan kerja lembur karyawan. Periode : setiap kali mengajukan lembur ( harian ).

Volume : rata – rata pengajuan lembur per hari adalah kurang lebih 55 orang. Struktur Data : NIK, memberFullName, Unit, KDORG, Direktorat, UORG. 2. Nama Arus Data : Data Form Pengajuan

Aliran Data : P 1.1 – Leader Pegawai

P 1.2 – Leader Pegawai

P 2.1 – Leader Pegawai

Penjelasan : Data pengajuan kerja lembur pegawai yang diajukan oleh Leader Pegawai. Periode : Setiap kali ada yang mengajukan lembur ( harian ).

Struktur Data : pengajuanID, NIK, memberFullName, kerjaLembur, Unit, KDORG, Direktorat, UORG, Tanggal, Status, StatusKerja.

3. Nama Arus Data : Data ACC Pengajuan Lembur Aliran Data : P 1.3 – P 1.4

P 2.2 – Leader Pegawai P 2.1 – file pengajuan P 2.1 – HRBP

Penjelasan : Data pengajuan lembur yang sudah di setujui oleh manager atau pihak atasan.

Periode : Setiap kali ada yang mengajukan lembur ( harian ).

Struktur Data : pengajuanID, NIK, memberFullName, kerjaLembur, Unit, KDORG, Direkotrat, UORG, Tanggal, StatusKerja, keterangan.

4. Nama Arus Data : Data Laporan ACC pengajuan lembur Aliran Data : P 2.2 – HRBP

P 2.2 – file pengajuan


(6)

Struktur : pengajuanID, NIK, memberFullName, kerjaLembur, Unit, KDORG, Direkotrat, UORG, Tanggal, StatusKerja, keterangan.

Relasi Tabel

Relasi tabel adalah suatu file – file yang terhubung dan mempuyai kunci utama yang sama, sehingga file – file tersebut menjadi kesatuan yang dihubungkan oleh file kunci. Pada proses ini elemen – elemen data dikelompokan menjadi satu file database berdasarkan entitas dan hubungannya.

Gambar 5 Relasi Tabel Entity Relationship Diagram

Pada Entity Relationship Diagram ( ERD ), hubungan antar file direlasikan dengan kunci relasi yang merupakan kunci utama dari masing – masing file. ERD terdiri dari sekumpulan objek dasar, yaitu entitas – entitas yang saling berhubungan ERD dari sistem informasi pengajuan lembur karyawan di PT. Dirgantara Indonesia.

Gambar 6 ERD

Kasus dan Hasil Pengujian

Dalam hal ini akan dijelaskan mengenai kasus dan hasil pengujian. Tabel 1 Pengujian Login

Tabel 2 Pengujian Pengajuan Lembur Tabel 3 Pengujian Input Data User Tabel 4 Laporan Hasil Kerja Lembur Implementasi

Implementasi merupakan kelanjutan dari perancangan sistem dan dipandang sebagai usaha mewujudkan sistem yang telah dirancang. Langkah – langkah dari implementasi sistem ini adalah dari kegiatan awal pengajuan lembur sampai kegiatan pembuatan laporan.

Implementasi Perangkat Lunak

Perancangan aplikasi pengajuan lembur karyawan ini agar dapat berjalan dengan lancar maka dibutuhkan alat pendukung baik perangkat lunak atau perangkat keras. Dan penulis menggunakan perangkat lunak sebagai pendukung aplikasi ini adalah sebagai berikut :

a. Sistem Operasi : Windows 7 b. Database Server : MySQL c. Bahasa Pemrograman : PHP

d. Code Editor : Macromedia Dreamweaver 8 Implementasi Perangkat Keras

Perangkat keras yang digunakan berdasarkan kebutuhan minimal harus terpenuhi untuk menjalankan aplikasi pengajuan lembur karyawan ini, antara lain :

1. Rekomendasi minimum menggunakan processor 1.8GHz. 2. Memori ( RAM ) 512

3. VGA 512

4. Mouse, keyboar, dan monitor

V. KESIMPULAN DAN SARAN

KESIMPULAN

Adapun kesimpulan yang dihasilkan dari dibangunnya sistem informasi pengajuan lembur di PT. Dirgantara Indonesia adalah sebagai berikut :

1. Sistem Informasi Pengajuan Lembur yang sudah dibangun dapat mengajukan pengajuan kerja lembur dengan komputerisasi, sehingga dapat mempermudah dalam hal pengajuan.

2. Sistem informasi pengajuan lembur yang dibangun mempermudah pihak atasan seperti manager, kepala program, dan kepala divisi untuk seleksi persetujuan pengajuan kerja lembur berdasarkan validasi jam kerja.

3. Sistem informasi pengajuan lembur yang dibangun sudah ada media pemyimpanan yang terpusat, yaitu database. Sehingga semua data pengajuan dan laporan tersimpan dengan baik di dalam database.

SARAN

Berikut adalah beberapa saran dari penulis yang dapat dijadikan pertimbangan bagi pengembangan sistem informasi pengajuan lembur adalah sebagai berikut :

1. Sistem informasi pengajuan lembur ini masih mungkin dikembangkan, dengan menambahkan kegiatan absensi pegawai, penggajian dan lainnya agar bisa menghasilkan sistem informasi yang lebih optimal. 2. Pada pengembangan sistem informasi pengajuan lembur yang selanjutnya diharapkan dapat

menambahkan laporan finansial atau laporan biaya per bulannya agar informasi pada laporan lebih optimal.


(7)

3. Untuk perusahan agar melakukan update data dan melakukan backup, agar jika terjadi kerusakan pada sistem yang ada, data tidak akan hilang.

VI. DAFTAR PUSTAKA

[1] Bowo. Eri, “Sistem Informasi dan Implementasinya”, Jakarta : Elex Media Komputindo, 2013. [2] Hartono. Jogiyanto, “Analisis dan Desain Sistem Informasi”, 2nd ed, Yogyakarta : Andi, 2005. [3] Mulyanto. Agus, “Sistem Informasi Konsep dan Aplikasi”, 3rd ed, Yogyakarta : Pustaka Pelajar, 2009.

[4] Nugroho. Bunafit, “Aplikasi Pemograman Web Dinamis dengan PHP dan MySQL”, 2nd ed, Yogyakarta : Gaya Media, 2008.

[5] Hakim. Lukmanul, “Proyek Super WOW dengan PHP dan Jquery”, 3rd, Yogyakarta : Loko Media, 2014.


(8)

Gambar 1 Diagram Konteks yang Diusulkan

1 Proses pengajuan kerja

lembur Leader Pegawai

Data Form Pengajuan

2 Laporan Pengajuan

Lembur

Data ACC Pengajuan Lembur

HRBP

Data ACC Pengajuan Lembur

Data Laporan Pengajuan Lembur Data ACC Pengajuan Lembur


(9)

Gambar 3 Data Flow Diagram Level 1 Proses 1 Sistem yang Diusulkan

Gambar 4 Data Flow Diagram Level 1 Proses 2 Sistem yang Diusulkan data_karyawan

NIK*

memberFUllName Unit

KDORG Direktorat UORG as_users

userID* NIK** userFulName userPhone userLevel userBlocked userName userPassword

1

1

Laporan

pengajuanID** NIK**

tanggal_laporan hasil_kerja_lembur

pengajuan

pengajuanID* NIK** kerjaLembur Tanggal_pengajuan Status

StatusKerja keterangan

1

N

N 1

1 N


(10)

Gambar 6 Entity Relationship Diagram Tabel 1 Pengujian Login

No

Komponen

Sistem

yang di Uji

Skenario

Uji

Hasil yang

diharapkan

Jenis

Pengujian

1

Login

Masukan

username

dan

password

dengan

benar.

Apabila

data

login

yang

dimasukan benar

maka akan masuk

ke halaman utama

yang

sesuai

dengan hak akses

masing - masing

[

] Sesuai

[] Tidak

Masukan

username

dan

password

dengan

salah

Apabila

data

login

yang

dimasukan salah

atau kosong maka

akan gagal masuk

ke

halaman

[

] Sesuai

[] Tidak


(11)

utama.

Tabel 2 Pengujian Pengajuan Lembur

No

Komponen

Sistem

yang di Uji

Skenario

Uji

Hasil yang

diharapkan

Jenis

Pengujian

1

Pengajuan

Lembur

Dapat

mengisi

data

karyawan

pada form

pengajuan

Form pengajuan

lembur karyawan

terisi

[

] Sesuai

[] Tidak

2

Klik

Tombol

Simpan

Menyimpan

data

pengajuan

lembur

Data input form

pengajuan lembur

karyawan dapat

tersimpan ke

database

[

] Sesuai

[] Tidak

3

Klik

Tombol

Edit

Mengupdate

data

pengajuan

lembur

Dapat mengedit

atau mengupdate

data karyawan,

apabila terjadi

kesalahan input

[

] Sesuai

[] Tidak

3

Klik

Tombol

Delete

Menghapus

data form

pengajuan

lembur atau

Membatalkan

inputan pengajuan

lembur

[

] Sesuai

[] Tidak


(12)

membatalka

n pengajuan

lembur

4

Tidak

mengisi

form

pengajuan

lembur

Form

pengajuan

lembur

tidak terisi

atau

dikosongka

n

Pengajuan lembur

gagal dan

menampilkan

pesan field harus

diisi, data tidak

tersimpan dalam

database

[

] Sesuai

[] Tidak

Tabel 3 Input Data User

No

Komponen

Sistem

yang di Uji

Skenario

Uji

Hasil yang

diharapkan

Jenis

Pengujian

1

Input data

user atau

akun

Menginput

data user

atau

melakukan

pendaftaran

untuk

mendapatka

n hak akses

Pendaftaran user

berhasil, dan data

akan tersimpan

dalam database

[

] Sesuai

[] Tidak

2

Klik

Tombol

Delete

Delete atau

menghapus

data user.

Data user

terhapus dari

database

[

] Sesuai

[] Tidak


(13)

3

Klik

Tombol

Print

Mencetak

data user

atau data

pengguna

yang

memiliki

hak akses

Data user yang

telah terdaftar di

dalam database

akan dicetak.

[

] Sesuai

[] Tidak

Tabel 4 Pengujian Laporan Hasil Kerja Lembur

No

Komponen

Sistem

yang di Uji

Skenario

Uji

Hasil yang

diharapkan

Jenis

Pengujian

1

Mengisi

form

laporan

hasil kerja

lembur

Menginput

laporan

hasil kerja

lembur

Data tersimpan

dalam database

[

] Sesuai

[] Tidak

2

Klik

Tombol

Print

Mencetak

Laporan

Hasil Kerja

Lembur

Data laporan hasil

kerja lembur yang

berada dalam

database dapat

dicetak atau

disimpan dalam

format pdf

[

] Sesuai

[] Tidak

3

Tidak

mengisi

salah satu

laporan

akan gagal

atau tidak

Data laporan

tidak akan

tersimpan dalam

[

] Sesuai

[] Tidak


(14)

data laporan

tersimpan

dalam

database


(15)

(16)

(17)

1

BAB 1

PENDAHULUAN

1.1.

Latar Belakang Permasalahan

Penulisan skripsi ini bermula dari adanya permasalahan pada system

informasi pengajuan lembur karyawan. Dari kasus tersebut ditemukan bahwa

system informasi pengajuan lembur ini tidak lah efisien dan terjadinya

permasalahan dalam hal waktu dan proses pengajuannya. Dari kasus ini lah

penulis ingin memperbaiki atau mengembangkan system informasi pengajuan

lembur ini untuk mendukung efektifitas system tersebut.

Perusahaan yang memiliki permasalahan tersebut merupakan

perusahaan yang bergerak di bidang produksi bahan

bahan pesawat terbang atau

manufaktur bernama PT. Dirgantara Indonesia atau yang biasa dikenal sebagai

PTDI. PTDI merupakan salah satu perusahaan milik Negara atau BUMN. Dan

penulis ingin memberikan solusi yaitu dengan cara menganalisis system informasi

pengajuan lembur karyawan dan mengembangkan dengan membuat aplikasi

berbasis web untuk mendukung efektifitas system tersebut.

Pada teknologi informasi dibidang produksi pengolahan data sangat

lah dibutuhkan, terutama dalam hal kepegawaian seperti : absensi pegawai,

penggajian, kerja lembur, pengambilan cuti, dan lain

lain. Oleh karena itu


(18)

2

sistem informasi dibutuhkan agar teknologi informasi menjadi akurat, tepat, dan

efisien. Sehingga, memudahkan pengguna dalam melakukan kegiatan atau

kebutuhannya masing

masing.

Dalam kegiatan pengajuan lembur untuk karyawan seharusnya dapat

dilakukan dengan mudah, namun dengan kondisi system yang sedang berjalan,

kegiatan pengajuan lembur karyawan terhambat karena prosedur yang masih

menggunakan system pengajuan lembur masih manual atau tulis tangan. Maka

dari itu perlu banyak pembaharuan pada system ini agar system dapat berjalan

dengan efektif.

Untuk mengawali pengembangan system informasi pengajuan lembur

ini, penulis memulainya dengan mencari informasi tentang system informasi

pengajuan lembur yang sedang berjalan di PTDI ini. Dan dari hasil analisis yang

penulis lakukan pada system pengajuan lembur di PTDI, terdapat beberapa

kelemahan yaitu yang menjadi kelemahan utama adalah belum tersedianya

aplikasi pengajuan lembur berbasis web yang memudahkan pengguna system

untuk melakukan kegiatannya pada system ini, yang kedua adalah sering

terjadinya kekeliruan data karyawan yang mengajukan lembur.

Pada perusahaan yang bergerak dibidang produksi seperti halnya

PTDI, per harinya jumlah pengajuan kerja lembur karyawan bisa mencapai

kurang lebih tujuh ratus pegawai per divisi. Dari banyakna pengajuan kerja

lembur ini, terdapat masalah yaitu kesulitan dalam validasi jam kerja lembur per

bulannya dan pengajuan kerja lembur masih menggunakan form tanpa

komputerisasi. Dengan begitu media penyimpanan data

data karyawan kerja


(19)

3

lembur pun belum disimpan dengan benar dalam database. Akibatnya sering

mendapat kesulitan dalam pengolahan data dan me

review data kembali, untuk

proses persetujuan pengajuan pun membutuhkan data

data dari pekerjaan

karyawan, dan me

review dana kebutuhan kerja lembur per bulannya.

berdasarkan uraian diatas, terpikirlah penulis untuk membuat skripsi

ini

dengan judul “

PERANCANGAN

SISTEM INFORMASI PENGAJUAN

LEMBUR KARYAWAN DI PT DIRGANTARA INDONESIA

”.

1.2.

Identifikasi dan Rumusan Masalah

1.2.1.

Identifikasi Masalah

atas permasalahan yang dihadapi, maka hal

hal yang perlu dikerjakan

haruslah dapat mengatasi permasalahan

permasalahan tersebut, dimana hal

hal

yang perlu dikerjakan adalah sebagai berikut :

1.

Dalam proses pengajuan lembur masih menggunakan form

pengajuan, yaitu dengan menggunakan form pengajuan leader

mengajukan kerja lembur dengan mengisi form.

2.

Proses approvement oleh pihak manager, kepala program, maupun

kepala divisi masih memakan waktu yang cukup lama, karena

dalam penyeleksian pengajuan harus me

review data pekerjaan

yang harus dikerjakan.

3.

Data laporan hasil kerja lembur karyawan belum ada media

penyimpanan yang terpusat.


(20)

4

1.2.2.

Rumusan Masalah

atas permasalahan yang dihadapi, maka hal

hal yang perlu dikerjakan

haruslah dapat mengatasi permasalahan

permasalahan tersebut, dimana hal

hal

yang perlu dikerjakan adalah sebagai berikut :

1.

Bagaimana Sistem informasi pengajuan lembur karyawan yang

sedang berjalan di PT. Dirgantara Indonesia.

2.

Bagaimana perancangan system informasi pengajuan lembur

karyawan di PT. Dirgantara Indonesia

3.

Bagaimana pengujian system informasi pengajuan lembur

karyawan berbasis web di PT. Dirgantara Indonesia.

4.

Bagaimana testing atau implementasi system informasi pengajuan

lembur karyawan berbasis web di PT. Dirgantara Indonesia.

1.3.

Maksud dan Tujuan

Maksud dari penelitian yang penulis lakukan adalah salah satu

persyaratan kelulusan program Strata I (S1) pada Universitas Komputer

Indonesia. Serta dapat mengaplikasikan dan membandingkan mata kuliah yang

didapat pada bangku perkuliahan dengan apa yang didapat pada perusahaan atau

instansi yang kami teliti.

Adapun tujuan dari penelitian ini adalah sebagai berikut :

a)

Untuk mengetahui system informasi pengajuan lembur


(21)

5

b)

Untuk merancang system informasi pengajuan lembur

karyawan dengan aplikasi berbasis web pada PT. Dirgantara

Indonesia

c)

Untuk mengetahui pengujian system informasi pengajuan

lembur karyawan berbasiss web pada PT. Dirgantara Indonesia

d)

Untuk mengetahui testing atau implementasi system informasi

pengajuan lembur karyawan pada PT. Dirgantara Indonesia

1.4.

Batasan Masalah

Batasan masalah bertujuan untuk membatasi ruang lingkup pekerjaan

yang dilaksanakan dan untuk memperkecil masalah yang ada. Adapun batasan

masalah dalam penelitian ini adalah sebagai berikut :

1.

Sistem yang akan dibangun hanya menangani kegiatan

pengajuan kerja lembur karyawan, proses persetujuan

pengajuan kerja lembur, dan laporan hasil kerja lembur

karyawan.

2.

Sistem yang akan dibangun tidak menangani proses

pengelolaan keuangan kepegawaian seperti penggajian,

keuangan kebutuhan kerja lembur.

3.

Sistem yang dibangun tidak menangani proses pengelolaan

data kepegawaian seperti pengelolaan absensi, dan kenaikan

pangkat pegawai.


(22)

6

4.

system dan aplikasi yang akan dibangun hanya bisa di akses di

perusahaan tersebut, dimana ada computer yang akan menjadi

servernya.

1.5.

Kegunaan Penelitian

1.5.1.

Bagi Penulis

1.

Akan menambah pengetahuan dan wawasan bagi penulis

mengenai system informasi pengajuan lembur karyawan

disebuah perusahaan, mengetahui penerapannya dengan

memanfaatkan

teknologi

computer

dengan

bahasa

pemrograman Java, PHP, dan database MySQL, sehingga dapat

dijadikan bekal jika terjun dalam dunia kerja.

2.

untuk mengetahui sejauh mana kemampuan penulis dalam

menerapkan teori yang telah diperoleh di bangku perkuliahan

dengan kenyataan sesungguhnya.

1.5.2.

Kegunaan Akademis

Dapat dijadikan perbandingan atau literature penyususnan skripsi dimasa

yang akan datang serta menambah referensi perpustakaan untuk meningkatkan

kualitas pendidikan serta menambah ilmu pengetahuan.


(23)

7

1.5.3.

Bagi PT. Dirgantara Indonesia

Untuk membantu dalam upaya perancangan system informasi bagi PT.

Dirgantara Indonesia, dalam proses pengajuan lembur karyawan, sehingga

memudahkan karyawan dalam mengajukan kerja lembur, dan mempermudah

atasan untuk mengetahui informasi data

data hasil kerja lembur karyawan.

1.6.

Lokasi dan Waktu Penelitian

1.6.1.

Lokasi Penelitian

Lokasi yang menjadi Objek pada penelitian ini adalah di Human Capital

Development. Yang Berada di PT. Dirgantara Indonesia JL. Pajajaran No. 154

Bandung 40174, no tlp : (022) 6040606 / (022) 6031717.

1.6.2.

Waktu Penelitian

Proses / Bulan Tahun 2015

Maret April Mei Juni Juli Agustus

Pengumpulan Kebutuhan Analisis Kebutuhan Perancangan Sistem Evaluasi

Tabel 1.1

Tabel Waktu Penelitian.

1.7.

Sistematika Penulisan

Sistematika Penulisan Tugas akhir ini dibagi dalam beberapa bab dengan

pokok pembahasan secara umum sebagai berikut :


(24)

8

BAB I. PENDAHULUAN

Bab ini berisi latar belakang, identifikasi masalah, maksud dan tujuan

penelitian, kegunaan penelitian, batasan masalah, lokasi dan jadwal penelitian,

dan sistematika penulisan.

BAB II. LANDASAN TEORI

Bab ini berisi teori-teori pendukung yang berhubungan dengan pembangunan

sistem.

BAB III. OBJEK dan METODE PENELITIAN

Bab ini membahas Objek Penelitian, Metodologi Penelitian yang digunakan,

deskripsi sistem yang berjalan dan Analisis Sistem yang berjalan.

BAB IV. HASIL dan PEMBAHASAN

Bab ini membahas deskripsi sistem yang diusulkan, analisis kebutuhan,

perancangan sistem yang dikembangkan, implementasi sistem yang dibangun,

ujicoba dan hasil pengujian sistem.

BAB V. KESIMPULAN dan SARAN

Bab ini berisi kesimpulan yang diperoleh dari hasil pengujian sistem, serta

saran pengembangan sistem ke depan.


(25)

113

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1.

Kesimpulan

Adapun kesimpulan yang dihasilkan dari dibangunnya sistem informasi

pengajuan lembur di PT. Dirgantara Indonesia adalah sebagai berikut :

1.

Sistem Informasi Pengajuan Lembur yang sudah dibangun dapat

mengajukan pengajuan kerja lembur dengan komputerisasi, sehingga

dapat mempermudah dalam hal pengajuan.

2.

Sistem informasi pengajuan lembur yang dibangun mempermudah

pihak atasan seperti manager, kepala program, dan kepala divisi untuk

seleksi persetujuan pengajuan kerja lembur berdasarkan validasi jam

kerja.

3.

Sistem informasi pengajuan lembur yang dibangun sudah ada media

pemyimpanan yang terpusat, yaitu database. Sehingga semua data

pengajuan dan laporan tersimpan dengan baik di dalam database.


(26)

114

5.2.

Saran

Berikut adalah beberapa saran dari penulis yang dapat dijadikan

pertimbangan bagi pengembangan sistem informasi pengajuan lembur adalah

sebagai berikut :

1.

Sistem informasi pengajuan lembur ini masih mungkin dikembangkan,

dengan menambahkan kegiatan absensi pegawai, penggajian dan

lainnya agar bisa menghasilkan sistem informasi yang lebih optimal.

2.

Pada pengembangan sistem informasi pengajuan lembur yang

selanjutnya diharapkan dapat menambahkan laporan finansial atau

laporan biaya per bulannya agar informasi pada laporan lebih optimal.

3.

Untuk perusahan agar melakukan update data dan melakukan backup,


(27)

PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGAJUAN

LEMBUR KARYAWAN DI PT. DIRGANTARA INDONESIA

SKRIPSI

Diajukan sebagai salah satu syarat kelulusan pada

Program Studi Sistem Informasi Jenjang S1 (Strata Satu)

Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer

Oleh :

DIMAS BAGAS BASKORO

1.05.11.448

PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI

FAKULTAS TEKNIK DAN ILMU KOMPUTER

UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA

BANDUNG


(28)

vi

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN

LEMBAR PERNYATAAN KEASLIAN

ABSTRAK

... i

ABSTRACT

... ii

KATA PENGANTAR

... iii

DAFTAR ISI

... vi

DAFTAR GAMBAR ... xii

DAFTAR TABEL ... xiii

DAFTAR SIMBOL ... xiv

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Penelitian ... 1

1.2 Identifikasi dan Rumusan Masalah ... 3

1.2.1 Identifikasi Masalah ... 3

1.2.2 Rumusan Masalah ... 4

1.3 Maksud dan Tujuan Penelitian ... 4

1.4 Batasan Masalah ... 5

1.5 Kegunaan Penelitian ... 6

1.5.1 Kegunaan Praktis ... 6

1.5.2 Kegunaan Akademis ... 6

1.5.2 Bagi PT. Dirgantara Indonesia ... 7


(29)

vii

1.6.1 Lokasi Penelitian ... 7

1.6.2 Waktu Penelitian ... 7

1.7 Sistematika Penulisan ... 7

BAB II LANDASAN TEORI

2.1 Pengertian Sistem ... 9

2.2 Pengertian Informasi ... 9

2.2.1 Ilustrasi Pengolahan Data Menjadi Informasi ... 10

2.2.2 Kualitas Informasi ... 10

2.3 Definisi Sistem Informasi ... 11

2.3.1 Komponen Sistem Informasi ... 12

2.3.1.1 Input ( Masukan ) ... 12

2.3.1.2 Output ( Keluaran ) ... 12

2.3.1.3 Software ( Perangkat Lunak ) ... 12

2.3.1.4 Hardware ( Perangkat Keras ) ... 13

2.3.1.5 Database ( Basis Data ) ... 13

2.4 Definisi Kasus yang DIanalisis ... 13

2.4.1 Pengertian Kepegawaian ... 13

2.4.2 Pengertian Kerja Lembur ... 13

2.5 Perangkat Lunak Pendukung ... 14

2.5.1 PHP (PHP Hypertext Preprocessor) ... 14

2.5.2 XAMPP ... 15

2.5.3 Apache ... 15

2.5.3 JQuery ... 15

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN


(30)

viii

3.1 Objek Penelitian ... 16

3.1.1 Tinjauan Umum Perusahaan ... 16

3.1.1 Sejarah PT. Dirgantara Indonesia ... 16

3.1.3 Visi dan Misi PT. Dirgantara Indonesia ... 21

3.1.3.1 Visi PT. Dirgantara Indonesia ... 21

3.1.3.2 Misi PT. Dirgantara Indonesia ... 21

3.1.4 Bidang Pekerjaan ... 22

3.1.5 Struktur Organisasi ... 23

3.1.6 Deskripsi Tugas ... 24

3.2 Metode Penelitian ... 32

3.2.1 Desain Penelitian ... 32

3.2.2 Jenis dan Metode Pengumpulan Data ... 33

3.2.2.1 Sumber Data Primer ... 33

3.2.2.2 Sumber Data Sekunder ... 34

3.2.3 Metode Pendekatan dan Pengembangan Sistem ... 34

3.2.3.1 Metode Pendekatan Sistem ... 35

3.2.3.2 Metode Pengembangan Sistem ... 35

3.2.3.3 Alat Bantu Analisis dan Perancangan ... 37

3.2.3.3.1 Flowmap ... 37

3.2.3.3.2 Diagram Konteks ... 38

3.2.3.3.3 Data Flow Diagram ... 38

3.2.3.3.4 Kamus Data ... 38

3.2.3.3.5 Perancangan Basis Data ... 39


(31)

ix

3.3 Analisis Sistem yang Berjalan ... 45

3.3.1 Analisis Dokumen ... 45

3.3.2 Analisis Prosedur yang Sedang Berjalan ... 46

3.3.2.1 Flow Map ... 47

3.3.2.2 Diagram Konteks ... 48

3.3.2.3 Data Flow Diagram (DFD) ... 48

3.3.3 Evaluasi Sistem yang Sedang Berjalan ... 49

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

4.1 Perancangan Sistem ... 52

4.1.1 Tujuan Perancangan Sistem ... 52

4.1.2 Gambaran Umum Sistem yang Diusulkan ... 52

4.1.3 Perancangan Prosedur yang Diusulkan ... 54

4.1.3.1 Diagram Konteks ... 56

4.1.3.2 Data Flow Diagram ... 57

4.1.3.3 Kamus Data ... 59

4.1.4 Perancangan Basis Data ... 61

4.1.4.1 Normalisasi ... 61

4.1.4.2 Relasi Tabel ... 64

4.1.4.3 Entity Relationship Diagram ... 64

4.1.4.4 Struktur File ... 66

4.1.4.5 Kodifikasi ... 68

4.2 Perancangan Antar Muka ... 71

4.2.1 Struktur Menu ... 72


(32)

x

4.2.3 Perancangan Output ... 80

4.3 Perancangan Arsitektur Jaringan ... 83

4.4 Pengujian ... 83

4.4.1 Rencana Pengujian ... 84

4.4.2 Kasus dan Hasil Pengujian ... 85

4.5 Implementasi... 90

4.5.1 Batasan Implementasi ... 90

4.5.2 Implementasi Perangkat Lunak ... 90

4.5.3 Implementasi Perangkat Keras... 91

4.5.4 Implementasi Basis Data ... 91

4.5.5 Implementasi Antar Muka... 96

4.5.6 Implementasi Instalasi Program ... 102

4.5.7 Penggunaan Program ... 105

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan ... 113

5.2 Saran ... 114 DAFTAR PUSTAKA


(33)

DAFTAR PUSTAKA

[1] Bowo. Eri,

“Sistem Informasi dan Implementasinya”

, Jakarta : Elex Media

Komputindo, 2013.

[2] Hartono. Jogiyanto,

“Analisis dan Desain Sistem Informasi”

, 2nd ed,

Yogyakarta : Andi, 2005.

[3] Mulyanto. Agus

, “Sistem Informasi Konsep dan

Aplikasi”

, 3rd ed, Yogyakarta

: Pustaka Pelajar, 2009.

[4] Nugroho. Bunafit,

“Aplikasi Pemograman Web Dinamis dengan PHP dan

MySQL”

, 2nd ed, Yogyakarta : Gaya Media, 2008.

[5] Hakim. Lukmanul,

“Proyek Super WOW dengan PHP dan Jquery”

, 3rd,

Yogyakarta : Loko Media, 2014.

[6] B. Filippo. Edwin, “Personel Management”, 1988.

Online :

[7] Swasono. Djoko,

“Pengertian Kerja Lembur”

,

http://djokoswasono.blogspot.com/


(34)

iii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb

Puji dan syukur bagi Allah SWT, Tuhan yang menguasai segala kekuasaan

dan pemilik segala ilmu. Dengan sifat Maha Pengasih dan Penyayang-Nya

memberikan keuasaan, ilmu kepada siapa yang dikehendaki-Nya. Atas

Kehendak-Nya jugalah

Alhamdulillahirabbil’alamin

penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

Skripsi dengan

judul “

Perancangan Sistem Informasi Pengajuan Lembur

Karyawan di PT. Dirgantara Indonesia

” disusun guna memenuhi syarat kelulusan

dalam memperoleh gelar Sarjana ( S1 ) pada Program Studi Sistem Informasi,

Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer, Universitas Komputer Indonesia (UNIKOM)

Bandung.

Selama penyusunan Skripsi ini, penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini

masih terdapat kekurangan dan kesalahan yang jauh dari sempurna, mengingat

keterbatasan penulis dalam hal ilmu pengetahuan, pengalaman dan kemampuan yang

penulis miliki. Namun berkat bantuan dan bimbingan dari beberapa pihak akhirnya

skripsi ini dapat diselesaikan tepat pada waktunya.

1.

Allah SWT, yang telah memberikan pertologan dan kemudahan sehingga

penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

2.

Dr. Ir. H. Eddy Soeryanto Soegoto, M.Sc. selaku Rektor Universitas

Komputer Indonesia.


(35)

iv

3.

Prof. Dr. H. Denny Kurniadie, Ir. M. Sc. selaku Dekan Fakultas Teknik dan

Ilmu Komputer.

4.

Citra Noviyasari, S.Si., MT., selaku Ketua Program Studi Sistem Informasi.

5.

Syahrul Mauluddin, S.Kom., M.Kom, selaku dosen pembimbing yang telah

memberikan saran dan masukan selama bimbingan.

6.

Imelda, ST., MT., dan bapak Iyan Gustiana, S.Kom., M.Kom, selaku dosen

penguji yang telah memberikan masukan kepada penulis dalam

penyempurnaan skripsi.

7.

Eko Yudhi Pramono, S.Kom., M.T, selaku pembimbing lapangan.

8.

Seluruh dosen pengajar yang telah memberikan ilmu kepada penulis mudah

mudahan ilmu yang diajarkan bermanfaat dan menjadi amal kebaikan.

9.

Ibunda dan Ayahanda tercinta yang tanpa batas memberikan kasih sayang,

doa dan dukungan lain yang tidak bisa disebutkan satu

persatu kepada

penulis.

10.

Terima Kasih Kepada Pihak PT. Dirgantara Indonesia yang bantuan dan

kepercayaan yang diberikan kepada penulis dalam melakukan penelitian.

11.

Seluruh rekan

rekan SI- 11, yang telah membantu memberikan semangat

dan motivasi kepada penulis

12.

Terima K

asih atas dorongan, do’a, serta motivasi yang sangat berharga bagi

penulis.

Akhir kata penulis sampaikan bahwa ilmu yang bermanfaat akan menjadi

penolong kita diakhirat. Meski jauh dari kesempurnaan, mudah

mudahan usulan


(36)

v

penelitian yang penulis susun ini dapat memberikan manfaat bagi diri penulis pada

khususnya para pembaca pada umumnya Amin yaa robbal a’lamin.

Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Bandung, 20 Agusutus 2015

Penulis


(37)

(38)

(1)

DAFTAR PUSTAKA

[1] Bowo. Eri, “Sistem Informasi dan Implementasinya”, Jakarta : Elex Media Komputindo, 2013.

[2] Hartono. Jogiyanto, “Analisis dan Desain Sistem Informasi”, 2nd ed, Yogyakarta : Andi, 2005.

[3] Mulyanto. Agus, “Sistem Informasi Konsep danAplikasi”, 3rd ed, Yogyakarta : Pustaka Pelajar, 2009.

[4] Nugroho. Bunafit, “Aplikasi Pemograman Web Dinamis dengan PHP dan MySQL”, 2nd ed, Yogyakarta : Gaya Media, 2008.

[5] Hakim. Lukmanul, “Proyek Super WOW dengan PHP dan Jquery”, 3rd, Yogyakarta : Loko Media, 2014.

[6] B. Filippo. Edwin, “Personel Management”, 1988.

Online :

[7] Swasono. Djoko, “Pengertian Kerja Lembur”,


(2)

iii

KATA PENGANTAR Assalamu’alaikum Wr. Wb

Puji dan syukur bagi Allah SWT, Tuhan yang menguasai segala kekuasaan dan pemilik segala ilmu. Dengan sifat Maha Pengasih dan Penyayang-Nya memberikan keuasaan, ilmu kepada siapa yang dikehendaki-Nya. Atas Kehendak-Nya jugalah Alhamdulillahirabbil’alamin penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

Skripsi dengan judul “Perancangan Sistem Informasi Pengajuan Lembur

Karyawan di PT. Dirgantara Indonesia” disusun guna memenuhi syarat kelulusan

dalam memperoleh gelar Sarjana ( S1 ) pada Program Studi Sistem Informasi, Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer, Universitas Komputer Indonesia (UNIKOM) Bandung.

Selama penyusunan Skripsi ini, penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini masih terdapat kekurangan dan kesalahan yang jauh dari sempurna, mengingat keterbatasan penulis dalam hal ilmu pengetahuan, pengalaman dan kemampuan yang penulis miliki. Namun berkat bantuan dan bimbingan dari beberapa pihak akhirnya skripsi ini dapat diselesaikan tepat pada waktunya.

1. Allah SWT, yang telah memberikan pertologan dan kemudahan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

2. Dr. Ir. H. Eddy Soeryanto Soegoto, M.Sc. selaku Rektor Universitas Komputer Indonesia.


(3)

iv

3. Prof. Dr. H. Denny Kurniadie, Ir. M. Sc. selaku Dekan Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer.

4. Citra Noviyasari, S.Si., MT., selaku Ketua Program Studi Sistem Informasi. 5. Syahrul Mauluddin, S.Kom., M.Kom, selaku dosen pembimbing yang telah

memberikan saran dan masukan selama bimbingan.

6. Imelda, ST., MT., dan bapak Iyan Gustiana, S.Kom., M.Kom, selaku dosen penguji yang telah memberikan masukan kepada penulis dalam penyempurnaan skripsi.

7. Eko Yudhi Pramono, S.Kom., M.T, selaku pembimbing lapangan.

8. Seluruh dosen pengajar yang telah memberikan ilmu kepada penulis mudah – mudahan ilmu yang diajarkan bermanfaat dan menjadi amal kebaikan.

9. Ibunda dan Ayahanda tercinta yang tanpa batas memberikan kasih sayang, doa dan dukungan lain yang tidak bisa disebutkan satu – persatu kepada penulis.

10.Terima Kasih Kepada Pihak PT. Dirgantara Indonesia yang bantuan dan kepercayaan yang diberikan kepada penulis dalam melakukan penelitian. 11.Seluruh rekan – rekan SI- 11, yang telah membantu memberikan semangat

dan motivasi kepada penulis

12.Terima Kasih atas dorongan, do’a, serta motivasi yang sangat berharga bagi penulis.

Akhir kata penulis sampaikan bahwa ilmu yang bermanfaat akan menjadi penolong kita diakhirat. Meski jauh dari kesempurnaan, mudah – mudahan usulan


(4)

v

penelitian yang penulis susun ini dapat memberikan manfaat bagi diri penulis pada khususnya para pembaca pada umumnya Amin yaa robbal a’lamin.

Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

Bandung, 20 Agusutus 2015 Penulis


(5)

(6)