Lampiran IX Soal tes hasil belajar kogni

  Soal tes hasil belajar kognitif

SOAL EVALUASI HASIL BELAJAR SISWA

MATERI SEL

  Petunjuk pengerjaan! 1.

  Bacalah soal dengan baik dan teliti sebelum menjawab 2. Pada soal pilihan ganda, pilihlah jawaban yang paling tepat 3. Pada soal uraian, uraikanlah jawaban sesuai permintaan soal 4. Kerjakan soal yang dianggap mudah terlebih dahulu

PILIHAN GANDA

  Berikut ini adalah wacana hasil penemuan mikroorganisme baru untuk menjawab pertanyaan nomor 1 dan 2!

  1. Rumusan masalah yang paling tepat kaitannya dengan wacana tersebut adalah… A. mengapa Parakaryon myojinensis bisa memiliki endosimbion dalam tubuhnya ?

  B. mengapa mikroorganisme dengan struktur unik tersebut dinamai

  Parakaryon myojinensis ? C.

  karakteristik unik apakah yang dimiliki oleh Parakaryon myojinensis ? D. tergolong dalam kelompok organisme apakah Parakaryon myojinensis ? E. mengapa Parakaryon myojinensis bisa memiliki nukleoid yang sangat luas?

2. Ketika sedang berdiskusi, seorang temanmu memberikan pernyataan bahwa

  

Parakaryon myojinensis tergolong organisme prokariotik. Alasan manakah di

  Soal tes hasil belajar kognitif A.

  Parakaryon myojinensis memiliki organel bermembran yaitu vakuola B. Parakaryon myojinensis memiliki membran nukleoid yang dikelilingi membran tunggal

  C.

  Parakaryon myojinensis memiliki endosimbion yang tidak berdinding sel D.

  Parakaryon myojinensis memiliki ukuran >100 kali dari E. coli dan 3 kali dari S. Cerevisiae E.

  Parakaryon myojinensis memiliki nukleoid yang tersusun atas tipe DNA prokariotik

3. Peran penting air dalam kehidupan sel adalah… A.

  pelarut dan pengangkut senyawa- senyawa yang diperlukan sel B. sebagai katalisator berbagai reaksi kimia C. memantau permeabilitas selaput sel D. sebagai penyusun selaput plasma E. sumber zat makanan dan tenaga 4. Sebuah material ditemukan di asteroid yang bisa jadi merupakan sebuah sel.

  Peneliti menganggap bahwa kemungkinan besar material tersebut merupakan sebuah sel sebab. … A. memiliki materi genetik dan mesin biosintesis B. memiliki materi genetik dan selubung protein C. memiliki materi genetik dan alat pergerakan D. memiliki membran plasma dan sitoplasma E. memiliki inti dan selubung protein 5. Manakah organel di bawah ini yang fungsi utamanya dalam reaksi dekomposisi? i) iv) Sentrosom

  Ribosom ii) v) Peroksisom sitoskeleton iii)

  Lisosom A.

  D. ii dan v ii, iii, dan v B.

  E. iii dan v ii, iv, dan v C. i dan iv 6. Senyawa berikut yang turut berperan dalam penggantian bagian-bagian sel yang sudah rusak adalah…

  A.

  D. lemak karbohidrat B.

  E. asam nukleat protein C. air 7. Manakah dari struktur berikut yang tidak termasuk dalam sistem endomembrane?

  A.

  D. retikulum Endoplasma apparatus golgi B.

  E. selaput nucleus kloroplas C. membran plasma 8. Perhatikan gambar organel sel di bawah ini!

  Soal tes hasil belajar kognitif

  Kriteria yang tidak dimiliki organel tersebut adalah… A. pusat respirasi di dalam sel B. memiliki membran rangkap C. penghasil energy terbesar sel D. memiliki kantung pipih disebut sisterna E. memiliki struktur yang disebut krista 9. Perhatikan gambar berikut!

  Gambar fotomikrograf di atas menunjukkan sebuah sel termasuk jenis sel? A. prokariotik

  D. eukariotik B. hewan

  E. tumbuhan C. virus 10.

  Sianida berikatan dengan satu atau lebih molekul yang berperan dalam menghasilkan ATP. Jika sebuah sel dipapar dengan sianida, maka sebagian besar sianida akan ditemukan dalam. . . .

  A. lisosom

  D. mitokondria B. ribosom

  E. retikulum endoplasma C. peroksisom 11. Keberadaan suatu protein pada membran plasma menentukan fungsi suatu membran dapat bekerja, sebab…

  A. membran plasma memiliki peranan yang sangat penting dalam transpor berbagai molekul

  B. membran plasma berperan penting dalam memindahkan dan meneruskan informasi ke setiap kompartemen sel

  C. protein berperan sebagai buffer pelapis antara kepala hidrofilik dan ekor hidrofobik

  D. protein membran berperan sebagai enzim dan membantu pergerakan substansi melewati membran

  Soal tes hasil belajar kognitif E.

  protein pada membran biasanya terikat pada karbohidrat membentuk glikoprotein

  12. Dalam suatu diskusi kelas, seorang teman kamu mengajukan argument bahwa mitokondria, kloroplas, dan peroksisom harus diklasifikasikan dalam system endomembrane. Alasan yang paling tepat untuk menyanggah argument temanmu adalah… A. organel-organel tersebut memiliki membran tetapi fungsi dari tiap organel tersebut berbeda-beda

  B. organel-organel tersebut tidak berperan dalam proses sintesis protein dan perbanyakan sel

  C. organel-organel tersebut tidak terhubung bersama atau bertukar materi melalui transportasi vesikel

  D. organel-organel tersebut hanya berperan penting dalam metabolisme energy yang dibutuhkan oleh sel

  E. organel-organel tersebut tidak selalu ditemukan baik dalam sel hewan maupun dalam sel tumbuhan

13. Perhatikan tabel di bawah ini!

  Berdasarkan tabel di atas, struktur manakah yang tepat dengan fungsi dan tipe selnya? A. dinding sel dan lisosom B. dinding sel dan sentriol C. sentriol dan kloroplas D. kloroplas dan lisosom E. lisosom dan ribosom 14. Faktor berikut yang tidak mempengaruhi laju difusi adalah. . . .

  A. konduksi

  D. konsentrasi B. temperature

  E. jumlah molekul C. tekanan 15.

  Untuk mempelajari tentang peroksisom, sel yang paling memungkinkan kita amati adalah…

  Soal tes hasil belajar kognitif A.

  D. sel-sel tulang sel darah putih B.

  E. sel parenkim hati sel-sel saraf C. sel-sel otot 16. Perhatikan gambar berikut!

  Berdasarkan gambar di atas, struktur yang diberi label X berperan dalam? A. pemberian warna pada beberapa bagian tumbuhan seperti bunga, buah dan batang.

  B. penyimpanan beberapa bahan seperti zat tepung, minyak, dan protein.

  C. pembuatan bahan makanan seperti pada tumbuhan lumut, paku, dan tumbuhan biji.

  D. penghasil energy terbesar di dalam sel dan sebagai pusat respirasi sel.

  E. mensintesis molekul-molekul yang dibutuhkan sel seperti lemak, fosfolipid, dan steroid.

17. Perhatikan gambar berikut! Proses yang terjadi pada gambar A dan B berturut-turut adalah. . . .

  A.

  Difusi dan osmosis B. Difusi dan difusi difasilitasi C. Osmosis dan difusi D. Osmosis dan difusi difasilitasi E. Difusi dan pompa ion transpor 18. Peristiwa pemindahan molekul melalui membran sel yang melawan gradient konsentrasi adalah…

  A.

  D. fagositosis endositosis B.

  E. pompa ion eksositosis C.

  Soal tes hasil belajar kognitif 19.

  Berikut adalah ilustrasi perangkat percobaan yang menunjukkan peristiwa osmosis.

  Pernyataan berikut yang sesuai dengan ilustrasi tersebut adalah. . . .

  A.

  Permukaan A bertambah karena larutan A hipotonik B. Permukaan B berkurang karena larutan B hipertonik C. Permukaan A bertambah karena larutan B hipertonik D.

  Permukaan B bertambah karena larutan A hipotonik E. Permukaan A bertambah karena larutan B hipotonik 20. Berikut adalah ciri dari fase pembelahan mitosis: 1. kromatid mulai kusut dan benang-benang gelondong menghilang 2. benang-benang kromatin mulai memendek dan menebal 3. kromosom menjadi semakin pendek dan tebal 4. tiap sentriol memisah kea rah kutub yang berlawanan 5. kromosom berduplikasi menjadi dua bagian

  Ciri di atas yang terjadi pada fase profase adalah… A.

  1,2, dan 3 B. 1,2, dan 4 C. 2,3, dan 4 D.

  2,3, dan 5 E. 2,4, dan 5 21. Pembuatan manisan buah yang biasa dijual di pinggir jalan mengikuti prinsip…

  A.

  D. difusi difasilitasi difusi B.

  E. endositosis osmosis C. eksositosis 22. Perhatikan gambar berikut!

  Soal tes hasil belajar kognitif

  Jika bagian berlabel A pada gambar di atas adalah kromosom, dan bagian berlabel B adalah benang spindle maka tahap apakah yang terjadi pada daerah yang dilingkari? A.

  D. metafase interfase B.

  E. Telofase profase C. anafase 23. Ketika seseorang berenang atau berendam di dalam air laut dalam waktu lama, orang tersebut akan mengalami dehidrasi dan kulit pada beberapa bagian tubuhnya terlihat mengkerut, karena… A. keadaan tubuh orang tersebut hipertonik terhadap air laut sehingga cairan tubuhnya keluar

  B. keadaan tubuh orang tersebut isotonik terhadap air laut sehingga cairan tubuhnya keluar

  C. keadaan air laut hipertonik terhadap tubuhnya sehingga air laut bergerak ke dalam sel tubuhnya

  D. keadaan tubuh orang tersebut hipotonik terhadap air laut sehingga cairan tubuhnya keluar

  E. keadaan air laut hipotonik terhadap tubuhnya sehingga air laut bergerak ke dalam sel tubuhnya

24. Fase anafase ditandai dengan… A.

  sentromer dari masing-masing kromatid membelah menjadi dua B. benang-benang gelondong menghilang, membran inti terbentuk C. kromosom berduplikasi menjadi dua, tiap sentriol memisah D. membran inti menghilang, benang-benang gelondong menghilang E. benang-benang kromatin menebal dan semakin pendek 25.

  Perhatikan gambar berikut! Proses yang terjadi kaitannya dengan fase pada gambar di atas adalah… A. tiap sentriol memisah ke arah kutub yang berlawanan B. benang gelondong meluas dari satu kutub ke kutub lainnya C. sentromer dari masing-masing kromatid membelah D. kromosom melekat pada benang gelondong dan berada pada bidang ekuator

  E. kromatid menjadi kusut dan benang-benang gelondong mulai menghilang

  Soal tes hasil belajar kognitif URAIAN 1.

  Perhatikan wacana di bawah ini! Wacana 1.

  Berdasarkan wacana 1 tersebut, buatlah satu rumusan masalah! 2. Perhatikan gambar dan wacana berikut! Wacana 2.

  Gambar 1.

  Berdasarkan wacana 2 dan gambar 1 diatas, buatlah: a.

  Hipotesis yang menunjukkan peristiwa tersebut! b.

  Kesimpulan berdasarkan peristiwa pada gambar 1 dan informasi pada wacana 2.

  Soal tes hasil belajar kognitif 3.

  Perhatikan hasil pengamatan mikroskopis sel akar bawang merah berikut! Gambar 2.

  Berdasarkan gambar tersebut, fase apa saja dari pembelahan mitosis yang teramati pada gambar?

  4. Setelah kamu melakukan percobaan osmosis dengan menggunakan; potongan kentang, dan tiga gelas larutan dengan konsentrasi berbeda, apa yang terjadi pada ukuran kentang serta faktor apa saja yang mempengaruhi peristiwa tersebut?

5. Perhatikan wacana hasil penelitian di bawah ini Wacana 3.

  Buatlah satu kesimpulan tentang kelompok mikroorganisme tersebut dengan memperhatikan semua kriteria organisme yang terdapat dalam wacana 3!