Jadwal Kegiatan KK Dampingan

11

3.2 Jadwal Kegiatan KK Dampingan

No. Tanggal Waktu Kegiatan 1 19072016 09.00 – 11.00 Diskusi dengan Kepala Desa mengenai program KK Dampingan dan meminta daftar KK Dampingan yang diusulkan oleh Kelihan Banjar 2 20072016 09.00 – 10.00 Mengambil daftar KK Dampingan di Kantor Desa 3 21072016 15.00 – 16.00 Membagikan daftar KK Dampingan masing-masing mahasiswa 4 23072016 15.00 – 19.00 Survei Lokasi KK Dampingan di banjar Batulumbang 5 24072016 13.00 – 18.00 Melakukan kunjungan untuk melihat kondisi KK Dampingan Keluarga Bapak I Made Lanus 6 25072016 15.00 – 19.00 Bertemu dengan KK Dampingan untuk pendekatan dan pengenalan 7 26072016 14.00 – 18.00 Bertemu dengan KK Dampingan untuk mengetahui identitas keluarga 8 28072016 12.00 – 17.00 19.00 – 21.00 Melakukan wawancara untuk mengetahui pekerjaan beserta pendapatan Bapak I Made Lanus beserta istrinya Berkunjung untuk bertemu dengan Ibu Kadek Supadmi dan mengajarkan adik Komang Alit Suputra mengejerkan PR 9 30072016 13.00 – 18.00 Membahas tentang permasalahan dalam keluarga Bapak I Made Lanus 12 10 31072016 14.00 – 19.00 Membahas tentang masalah perekonomian keluarga dampingan serta pengeluaran perbulan 11 01082016 13.00 – 18.00 Melakukan pendekatan dengan ketiga anak Bapak I Made Lanus serta membantu mengerjakan pekerjaan rumah anaknya 12 02082016 13.00 – 16.00 Membahas mengenai pengeluaran serta beasiswa pendidikan ketiga anak-anak Bapak I Made Lanus 13 04082016 13.00 – 16.00 Membantu anak ketiga Bapak I Made Lanus dalam kegiatan belajar 14 05082016 09.00 – 13.00 Membantu ibu dari Bapak I Made Lanus mejejaitan 15 06082016 11.30 – 16.30 Membahas tentang riwayat kesehatan keluarga Bapak I Made Lanus beserta kartu kesehatan yang dimiliki oleh keluarga 16 07082016 13.00 – 14.00 Mensosialisasikan mengenai pentingnya jaminan kesehatan dan berdiskusi tentang pola makan yang baik 17 08082016 10.00 – 13.00 Memberikan informasi mengenai pentingnya menjaga kesehatan dan pentingnya melakukan cek up untuk pemeriksaan kesehatan bagi anggota keluarga yang sakit 18 09082016 15.00 – 19.00 Mengajar anak ketiga Bapak I Made Lanus 19 11082016 15.00 – 17.00 Menginformasikan kepada keluarga Bapak I Made Lanus bahwa pada tanggal 13 Agustus 2016 ada lomba perayaan HUT RI 20 13082016 17.00 –19.00 Bertemu KK Dampingan memberikan 13 informasi mengenai pengobatan mata gratis pada tanggal 18 Agustus 2016 serta membantu mejejaitan 21 14082016 20.00 – 22.00 Berbincang-bincang dengan Bapak I Made Lanus dan Ibu Kadek Supadmi 22 15082016 16.00 – 20.00 Mengajarkan anak ketiga pekerjaan rumah yang di dapat dari sekolah 23 16082016 09.30 – 10.30 Berbincang-bincang dengan ibu dari Bapak I Made Lanus mengenai kesehatan beliau 24 17082016 11.00 – 12.00 Kunjungan KK Dampingan untuk memberi informasi kembali mengenai pengobatan mata gratis 25 18082016 08.00 – 11.00 16.00 – 18.00 Menemani ibu dari Bapak I Made Lanus mengikuti pemeriksaan mata gratis di balai banjar lebah Berbincang-bincang dengan ibu dari Bapak I Made Lanus sehabis melakukan pengobatan gratis pada pagi harinya 26 19082016 08.00 – 13.00 Membantu ibu dari Bapak I Made Lanus membuat jejaitan 27 20082016 11.00 – 16.00 Berdiskusi dan wawancara lebih mendalam dengan Bapak I Made Lanus serta memberikan motivasi-motivasi 28 24082016 14.00 – 19.00 Pemberian sembako 29 25082016 15.00 – 18.00 Mengadakan perpisahan dengan keluarga Bapak I Made Lanus 14 BAB IV PELAKSANAAN, HASIL, DAN KENDALA PENDAMPINGAN KELUARGA

4.1. Waktu