PENGARUH MORNING BANANA DIET TERHADAP PENURUNANTINGKAT KADAR LEMAK PADA PENDERITA OBESITAS IBU-IBU PKK DESA KUTAGUGUNGKABUPATEN DAIRI TAHUN 2013.

PENGARUH MORNING BANANA DIET TERHADAP PENURUNAN
TINGKAT KADAR LEMAK PADA PENDERITA OBESITAS
IBU-IBU PKK DESA KUTAGUGUNG
KABUPATEN DAIRI
2012

SKRIPSI

Diajukan Salah Satu Syarat Dalam
Ujian Mempertahankan Skripsi

OLEH
CANDRO NAINGGOLAN
NIM.072266310064

FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2013

ABSTRAK
CANDRO NAINGGOLAN. Pengaruh Morning Banana Diet Terhadap Penurunan

Tingkat kadar Lemak Pada Penderita Obesitas Ibu-Ibu PKK Desa Kutagugung
Kabupaten Dairi Tahun 2013.
(Pembimbing : ROSMAINI HASIBUAN)
Skripsi Medan : Fakultas Ilmu Keolahragaan UNIMED 2013
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetehui pengaruh Morning Banana
Diet terhadap tingkat penurunan kadar lemak pada penderita Obesitas Ibu-Ibu
PKK Desa Kutagugung.
Metode yang dilakukan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan
metode eksperimen dengan pengambilan data pre test dan post test. Sampel
penelitian sebanyak 12 orang diperoleh bagi yang memenuhi syarat yang
ditentukan. Penelitian ini dilakukan dengan melakukan pengukuran di 4 bagian
tubuh dengan menggunakan alat skinfold caliper.
Hasil analisis dengan uji – t diperoleh nilai thitung sebesar 3.87, sedangkan nilai ttabel
0,05 sebesar 1,80, ini berarti bahwa thitung yang diperoleh
pada taraf signifikan
lebih besar dari ttabel (3,87 > 1,80). Maka disimpulkan bahwa Ada pengaruh Morning
Banana Diet terhadap tingkat penurunan kadar lemak pada penderita Obesitas IbuIbu PKK Desa Kutagugung.

DAFTAR ISI
ABSTRAK ...................................................................................................


i

KATA PENGANTAR .................................................................................

ii

DAFTA ISI....................................................................................................

v

DAFTAR TABEL .......................................................................................

vii

DAFTAR GAMBAR ...................................................................................

viii

DAFTAR LAMPIRAN ...............................................................................


ix

BAB I

BAB II

PENDAHULUAN
A. Latar Belakang Masalah ...........................................................

1

B. Identifikasi Masalah ..................................................................

3

C. Pembatasan Masalah .................................................................

4


D. Rumusan Masalah .....................................................................

4

E. Tujuan Penelitian ......................................................................

4

F. Manfaat Penelitian ....................................................................

5

LANDASAN TEORITIS
A. Kerangka Teoritis .....................................................................

6

1. Lemak ...................................................................................

6


2. Morning Banana Diet ..........................................................

15

3. Obesitas ................................................................................

22

B. Kerangka Berpikir.....................................................................

24

C. Hipotesis ...................................................................................

27

BABIII METODOLOGI PENELITIAN
A. Lokasi danWaktu Penelitian .....................................................


28

1. Lokasi Penelitian ..................................................................

28

2. Waktu Penelitian ..................................................................

28

B. Populasi dan Sampel
1. Populasi ................................................................................

28

2. Sampel ..................................................................................

29

C. Desain Penelitian ...........................................................................


30

D. Instrumen Penelitian ......................................................................

30

E. TeknikAnalisa Data ......................................................................

35

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN PENELITIAN............................

37

A. Deskripsi Data Penelitian ............................................................

37

B. Pengujian Hipotesis ......................................................................


38

C. Pembahasan Hasil Penelitian .......................................................

38

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN .......................................................

40

A. Kesimpulan ..................................................................................

40

B. Saran .............................................................................................

40

DAFTAR PUSTAKA ..................................................................................


41

DAFTAR TABEL
Tabel

Halaman

1. Rata- Rata Jumlah (tidak ideal atau ideal) lemak Tubuh Sesuai Dengan Usia
Dan Jenis Kelamin .................................................................................................... 8
2. Sifat Pembentukan ATP............................................................................................ 14
3. Sumbangan Energy dari ketiga Sistem Energy menurut ......................................... 14
4. Kandungan Gizi Pisang Pisang Ambon .................................................................... 21
5. Kandungan Gizi Pisang ............................................................................................ 21
6. Klasifikasi Berat Badan (BB) Berdasarkan Indeks Massa Tubuh (IMT) Untuk
Orang Asia Dewasa .................................................................................................. 29
7. Desain Penelitian ...................................................................................................... 30
8. Prakiraan Persentase Lemak Hasil Pengukuran di 4 Tempat Ukuran Wanita
Usia 30-39 Tahun...................................................................................................... 34
9. Deskripsi Data Pre-Test dan Post-Test Hasil Penelitian ........................................... 37


DAFTAR GAMBAR
Gambar

Halaman

1. Kerangka Berpikir..........................................................................................

26

2. Pengukuran Lemak Pada Biceps ....................................................................

31

3. Pengukuran Lemak Pada Subscapula ............................................................

32

4. Pengukuran Lemak Pada Triseps ...................................................................


33

5. Pengukuran LemakPada Illiacca ...................................................................

33

DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran
Halam
an
1.
2.
3.
4.
5.

Data Penelitian Awal ..............................................................................
Master Data .............................................................................................
Data Hasil Penelitian Pre Test Dan Post Test .........................................
Data Pre Test Dan Post Test ...................................................................
Pengolahan Data Pre- Test Dan Post-Test .............................................

41
42
43
82
83

6.

PerhitunganUji – t Antara Pre Test Dengan Post Test ..........................

85

7.

Uji Homogenitas .....................................................................................

86

8.

Uji Normalitas .........................................................................................

87

9.

Dokumentasi Penelitian ..........................................................................

89

BAB I
PENDAHULUAN

A. Latar belakang Masalah
Manusia melakukan gerak sejak manusia itu ada dan hingga akhir
hayatnya namun dengan semakin majunya teknologi, kegiatan yang tadinya dapat
digerakkan dengan fisik manusia telah dibantu dengan alat yang mempermudah
pekerjaan, misalnya orang yang mau menempuh suatu tempat yang biasanya bisa
ditempuh dengan berjalan tetapi karena adanya kemajuan teknologi maka orang
tersebut akan menaiki kendaraan. Kebiasaan seperti inilah yang telah membuat
manusia semakin sulit untuk mencapai tingkat kebugaran dan kesegaran
jasmaninya.
Salah satu akibat dari kebiasaan hidup yang demikian akan mengakibatkan
menumpuknya lemak pada beberapa jaringan otot tubuh. Lemak tubuh dapat
menyumbat pembuluh darah, sehingga darah tidak mengalir secara normal ke
dalam jantung.Lemak tubuh sangat dekat dengan berbagai penyakit degeneratif
yang sangat populer yaitu penyakit jantung koroner, tekanan darah tinggi,
diabetes, arteri koroner dan lain-lain.
Energi yang dikeluarkan oleh tubuh untuk melakukan gerak pada otot
diperoleh melalui proses kimia analisa zat organik, seperti hidrat arang, protein
dan lemak. Apabila pergerakan fisik yang kita lakukan sedikit maka energi yang
kita keluarkan juga sedikit. Sehingga jika pergerakan fisik yang dilakukan tidak
seimbang dengan pemasukan makanan ke dalam tubuh maka akan terbentuk zat

1

organik tubuh yang disimpan sebagai cadangan. Bila cadangan ini terus
bertambah dan tertimbun dalam jangka waktu yang lama secara tidak langsung
menyebabkan kelebihan lemak.
Besarnya dampak negatif kegemukan telah menimbulkan rasa ingin tahu
terhadap masalah tersebut, disertai dengan cara mengatasinya. Secara tidak
langsung masalah ini mengandung hikmah yang positif bagi masyarakat, hal ini
menunjukkan

semakin

tingginya

kesadaran

masyarakat

untuk

menjaga

kesehatannya. Orang-orang yang kurang melakukan aktivitas, banyak makan,
senang makan-makanan fast food sambil menonton film, merupakan kombinasi
dari kebiasaan yang membuat mereka memiliki berat badan yang berlebihan.
Banyak upaya atau cara yang dilakukan oleh masyarakat untuk meningkatkan
aktivitas/geraknya antara lain adalah olahraga dan juga diet.
Banana Morning Dietmerupakan ide sederhana yang dikembangkan oleh
suami-isteri, Sumiko Hamachi Watanabe, yang dituangkan dalam buku berjudul
“Asa (Morning) Banana Diet” dan menjadi populer sejak Kumiko Mori, mantan
penyanyi opera yang berbobot sekitar 100 kilogram menyatakan di acara TV
setempat tentang keberhasilannya menurunkan badan sebanyak tujuh kilogram
dengan menerapkan metode Morning Banana Diet. Sejak dipublikasikannya buku
“Asa Banana Diet” pada Mei 2008 telah menjadikan Metode diet ini sangat
populer di Jepang, maka pada tahun yang sama sempat terjadi kelangkaan buah
pisang di Negara tersebut.
Berdasarkan observasi awal peneliti terhadap kondisi Indeks Massa
Tubuh (IMT)Ibu-Ibu PKKDesa Kutagugung terdapat ibu-ibu yang menderita

Obesitas,untuk menurunkan berat badan, selain dengan melakukan olahraga, bisa
juga dilakukan dengan diet, diet yang dimaksud adalah MorningBananaDiet,
yaitu diet yang dilakukan dengan mengkonsumsi 3 buah pisang ambon setiap
paginya sebagai pengganti serapan pagi. Dengan dilakukannya det ini, diharapkan
akan ada pengaruhnya terhadap penurunan berat badan, karena karbohidrat yang
ada dalam pisang tidak tersimpan dalam tubuh manusia,sehingga penulis tertarik
melakukan penelitian yang

dengan judul : Pengaruh Morning Banana Diet

terhadap penurunan tingkat kadar lemak pada penderita obesitas ibu-ibu PKK
desa Kutagugung Kabupaten Dairi tahun 2012.

B. Identifikasi Masalah
Berdasarkan pada uraian yang telah diutarakan pada latar belakang
masalah,maka dapat diidentifikasikan beberapa masalah sebagai berikut:1) FaktorFaktor apa saja yang mempengaruhi kadar lemak? 2) Apakah ada pengaruh
Banana Morning Diet terhadap tingkat penurunan kadar lemak? 3) Apakah
faktor olahraga menurunkan kadar lemak? 4) Apakah faktor Gizi mempengaruhi
kadar lemak? 5) Apakah faktor istirahat yang teratur mempengaruhi kadar lemak?6)
Apakah faktor genetik mempengaruhi kadar lemak? 7) Apakah faktor usia
mempengaruhi kadar lemak? 8) Apakah faktor kurangnya aktifitas fisik
mempengaruhi kadar lemak? 9) Apakah metabolisme yang lambat mempengaruhi
kadar lemak? 10) Apakah faktor Psikologis mempengaruhi kadar lemak? 11) Apakah
faktor penyakit mempengaruhi kadar lemak? 11) Apakah faktor komsumsi makanan
yang banyak mengandung karbohidrat sederhana mempengaruhi kadar lemak?

C. Pembatasan Masalah
Untuk menghindari masalah yang lebih luas dan interpretasi yang
berbeda diperlukan pembatasan masalah.Adapun masalah yang akan diteliti
adalah:“Pengaruh Banana Morning Diet terhadap tingkat penurunan kadar
lemak padapenderita ObesitasIbu-Ibu PKK Desa Kutagugung”.

D. Rumusan Masalah
Berdasarkan identifikasi masalah yang telah dikemukakan,maka dapat
dirumuskan permasalahan yang akan diteliti,yaitu: “Apakah
Banana Morning

ada pengaruh

Diet terhadap tingkat penurunan kadar lemak pada

penderita Obesitas Ibu-Ibu PKK Desa Kutagugung?”

E. Tujuan Penelitian
Berdasarkan uraian pada rumusan masalah maka tujuan penelitian ini
yaitu:“Untuk mengetehui pengaruh Banana Morning Diet terhadap tingkat
penurunan

kadar

Kutagugung”.

lemak

pada

penderita Obesitas

Ibu-Ibu

PKK

Desa

F. Manfaat Penelitian
Setelah peneliti mengetahui dan menemukan hasil penelitian,maka
manfaat yang diharapkan dalam penelitian ini adalah:
1.

Sebagai salah satu diet bagi penderita obesitas.

2.

Sebagai panduan untuk membandingkan banana morning diet dengan diet
yang lain.

3.

Sebagai bahan masukan pentingnya melaukan pola diet jika aktifitas
fisik penderita obesitas kurang terpenuhi.

4.

Bahan masukan bagi ilmuan olahraga tentang bagimana cara menurunkan
berat badan.

BAB V
KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan
Adapun yang menjadi kesimpulan dalam penelitian ini adalah “Ada
pengaruh Morning Banana Dietterhadap tingkat penurunan kadar lemak pada
penderita Obesitas Ibu-IbuPKK Desa Kutagugung”.

B. Saran
Berdasarkan hasil penelitian, maka penulis memberikan saran sebagai berikut:
1. Bagi penderita Obesitas khususnya ibu-ibu PKK Desa Kutagugung, untuk
menurunkan kadar lemaknya bisa dilakukan dengan Morning Banan Diet.
2. Disarankan kepada masyarakat khususnya Desa Kutagugung yang ingin
menurunkan kadar lemak haruslah melakukan olahraga secara teratur dan
memperhatikan diet yang dikonsumsi.
3. Bahan masukan bagi peneliti yang lain, yang ingin meneliti tentang diet dalam
menurunkan kadar lemak bagi penderita obesitas.

DAFTAR PUSTAKA
Almatsier, Sunita. 2005. Prinsip Dasar Ilmu Gizi. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama
Arikunto, Suharsimi.2002, Prosedur Penelitian (Suatu Pendekatan Praktek),
Rineka Cipta:Jakarta.
Arisman. 2007. Gizi dalam Daur Kehidupan. Jakarta: EGC.
Brian J. Sharkey. 2003. Kebugaran dan Kesehatan, Jakarta, Penerbit PT. Raja
Grafindo Persada.
Depdiknas, 2005.Kesehatan Masyarakat. Erlangga: Bandung. (MorningBanana
Diet [online]. Tersedia: www.en.asabanana.net)
Hadi, Sutrisno. (1981). Statiska Jilid II, Yayasan Penerbit Psikologi UGM.
Yogyakarta.
Kuntaraf Jonathan 1992. Olahraga Sumber Kesehatan, Percetakan Advent
Indonesia, Bandung.
Moore,MC. 1997. Terapi Diet dan Nutrisi, ED. II. Jakarta: Hipokrates.
Murniasih, E. 2010.Mengenal Obesitas. Jakarta: Multikreasi Satu Delapan (MKS)
Proverawati.A, 2010.Obesitas dan Gangguan Perilaku Makan Pada Remaja.
Yogyakarta:MuliaMedika.
Radiopoetro. 1979. Fisiologi Olahraga. Yayasan Sekolah Tinggi Olahraga
Yokyakarta.
Rismunandar. 1989 .Bertanam Pisang. Bandung: Sinar Baru Baru Bandung (SB).
Rusli Lutan dkk. 1998. Sistem Monitoring Evaluasi dan Pelaporan (SMEP).
Jakarta, KONI Pusat
Sadoso, S. (1996).Sehat dan Bugar. Jakarta, PT. Gramedia Pustaka Utama
Soekarman.2000. Pemeriksaan Faal dalam Latihan.Program Studi Ilmu Kesehatan
Olahraga Program Pascasarjana.Universitas Air Langga Surabaya.
Sudjana, 1992.Metode Static.Tarsito:Bandung.

Dokumen yang terkait

Gambaran Persepsi Ibu terhadap Obesitas Pada Anak Usia Prasekolah di Kelurahan Grogol Selatan Kebayoran Lama Jakarta Selatan Tahun 2015

3 20 95

KONSULTASI GIZI UNTUK MENINGKATKAN TERAPI DIET BAGI PENDERITA PENYAKIT DEGENERATIF PADA KELOMPOK IBU-IBU PKK DUSUN PRAYAN GUMPANG KECAMATAN KARTASURA

0 3 7

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP PENGETAHUAN TENTANG MENOPAUSE PADA IBU-IBU PKK DUKUH MENJING RT 03 Pengaruh Pendidikan Kesehatan Terhadap Pengetahuan Tentang Menopause Pada Ibu-ibu PKK Dukuh Menjing RT 03 Donohudan Ngemplak Boyolali.

0 2 22

PENGARUH PEMBERIAN DIET TINGGI LEMAK TERHADAP KADAR TRIGLISERIDA PADA TIKUS Pengaruh Pemberian Diet Tinggi Lemak Terhadap Kadar Trigliserida Pada Tikus.

1 2 12

PENDAHULUAN Pengaruh Pemberian Diet Tinggi Lemak Terhadap Kadar Trigliserida Pada Tikus.

1 3 8

PENTER Pengaruh Pemberian Diet Tinggi Lemak Terhadap Kadar Trigliserida Pada Tikus.

1 2 14

Pengaruh Obesitas Terhadap Kadar Hemoglobin pada Remaja Perempuan AWAL

0 0 11

Pengaruh Latihan Yoga terhadap Obesitas pada Ibu-Ibu di Desa Karang Tengah Nogotirto Gamping Sleman Yogyakarta - DIGILIB UNISAYOGYA

0 0 16

PENGARUH SENAM AEROBIK TERHADAP TEKANAN DARAH IBU-IBU PENDERITA HIPERTENSI DI DESA KWARASAN NOGOTIRTO SLEMAN YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI - Pengaruh Senam Aerobik terhadap Tekanan Darah Ibu-Ibu Penderita Hipertensi di Desa Kwarasan Nogotirto Sleman Yogyaka

0 1 11

PENGARUH SENAM AEROBIK MIX IMPACT TERHADAP PENURUNAN BERAT BADAN PADA IBU IBU OBESITAS DI DESA PENGKOL KECAMATAN KARANGGEDE KABUPATEN BOYOLALI TAHUN 2018

0 0 19