RPP Hukum Dasar Silabus Kimia dan RPP Kimia Kelas urikulum 2013 yang Direvisi Urip dot Info rpp hukum dasar

Lembar Kerja/LK Pelatihan Implementasi Kurikulum 2013 SMA

LEMBAR KERJA 2
ANALISIS PERANCANGAN RENCANA PELAKSANAAN
PEMBELAJARAN
Lembar Kerja 2 ini tindak lanjut hasil LK 1.1 sampai dengan LK 1.4 sebagai komponen RPP.
Tujuan LK 2 membantu Anda merancang pembelajaran untuk merancang active learning
melalui penggunaan model atau metode pembelajaran dari hasil LK 1.3 Produk dari LK ini
adalah hasil telaah RPP yang telah Anda bawa, dan RPP sesuai karakteristik dan prinsip
pembelajatan Kurikulum 2013.

Analisis penerapan model pembelajaran dilakukan dengan tahapan sebagai berikut;
1. Refleksikan RPP yang telah Anda bawa dengan menggunakan format telaah RPP
pada lampiran 2 Modul.
2. Bandingkan RPP yang Anda bawa dengan pengalaman Anda melaksanakan
kegiatan pada LK 1. 1 sampai dengan LK 1.4. Bandingkan juga dengan komponen
RPP seperti format RPP yang tersedia dalam LK 2 ini.
3. Susunlah RPP dengan langkah berikut.
a. Tuliskan identitas sekolah.
b. Kutip Kompetensi Inti ( KI ) dari Permendikbud No 59 Tahun 2014.
c. Tentukan pasangan KD yang akan dilaksanakan pembelajarannya sebagaimana

pada LK 1. 1 sampai dengan LK 1.4.
d. Tuliskan IPK yang sudah dirumuskan pada LK 1.1.
e. Tuliskan materi pembelajaran yang telah dikembangkan pada LK 1.1 dan LK
1.2.
f. Tuliskan kegiatan pembelajaran (bila RPP dibuat untuk beberapa kali
pertemmuan maka setiap pertemuan harus meliput kegiatan pendahuluan,
kegiatan inti dan kegiatan penutup).
g. Kutip hasil kegiatan LK 1.3 dan tuliskan pada kegiatan inti.
h. Tuliskan media, alat/bahan, dan sumber belajar sesuai dengan proses
pembelajaran yang akan dilakukan.
i.

Tuliskan rencana penilaian berdasarkan hasil kerja LK 1.4.

©2016, Direktorat Pembinaan SMA - Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah

1

Lembar Kerja/LK Pelatihan Implementasi Kurikulum 2013 SMA


j.

Lampirkan

hal-hal

yang

dibutuhkan

untuk

kelangsungan

kegiatan

pembelajaran, misalnya instrumen penilaian, rubrik penilaian, pedoman
penskoran, bahan ajar, dan sebagainya
4. Pastikan RPP yang Anda kembangkan dapat diimplementasikan pada kegiatan
peer teaching/micro teaching nanti.

5. Refleksikan pengalaman belajar Anda pada LK 2 ini.
Contoh Model Format RPP
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Sekolah
Mata pelajaran
Kelas/Semester
Alokasi Waktu

:
:
:
:

SMA
Kimia
X / Genap
6 x jam pelajaran

A. Kompetensi Inti (KI)
KI-1: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

KI-2: Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli(gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif, dan pro aktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secaraefektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminnan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI-3: Memahami menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
rosedural, berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan
tekhnologi, seni, budaya, berdasrkan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan dan peradaban terkait penyebab fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
KI-4: Mengolah, menalar dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya disekolah secara mandiri,
dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan
B. Kompetensi Dasar dan Indikator
Kompetensi Dasar

Indikator

3.10 Menerapkanhukum-hukumdasarkimia,

konsepmassamolekulrelatif, persamaankimia,
konsepmol,dankadarzatuntukmenyelesaikanperhitungankimia

a. Membuktikan berlakunya hukum
kekekalan massa ( hukum Lavoisier)
melalui data percobaan

4.10 Mengolah data terkaithukum-hukumdasarkimia, konsep
massa molekul relatif, persamaan kimia, konsep mol, dan
kadar zat untuk menyelesaikan perhitungan kimia

b. membuktikan berlakunya hukum
perbandingan tetap (hukum Proust)
melalui perhitungan

©2016, Direktorat Pembinaan SMA - Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah

2

Lembar Kerja/LK Pelatihan Implementasi Kurikulum 2013 SMA


c. membuktikan berlakunya hukum
kelipatan perbandngan (hukum Dalton)
melalui perhitungan
d. membuktikan berlakunya hukum
perbandingan volume (hukum BoyleGay Lussac) melalui perhitungan
e. membuktikan berlakunya hipotesis
Avogadro melalui perhitungan
f.menghitung volume gas pereaksi atau
hasil reaksi berdasarkan hukum GayLussac dan Avoga
4.10 Mengolah data terkait hukum-hukum dasar kimia,
konsep massa molekul relatif, persamaan kimia, konsep mol,
dan kadar zat untuk menyelesaikan perhitungan kimia

C. Materi Pembelajaran
 Hukum-hukum dasar kimia

FAKTA
- Zat
- Senyawa

- Massa zat yang bereaksi dan massa zat sesudah reaksi adalah sama
KONSEP
1. Senyawa
Senyawa adalah zat tunggal yang terbentuk dari gabungan dua buah unsur atau lebih dengan perbandingan
tetap
2. Hukum Dasar Ilmu Kimia
- Hukum Lavoisier
- Hukum Proust
- Hukum Dalton
- Hukum Gay Lussac
- Hukum Avogadro
PROSEDUR
1. Hukum Kekekalan Massa (Hukum Lavoisier)
Jumlah massa zat yang bereaksi dan jumlah massa zat hasil reaksi adalah sama
2. Hukum Perbandingan Tetap (Hukum Proust)
Perbandingan massa unsur-unsur dalam suatu senyawa adalah tetap

D. Kegiatan Pembelajaran :
1. Pertemuan Pertama: (3 x JP)
Indikator:

a. Membuktikan berlakunya hukum kekekalan massa ( hukum Lavoisier) melalui data percobaan
b. membuktikan berlakunya hukum perbandingan tetap (hukum Proust) melalui perhitungan

©2016, Direktorat Pembinaan SMA - Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah

3

Lembar Kerja/LK Pelatihan Implementasi Kurikulum 2013 SMA

a. Kegiatan Pendahuluan
Guru :
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran
 Memeriksa kehadiran peserta didik sebagai sikap disiplin
 Menyiapkan fisik dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran.
 Menyampaikan indikator pencapaian kompetensi
Apersepsi
 Mengaitkan materi/tema/kegiatanpembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik
dengan materi/tema/kegiatansebelumnya, yaitu : Zat tunggal (senyawa) dan Hukum Kekekalan massa
 Mengingatkan kembali materi prasyarat dengan bertanya.

 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan dilakukan.
Motivasi
 Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan
sehari-hari.
 Apabila materitema//projek ini kerjakan dengan baik dan sungguh-sungguh ini dikuasai dengan baik

b. Kegiatan Inti
1.

Pemberian rangsangan

Peserta didik diberi motivasi atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada topik Hukum Hukum Dasar
Ilmu Kimia, dengan cara

*Melihat (dengan alat atau tanpa alat)
No

Massa
tembaga
(gram)

32

Massa
belerang
(gram)
16

Massa tembaga
oksida
(gram)
48

Massa unsur
yang bersisa
-

1
.
10


5

15

-

15

6

18

3 gram
tembaga

14

11

21

4 gram
belerang

18

8

24

2 gram
tembaga

2
.
3
.
4
.
5
.
Menayakan tentang data hasil percobaan pembakaran besi dengan belerang
“Apa yang kalian pikirkan tentang data hasil pembakaran tembaga dengan belerang tersebut?”
*Mengamati
*Membaca (dilakukan di rumah sebelum kegiatan pembelajaran berlangsung),
materi dari buku paket atau buku-buku penunjang lain, dari internet/materi yang berhubungan dengan
lingkungan
*Mendengar
©2016, Direktorat Pembinaan SMA - Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah

4

Lembar Kerja/LK Pelatihan Implementasi Kurikulum 2013 SMA

pemberian materi oleh guru
*Menyimak,
penjelasan pengantar kegiatan secara garis besar/global tentang materi pelajaran mengenai
Hukum-hukum dasar Ilmu Kimia ( hukum Lavoisier dan Hukum Proust)
2. Pertanyaan/identifikasi masalah
Guru memberi kesempatan pada peserta didik untuk
*Mengajukan pertanyaan : tentang apa yang dpat kamu pikirkan tentang data pecobaan pembakaran
tembaga dengan belerang
3. Pengumpulan data
Peserta didik mengumpulkan informasi yang relevan untuk menjawab pertanyaan yang telah diidentifikasi
melalui kegiatan :
*Mengamati data : mengamati jumlah massa tembaga dan belerang yang bereaksi
*Aktivitas : menghitung massa tembaga dan belerang yang habis bereaksi
*Wawancara /tanya jawab
*Mendiskusikan : peserta didik dan guru secara bersama sama membahas contoh dalam buku paket
mengenai Hukum perbadingan tetap
4. Pengolahan data
Peserta didik berdiskusi mengolahdata hasil pengamatan dengan cara
*berdiskusi
*mengolah informasi
*mengerjakan beberapa soal mengenai hukum perbandingan tetap
5. Pembuktian
Peserta didik mendiskusikan hasil pengamatannya dan memverifikasikan hasil pengamatan dengan data
atau teori pada buku sumber
6. Menarik kesimpulan
Peserta didik berdiskusi untuk menyimpulkan
*menyampaikan hasil diskusi berupa kesimpulan untuk mengembangkan sikap jujur, teliti, toleransi,
kemampuan berfikir sistimatis, mengungkapkan pendapat dengan sopan
*Menyimpulkan poin-poin penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang baru dilakukan
*Menjawab pertanyaan yang terdapat pada buku pegangan peserta didik atau lembar kerja yang telah
disediakan
*Bertanya tentang hal yang belum dipahami atau guru melemparkan beberapa pertanyaan kepada siswa
*Menyelesaikan uji kompetensiyang terdapat pada buku peganggan peserta untuk mengecek penguasaan
peserta didik thd materi pembelajaran
Catatan :
Selama pembelajaran berlangsung guru mengamati sikap siswa dalam pembelajaran yang meliputi sikap :
disiplin, percaya diri, berperilaku jujur, tangguh thd masalah, rasa ingin tahu, dan peduli lingkungan

C. Kegiatan Penutup
Peserta didik
-Membuat resume dengan bimbingan guru tentang poin-poin penting yang muncul dalam kegiatan
pembelajaran yang baru dilakukan
-Mengagendakan pekerjaan rumah

E. Teknik penilaian
Penilaian
1. Teknik Penilaian (terlmapir)
©2016, Direktorat Pembinaan SMA - Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah

5

Lembar Kerja/LK Pelatihan Implementasi Kurikulum 2013 SMA

a. Sikap
- Penilaian Observasi
- Penilaian Diri (self assessment)
- Penilaian Teman Sebaya peer assessment)
- Penilaian Jurnal (anecdotal record)
b. Pengetahuan
- Tes Tertulis Uraian atau Pilihan Ganda
- Observasi Terhadap Diskusi, Tanya Jawab dan Percakapan.
- Penugasan
c. Keterampilan
- Penilaian Unjuk Kerja
- Penilaian Proyek
- Penilaian Produk
- Penilaian Portofolio
- Penilaian Tertulis
2. Instrumen Penilaian (terlampir)
a. Pertemuan Pertama

Media/alat, Bahan, dan Sumber Belajar
Media/alat

Lembar ker

Worksheet atau lembar kerja (siswa)
Infocus
Penggaris
Spidol
1
o lembar penilaian

1. Bahan
o Infocus
o Penggaris
o Spidol

2. Sumber Belajar
o BSE
o Buku kimia I Penerbit Erlangga
o Buku kimia I (Penerbit Bumi Aksara)

Lampiran-lampiran:
1.
2.
3.
4.

Materi Pembelajaran Pertemuan 1
Instrumen Penilaian Pertemuan 1
Materi Pembelajaran Pertemuan 2
Instrumen Penilaian Pertemuan 2

©2016, Direktorat Pembinaan SMA - Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah

6

Lembar Kerja/LK Pelatihan Implementasi Kurikulum 2013 SMA

dan seterusnya tergantung banyak pertemuan.
Catatan : Format RPP di atas tidak baku, guru dapat mengembangkan format RPP sesuai dengan
kebutuhan dengan tidak mengurangi esensi dari RPP.

©2016, Direktorat Pembinaan SMA - Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah

7