Permasalahan Keluarga Tabel Permasalahan Keluarga Masalah Prioritas Tabel Prioritas Masalah Program

9 BAB II IDENTIFIKASI DAN PRIORITAS MASALAH

2.1 Permasalahan Keluarga Tabel Permasalahan Keluarga

No. Sektor Permasalahan 1. Ekonomi Pendapatan keluarga Bapak I Made Jegeg tidak mencukupi untuk memenuhi kebutuhan primer guna mendukung kebutuhan sekunder seperti kesehatan, sosial dan lain-lain. 2. Kesehatan Bapak I Made Jegeg belum paham cara penggunaan kartu indonesia sehat dan jaminan kesehatan lainnya. Tetapi sudah memiliki JKBM 3. Sosial Belum bisa mengikuti kegiatan sosial yang membutuhkan iuran dana besar. 4. Pertanian Hanya menggarap pekarangan dan penataan pekarangan di dalam pekarangan rumah yang masih kurang efisien tempat.

2.2 Masalah Prioritas Tabel Prioritas Masalah

No. Sektor Permasalahan 1. Ekonomi Pendapatan keluarga Bapak I Made Jegeg tidak mencukupi untuk memenuhi kebutuhan primer guna mendukung kebutuhan sekunder seperti kesehatan, sosial dan lain-lain. 2. Kesehatan Bapak I Made Jegeg belum paham cara penggunaan kartu indonesia sehat dan jaminan kesehatan lainnya. Tetapi sudah memiliki JKBM 10 BAB III USULAN PENSOLUSIAN MASALAH

3.1 Program

Adapun program usulan yang dibuat berdasarkan permasalahan yang ada sebagai berikut: Tabel Program Usulan No. Sektor Permasalahan Usulan Program 1. Ekonomi Pendapatan keluarga Bapak I Made Jegeg tidak mencukupi untuk memenuhi kebutuhan primer guna mendukung kebutuhan sekunder seperti kesehatan, sosial dan lain-lain. • Adanya pembuatan manajemen keuangan yang baik dan membuat tabungan untuk keperluan mendadak ataupun untuk keperluan masa depan nantinya • Sosialisai tentang nilai tambah terhadap hasil peternakan. • Pemanfaatan lahan pekarangan untuk meningkatkan gizi keluarga melalui penanaman TOGA sehingga dapat mengurangi pengeluaran keluarga di bidang kesehatan 2. Kesehatan B elum paham cara penggunaan kartu indonesia sehat dan jaminan kesehatan lainnya. Tetapi sudah memiliki JKBM Memberikan penyuluhan dan informasi tentang pentingnya tentang PHBS di dalam kehidupan sehari-hari. Dan memberikan sosialisasi tentang 11 BPJS serta cara memperoleh jaminan kesehatan lainnya yang diadakan oleh Pemerintah seperti Kartu Indonesia Sehat KIS dan JKBM.

3.2 Jadwal Kegiatan Tabel Jadwal Kegiatan